You are on page 1of 2
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA Jalan Terusan Ryacudu, Way Hui, Jati Agung, Lampung Selatan 35365 Telepon (0721) 8030188, Fax. (0721) 8030189, Email: pusaviitera.ac id ITERA www.itera.ac.id Nomor T/98/1T9.A 1/HK. 11/2020 4 Margt 2020 Lampiran 1 lembar Perihal Hibah Buku Tahun 2020 Yth, Dosen di lingkungan Institut Teknologi Sumatera ‘Sehubungan dengan akan diadakan program hibah buku tahun 2020 di lingkungan Institut Teknologi Sumatera, diharapkan para dosen untuk dapat berpartisipasi dalam program ini, Program ini disiapkan untuk mengapresiasi para dosen atas buku yang telah diterbitkan dalam kurun waktu 2016 — 2020 di lingkungan Institut Teknologi Sumatera. Bagi para penerima hibah, hak moral, hak kepengarangan, dan royalti tetap ada pada penulis, Lebih lanjut, program ini akan dimulai pada Maret 2020 dan batas akhir pengumpulan proposal pada 30 September 2020 (terlampir). Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasama yang baik diueapkan terima kasih. NIP-19600522 198503 1 002 ‘Tembusan: Rektor (sebagai laporan) Ketua Jurusan Sains Ketua Jurusan Teknologi Infrastruktur dan Kewilayahan Ketua Jurusan Teknologi Produksi dan Hayati Ketua Jurusan Teknik Elektro, Informatika, dan Sistem Fisika Ketua Jurusan Teknik Manufaktur, Industri, Mineral, dan Kebumian KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA. Jalan Terusan Ryacudu, Way Hui, Jati Agung, Lampung Selatan 35365 Telepon (0721) 8030188, Fax. (0721) 8030189, Email: pusat@itera.ae.id ITERA. wwwiteraae.id Berikut dilampirkan beberapa syarat pengusul dan jadwal pelak A. Syarat Pengusul |. Dosen tetap PNS dan non-PNS yang tidak mendapatkan pendanaan dalam penyusunan buku, baik dari kementerian maupun Institut Teknologi Sumatera dalam kurun waktu 1 tahun terakhir. Dosen Aktif Insitut Teknologi Sumatera ber-NIDN/NIDK. Memiliki bukti buku tercetak/digital yang dibuktikan dengan ISBN resmi dan surat keterangan dari penerbit. Mampu menunjukkan bukti direktori ISBN buku yang dimaksud pada Laman Perpustakaan Nasional RI Tercantum sebagai penulis pertama, dan sejauh-jauhnya sebagai penulis ketiga yang berafiliasi sebagai Institut Teknologi Sumatera. Bukti distribusi buku yang telah dilakukan, baik secara luring maupun daring, ‘Tercatat tahun terbit buku minimal pada tahun 2020 Buku yang diajukan harus sudah lengkap dan berisi: (1) prakata, (2) daftar isi, (3) batang tubuh yang terbagi dalam bab atau bagian, (4) daftar pustaka, (5) glosarium, (6) indeks, beserta ucapakan terimakasih kepada Institut Teknologi Sumatera. Jumlah minimal halaman untuk buku referensi minimal adalah 120 halaman, buku ajar minimal 100 halaman, dan buku saintek populer 80 halaman. 10, Buku diterbitkan oleh ITERA Press dan tidak bertentangan dengan nilai-nilai Institut PN - a = © ‘Teknologi Sumatera. I1.Bersedia menyumbangkan 10 eksemplar buku tercetak ke Perpustakaan Institut Teknologi Sumatera, B, Jndwal Pelaksanaan No. Kegiatan Waktu 1_| Pengumuman Hibah —__|1=30Maret 2020 2_| Batas Akhir Penerimaan Proposal 30 September 2020 3_ | Seleksi Proposal 1—20 Oktober 2020 4 | Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Proposal _| 30 Oktober 2020 3_| Pengumuman Penerima Hibah Buku Ajar T November 2020 6 | Penandatanganan Pencairan Dana 10 November 2020 7_|Laporan Akhir Panitia 30 November 2020

You might also like