You are on page 1of 2
PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA DINAS KESEHATAN PUSKESMAS MANTRIJERON JI Mayjen D.1. Panjaitan No. 82 Yogyakarta Kode Pos: 55141 Telp.(0274) 388679 Fax (0274) 388679 EMAIL : puskm|@jogjakota.go.id/ pusk_mj@yahoo.com HOT LINE SMS : 08122780001 HOT LINE EMAIL : upik@iogjakota.go id WEBSITE : www jogiakota.ao.id KEPUTUSAN KEPALA PUKESMAS MANTRIJERON NOMOR 013.Q TAHUN 2015 TENTANG JENIS REAGEN ESENSIAL DAN BAHAN LAIN YANG HARUS TERSEDIA KEPALA PUSKESMAS MANTRIJERON Menimbang a. bahwa dalam upaya meningkatkan mutu —pelayanan laboratorium dan kepuasan pelanggan, untuk menjamin ketersediaan reagensia esensial dan bahan_lain,perlu ditetapkan jenis reagen esensial dan bahan lain yang harus tersedia di laboratorium Puskesmas Mantrijeron; b. bahwa untuk mencapai tujuan seperti pada point a perlu ditetapkan dengan surat keputusan; Mengingat 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014tentang Pusat Kesehatan Masyarakat; 2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 37 Tahun 2012 tentang Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat; 3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2013 tentang Penyelenggaraan Laboratorium Klinik Yang Baik; MEMUTUSKAN, Menetapkan Keputusan Kepala Puskesmas tentang jenis reagen esensial dan bahan lain yang harus tersedia di laboratorium Puskesmas Mantrijeron KESATU Memberlakukan jenis reagen esensial dan bahan lain yang harus tersedia di laboratorium Puskesmas Mantrijeron sebagaimana tersebut dalam lampiran surat keputusan ini; KEDUA Memberlakukan SPO Pengelolaan Reagen; KETIGA Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya; Ditetapkan di Yogyakarta pada tanggal 19 Maret 2015 KEPALA, drg. Ambarwati Triwinahyu NIP. 196612212006042001 LAMPIRAN : Keputusan Kepala Puskesmas Mantrijeron NOMOR 013.Q Tahun 2015 TANGGAL : 19 Maret 2015, Jenis reagen esensial dan bahan lain yang harus tersedia di Laboratorium Puskesmas Mantrijeron NO [NAMA REAGEN, BAHAN LAIN NO [NAMA REAGEN, BAHAN LAIN 1__[Accutrend Cholesterol 39_[Larutan eosin 2 | Accutrend Glucose 40_[Larutan giemsa stain 34_| Accutrend Triglyceride 41_[Larutan hayem 5__| Alcohol swab 42_[Larutan KOH 10% 6 _| Blood lancet Safe-T-Pro Uno 43 _[Larutan Na Citrat 3.8% 7 Blue tips brand 44 | Larutan turk & | Botol reagen coklat 45_| LDL Cholesterol test 9 | Brand spiritus 46_| Leptospira 10_| Cholesterol test 47_[ Martin wax (vitrex) 11_| Control normal serum 48_[ Methanol 12_[Corong kaca 49_| Minyak imersi 13_[ Creatinine test '50_| Object glass frosted 14 | Cup sampel volume 1,5 ml 51 |Plester 15 _| Deck glass 52_| Pot sputum 16_| Ether alcohol 53_| SGOT test 17_| Extran neutral 54_| SGPT test 18_| Glucose test '55_| Tabung centrifuge 19 | Glucosure 25's (Apex Bio) '56_| Tabung hematocrit 20 | Golongan darah Anti A '57_[Tabung reaksi (besar) 21 _| Golongan darah Anti B 58_| Tabung reaksi (kecil) 22 | Golongan darah Anti D 59_| Tempat sampel urine 23 | HBsAg 60 | Test HIV card 3 lini 24 [HDL Cholesterol test 61_| Test kehamilan strip 25 | Hemoglobin 62 [Test narkoba 4 parameter (amphetamine, benzodiazepine, cannabinoid/marijuana, opioid/morphine) 26_| Kerlas pembersih lensa 63_| Rapid plasma reagen (RPR) 27_| Kertas saring reagen 64_|[test siphylis strip 28_| Kotak slide besar (mika) 65_| Tissue gulung 29 | Kotak slide kecil (kayu) 66_| Tourniquet 30_| Kotak slide mika kecil 67_| Triglyceride 31_[ UA Sure Blood uric acid strip 68_| Ureum test 32_| Uric acid test 69_| Vacutainer 3ml EDTA 33 | Urine test strip 3 parameter 74_|Vacutainer 4m! plain clott activator 34_| Urine test strip 10 parameter 72_[Venoject 22G 1,5 inch 35 _|Widal test 73_|Wing needle vacutainer 36_| Yellow tips brand 74 | Zielnelsen ABC 37_| Kertas printer spektrofotometer 75 _| Cat Gram 38_| Pita printer spektrofotometer Ditetapkan di Yogyakarta pada tanggal 19 Maret 2015 KEPALA, drg. Ambarwati Triwinahyu NIP, 196612212006042001

You might also like