You are on page 1of 4
LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH ye LKPP REPUBLIK INDONESIA Lrtgefayeon ‘Gedung LKPP - Kompleks Rasuna Epicentrum, Jin. Epicentrum Tengah Lot 116, Jakarta ‘eogtinn Meee ae Feat wownkpp.gaid Nomor + lo8oF /0.2/10/2018 ue Oktober 2018 Sifat Segera Lampiran —: 2 (dua) Berkas Hal Diseminasi Aplikasi Monev Terdistribusi Guna Mendukung Perencanaan dan Monitoring-Evaluasi Pengadaan Yth. PAKPA, PPK/Pokja Pemiinan/Pejabat Pengadaan, APIP/inspektorat, LPSE. Kementerian/LembagaProvinsilKabupaten/Kota di Tempat ‘Sehubungan dengan perluasan implementasi e-govemment yang terintegrasi, Deputi Bidang Monitoring- Evaluasi dan Pengembangan Sistem Informasi LKPP melalui Direktorat Perencanaan, Monitoring dan Evaluasi Pengadaan mengembangkan aplitasi monev terdistribusi. Aplikasi ini nantinya mampu menyajkan data proses pengadaan kepada Kementerian/Lembaga/Pemerintah Daerah, mulai dar! perencanaan hingga pembayaran, Perencanaan yang berkualitas menjadi salah satu Kuncl untuk mendukung monev pengadaan yang lebin balk. Berkenaan dengan hal tersebut, kami bermaksud mengundang KementeriavLembaga'Pemerintah Oaerah dalam acara Diseminasi Aplikasi Monev Terdistribusi Guna Mendukung Perencanaan dan Monitoring- Evaluasi Pengadaan. Acara dimeksud akan dilaksanakan pada: Lokasi/Tanggal : (Terlampir) Peserta : Perwakilan Kementerian/Lembaga/Pemerintah Daerah yang teri dari ~ PAIKPA; ~ PPK/Pokja Pemilnan/Pejabat Pengadaan; ~ APIPIInspektorat; ~ LPSE; dan ~ Pejabat/Stal yang bertugas melakukan Monitoring Pengadaan Barangiasa, Pendaftaran calon peserta dapat disampaikan selambat-lambatnya maksimal 2 (dua) minggu sebelum acara diaksanakan. Pendaftaran akan difutup setelah kuota peserta mencapai 100 orang, Informasi lebih detil mengenai tanggal dan lokasi pelaksanaan kegiatan akan disampaikan kepada peserta ‘melalui emailtelepon yang didaftarkan. Untuk keterangan lebih lanjut dapat menghubungi Sdri. Rahma (0812- 2347-6440) atau Sdri, Eva N (0852-2217-7821). ‘Segala biaya yang timbul akibat perjalanan dinas peserta dariimenyju tempat acara_dibebankan kepada anggaran Kementerian/LembagalPemerintah Daerah masing-masing pesert Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasin, Bidang Monitoring Evaluasi gombangan Sistem Informa Tembusan: Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah. Lampiran Surat! Nomor : (oB0S /0.210/2018 Tanggal : ag Oktober 2018 KETENTUAN PESERTA DISEMINAS! APLIKAS! MONEV TERDISTRIBUS! GUNA MENDUKUNG PERENCANAAN DAN MONITORING-EVALUASI! PENGADAAN ‘Acara dilaksanakan selama 1 (satu) hari fullday dan 1 (satu) hari hafday pada setiap lokasi 1, Peserta terbuka untuk seluruh PA/KPA, PPK/Pokja Pemilhan/Pejabat Pengadaen, APIP/Inspektorat, LPSE dan PejabatStat yang bertugas melakukan Monitoring Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah pada Kementerian/Lembagal Provinsi/Kabupater/Kota di seluruh wilayah Indonesia: 2 Calon peserta yang berminat mengikuti acara ini wajib mengisi formulir pada link pendattaran ‘monev.inaproc.id/daftar atau http:bit y/2vYcTk4 maksimal 2 (dua) minggu sebelum acara diaksanakan, 3. _Setiap peserta hanya dapat mendafter pada salah satu lokasi kegiatan yang akan diselenggarakan di | No Waktu Pelaksanaan = |S Tempat Acara i | Surabaya L-}— Mingguke-2 November 2018 [2 i “Ambon 3 Fl Aceh | Minggu ke-4 November 2018 4 Yooyakarta 5 Minggu ke-1 Desember 2018 4, Pendaftaran akan dtutup setelah kuota peserta mencapai 100 orang; Peserta tidak cipungut biaya; Biaya untuk akomodasi,transportasi, dan uang saku Peserta dibebankan pada anggeran masing-masing instansi; 7. _LKPP hanya menanggung biaya paket fullday dan hallday meeting (tempat pelaksanaan, makan slang, coffee break); 8. _Pendaftaran peserta ctutup 2 (dua) minggu sebelum acera diaksarcakan. 9, Peserta yang terdaftar akan mendapat konfimasi dari panita LKPP via emailtelepon; 10. Peserta waiib hadirsetetah mendapat konfirmasi peserta terdaftar dari pant Lar ‘Surat Il Nomor —: Ber /0.2008/2018 Tanggal «=: Agustus 2018 ‘AGENDA ACARA HARI Jam cara KoordinatorNarasumber 07.30-08.00 | Registrasi Peserta LkpP | 08.00-02.00 | Pembukaan dan Sambutan | LKpP Sore | ECR een E 1 0900-0915 | Coffee Break | UKpP | 09.15-12.15 | - Paparan Apikesi Monev Terdistribusi | LKPP | - Diskusi dan Tanya Jawab | | 12.15-13.15 | Ishoma | LKPP 13.15-15.15 | - Paparan Peraturan LKPP Tentang Daftar Hitam | LKPP dalam Pengadaan Bareng/Jasa Pemerntah ~ Diskusi dan Tanya Jawab 1615-4530 | Coffee Break LKPP 1530-1645 | Lanjutan Diskus dan Tanya Jawab LKPP 16.45-17.00 | Penutupan LkpP. AGENDA ACARA HARI2 Pukul Acara KoordinatoriNarasumber 07.30-08.15 | Registrasi Peserta LkPP 08.15-08.30 | Coffee Break LKPP 7: a 08.30-11.30 | - Paparan Pedoman Perencanan Pengadaan | LKPP | BarangiJasa | ~ Diskusi dan Tanya Jawab | — = : 4 41.30-1200 | Penutup LKPP. |

You might also like