You are on page 1of 6
2672020 LAPISAN BUM! DAN TATA SURYA | Print -Quizizz Quizizz same CLASS : LAPISAN BUMI DAN TATA SURYA DATE : 20 Questions 1. Perhatikan komposisi lapisan penyusun bumi berikut ini:(1) Inti luar (2) Astenosfer (3) Kerak bumi(4) Litosfer(5) Inti dalamLapisan penyusun bumi dari paling luar ke dalam adalah... a) (1(5)-(3)-(2)-(4) b) (1)-(5)-(2)-(4)-(3) ©) (3}(4)-(2)-(1)-(5) 4) (3)-(2)-(4)-(1)-(5) 2. _ Di bawah ini perbedaan kerak benua dan kerak samudra adalah... a) Kerak bumi ketebalannya 7 km, kerak b) Kerak bumi daerahnya lebih luas, kerak samudra ketebalannya 30-50 km samudra daerahnya lebih sempit ©) Kerak bumi komposisinya dari batuan granit, _d) Kerak bumi bersifat lunak, kerak samudra kerak samudra komposisinya dari batuan bersifat keras basalt 3. Suatu lapisan struktur bumi mempunyai ciri-ciri sebagai berikut:(1) berbentuk cairan kental seperti pasta gigi(2) bersifat plastis dan tidak kaku(3) dapat bergerak sesuai dengan proses pendistribusian panas(4) lempeng lithosfer dapat mengapung di atas lapisan iniLapisan penyusun bumi ini adalah bagian, a) kerak bumi b) lempeng litosfer ©) litosfer d) astenosfer 4. Apabila saat terjadi gempa bumi kita sedang berada di dalam rumah, apa yang harus kita lakukan? a) Meneari tempat yang luas b) Masuk ke bawah meja ) Menyelamatkan barang yang penting 4) Berdiam diri di atas ranjang hitpssiquiizz.comprintquiatsd43t881924508001a7 61 18 3262020 LAPISAN BUMI DAN TATA SURYA Print- Quizz 5. — Caran bersuhu tinggi yang mengalir ke permukaan melalui kawah gunung berapi disebut. a) Lava b) Awan panas ©) Gas vulkanik d) Lahar 6. Gunung meletus bisa terjadi apabila...I. Peningkatan kegempaan vulkanikll. Peningkatan suhu kawahlll. Lempeng- lempeng bumi saling berdesakanlV. Akibat tekanan yang amat tinggiPernyataan yang benar adalah a) 111 b) |, ll, IV ©) M1, IV d) Semua benar Yang bukan termasuk dampak negatif dari meletusnya gunung berapi adalah a) Tanah disekitar gunung menjadi subur b) Kebakaran hutan ) Udara menjadi tercemar karena abu vulkanik —_d) Kegiatan ekonomi warga sekitar gunung berapi menjadi lumpuh reno teams — Bagian matahari yang dapat dilihat manusia adalah a) Korona b) Kromosfer ©) Fotosfer 4d) Inti Matahari 9. Planet yang arah rotasinya searah dengan arah gerak jarum jam adalah. a) Merkurius dan Bumi b) Uranus dan venus ©) Bumi dan Jupiter 4) Venus dan Jupiter hitpssiquiizz.comprintquiatsd43t881924508001a7 61 216 sy2612020 LAPISAN BUMI DAN TATA SURYA Print- Quizz 10. Berikut adalah ciri-ciri benda langit menurut |AU.|. Mengorbit mataharill. Bentuk fisiknya cenderung bulatlll. Orbitnya belum bersih dari keberadaan benda angkasa lainlV. Bukan merupakan satelitBenda langit yang dimaksud pada ciri-ciri di atas adalah a) Planet b) Planet kerdil ©) Asteroid d) Meteorid 1, Plane JuakPane’ke | Perhatikan gambar di atas!Jika jarak planet terhadap matahari Matahar ura i) memiliki keterkaitan dengan kala revolusi planet, maka planet a a7 yang memiliki kala revolusi terlama adalah. ... ‘Vranas TET Sata Tair Taner TE a) Neptunus b) Uranus ©) Saturnus 4) Jupiter 12. Pergerakan bumi dengan cara berputar pada porosnya dengan arah berlawanan dengan arah jarum jam dinamaka a) Rotasi b) Revolusi ©) Resolusi 4) Evolusi 13. Perhatikan pernyataan berikut.) Terjadinya siang dan malamii) perbedaan waktuiil) Gerak semu tahunan matahariiv) Gerak semu harian matahariPernyataan di atas yang merupakan akibat dari rotasi bumi adalah, a) i), ©) i), il), dan iv) 4) ii i), dan ii b) i), ii), dan iv) il), dan iv) 14. Indonesia mempunyai dua musim yaitu musim kemarau dan musim penghujan, pergantian antara kedua musim tersebut diakibatkan oleh. a) Rotasi bulan b) Revolusi bulan ¢) Rotasi bumi ) Revolusi bumi hitpssiquiizz.comprintquiatsd43t881924508001a7 61 a6 3262020 LAPISAN BUMI DAN TATA SURYA Print- Quizz 15. Perhatikan pernyataan berikut.!) Gerak semu tahunan mataharill) Perbedaan lamanya waktu siang dan malamiil) Pergantian musimiv) Terlihatnya rasi bintang yang berbeda- bedaPemyataan diatas merupakan akibat dari . a) Rotasi bulan b) Revolusi bulan ©) Rotasi bumi 4d) Revolusi bumi 16. Ketika bulan berada pada bayang-bayang bumi akan terjadi peristiwa a) Fase Bulan b) Gerhana Bulan ©) Gerhana matahari 4) Revolusi bulan 17. Perhatikan urutan ketiga benda langit berikut.) Matahari — Bumi — Bulanii) Bulan — Matahari — Bumiiii) Bumi - Matahari — Bulan iv) Bumi— Bulan — MatahariBerdasarkan urut-urutan di atas, manakah yang dapat menyebabkan gerhana, a) i) dani) b) ii) dan iii) c) ili) dan iv) 4) i) dan iv) 18. Pada tanggal 3 bulan komariyah, bentuk bulan terlihat seperti sabit. Pada kondisi seperti ini bulan berada pada fase. a) Bulan baru b) Sabit muda ©) Bulan purnama d) Sabit tua 18. Pada malam hari yang cerah tidak ada awan maupun mendung, tetapi bulan juga tidak nampak. Pada kondisi ini berarti bulan berada pada fase..... a) Bulan sabit b) Belan purnama ©) Bulan baru 4) Bulan cembung hitpssiquiizz.comprintquiatsd43t881924508001a7 61 46 3262020 LAPISAN BUMI DAN TATA SURYA Print- Quizz 20. Gambar berikut yang menunjukkan pergeseran lempeng “menjauh” adalah... a) b) . z °) 4) hitpssiquiizz.comprintquiatsd43t881924508001a7 61 56 2672020, LAPISAN BUM! DAN TATA SURYA | Print -Quizizz Answer Key 1 c 6. d Wa 2. c 7. a 12. a 3. d 8. c 13. b 4. b 9. b 14. d 5. a 10. b 15. d hitpssiquiizz.comprintquiatsd43t881924508001a7 61 16. 17. 18. 19. 20, pocac 6

You might also like