You are on page 1of 11
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA SEKRETARIAT JENDERAL ® Jalan H.R Rasuna Said Blok XS Kavling 4 - 9 Jakarta 12950 ‘Telp. (021) 5201590 (Hunting) GERMAS Nomor JP.O1 02/21 48) 12020 13 Februari 2020 Lampiran —_: Satu Berkas Hal : Review Costing SPM Bidang Kesehatan Yth. (Daftar Undangan Terlampir) di Tempat Dalam rangka menindaklanjuti implementasi penganggaran SPM yang telah dibuat oleh beberapa Provinsi dan Kab/ Kota melalui Aplikasi Siscobikes, dibutuhkan koordinasi bersama untuk meninjau kembali (review) hasil penganggaran/ costing SPM agar sesuai dengan amanah Permenkes No 4 Tahun 2019 Tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar Pada Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan. Pertemuan ini akan dilaksanakan pada Hari! Tanggal Kamis - Sabtu/ 27 - 29 Februari 2020 Pukul 14,00 ~ Selesai Tempat : PO Hotel Semarang, JI. Pemuda No.118, Sekayu, Kota Semarang, Jateng 50132, Telp (024) 86579111 Berkaitan dengan hal tersebut di atas, bersama ini kami mohon_ untuk memperhatikan hal — hal sebagai berikut 1. Peserta Pertemuan a. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi untuk menugaskan 2 (dua) orang Bagian Program dan Anggaran (1 orang Pejabat dan 1 orang staf) b. Kepala Dinas Kesehatan Kab/ Kota Terpilih untuk menugaskan 1 (satu) orang staf bagian Program dan Anggaran c. Kepala Bappeda Provinsi 1 (satu) orang, d. Peserta Tambahan dengan Biaya Mandiri/ Swadana dapat menghubungi Panitia yang tertera dalam lampiran Tata Tertib 2. Untuk kelengkapan administrasi, pembiayaan, dan kelengkapan data dapat dilihat pada lampiran Tata Tertib Pertemuan. Demikian disampaikan, untuk keterangan lebih lanjut dapat menghubungi Bp. Lemi Kuniawan (08128793459), Ibu Musliyah Elsa (085299307917), Ibu Amalia Wijaya (08561399180). Atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih Nomor sP.01.02/2/ Y9/ 12020 Tanggal 12 Februari 2020 DAFTAR YANG DIUNDANG Lembagal Akademisi A. Akademisi/ Konsultan 1. Purwa Kurnia Sucahya, SKM, M.Si 2. Dr. Prastuti Soewondo, SE, MPH 3. Swasetyo Yulianto B. Asosiasi Dinas Kesehatan 4, Ketua Asosiasi Dinas Kesehatan Kementerian Kesehatan C. Pejabat Eelon 1 5. Sekretaris Jenderal 6. Staf Ahli Menteri Bidang Desentralisasi Kesehatan D. Sekretariat Jenderal 7. Kepala Biro Perencanaan dan Anggaran 8 Kepala Pusat Analisis Determinan Kesehatan $8. Kepala Pusat Data Dan Informasi 10. Kepala Pusat Krisis Kesehatan 11. Kepala Bagian Tata Usaha Pusat Krisis Kesehatan > Pusat Pembiayaan dan Jaminan Kesehatan 12. Kepala Pusat Pembiayaan dan Jaminan Kesehatan 13, Kepala Bidang Pembiayaan Kesehatan 14, Kepala Bidang Jaminan Kesehatan 15. Kepala Sub Bidang Perhitungan Biaya Kesehatan 16. Kepala Sub Bidang Analisis Belanja Kesehatan 17. Kepala Sub Bidang Analisis Efektifitas dan Efisiensi Pemb. Kes 18. Kepala Sub Bagian Perencanaan 18. Kepala Sub Bagian Informasi dan Pelaporan 20. Abdurahim, SKM, MSi 21. Lemi Kurniawan, SKM, MKM 22, Astriadi Prasetyo, SE 23. Iwan Supriyadi, MPH 24, Fairus Rabbaniyah, MKM 25. Nur Indah 8, SE 26. Nana Tristiana, MM 27. Widya Suryaningsih, SKM 28. Dian Yuliasari 29. Venty Fitria, SKM 30, Amalia Zulfah DHW, SKM, MKM 31. Musliyah Elsa, SKM, MKM 32, Muhammad Alif Armadana, Amd 33, Johan Santoso, Amd Kom 34. Hendrik Rudiansyah, SKM (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (4 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) 35. Reza Ginanjar, Amd 36. Heni Dewi Puspita, SE 37. Candra Irawan, SE As 38. Sri Suwarni, SE 39. Era Kusumawati, SPd 40. Bertha Octarida, SKM 41. Nila Rafahindah, SE 42. Palupi Wulandari, SH 43, Eva Dilanovia, SE . Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat 44. Direktur Kesehatan Keluarga 45. Kasub Dit Kesehatan Maternal dan Neonatal 46. Kasub Dit Kesehatan Maternal dan Anak Pra Sekolah 47. Kasub Dit Kesehatan Usia Sekolah dan Remaja 48. Kasub Dit Kesehatan Usia Reproduksi 49. Kasub Dit Kesehatan Lanjut Usia . Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit 50. Direktur P2 Penyakit Menular Langsung 51. Direktur P2 Penyakit Tidak Menular 52. Direktur P2 Masalah Kesehatan Jiwa dan Napza 53. Kasub Dit Tuberkulosis 54. Kasub Dit HIV AIDS dan PMS. 55. Kasub Dit Penyakit Jantung dan Pembuluh Darah 56. Kasub Dit Penyakit Diabetes Melitus dan GM 57. Kasub Dit Masalah Kesehatan Jiwa Dewasa dan Lansia Kementerian Terkait G. Kementerian PPN/Bappenas §8. Direktur Otonomi Daerah H, Kementerian Dalam Negeri ‘59. Sekretaris Direktorat Jenderal Bina Pembangunan Daerah 60. Direktur Singkronisasi Urusan Pemerintah Daerah Ill Ditjen Bangda 61. Kasubdit Kesehatan Direktorat SUPD III, Ditjen Bangda 62. Kasi Wilayah Il Subdit Kesehatan, Dit. SUPD III, Ditjen Bangda Nw Kepala Bappeda Provinsi 1 (satu) orang 3. Bappeda Provinsi Aceh in Bappeda Provinsi Sumatera Utara 65. Bappeda Provinsi Sumatera Barat 66. Bappeda Provinsi Riau 67. Bappeda Provinsi Kepulauan Riau 68. Bappeda Provinsi Jambi 69. Bappeda Provinsi Sumatera Selatan 70. Bappeda Provinsi Bangka Belitung 71. Bappeda Provinsi Bengkulu 72. Bappeda Provinsi Lampung 73. Bappeda Provinsi DK! Jakarta (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) 74, Bappeda Provinsi Jawa Barat (1 Orang) 75, Bappeda Provinsi Banten (1 Orang) 76. Bappeda Provinsi Jawa Tengah (1 Orang) 77. Bappeda Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (1 Orang) 78. Bappeda Provinsi Jawa Timur (1 Orang) 79. Bappeda Provinsi Bali (1 Orang) 80. Bappeda Provinsi Nusa Tenggara Barat (1 Orang) 81. Bappeda Provinsi Nusa Tenggara Timur (1 Orang) 82. Bappeda Provinsi Kalimantan Utara (1 Orang) 83. Bappeda Provinsi Kalimantan Barat (1 Orang) 84. Bappeda Provinsi Kalimantan Tengah (1 Orang) 85. Bappeda Provinsi Kalimantan Selatan (1 Orang) 86. Bappeda Provinsi Kalimantan Timur (1 Orang) 87. Bappeda Provinsi Sulawesi Utara (1 Orang) 88. Bappeda Provinsi Sulawesi Barat (1 Orang) 89. Bappeda Provinsi Sulawesi Tengah (1 Orang) 90. Bappeda Provinsi Sulawesi Tenggara (4 Orang) 91. Bappeda Provinsi Sulawesi Selatan (4 Orang) 92. Bappeda Provinsi Gorontalo (4 Orang) 93. Bappeda Provinsi Maluku (1 Orang) 94. Bappeda Provinsi Maluku Utara (1 Orang) 95. Bappeda Provinsi Papua Barat (1 Orang) 96. Bappeda Provinsi Papua (1 Orang) V._ Kepala Dinas Kesehatan Provinsi menugaskan 2 (dua) orang Bagian Program dan ‘Anggaran (1 orang Pejabat dan 1 orang staf) 97. Dinkes Provinsi Aceh (2 Orang) 98. Dinkes Provinsi Sumatera Utara (2 Orang) 99. Dinkes Provinsi Sumatera Barat (2 Orang) 100. Dinkes Provinsi Riau (2 Orang) 101. Dinkes Provinsi Kepulauan Riau (2 Orang) 102. Dinkes Provinsi Jambi (2 Orang) 103. Dinkes Provinsi Sumatera Selatan (2 Orang) 104. Dinkes Provinsi Bangka Belitung (2 Orang) 105. Dinkes Provinsi Bengkulu (2 Orang) 108. Dinkes Provinsi Lampung (2 Orang) 107. Dinkes Provinsi DK! Jakarta (2 Orang) 108. Dinkes Provinsi Jawa Barat (2 Orang) 109. Dinkes Provinsi Banten (2 Orang) 110. Dinkes Provinsi Jawa Tengah (2 Orang) 111. Dinkes Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (2 Orang) 112. Dinkes Provinsi Jawa Timur (2 Orang) 113. Dinkes Provinsi Bali (2 Orang) 114. Dinkes Provinsi Nusa Tenggara Barat (2 Orang) 118. Dinkes Provinsi Nusa Tenggara Timur (2 Orang) 116. Dinkes Provinsi Kalimantan Utara (2 Orang) 117. Dinkes Provinsi Kalimantan Barat (2 Orang) 118. Dinkes Provinsi Kalimantan Tengah (2 Orang) 419. Dinkes Provinsi Kalimantan Selatan (2 Orang) 120. Dinkes Provinsi Kalimantan Timur (2 Orang) 121. Dinkes Provinsi Sulawesi Utara (2 Orang) 122. Dinkes Provinsi Sulawesi Barat (2 Orang) 123. Dinkes Provinsi Sulawesi Tengah (2 Orang) 124. Dinkes Provinsi Sulawesi Tenggara (2 Orang) 125. Dinkes Provinsi Sulawesi Selatan (2 Orang) 126. Dinkes Provinsi Gorontalo (2 Orang) 127. Dinkes Provinsi Maluku (2 Orang) 128. Dinkes Provinsi Maluku Utara (2 Orang) 129. Dinkes Provinsi Papua Barat (2 Orang) 130. Dinkes Provinsi Papua (2 Orang) Vi. Kepala Dinas Kesehatan Kab/ Kota Terpilih menugaskan 1 (satu) orang Bagian Program dan Anggaran > Prov. Aceh 131. Dinkes Kab. Simeulue (1 Orang) > Prov. Bali 132. Dinkes Kab. Badung (1 Orang) 133. Dinkes Kab. Bangli (1 Orang) 134. Dinkes Kab. Gianyar (1 Orang) 135. Dinkes Kab. Karang Asem (1 Orang) 136. Dinkes Kab. Klungkung (1 Orang) 197. Dinkes Kota Denpasar (1 Orang) 138. Dinkes Kab. Tabanan (1 Orang) 139. Dinkes Kab. Buleleng (1 Orang) > Prov. Banten 140. Dinkes Kota Cilegon (1 Orang) 141. Dinkes Kota Tangerang Selatan (4 Orang) 142. Dinkes Kab. Lebak (1 Orang) 143. Dinkes Kota Tangerang (4 Orang) > _Prov.Bengkulu 144. Dinkes Kota Bengkulu (1 Orang) 145. Dinkes Kab. Lebong (1 Orang) 446. Dinkes Kab. Mukomuko (1 Orang) 447. Dinkes Kab. Rejang Lebong (1 Orang) 148. Dinkes Kab. Seluma (1 Orang) 149. Dinkes Kab. Bengkulu Utara (1 Orang) > Prov. DIY 150. Dinkes Kota Yogyakarta (1 Orang) 151. Dinkes Kab. Kulon Progo (1 Orang) > Prov. Jawa Barat 182. Dinkes Kab. Bandung Barat (1 Orang) 153. Dinkes Kota Bandung (1 Orang) 154. Dinkes Kota Cirebon (1 Orang) 155. Dinkes Kab. Cirebon (1 Orang) 158. Dinkes Kab. Karawang 157. Dinkes Kota Banjar 158. Dinkes Kota Cimahi 159. Dinkes Kota Depok 160. Dinkes Kota Tasikmalaya 161. Dinkes Kab. Kuningan 162. Dinkes Kab. Subang 163. Dinkes Kab. Sukabumi > Prov. Jawa Tengah 164. Dinkes Kab. Temanggung 165. Dinkes Kota Semarang > Prov, Jawa Timur 166. Dinkes Kota Kediri 167. Dinkes Kab. Jombang > _ Prov. Kalimantan Selatan 168. Dinkes Kab. Balangan 169. Dinkes Kab. Banjar 170. Dinkes Kota Banjarbaru 171. Dinkes Kab. Hulu Sungai Selatan 172. Dinkes Kab. Hulu Sungai Utara 173. Dinkes Kab. Tabalong 174. Dinkes Kab. Tanah Laut 175. Dinkes Kab. Tapin > Prov. Maluku Utara 176. Dinkes Kab. Halmahera Barat 177. Dinkes Kab. Halmahera Selatan 178. Dinkes Kab. Kepulauan Sula 179. Dinkes Kota Ternate 180. Dinkes Kota Tidore Kepulauan 181. Dinkes Kab. Pulau Taliabu > Prov. Riau 182. Dinkes Kab. Kuantan Singingi 183. Dinkes Kota Pekanbaru 184. Dinkes Kota Dumai > Prov. Sulawesi Selatan 185. Dinkes Kab. Bulukumba 186. Dinkes Kab. Jeneponto 187. Dinkes Kab. Pinrang 188. Dinkes Kab. Soppeng > Prov. Sulawesi Tengah 189. Dinkes Kota Palu 190. Dinkes Kab. Morowali 191. Dinkes Kab. Banggai (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (4 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (4 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) > Prov. Sumatera Barat 192. Dinkes Kab. Solok > Provinsi Sumatera Selatan 193. Dinkes Kab. Banyu Asin 194. Dinkes Kota Lubuklinggau 195. Dinkes Kota Pagar Alam 196. Dinkes Kota Palembang 197. Dinkes Kab. Muara Enim 198. Dinkes Kab. Musi Banyuasin 199. Dinkes Kab. Musi Rawas 200. Dinkes Kab. Musi Rawas Utara 201. Dinkes Kab. Ogan llir 202. Dinkes Kab. Ogan Komering ir 203. Dinkes Kab. Ogan Komering Ulu 204, Dinkes Kab. Ogan Komering Ulu Selatan 208. Dinkes Kab. Ogan Komering Ulu Timur 206. Dinkes Kab. Penukal Abab Lematang llr Kepala Pusat (1 Orang) 1 Orang) 1 Orang) 1 Orang) “1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) (1 Orang) ¢ ) ¢ ) ¢ ¢ ¢ ¢ 1 Orang 41 Orang Aan dan Jaminan Kesehatan JADWAL ACARA PERTEMUAN REVIEW COSTING SPM BIDANG KESEHATAN ‘Semarang, 27 - 29 Februari 2020 PEMBICARAI AN WaKTU KEGIATANMATERI mopeRAToR | KETERANG/ Waits Kamis, 27 Feb 2020 13.30- 17.00 WB Registrasi Panitia 17.00 19.00 WI6 1SHOMA 19.00-22.00 Wi, PANEL Menyanyikan Lagu Indonesia Raya Dirjen Pembukaan MC MC Doa Pani aporan Kepala Pusat Pembiayaan dan ane Jaminan Kesehatan ‘Sambutan dan arahan Sekrelaris Jenderal Sekretars Kementerian Kesehatan Jenderal Pemutaran Video Costing SPM Pani : Siaf Ani Bidang Kebljakan SPM Bidang Kesehatan Desentatese Diskusi Hari Jumat, 28 Feb 2020 08,00- 09.00 wi_ | Paaran Overview Costing SPM Bidang Kepala Pusat PJK Kesehatan Paparan Monitoring dan Evaluasi Seadifjen Bangda 99.00 10.00 WIB | implementasi SPM Kemendagri 70.00 10.18 Wi Coffee Break i UPD 4018.11.30 mia_| PaParan Kebijakan Implementasi Permendagri areas 7 90/2019 dan Implikasinya fee 1130-730 Wis THOMA Kepala Bidang 13.30 14.30 WIB_| Pengenalan Tools versi baru Siscobikes 1.10 | Pembiayaan Kesehatan Review Prakiek Aplikasi Costing SPM ; 1430- 16.00 iB 3016.00 IB | asehaten berbasis Excell THPPIK | pembegian Ketes 7600-16.30 Wi Coffee Break Tim PPIK_] 1. Kis. Provinsi Review Prakiek Aplikasi Costing SPM 2. Kis. Kab/ Kota 30-18. 1630-1800 WB | een botae ee Tim PPJK 7800- 70.30 WB TSHOMA Diskusi dan Tanya Jawab Hasil Review 1930-22006 | Coe on Tim PPJK Wari: Sabtu, 29 Feb 2020 ahi 08.00 - 08,00 WIB _| Rencana Tindak Lanjut PPIK 08:00 10.00 WIB_| Penutupan Tim PPIK 70,00- 12.00 WIB _| Penyelesaian Adi Tim PPIK A. TATA TERTIB PESERTA PERTEMUAN REVIEW COSTING SPM BIDANG KESEHATAN PROV. DAN KAB/ KOTA ‘SEMARANG, 27 - 29 FEBRUARI 2020 Administrasi 1. Peserta wajib membawa Surat Tugas asli rangkap 2 yang di tandatangani oleh atasan dan dicap basah dari instansi masing-masing 2. Biaya Perjalanan Dinas (PP) dari daerah ke tempat pertemuan dibiayai oleh Pusat PJK dengan sistem LS maka Tiket Transportasi harus sudah dibeli secara PP. 3. Penggantian biaya Tiket Pesawat akan dibayarkan oleh Panitia Penyelenggara sesuai dengan tiket Pesawat Kelas Ekonomi dengan pagu Standar Biaya Masukan Th 2020. 4, Peserta wajib menyerahkan kelengkapan administrasi (Surat Tugas seperti contoh terlampir, Tiket PP dan Boarding Pass) pada saat registrasi, 5. Panitia akan mengkonfirmasi keaslian tiket para peserta ke maskapal yang bersangkutan, jika ditemukan tiket yang tidak sesuai dengan hasil konfirmasi maka panitia tidak akan membayarkan tiket tersebut sampai peserta menyerahkan tiket asi. 6. Informasi list tiket yang tidak sesuai dengan hasil konfirmasi akan diumumkan pada saat pertemuan berlangsung. 7. Panitia tidak akan mengganti selisih harga tiket apabila melebihi pagu maksimal dan tidak akan membayarkan biaya klaim kelebihan bagasi. 8. Khusus untuk Transport lokal (baik dari daerah asal dan daerah penyelenggaraan) dapat dibayarkan sesuai dengan Standar Biaya Masukan atau bukti-bukti yang dapat dipertanggungjawabkan, 9. Peserta diharapakan melakukan konfirmasi Biodata yang dapat dikirimkan melalui http:/bit|yCOSTINGSPM27FEB (Format terlampir) Akomodasi Peserta 1. Peserta diharapkan telah hadir dan melaporkan iri kepada Panitia Penyelenggara di Hotel tersebut pada hari Kamis tanggal 27 Februari 2020 pada pukul 13.30 ~ 17.00 WIB. 2. Panitia menyediakan penginapan (2 orang per kamar)/ twin share berlaku untuk peserta yang dibiayai Pusat selama 2 malam. 3. Harga Paket Meeting untuk Peserta Tambahan sebesar Rp 1.100.000,- dapat dikonfirmasi ke Panitia Ibu Nur Indah S, untuk penginapan dan transportasi dimohon untuk mencari sendiri secara mandiri/ Swadana. 4. Peserta Tambahan dipersilakan untuk mencari Transportasi baik dari Tempat Asal maupun Transportasi Lokal secara mandiri dengan biaya sendiri/Swadana. 5. Peserta Tambahan juga dipersilakan untuk mencari Penginapan secara mandiri dengan biaya sendiri/ Swadana, 6. Peserta dilarang membawa anggota keluarga/orang lain selain peserta pertemuan di dalam kamar yang disediakan panitia. 7. Akomodasi disiapkan mulai tanggal 27 Februari 2020 (check in setelah mendapatkan kunci dari panitia, pukul 15.30 WIB) sampai dengan tanggal 29 Februari 2020 (check out pukul 12.00 WIB). 8. Panitia tidak akan menanggung biaya-biaya diluar paket pertemuan seperti : Penggunaan laundry, telepon, minibar, room service dan inventaris barang dalam kamar hotel 9. Jika terjadi kehilangan barang inventaris hotel, panitia akan menagih kepada peserta sesuai daftar nama yang ada pada panitia. Kelengkapan Data 1. Semua peserta wajib membawa Laptop yang sudah terinstal Software minimal MS Excell 2010. 2. Bagi Provinsi/Kab/Kota yang sudah pernah mengunggah data maupun yang belum, diharapkan untuk membawa data yang sudah di entrykan/ diisikan kedalam Aplikasi Siscobikes yang berbentuk Ms Excell. 3. Seluruh peserta membawa data dukung berupa data dasar (Profil kesehatan,LAKIP, RKA), target serta capaian kinerja SPM Bidang Kesehatan, serta data dukung lainnya tahun 2019 dan 2020, 4. Membawa data dukung berupa data dasar, target, serta capaian kinerja SPM Kesehatan. CONTOH SURAT TUGAS KOP SURAT SURAT TUGAS Nomor . Yang bertanda tangan dibawah ini: Nama NIP Golongan/Ruang Jabatan Instansi dengan ini menugaskan kepada: Nama NIP Golongan/Ruang Jabatan Instansi Sebagai Peserta pada pertemuan Review Costing SPM Bidang Kesehatan yang dilaksanakan pada: Hari / Tanggal : Kamis ~ Sabtu / 27 - 29 Februari 2020 Tempat : PO Hotel Semarang, Provinsi Jawa Tengah Demikian, agar tugas ini dapat dilaksanakan dengan sebaik-baiknya dan kepada semua pihak agar dapat membantu kelancarannya, Pejabat Pemberi Tugas (anda tngan& Cap) Catatan : © Surat Tugas dibuat rangkap 2 (dua) © Tanda tangan dan stempel harus BIODATA PESERTA PERTEMUAN REVIEW IMPLEMENTASI COSTING STANDAR PELAYANAN MINIMAL (SPM) BIDANG KESEHATAN Semarang, 27 - 29 Februari 2020 Nama Jenis Kelamin NIPINIK Pangkat/Gol Jabatan Unit Kerja Alamat Kantor Telp. Kantor Email Nomor Handphone Alamat Rumah .. Februari 2020

You might also like