You are on page 1of 1
PEMERINTAH KABUPATEN PRINGSEWU DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Komplek Perkantoran Pemerintah Kabupaten Pringsewu disdikbudkabpringsewu@gmail.com Nomor Sifat Lampiran Perihal Pringsewu, 30 Maret 2020 800/403 /.01/2020 Segera Yang terhormat, 1 Kepala PAUD, SD dan SMP ‘Se-Kabupaten Pringsewu 2.Kepala SKB Kabupaten Pringsewu 3.Pengelola PKBM dan LKP ‘Se-Kabupaten Pringsewu di- Pringsewu Menindaklanjuti Surat Edaran Bupati Pringsewu Nomor 04 Tahun 2020 tanggal 30 Maret 2020 tentang Antisipasi dan Kesiapsiagaan Menghadapi Infeksi Corona Virus Disease (Covid-19) di Kabupaten Pringsewu, kami mohon agar Saudara: 1. Tidak metakukan akti ‘April 2020 2. Memerintahkan agar peserta didik melaksanakan pembelajaran di rumah dengan metode jarah jauh (daring) dan mengacu pada Surat Edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 04 ‘Tahun 2020 tentang Pelaksanaan Kebijekan Pendidikan dalam Masa Darurat Penyebaran Corona Virus Disease (Covid-19). 3. Memprogramkan agar pelaksanaan pembelajaran di rumah dilakukan dengan belajar bermakna yang memuat keterampilan kecakapan hidup (fe skill) dan penguatan karakter. 4, Memantau pelaksanaan pembelajaran di rumah yang dilakcukan oleh peserta didi Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian dan dilaksanakan sebagaimana mestinya. Terima kasih. itas pembelajaran di sekolah sampai tanggal 22 ‘Drs. HERI ISWAHYUDI, M.Ag. ~ Pembina Utama Muda NIP. 19691101 199702 1 007 ‘Tembusan: 1, Bupati Pringsewu (sebagai laporan) 2. Kapolres Pringsewu 3. Anip

You might also like