You are on page 1of 3
GERAKAN PRAMUKA KWARTIR DAERAH JAWA BARAT Ne Jalan Cikutra No. 276 A Bandung 40124 253 / 09-B Bandung, 31 Agustus 2020 Klasifikasi Segera Lampiran —_: 1 (Satu) berkas Perihal Usulan Tanda Pramuka Garuda Gerakan Pramuka Tahun 2020 Kepada Yth. Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka se-Jawa Barat di Tempat Salam Pramuka, Dengan hormat disampaikan, bahwa berdasarkan Program Kerja Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Barat Bidang Pembinaan Anggota Muda tentang Kegiatan Peningkatan Kualitas, dan Kuantitas Pramuka Garuda Tahun 2020, maka dalam rangka mendukung program kerja sama antara Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Barat dengan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat tentang penerimaan Jalur Prestasi Pramuka pada Penerimaan Peserta Didik Baru, Kwartir Daerah akan menerbitkan Surat Keputusan, Piagam dan Lencana Pramuka Garuda yang diusukan oleh Kwartir Cabang. Sehubungan dengan hal tersebut di atas, kami mohon kiranya Kwartir Cabang dapat mengajukan usulan data penerima penghargaan Garuda Golongan Penggalang sebanyak 15 (lima belas) orang yang sudah diseleksi dan mengirimkan berkas sesuai dengan ketentuan sebagaimana terlampir. Untuk informasi dapat menghubungi Kak Dadi B. Santosa (Andalan Bidang Binamuda) melalui nomor 0821-2996-9494. Demikian edaran ini disampaikan. atas perhatian dan kerjasamanya kami mengucapkan terima kasih, ‘\wartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Barat, Xetua Harign, " Bair) Seliawan, S.Ag., M.Si. souNTA. 109.00.00.002 J Tembusan : 1. Yth. Ketua Kwartir Nasional Gerakan Pramuka 2. Yth. Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Barat sebagai aporan obs: (022) 7216914 Fax. : (022) 7216915 Website: worw.pramukajabaror.d » email sekretarat kwardajabar@gmallcom Facabook: INFO PRAMUKA JABAR « titer :@oramtka jabat TATA CARA PENGUSULAN ‘TANDA PRAMUKA GARUDA GERAKAN PRAMUKA TAHUN 2020 1. Usulan Tanda Pramuka Garuda yang diusulkan adalah Tanda Pramuka Garuda Golongan Penggalang dalam rangka mendukung program kerja sama antara Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Baral dengan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat tentang penerimaan Jalur Prestasi Pramuka pada Penerimaan Peserta Didk Baru. 2. Kwartir Cabang mengajukan Surat Permohonan tentang usulan penerima tanda Pramuka Garuda tahun 2020 (Stampel dan Tanda Tangan Basah) 3. Fotocopy Surat Keputusan Tim Penguji Pramuka Garuda dengan lampiran daftar nama peserta didik yang mengikuti pengujian Pramuka Garuda. 4. Fotocopy Surat Keputusan Penetapan Pramuka Garuda dengan lampiran daftar nama peserta didik yang ditetapkan sebagai penerima tanda Pramuka Garuda. 5. Foto/Video proses pengujian Pramuka Garuda 6. Peserta didik membuat Viog tentang : a. Peran Pramuka Garuda |kut Membantu dalam Penanggulangan Bencana Covid-19 b. Peran Pramuka Garuda sebagai Patriot Bela Negara c. Peran Pramuka Garuda dalam Pelestarian Lingkungan (dapat dipilin salah satu, Viog di upload dari kanal youtube sendiri dan mengirimkan link nya ke email sekretariat kwardajabar@amail.com ) 7. Form Usulan Model : Pesdik yang dikompilasi dalam bentuk softcopy (digital) 8. Berkas-berkas softcopy (digital) harus memiliki kesamaan data maupun urutan dengan hardcopy (fisik) dan dikirimkan dalam bentuk Flashdisk/SC/DVD yang sudah terkompilasi seluruh calon penerima tanda Pramuka Garuda (berkas diterima oleh Kwarda tidak perorangan) 9. Masa pengujian Pramuka Garuda bagi penerima Tanda Pramuka Garuda adalah selama masa pengujjan bulan Januari s.d. September 2020. 10. Kwartir Cabang menerima dan mengarsipkan Portofolio berupa kelengkapan Syarat Pramuka Garuda dan dokumen/bukti pendukung sesuai dengan Petunjuk Penyelenggaraan Pramuka Garuda Nomor : 038 Tahun 2017 Tentang Petunjuk Penyelenggaraan Pramuka Garuda. 14, Waktu pengusulan Tanda Pramuka Garuda adalah 1 September s.d. 30 September 2020, Setiap Kwartir Cabang dapat mengusulkan sebanyak-banyaknya 15 usulan Tanda Pramuka Garuda golongan Penggalang yang terdiri dari Penggalang Putera, Penggalang Puteri dan bilamana memungkinkan Penggalang Berkebutuhan Khusus (dengan standar kelulusan yang disesuaikan bagi Pendidikan Pramuka Berkebutuhan Khusus). 12. Pengusul yang sudan menerima Tanda Pramuka Garuda di tahun sebelumnya (Tahun 2019), tidak diperkenankan untuk mengajukan kembali di tahun ini. 13. Apabila usulan diterima oleh Kwartir Daerah setelah batas waktu tersebut di atas serta yang menyampaikan berkas tidak sesuai dengan Tata Cara Pengusulan Tanda Pramuka Garuda Gerakan Pramuka Jawa Barat ini tidak akan diproses oleh Kwartir Daerah (dito'ak). BIODATA PESERTA PENINGKATAN KUALITAS DAN KUANTITAS PRAMUKA GARUDA KWARDA JAWA BARAT TAHUN 2020 Kwartir Daerah ___ | JAWA BARAT Kwartir Cabang Nama Lengkap Jenis Kelamin | LIP. Tempat Lahir TaVBin/Th Gol. Darah ‘Agama NTA ‘Alamat Rumah Kotaikab Kode Pos Telp. Rumah Handphone Pas Poto Nama Orang Tua 3x4 Pekerjaan Alamat Rumah KotalKab Kode Pos Telp. Rumah Handphone PENDIDIKAN FORMAL Sekolah Nama Sekolah Kota Tahun Lulus Keterangan } ‘SMP. KEPRAMUKAAN Siaga Tahun | Nomor Gudep Pangkalan/ Basis, Mula TANDA KECAKAPAN KHUSUS Bantu 1 9. Tata 2. 10. Garuda 3. 11. Giat Siaga telah dikuti 4. 12. 1 5. 13. 2 6. 14. 3. ¥. 15. 4. 8. 16. Penggalang Tahun | Nomor Gudep Pangkalan/ Basis, Ramu TANDA KECAKAPAN KHUSUS Rakit PURWA MADYA, UTANA Terap 4. a 1. Garuda 2: 2. 2. Giat Penggalang telah dikuti__| 3. 3. 3, 1 4. 4. 4. 2. 5. 5. 5. 3. 8. 6. 6. 4. 7. z. I. 5. 8. 8. 8. 6. 9. 9. 9. Zi 10. 10. 10 Peserta,

You might also like