You are on page 1of 4
S} BPJS Kesehatan x46 Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Nomor : 635 / VI.05 / 0520 Boyolali, 12 Mei 2020 Hal: Pelayanan Bagi Peserta JKN Masa Wabah Covid-19 Yth, Direktur FKRTL Mitra BPJS Kesehatan ma kami ucapkan terima kasih atas dukungan Bapak/lbu dalam Penyelenggaraan Jaminan Kesehatan Nasional Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) dengan memberikan pelayanan kesehatan kepada peserta JKN-KIS. Menindaklanjuti Surat Edaran Pengurus Pusat Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia Nomor 735/1B1/PP.PERSI/IV/2020 perihal Surat Edaran Larangan dalam Promosi Layanan Rumah Sakit dan merujuk Surat Deputi Direksi Bidang Jaminan Pembiayaan Kesehatan Rujukan BPJS Kesehatan Nomor 5048/lII.2/0520 Hal Pelayanan Bagi Peserta JKN Masa Wabah Covid-19, maka bersama ini kami sampaikan hal-hal sebagai berikut: 1. Terdapat keluhan dari peserta atas pelayanan Kesehatan yang diberikan di beberapa Fasilitas Kesehatan pada masa wabah Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) ‘ana Fasilitas Kesehatan memberlakukan seluruh peserta diwajibkan menjalankan pemeriksaan cepat dalam rangka screening infeksi Covid-19 sebelum mendapatkan pelayanan kesehatan dan biaya dibebankan kepada peserta 2. Terkait hal tersebut diatas maka Fasilitas Kesehatan untuk tidak menjadikan Pemeriksaan rapid test screening Covid-19 sebagai persyaratan untuk mendapatkan pelayanan kesehatan di Rumah Sakit dengan biaya yang dibebankan kepada pasien karena hal tersebut melanggar kesepakatan dalam perjanjian kerjasama pasal 4 tentang hak dan kewajiban rumah sakit untuk tidak memungut biaya tambahan bagi peserta JKN. Kantor Cabang Boyoal JL Rand Ai Sewocpuran Bool lp. (0278) 321288 Fx. (0276) 325275 ew pis-ksehatn go id ‘ma Ke byolalops Kesehatan gos 3. Pemeriksaan rapid test screening Covid-19 dilakukan dengan mengikuti ketentuan dan prosedur serta indikasi medis dari organisasi profesi dan dilakukan oleh Dokter yang memiliki kompetensi Demikian kami sampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih. Tembusan Yth: Dinas Kesehatan Kabupaten Kiaten’ Dinas Kesehatan Kabupaten Boyolali ‘Tim Kendali Mutu Kendall Biaya ‘Tim Pencegahan Kecurangan PIC Pelayanan Kepala BPJS Kesehatan kabupaten Klaten pertinggal NyRKPKOT

You might also like