You are on page 1of 13

KEGIATAN BELAJAR 6

Kalimat Dengan Keterangan Tempat

Untuk menunjukkan suatu tempat maka partikel Zai(在)diletakkan sebelum nama tempat. contoh :

动物园

Kebun Binatang
在 学校
Di Sekolah

Rumah

SUBJEK + Zai(在)+ KET. TEMPAT + PREDIKAT + OBJEK

N SUBJE PREDIKA
KET. TEMPAT OBJEK PINYIN
O K T

1 爸爸 在动物园 看 猴子

Ayah Di kebun binatang Melihat Monyet


2 学生 学校 看 书

Siswa Di sekolah Membaca Buku


3 哥哥 在家 看 电视

Kakak Di rumah Menonton Televisi

LATIHAN 1
Terjemahkanlah kosakata di bawah ini dalam Hanzi dan Pinyin dan tuliskan urutan goresannya !

1. 家 =

家 :
2. 学校 =

学 :

校 :

3. 商店 =

商 :

店 :

4. 高 =

高 :

中 :

5. 广场 =

广 :

场 :

6. 动物园 =

动 :

物 :

园 :

7. 电影院 =

电 :

影 :

院 :

8. 飞机场 =
飞 :

机 :

场 :

9. 雅加达 =

雅 :

加 :

达 :

10. 火车站 =

火 :

车 :

站 :

LATIHAN 2
Tejemahkanlah dalam bahasa Mandarin menggunakan Hanzi dan Pinyin.

Contoh : Besok saya akan membeli computer di toko


明天我再商店要买电脑

1. Setiap hari siswa membaca buku di sekolah =

2. Besok saya akan membeli buku di toko buku =

3. Kemarin kepala sekolah sudah minum teh di toko =


4. Sekarang professor sedang menonton TV di rumah =

5. Hari ini ayah dan ibu akan makan nasi di rumah =

6. Kemarin siswa sudah membaca buku di sekolah =

7. Besok kepala sekolah akan membeli komputer =

di tokonya ayah

8. Setiap hari kakak laki-laki menonton TV di rumah =

9. Besok kepala sekolah akan minum teh di rumah =

10. Sekarang saya sedang membeli majalah di toko =

LATIHAN 3
Susunlah kalimat-kalimat di bawah ini menjadi kalimat yang benar, kemudian artikan dalam bahasa
Indonesia.
Contoh : 在 - 我 - 要 - 买 - 明天 - 茶 - 商店

míngtián wŏ zài shāngdiàn yào măi chá = Kemarin saya sudah membeli teh

1. 我 - 看 - 在 - 家 - 现在 - 正在 - 杂志

2. 在 - 书 - 学校 - 昨天 - 看 - 了 - 学生

3. 买 - 我 - 在 - 明天 - 要 - 书 - 书店

4. 我 - 在 - 买 - 商店 - 茶 - 了 - 昨天

5. 校长 - 买 - 在 - 商店 - 今天 - 正在 - 电脑

6. 每天 - 吃 - 在 - 家 - 我 - 饭

7. 在 - 我 - 电视 - 商店 - 买 - 昨天 - 了

8. 书 - 每天 - 在 - 学校 - 学生 - 看

9. 我 - 在 - 明天 - 有 - 家 - 看 - 杂志

=
10. 教授 - 在 - 书 - 每天 - 家 - 看

KEGIATAN BELAJAR 7

A. 没有动词的句 (Kalimat yang tidak memiliki kata kerja)


Pada kalimat ini diletakkan kata “shì” 是 yang memiliki arti “adalah” dan juga berfungsi sebagai kata
penghubung:
Contoh 这是杂志 Ini adalah majalah
他是妈妈 Dia adalah ibu
我是老师 Dia adalah guru

LATIHAN 1
Tejemahkanlah dalam bahasa Mandarin menggunakan Hanzi dan Pinyin.

1. Ini adalah buku =

2. Itu adalah majalah =

3. Ini adalah toko =

4. Itu adalah sekolah =

5. Ini adalah toko buku =

6. Dia adalah professor =

7. Saya adalah dokter =


8. Kamu adalah guru =

9. Itu adalah komputer =

10. Ini adalah televisi =

KEGIATAN BELAJAR 8

Kalimat Negatif
A. 有动词的句 (Kalimat yang memiliki kata kerja)
Bentuk negatif dari kalimat yang memiliki kata kerja cukup diberikan kata penyangkal yaitu “bù” 不
setelah kata kerja.

Contoh 我不看电视 Saya tidak menonton TV


我不买杂志 Saya tidak membeli majalah
我不喝茶 Saya tidak minum teh

Perhatikan !
(不) dalam bahasa Mandarin dilafalkan dengan nada ke-4 yaitu bù, akan tetapi ada kaidah khusus yang
harus diperhatikan :
Kosakata nada ke-1
hē 喝 bù hē 不喝 Nada “bù” tidak berubah
不 bù
minum tidak minum
Kosakata nada ke-2
máng 忙 bù máng 不忙 Nada “bù” tidak berubah
sibuk tidak sibuk
Kosakata nada ke-3
măi 买 bù măi 不买 Nada “bù” tidak berubah
不 bù membeli tidak membeli
Kosakata nada ke-4
mài 卖 bú mài 不卖 Nada “bù” berubah
menjual tidak menjual
LATIHAN 1
Tejemahkanlah dalam bahasa Mandarin menggunakan Hanzi dan Pinyin.

1. Saya di rumah tidak menonton TV

2. Di toko buku saya tidak membeli majalah

3. Di sekolah siswa tidak akan membaca buku

4. Kemarin di toko buku saya tidak membeli buku

5. Sekarang professor tidak menonton TV di rumah

6. Kemarin saya di sekolah tidak membaca buku

7. Besok Kepala Sekolah tidak akan membeli komputer

8. Setiap hari di rumah saya tidak menonton TV

9. Besok kepala sekolah di rumah tidak akan minum teh


=

10. Sekarang di toko buku saya tidak membeli majalah

B. 没有动词的句 (Kalimat yang tidak memiliki kata kerja)


Bentuk negatif dari kalimat yang tidak memiliki kata kerja cukup diberikan kata penyangkal yaitu
“bù” 不 setelah kata penghubung, yaitu :

Contoh 这不是杂志 Ini bukan majalah


他不是妈妈 Dia bukan ibu
我不是老师 Dia bukan guru

LATIHAN 1
Tejemahkanlah dalam bahasa Mandarin menggunakan Hanzi dan Pinyin.

1. Saya bukan siswa =

2. Dia bukan kepala sekolah =

3. Dia bukan dokter =

4. Ini bukan majalah =

5. Itu bukan buku =

6. Itu bukan toko buku =

7. Ini bukan komputer =


8. Ini bukan Televisi =

9. Dia bukan professor =

10. Ini bukan toko =

KEGIATAN BELAJAR 9

KALIMAT INTEROGATIF
Dalam bahasa Mandarin dikenal kata tanya untuk membentuk kalimat tanya, perbedaannya dengan
bahasa Indonesia adalah peletakan kata tanya tersebut.

No Hanzi Pinyin Indonesia Contoh kalimat

1 是 Apakah 1. 你看电视吗?

2. 他是老师吗?

2 谁 Siapa 1. 他是谁?

2. 你爸爸是谁?

3 什么 Apa 1. 这是什么?

2. 那是什么?

4 什么时候 Kapan 1. 你什么时候来 ?

2. 通哈什么时候出国 ?
5 为什么 Mengapa 1. 你为什么不来 ?

2. 他为什么不回家 ?

6 哪儿 Mana 1. 你住在哪儿 ?

哪里
2. 他在哪里买衣服 ?

Pada bab ini kita akan mempelajari kata tanya “apakah” yang dilafalkan dengan “ 吗” dan diletakkan di akhir
kalimat.
Contoh 每天你学习吗? Apakah kamu setiap hari belajar ?
你吃饭了吗 ? Apakah kamu sudah makan ?
你是学生吗 ? Apakah kamu adalah siswa ?
那是书店吗 ? Apakah itu adalah toko buku ?

LATIHAN 1
Tejemahkanlah dalam bahasa Mandarin menggunakan Hanzi dan Pinyin.

1. Apakah kamu siswa =

2. Apakah dia kepala sekolah =

3. Apakah dia professor =

4. Apakah kamu adalah guru =

5. Apakah itu toko buku =

6. Apakah itu komputer =

7. Apakah ini televisi =

8. Apakah itu toko =

9. Apakah itu majalah =


10. Apakah ini rumah =

LATIHAN 2
Tejemahkanlah dalam bahasa Mandarin menggunakan Hanzi dan Pinyin.

1. Apakah sekarang siswa sedang membaca buku ?

2. Apakah besok siswa akan membaca buku di sekolah ?

3. Apakah setiap hari siswa membaca buku di toko buku ?

4. Apakah kepala sekolah akan minum teh ?

5. Apakah kemarin kamu sudah makan nasi ?

6. Apakah sekarang professor di rumah sedang menonton tv ?

7. Apakah kepala sekolah kemarin sudah membeli computer ?

8. Apakah kemarin siswa sudah membeli buku ?

9. Apakah bu guru besok akan membeli buku ?

10. Apakah hari ini siswa akan membaca majalah ?

=
Periksa kembali pekerjaan kalian, jika sudah benar dan sudah kalian hafalkan silahkan minta tes untuk
melanjutkan ukbm selanjutnya.

Tes ! = kào shì! = 考试 !

You might also like