You are on page 1of 1
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Jalan Sutan Syahril No. 7 Pontianak 78116 Telp. (0561) 734602, 733756 Fax. 732976 Website : dikbud kalbarprov.go.id Email : dikbud@kalbarprov.go.id Pontianak, 29 April 2020 Kepada Nomor : 421/(W62/ DIKBUD-A Yth. Kepala SMA, SMK, SLB Sifat : Penting Negeri dan Swasta se- Lampiran : - Kalimantan Barat Hal : Perpanjangan masa belajar di rumah di- Tempat Menindaklanjuti Surat kami Nomor : 421/1498/DIKBUD-A tentang Perpanjangan Masa Belajar di Rumah dan arahan lisan Bapak Gubemnur Kalimantan Barat serta hasil koordinasi dengan instansi terkait, dengan ini disampaikan beberapa hal sebagai berikut : 1. Memperhatikan Situasi dan Kondisi pandemi virus corona yang masih terjadi di Kalimantan Barat, maka masa belajar di rumah bagi pesertadidik jenjang pendidikan SMA, SMK dan SLB diperpanjang yang semula sampai tanggal 2 Mei 2020 diperpanjang menjadi sampai tanggal 30 Mei 2020. 2 Masa belajar di rumah jika dipandang perlu akan dievaluasi kembali dengan memperhatikan perkembangan penyebaran corona virus disease (Covid- 19) khususnya di Kalimantan Barat. 3. Agar selalu memperhatikan protokol pencegahan penularan Covid-19 terutama : Physical Distancing, tidak keluar rumah, dan selalu menerapkan pola hidup bersih dan sehat. Demikian disampaikan atas perhatian dan kerjasamanya, diucapkan terima kasih, KEPALS DIDIKAN DAN KEBUDAYAAN IMANTAN BARAT Tembusan: 1. Direktur Jenderal PAUD, DIKDAS, dan DIKMEN di Jakarta; 2. Direktur Jenderal Pendidikan Vokasi di Jakarta; 3. Gubernur Kalimantan Barat sebagai laporan; 4. Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Barat sebagai laporan; 5. Bupati dan Walikota se-Kalimantan Barat; 6. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten/Kota se-Kalimantan Barat; 7. Koordinator Pengawas Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Prov.Kalber; 8 Dewan Pendidikan Provinsi Kalimantan Barat; 9. Ketua MKKS SMA dan SMK Se-Kalbar.

You might also like