You are on page 1of 4
& Timah © Nomor :0003 / Tek/PENG-4000/20-S8.12.4 TENTANG CUTI BERSAMA TAHUN 2020 Berdasarkan Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 174 Tahun 2020, Nomor 01 Tahun 2020 dan Nomor 01 Tahun 2020 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2020, dengan ini disampaikan hari / tanggal cuti bersama tahun 2020 di lingkungan PT Timah Tbk sebagai berikut No HARI | TANGGAL KETERANGAN 1 Jumat, Selasa, Rabu, |22,26,27,28 dan 29 Hari Raya Idul Fitri 1441 Kamis dan Jumat Mei 2020 iyah 2 Jumat 21 Agustus 2020 _ Tahun Baru Islam 1442 Hijriyah 3. Jumat 30 Oktober 2020 _|Maulid Nabi Muhammad SAW 4. Kamis |24 Desember 2020 Hari Raya Natal | Bagi Karyawan yang harus tetap bekerja di objek — objek vital Perusahaan selama han libur tersebut diatas, diberiakukan ketentuan lembur sesuai ketentuan yang berlaku di Perusahaan, Demikian untuk dipedomani dan dilaksanakan sebagaimana mestinya. Pangkalpinang, 10 Maret 2020 DIREKSI PT TIMAH Tbk Direktur Sui r Daya Manusia, Timal paca RIZKI ay www.timah.com KEPUTUSAN BERSAMA MENTERI AGAMA, MENTERI KETENAGAKERJAAN, DAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 174 TAHUN 2020 NOMOR : 01 TAHUN 2020 NOMOR : 01 TAHUN 2020 ‘TENTANG PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN BERSAMA MENTERI AGAMA, MENTERI KETENAGAKERJAAN, DAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI NOMOR 728 TAHUN 2019, NOMOR 213 TAHUN 2019, NOMOR 01 TAHUN 2019 TENTANG HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA ‘TAHUN 2020 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI AGAMA, MENTERI KETENAGAKERJAAN, DAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI, Menimbang : a. bahwa dalam rangka meningkatkan laju pertumbuhan ekonomi dan pengaturan arus lalu lintas pasca hari raya idul fitri 1441 Hijriyah serta memberi pedoman bagi instansi pemerintah dan swasta dalam melaksanakan hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2020, perlu melakukan penambahan cuti bersama tahun 2020; b. bahwa sehubungan dengan penambahan cuti bersama tahun 2020 sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan perubahan hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2020; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi tentang Perubahan atas Keputusan Bersama Mentcri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 728 Tahun 2019, Nomor 213 Tahun 2019, Nomor 01 Tahun 2019 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2020; Mengingat Mengingat Menetapkan KESATU KEDUA 25 1. Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 63, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6037); 2. Keputusan Presiden Nomor 251 Tahun 1967 tentang Hari-Hari Libur sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Keputusan Presiden Nomor 3 Tahun 1983 tentang Perubahan atas Keputusan Presiden Nomor 251 Tahun 1967 tentang Hari- Hari Libur sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Keputusan Presiden Nomor 10 Tahun 1971; 3. Peraturan Presiden Nomor 68 Tahun 2019 tentang Organisasi Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia ‘Tahun 2019 Nomor 203); MEMUTUSKAN: :KEPUTUSAN BERSAMA MENTERI AGAMA, — MENTERI KETENAGAKERJAAN, DAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI TENTANG PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN BERSAMA MENTERI AGAMA, MENTERI KETENAGAKERJAAN, DAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI NOMOR 728 TAHUN 2019, NOMOR 213 TAHUN 2019, NOMOR 01 TAHUN 2019 TENTANG HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2020. Mengubah Lampiran Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 728 Tahun 2019, Nomor 213 Tahun 2019, Nomor 01 Tahun 2019 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama ‘Tahun 2020, menjadi sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan Bersama ini. Keputusan Bersama ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal MENTERI AGAMA, MENTERI MENTERI PENDAYAGUNAAN 4) wae FRUL RAZI IDA FAUZIYAH “ KETENAGAKERJAAN, APARATUR NEGARA DAN re LAMPIRAN KEPUTUSAN BERSAMA MENTERI AGAMA, MENTERI KETENAGAKERJAAN, DAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 174 TAHUN 2020 NOMOR : 01 TAHUN 2020 NOMOR : 01 TAHUN 2020 TENTANG PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN BERSAMA MENTERI AGAMA, MENTER] KETENAGAKERJAAN, DAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI NOMOR 728 TAHUN 2019, NOMOR 213 TAHUN 2019, NOMOR 01 TAHUN 2019 TENTANG HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2020 A, HARI LIBUR NASIONAL TAHUN 2020. NO.| TANGGAL, HARI KETERANGAN io [gamuadt | Rabu 7 fan ern 2000 Masel [-2. | 25 Januari Sabtu | Tahun Baru Imlek 2571 Kongzili 3._| 22 Maret Minggu | Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 4. [25 Maret Rabu | Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1942 5._[10 April Jumat | Wafat Isa Al Masih [6.11 Mei Jumat | Hari Buruh Internasional 7._|7Mei Kamis | Hari Raya Waisak 2564 8._| 21 Mei Kamis | Kenaikan Isa Al Masih 24-25 Mei Minggu-Senin | Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriyah 1 Juni Senin | Hari Lahir Pancasila 31 Juli ‘Jumat___| Hari Raya Idul Adha 1441 Hijrivah [17 Agustus Senin | Hari Kemerdekaan Republik Indonesia . | 20 Agustus in Islam 1442 Hijriyah 29 Oktober Maulid Nabi Muhammad SAW 25 Desember — [Hari Raya Natal B._CUTI BERSAMA TAHUN 2020 HARI KETERANGAN |_No.| _TANGGAL = 1. [22,26,27,28 | dumat, | Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriyah dan29Mci | Sclasa,Rabu, Kamis dan Jumat 2._|21 Agustus Jumat___| Tahun Baru Islam 1442 Hijriyah a 3.__[ 30 Oktober Jumat | Maulid Nabi Muhammad SAW. 4._| 24 Desember Kamis | Hari Raya Natal MENTERI MENTERL KETENAGAKERJAAN, APARAY 7 REFO} IDA FAUSIYAH “6

You might also like