You are on page 1of 2
PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENDIDIKAN PELATIHAN DAERAH Ji, Hayam Wuruk No. 14 Pasuruan 67115 Website : bkd.pasuruankab.go.id / e-mail : bkd@pasuruankab.go.id (0343) 4290 (0343) 418067 PEMBERITAHUAN Nomor : 800 / 1367 / 424.103 / 2018 Bersama ini disampaikan bahwa mulai hari Rabu, 26 September 2018 pukul 00.01 WIB pelamar rekrutmen CPNS 2018 sudah dapat melakukan registrasi ke sejumlah Instansi pembuka rekrutmen CPNS 2018. Sebelum melakukan registrasi, pelamar dihimbau mencermati setiap informasi syarat dan formasi jabatan yang diminta, kemudian baru membuat akun di portal SSCN. Informasi mengenai formasi dan syarat jabatan yang dibuka pada rekrutmen CPNS 2018 ini, selain dapat dilihat di laman SSCN juga dapat dilihat pada website Pemerintah Kabupaten Pasuruan, yaitu : https://www.pasuruankab.go.id. Pelamar dihimbau untuk hati-hati dan teliti saat melakukan pendaftaran karena data yang sudah diinput pelamar di portal SSCN tidak dapat diubah. Guna membantu pelamar yang terkendala akses portal SSCN dan portal informasi pendaftaran, pelamar dipersilahkan mengunjungi kanal Frequently Asked and Question (FAQ) pada portal ssen.bkn.go.id yang memuat pertanyaan yang paling sering ditanyakan publik beserta solusinya, Untuk memudahkan dalam mengunggah/mengupload dokumen yang dipersiapkan oleh, pendaftar CPNS harus sesuaikan dengan ukuran dokumennya: 8, KTP asli atau surat keterangan telah melakukan rekaman kependudukan yang dikeluarkan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil setempat ; - Pas foto tampak depan terbaru berlatar belakang merah, posisi potret, rasio 3: Swafoto/selfie dengan membawa kartu informasi akun SSCN 2018 dan KTP; Gjazah aslis ‘Transkip nilai asli; see Bukti akreditasi program studi pada saat lulus; g Surat lamaran ditujukan kepada Bupati Pasuruan di Pasuruan, diketik menggunakan komputer/ ditulis tangan senditi, bermaterai Rp. 6000,- dan ditandatangani dengan pena bertinta hitam; h. Dokumen lainnya : - Untuk tenaga kesehatan melampirkan STR (Surat Tanda Register) sesuai dengan keahliannya; ~ Untuk tenaga Pendidikan melampirkan sertifikat pendidik yang dikeluarkan oleh Kementrian Pendidikan (bagi yang telah memiliki). i. Semua dokumen dimaksud diunggah dengan ukuran maksimal file pdf 300 Kb dan untuk file foto .jpg 200 Kb. Perlu disampaikan pula bahwa proses seleksi CPNS tahun 2018 akan berjalan secara transparan, objektif dan tanpa biaya melalui sistem CAT (Computer Assisted Test). Jika ada oknum yang mengatasnamakan pejabat Pemerintah Kabupaten Pasuruan ataupun Pejabat di Badan Kepegawaian dan Pendidikan Pelatihan Kabupaten Pasuruan yang menawarkan jalur masuk secara instan dengan sejumlah uang, dipastikan itu adalah PENIPUAN dan HOAX. Silahkan pelamar hanya mengikuti update terkini seputar rekrutmen CPNS 2018 melalui web resmi BKN dan BKPPD Pemerintah Kabupaten Pasuruan, yaitu https://www,pasuruankab.go. Pasuruan, 27 September 2018 jadan Kepegawaian dan Pelatihan Daerah Pembina Utama Muda NIP. 19600303 198903 1 006

You might also like