You are on page 1of 1
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN POLITEKNIK NEGERI SEMARANG Jalan Prof. H. Soedarto, S.H. Tembalang, Semarang 50275, PO BOX 6199/SMS ‘Telephone (024) 7473417, 7499585, 7499586, Facsimile (024) 7472396 hitp:/www,polines.ac.id, E-mail : sckretariat@polines.ac.id. PENGUMUMAN Nomor : 3624/PL4.6.1/D1/2020 Tentang WISUDA DESEMBER 2020 Diberitahukan kepada mahasiswa tingkat akhir program Diploma III & Sarjana Terapan Politeknik Negeri Semarang, bahwa wisuda kelulusan tahun akademik 2019/2020 dilaksanakan tanggal 12 Desember 2020 secara online. Untuk itu wisudawan dimohon menyampaikan file foto hitam putih untuk Ijazah dan Transkrip dengan ketentuan sebagai berikut : Calon wisudawan Pria menggunakan : jaket almamater, baju putih, berdasi hitam, dan tidak berkacamata, 2. Calon wisudawan Wanita menggunakan : jaket almamater, baju putih, kerudung putih (bagi yang berkerudung), berdasi hitam, dan tidak berkacamata, 3. File foto ditulis data: Nama, NIM, Kelas, Jurusan, Program Studi. 4, Bagi yang belum mengumpulkan foto kopi Ijazah SLA dan Akte Kelahiran, segera menyampaikan untuk proses penulisan Ijazah Polines. File foto dapat dikitim melalui E-mail : Adevertising.josscomp@gmail.com dengan background tembok yang halus polos rata dan bisa menggunakan kamera HP paling lambat tanggal, 06 September 2020. Demikian harap diperhatikan. arang, 03 Agustus 2020 Wasito, M. Kom. ° 19¢404241989031001 7 Tembusan.: 1. Direktur Polines 2. Para Wakil Direktur di Polines; 3. Para Ketua Jurusan di Polines; 4. Para Kabag. Administrasi Polines;

You might also like