You are on page 1of 25

CHAPTER I

ADVERB OF FREQUENCY

Adverb of Frequency adalah adverb (kata keterangan) yang memberikan keterangan


pada kalimat tentang seberapa sering kegiatan atau peristiwa dilakukan atau terjadi. Adverb of
Frequency biasanya diletakan di tengah kalimat dan memiliki posisi khusus.

Tabel di bawah ini menunjukan urutan penggunaan adverb of frequency.

No Adverb Of Frequency Artinya Posisi dalam Kalimat


.
1 Always Selalu Tengah kalimat
2 Almost Always Hampir selalu Tengah kalimat
3 Usually Biasanya Tengah kalimat
4 Often Sering Tengah kalimat
5 Frequently Seringnya Depan/tengah/belakang kalimat
6 Generally Umumnya Depan/tengah/belakang kalimat
7 Sometimes Kadang-kadang Depan/tengah/belakang kalimat
8 Occasionally Sewaktu-waktu Depan/tengah/belakang kalimat
9 Seldom Jarang Tengah kalimat
10 Rarely Jarang Tengah kalimat
11 Hardly ever Jarang Tengah kalimat
12 Almost never Hampir tidak pernah Tengah kalimat
13 Never Tidak pernah Tengah kalimat

Adverb of frequency yang ditulis miring dapat diletakan baik itu di depan, di tengah, atau di
belakang.
1. Sometimes I wake up at 6 o’clock in the morning.
2. I sometimes wake up at 6 o’clock in the morning.
3. I wake up at 6 o’clock in the morning sometimes.
Dan adverb of frequency lainnya biasanya terletak di tengah kalimat.

Pada Simple present verb, adverbs of frequency diletakan di antara subject dan verb (kecuali
verbs “be”)
Subject + Adverb of Frequency + Verb
1. She usually speaks English.
2. I always do my homework.

Sedangkan pada verbs “be” seperti (am,is,are) pada simple present dan (was, were) pada
Simple past, adverbs of frequency diletakan setelah verbs.
Subject + be + adverbs of frequency
1. He is always on time.
2. My mother was often at home.

Pada question sentence (kalimat tanya), adverb of frequency diletakan setelah subject.
1. Do they usually come late?
2. Does he never sleep at night?

Dan pada negative sentense (kalimat negatif), sebagian besar adverbs of frequency diletakan
sebelum negative verb (kecuali always dan ever). Always diletakan setelah negative verb.
1. He usually doesn’t drink soda.
2. Budi doesnt always have money.
1
Negative adverb of frequency (seldom, rarely, hardy ever, never) tidak digunakan pada
negative verb.
1. Ani never drives a car. (BENAR)
2. Ani doesnt never drive a car. (SALAH)

Ever digunakan pada pertanyaan tentang frekuensi. Ever berarti “at any time”.
1. Do you ever meet my father?

Ever digunakan beserta not,


1. I dont ever see Mr. Gunawan. (BENAR)
2. I ever see Mr. Gunawan. (SALAH)

EXERCISES
Directions: Tambahkan adverb yang dicetak miring ke dalam kalimat sesuai dengan posisi
yang seharusnya !

1. always     Tom A studies at home in the evening.


……………………………………………………………..
2. always     Tom is at home in the evening.
……………………………………………………………..
3. usually     The mail comes at noon.
……………………………………………………………..
4. usually     The mail is here by noon.
……………………………………………………………..
5. generally     I eat lunch around one o’clock.
……………………………………………………………..
6. generally     Tom is in the lunch room around one o’clock.
……………………………………………………………..
7. generally     What time do you eat lunch?
……………………………………………………………..
8. usually     Are you in bed by midnight?
……………………………………………………………..
9. never        I work at 12 o’clock.
……………………………………………………………..
10. ever          Do you meet the president?
……………………………………………………………..

……………,………………….20….

NILAI
2
CHAPTER II
PRESENT COUNTINOUS TENSE

Present continuous tense merupakan salah satu dari 16 tenses dalam bahasa
inggris. Jika merujuk ke arti dari kata 'Present' yang berarti sekarang dan 'Continuous' yang
artinya masih berlangsung. Jadi Present Continuous Tense merupakan bentuk tenses yang
menunjukan suatu tindakan yang masih berlangsung sekarang atau ketika pembicaraan itu
sedang berlangsung. Jadi kejadian atau tindakan dalam kalimat Present Continuous Tense ini
sudah dimulai, dan belum berakhir ketika pembicaraan itu berlangsung. Selain itu tenses ini
digunakan hanya dalam bentuk kejadian yang singkat.

A. To Be
Jika ada suatu kalimat yang memiliki verb-ing maka harus ada to be di belakangnya. apa sih to
be itu? to be itu digunakan sebagai penghubung antara subjek dan predikat, jadi tidak ada
artinya atau bisa juga disebut sebagai kata bantu dari sebuah kalimat. Mari kita simak jenis-
jenis to be dalam present tense berikut ini beserta pasangannya.

 Am dipakai untuk orang pertama, berpasangan dengan 'I'


 Is  dipakai untuk orang ketiga tunggal, berpasangan dengan 'He, She, It'
 Are dipakai untuk menunjukkan orang yang lebih dari satu (jamak) dan orang kedua
berpasangan dengan 'You, We, They'

B. Rumus Present Continuous Tense


Karena merupakan tipe dari 'continuous' maka verb atau kata kerjanya memakai Verb-
Ing. Ingat ya jika tenses memiliki embel embel continuous maka verb-nya menggunakan verb-
ing. Contoh dari verb-ing misalnya; writing, reading, dancing, walking, dan lain sebagainya.
Rumus dari Present Continuous Tense adalah Subject + to be (am/is/are) + Verb-ing + Object. 

Rumus :
Bentu Rumus Contoh
k
+ Subject + to be (am, is, are) + Verb-ing + My mother is cooking in the
object kitchen
- Subject + to be (am, is, are) + not + Verb-ing My mother is not cooking in the
+ object kitchen
? to be (am, is, are) + Subject + Verb-ing + Is my mother cooking in the
object ? kitchen ?

C. Fungsi Present Continuous Tense

 Kejadian yang sedang berlangsung sekarang atau kegiatan yang hanya bersifat
sementara. Contoh: I am studying for examination.
 Present continuous tense bisa digunakan untuk rencana yang akan di lakukan di masa
depan. Contoh: He is going to Dubai for vacation tomorrow.
 Menceritakan suatu perubahan yang terjadi. Contoh: She is getting bored with this
conversation.

D. Contoh Kalimat Present Continuous Tense

3
 They are sleeping on the new bed in their bedroom (Mereka sedang tidur di kasur baru
di kamar mereka)
 She is jogging around her house (Dia berlari (olahraga) di sekitar rumahnya)
 Azzam is crying over his broken phone (Azzam sedang menangis karena ponselnya
rusak)
 My mother is cooking for dinner in the kitchen (Ibuku memasak untuk makan malam di
dapur)
 My sister and my brother is playing sand on the beach (adik perempuan dan laki-laki
ku sedang bermain pasir di pantai)
 I am not walking to the school, but i took taxi (Aku tidak berjalan ke sekolah, tapi aku
memakai taksi)
 My brother is brushing his teeth before go to bed (Saudara laki-laki saya sedang
menggosok gigi sebelum pergi tidur)
 My battery phone is dying now, please talk faster! (Batre ponsel-ku lowbat, tolong
bicara lebih cepat!)
 He is waiting for you. (Dia sedang menunggumu)
 Doni swimming in the pool with his friends (Doni sedang berenang di kolam renang
bersama teman-temannya)
 I am playing football in the school field (Aku bermain bola di lapangan sekolah)
 They are watching football match on TV (Mereka sedang menonton pertandingan
sepak bola di TV)
 The weather is getting hot on February (Cuaca semakin panas di bulan februari)

E. Verb – ing

Verb +ing bisa disebut juga dengan verb participle. Cara pembentukan verb +ing cukup
membingungkan bagi mereka yang memang belum terbiasa. Ada verb +ing bisa langsung
ditambahkan sebagai akhiran dari suatu kata kerja. Contohnya saja kata “start” bisa langsung
ditambahkan dengan +ing menjadi starting.
Namun demikian, tidak semua kata kerja langsung bisa ditambahkan dengan verb
+ing. Mengapa demikian? Berikut contoh dan penjelasannya untuk Kalian.

1. Kata kerja berakhiran huruf vokal bisa langsung ditambahkan dengan verb +ing. Anda
tidak perlu mengubah kata kerja dan langsung bisa menambahkan +ing di belakangnya.
Perhatikan contoh berikut:
 Go menjadi going - pergi
 Do menjadi doing - melakukan
 Be menjadi being - menjadi
Contoh : Muhammad has been going for an hour – Muhammad telah (sedang) pergi selama
sejam

2. Ada beberapa kata kerja yang berakhiran huruf vokal yang berubah jika ditambahkan
dengan verb ing. Perhatikan contoh berikut.

 Hope menjadi hoping - berharap


 Date menjadi dating - kencan
 Injure menjadi injuring – melukai
Contoh : Fatimah is hoping, Ali is coming today – Fatimah sedang berharap Ali datang hari ini

4
3. Untuk kata kerja yang berakhiran huruf konsonan dimana kata tersebut hanya terdiri dari
satu suku kata, maka Anda bisa menambahkan huruf yang sama seperti huruf terakhir
pada kata tersebut. Perhatikan contohnya

 Stop menjadi stopping - berhenti


 Beg menjadi begging – memohon
 Run menjadi running – berlari
Contoh : Hasan is running towards the lake – Hasan sedang berlari menuju telaga

4. Untuk kata kerja yang berakhiran konsonan di mana kata kerja tersebut memiliki dua suku
kata, maka tidak ada perubahan dalam kata tersebut setelah ditambahkan dengan verb+ing.
Inilah contohnya.

 Listen menjadi listening - mendengarkan


 Open menjadi opening - membuka
 Offer menjadi offering – menawarkan
 Interest menjadi interesting – menarik
Contoh : “Membedah shirathal mustaqim” an interesting book – membedah shirathal
mustaqim sebuah buku yang menarik

5. Namun, jika huruf terakhir memiliki penekanan ketika dibaca, Anda harus menambahkan
huruf konsonan yang paling akhir sebelum ditambahkan dengan verb +ing. Contoh
sebagai berikut.

 Begin menjadi beginning - memulai


 Control menjadi controlling – mengontrol
Contoh : Please beginning now – Tolong mulai sekarang

F. Exercises

I. Make the correct present continuous forms based on the verbs in the brackets!

1. Slamet _____________ (play) football now.


2. Fatimah and Zahra _____________ (make) cake in the kitchen
3. The plane _____________ (fly) to London.
4. Two mice ____________ (eat) fish at the moment.
5 Linda ________________(visit) her grandpa right now.
6. I __________________(write) a letter now.
7. Uncle and I _______________(go) to a river to fish.
8. Aunt Tina _________________ (cook) a plate of fried rice.
9. Two women___________________ (sit) on the bench in the park at the moment.
10. The red car _____________________ (enter) the gate now.

II. Do like the example based on the symbol given!

Example:
Dono/drink/ice tea/now (+) menjadi Dono is drinking ice tea now.(+)
11. Sarah/drive/a car / now. (+)
5
_________________________________________________________
12. Doni and Dini/play/badminton/at the moment. (-)
_________________________________________________________
13 Didik/swim/in the pool / now (?)
_________________________________________________________
14. Shidqi and Najma/prepare/breakfast/in the kitchen/right now. (+)
_________________________________________________________
15. They/watch/the football match/in the stadium. (-)
_________________________________________________________
16. We/clean/our classroom/ now. (?)
_________________________________________________________
17. The horses/run/very fast (+)
_________________________________________________________
18. The man/break/the windows at / the moment. (-)
_________________________________________________________
19. Mr. Mustofa and Mrs Hastuti/teach/English/now. (?)
_________________________________________________________
20. The train/leave/Semarang/for Jakarta. (+)
_________________________________________________________

III. Read the following short text and answer the questions!

Today is Sunday. I am cleaning the floor in the living room. My father is feeding his
lovely birds at the back of the house. My mother is preparing for our breakfast in the kitchen.
Suddenly, there is a postman giving me a letter. The letter is from my uncle in Bali. Then I
begin to open it. As I am reading it, someone is throwing me a banana on my head. Oh, it’s my
sister, Ika. She has gone home from her friend’s house. Then, she is smiling at me and said “
what are you doing here, brother?” “I am playing with water”, I answered happily. She likes
joking with me. then she is going to the kitchen to help her mother.

21 How many people are there in the text?


_________________________________________________________
22. What is the writer doing on Sunday morning?
_________________________________________________________
23. What is the writer’s mother doing in the kitchen?
_________________________________________________________
24. What is the writer’s father doing at the back of the house?
_________________________________________________________
25 Who is throwing a banana towards the writer?
_________________________________________________________

……………,………………….20….
6
NILAI
CHAPTER III
DEGREES OF COMPARISON

Degrees of comparison dibagi menjadi 3 macam, yaitu:


1. Positive degree

Positive degree yaitu perbandingan yang digunakan untuk menyatakan kesamaan


antara dua benda, sehingga kata sifatnya utuh tidak berubah. Dalam positive degree ini ciri-
cirinya terdapat kata as . . . . as yang berarti sama, atau se-.
Contoh dalam kalimat
a. Mustofa is as handsome as Shidqi.
b. A buffalo is as big as a cow.
c. Samsung is as expensive as Oppo.
d. Sarah is beautiful
e. The ruler is long.
f. Etc.

2. Comparative degree

Dari bahasanya saja sudah diketahui comparative berarti membandingkan sesuatu atau
antara benda yang satu dengan yang lainnya, dimana salah satunya lebih dari pada yang lain.
Ciri-ciri dari bentuk comparative ini terdapat tambahan –er maupun more than yang berarti
lebih daripada.

Bentuk comparative dibagi menurut suku katanya(syllable)\


a. Adjective dengan satu suku kata (one syllable)
Untuk kata sifat dengan satu suku kata maka bentuk komparatifnya ditambah imbuhan –er,
contoh:
Long – longer
Cheap – cheaper
Big – bigger
Small – smaller
Contoh dalam kalimat:
- Shidqi is smaller than Mustofa
- Personal computer is cheaper than Laptop

b. Adjective dengan dua suku kata (two syllables)


Komparatif dalam dua suku kata sebagian menggunakan imbuhan –er, sebagian juga
menggunakan –more. Contoh:
Clever – cleverer
Narrow – narrower
Modern – more modern
Famous – more famous
7
Etc.
Contoh kalimat:
- Trumia is happier than Tuti.
- Tegar is cleverer than Irfan.
- Shidqi is more handsome than Mustofa.
- Young Almusto is more famous than Cyril Lahzah Kumiko

c. Adjective dengan tiga suku kata (three syllables)


Tingkat komparatif dengan tiga suku kata wajib menggunakan imbuhan –more. Contoh:
Beautiful – more beautiful
Diligent – more diligent
Expensive – more expensive
Contoh kalimat:
- Trumia is more beautiful than Yahro.
- Shidqi is more diligent than Gempi.
- Megapro is more expensive than Supra.

3. Superlative degree
Superlative degree memiliki tingkatan paling tinggi di antara yang lain. Tingkatan paling atau
ter-, terpandai, terkaya, paling rajin, paling gemuk, dll. Ciri-ciri dari tingkatan ini adalah
terdapat imbuhan –est/st atau most kemudian sebelum kata sifat ditambah dengan “the”. Untuk
kata sifat bersuku kata satu menggunakan –est/st, kata sifat bersuku kata dua sebagian
menggunakan –est/st, sebagian tertentu menggunakan most, kemudian yang bersuku kata tiga
wajib menggunakan most.
Contoh:
Long – longer – longest
Rich – richer – richest
Happy – happier – happiest
Expensive –more expensive – most expensive
Interesting – more interesting – most interesting
Contoh kalimat:
- Mustofa is the most handsome man in the world.
- Muhammad is the richest person.
- The plane is the fastest transportation.
- Mathematic is the most difficult subject at school.

Exercises

Fill in the blanks with the correct Degree of Comparison using the word in the box!
1. A chicken is ........... than a bird. ( big )
2. The black t-shirt is 30.000 rupiahs. The yellow t-shirt costs 50.000 rupiahs.
The black t-shirt is ................. than the yellow t-shirt. (cheap)
3. Mia is 155 cm tall. Shinta is 160 cm tall. So, Shinta is ............... than Mia. ( short )
4. The goat runs ………... than a horse. ( slow )
5. A cow is ............ than an elephant. ( small )
8
6. My mother is 40 years old. My father is 43 years old.
So, my mother is …………. than my father. ( young )
7. I think mathematics is the .............. lesson. ( hard )
8. A car's price is ................ than a bicycle. ( expensive )
9. My aunt is 30 years old. My uncle is 35 years old.
So, my uncle is …………. than my aunt. ( old )
10. Nil river is ………….... than Ciliwung river. ( long )
For number 11 to 13
Sania is 65 kg
Ranti is 70 kg
Windi is 70 kg
Rania is 75 kg
11. Ranti is as ………... as Windi. ( heavy )
12. Ranti is ………... than Sania. ( heavy )
13. Rania is the ………...student. ( heavy )
For number 14 to 20
Compare between car and plane by using the words bellow!
Example : The car is lighter than the plan (light).

14. small
_____________________________________________
15. big
_____________________________________________
16. comfortable
_____________________________________________
17. expensive
_____________________________________________
18. fast
_____________________________________________
19. long
_____________________________________________
20. cheap
_____________________________________________

……………,………………….20….

NILAI

9
CHAPTER IV
SIMPLE PAST TENSE

Simple past tense merupakan salah satu tenses atau bentuk waktu dalam Bahasa Inggris
yang digunakan untuk mengungkapkan aktifitas atau kegiatan di masa lampau dan telah lewat.
Tenses ini juga digunakan untuk mengekspresikan kegiatan yang menjadi kebiasaan di masa
yang telah lampau.

Formula dari Simple Past Tense sebagai berikut:

A. Kalimat nominal
1. Kalimat Affirmatif (+)
S + was/were + adj/adverb/noun + …
2. Kalimat Negatif ( - )
S + was/were + not + adj/adverb/noun + …
3. Kalimat Interogatif/pertanyaan ( ? )
Was/were + S adj/adverb/noun + …?
Example:
1. (+) Mr. Mustofa was sick yesterday.
(-) Mr. Mustofa was not sick yesterday.
(?) Was Mr. Mustofa sick yesterday? Yes, he is. No. He is not(isn’t)

2. (+) They were angry.


(-) They were not angry.
(?) Were they angry? Yes, they were. No, they were not(weren’t)

Catatan :
 To be “was” digunakan untuk subjek “I, he, she, it”.
 To be “Were digunakan untuk subjek “You, they, we”.
Untuk membuat kalimat menyangkal/negatif dan pertanyaan maka kata bantu atau to be di atas
digunakan.

B. Kalimat Verbal
1. Kalimat Affirmatif
S + V2 + O + adv + …
2. Kalimat Negatif
S + did not(din’t) + V1 + O + adj + …
3. Kalimat Interogatif/pertanyaan
Did + S + V1 + O + adv + …
Keterangan :
S : Subject
V2 : Kata kerja bentuk kedua(past)
V1 : Kata kerja bentuk pertama(infinitive)
10
O : Objek
Adj : Adjective(kata sifat)
Adv : Adverb(Kata Keterangan)
Example:
1. (+) Mrs. Hani went to Ujung Negoro Beach last week.
(-) Mrs. Hani didn’t go to Ujung Negoro Beach last week.
(?) Did Mrs. Hani go to Ujung Negoro Beash last week? Yes, she did. No, she did
not(didn’t).
2. (+) They studied English last night.
(-) They didn’t study English last night.
(?) Did they study English last night? Yes, They did. No they did not

Catatan :
Untuk membentuk kalimat negatif maka kata bantuk Did + not digunakan dan untuk
membentuk kalimat tanya Did diletakkan di depan kalimat.

Kata Kerja(Verb) yang digunakan dalam Past tense adalah Kata Kerja bentuk kedua (past).
Kata kerja dibagi menjadi dua yaitu Regular verbs dan Irregular verbs.

Regular Verbs (Kata kerja beraturan) ditambah akhiran –ed


Contoh:
 Play menjadi played
 Stop menjadi stopped
 Watch menjadi watched
 dll.

Irregular Verbs(kata kerja tak beraturan) yaitu kata kerja yang tidak memakai kaidah tambahan
-ed, akan tetapi bentuknya tak tentu atau berubah-ubah.
Contoh:
 Sing menjadi sang
 Go menjadi went
 Cut masih utuh cut
 dll.

Kata Keterangan waktu (Aderb of time) yang digunakan biasanya :


Yesterday, One hour ago, Last night, this morning, Last week, dsb.

C. Exercises
. Change the following sentences into negative and interrogative sentences!
Example :
(+) Mother cooked fried rice yesterday.
(-) Mother did not cooked fried rice yesterday.
(?) Did mother cook fried rice yesterday?

1. (+) They played football last month.


11
(-) ..................................................
(?) ...................................................
2. (+) Father brought some cakes last night.
(-) .........................................................
(?) .........................................................
3. (+) He wrote a letter yesterday.
(-) ............................................
(?) ............................................
4. (+) Shifa cleaned the blackboard.
(-) .............................................
(?) .............................................
5. (+) We bought a magazine in the bookshop.
(-) ..............................................................
(?) .............................................................
II. Complete the following letter with a correct form!
Dear: Sarah
Sarah, I am writing to you just to memorize about our holiday in your city last year.
I (1).......... so happy being there with you. We (2)............. many tourism objects like
Parangtritis Beach, Prambanan Temple, and Malioboro. I really enjoyed the places. We
(3)............. many foods and souvenirs there. We also (4)…….... the pictures scenery. We (5)
…………. so happy spending time together. I hope we can visit there again next time.

1. a. is
b. was
c. are
d. were

2. a. visited
b. visiting
c. visits
d. visit

3. a. buy
b. buying
c. bought
d. buyed

4. a. take
b. takes
c. taked
d. took

5. a. were
b. was
c. are
d. is
12
III. Fill the blanks!
1. She (meet) ............................................................. her uncle last night.
2. We (do) ................................................................. the test yesterday.
3. You did not (bring) ................................................. the dictionary.
4. Did your father (drink) ............................................ the coffee yersterday?
5. They (play) ............................................................. the game last night.
6. He (give) ................................................................ me an orange last week.
7. I (go) ..................................................................... to Medan last month.
8. She (sing) .............................................................. a song yesterday morning.
9. Mother (make)....................................................... a rainbow cake last week.
10. Ditta (wash)......................................................... her shoes yesterday morning.

……………,………………….20….

NILAI

13
CHAPTER V
ADVERB

Adverb merupakan kata yang digunakan untuk menjelaskan bagaimana dari sebuah
aktifitas terjadi atau bagaimana seseorang melakukan sesuatu. Singkatnya si adverb ini
merupakan kata yang digunakan untuk menerangkan verb adjective, atau adverb lainnya.
Contohnya seperti, slowly, carefully, often, never, high, shyly, loudly. Nah, jika kalian
bertemu dengan kata yang belakangnya -ly maka sudah pasti itu adalah adverb. Silahkan baca
dengan baik materi adverb ini karena ini merupakan materi grammar yang sangat penting
untuk pembentukan kalimat.

I. Jenis - Jenis Adverb


Jenis Adverb ada 5, yaitu Adverb of Time, Adverb of Place, Adverb of Manner, Adverb of
Frequency, dan Adverb of Degree Mari kita lihat penjelasannya di bawah ini.

1. Adverbs of Time (When)


Adverb of Time yaitu kata keterangan yang dipakai untuk menyatakan kapan suatu
aktivitas/peristiwa terjadi. Dengan kata lain adverb ini menunjukkan waktu terjadinya
peristiwa. Contohnya seperti today, tomorrow, last night, next year, dan lain-lain.
Contoh kalimat :
- I went to Seoul last year (aku pergi ke seoul tahun lalu)
- Tomorrow I will have an English exam (besok aku akan ujian bahasa inggris)

2. Adverb of Place (Where)


Adverb of place adalah kata keterangan yang menjelaskan dimana tempat terjadinya suatu
kejadian/peristiwa. Contohnya seperti in, at, on, beside, above, there, below, dan lain
sebagainya.
Contoh kalimat :
- I am sitting beside my mother on the bus (aku duduk di sebelah ibuku ketika berada di
bis)
- I put my books below my desk (aku menyimpan bukuku dibawah meja)

3. Adverb of Manner (How)


Adverb of Manner adalah sebuah kata keterangan yang menunjukkan bagaimana sebuah
aktifitas dilakukan. Contohnya seperti angrily, badly, beautifully, honestly, suddenly, correctly,
dan lain sebagainya.
Contoh Kalimat :
- She dances beautifully (dia menari dengan cantik)
- He screams angrily to his neighbor (dia berteriak dengan marah pada tetangganya)

4. Adverbs of Frequency (How often)


Adverbs of Frequency adalah jenis kata keterangan yang menjelaskan seberapa sering
sebuah kegiatan dilakukan. Adverb of frequency biasanya menjelaskan suatu kebiasaan yang

14
kita lakukan berulang-ulang. Contoh katanya adalah always, usually, normally, often,
sometimes, seldom, never, dan lain lain.
Contoh Kalimat:
- Daniel always passes his exams (daniel selalu lulus ujian)
- He is always happy (dia selalu senang)

5. Adverbs of Degree (How much)


Adverb of degree adalah kata keterangan yang digunakan untuk menyatakan sebuah
seberapa banyak tingkatan atau rangking dari suatu kejadian/peristiwa. Contoh katanya adalah
quite, fairly, almost, completely, hardly, dan lain lain.

Contoh kalimat:
- She sings fairly well (dia menyanyi cukup baik)
- The film is quite interesting (filmnya lumayan menarik)

II. List Of Adverb


Adverb Of Manner Adverbs of Time
1. Angrily = marah 1. Afterwards = setelah itu
2. Anxiously = cemas 2. Again = lagi
3. Cautiously = hati hati 3. Before = sebelum
4. Cheerfully = riang 4. Beforehand = sebelumnya
5. Courageously = berani 5. Early = lebih awal
6. Crossly = ketus 6. Lately = akhir-akhir ini
7. Cruelly = kejam 7. Never = tidak pernah
8. Defiantly = menantang 8. Now = sekarang
9. Doubtfully = ragu 9. Often = sering
10. Elegantly = elegan 10. Punctually = tepat waktu
11. Enthuesiastically = antusias 11. Recently = baru-baru ini
12. Foolishly = bodoh 12. Soon = segera
13. Frantically = panik 13. Then = kemudian
14. Gently = lembut 14. Today = hari ini
15. Gladly = dengan senang hati 15. Tomorrow = besok
16. Gracefully = anggun 16. Yesterday = kemarin
17. Happily = senang
18. Hungrily = lapar Adverbs of Place
19. Inquisitively = penuh rasa ingin tahu 1. Above = atas
20. Irritably = jengkel 2. Around = sekitar
21. Joyously = gembira 3. Away = pergi
22. Loudly = keras 4. Below = dibawah
23. Madly = marah 5. Down = bawah
24. Merrily = riang 6. Downstairs = dibawah tangga
25. Nervously = gugup 7. Everywhere = dimana mana
26. Quickly = cepat 8. Here = disini
27. Sadly = sedih 9. Inside = didalam
28. Safely = dengan aman 10. Outside = diluar
29. Shyly = malu malu 11. There = disana
30. Weakly = lemah 12. Up = diatas
31. Well = baik 13. Wherever = dimanapun
32. Wildly = liar

15
Adverbs of Frequently Adverbs of Degree
1. Always = selalu 1. Almost = hampir
2. Annually = setiap tahun 2. Completely = sepenuhnya
3. Constantly = terus 3. Entirely = semuanya
4. Daily = harian 4. Little = sedikit
5. Hourly = per jam 5. Much = banyak
6. Monthly = bulanan 6. Rather = sebaliknya
7. Never = tidak pernah 7. Totally = benar-benar
8. Occasionally = kadang 8. Very = sangat
9. Often = sering
10. Once = sekali
11. Regularly = teratur
12. Repeatedly = berulang kali
13. Usually = biasanya
14. Yearly = tahunan

……………,………………….20….

NILAI

16
CHAPTER VI
CONJUNCTION

Conjunctions atau kata sambung adalah kata yang menghubungkan klausa setara
maupun klausa bertingkat. Oleh karena itu, kelompok kata ini secara umum dibagi menjadi
beberapa bagian, yaitu :

A. COORDINATING CONJUNCTIONS
Yaitu kelompok kata hubung koordinatif digunakan untuk menghubungkan kalimat-kalimat
yang setara.

1. Cumulative Conjunctions
Kelompok kata hubung ini menunjukan adanya tambahan informasi tentang subjeknya.
Kelompok ini meliputi :
Cumulative
Conjunctions Arti

and dan
again lagi
also juga
as well as dan juga
besides selain itu
both … and dan…juga
further selanjutnya
furthermore selanjutnya, lagi pula
likewise seperti itu pula
moreover lebih-lebih lagi, lagi pula
no less than tidak kurang dari
not only…but also tidak/bukan hanya…tetapi juga
secondly yang kedua

 Contoh :
-   He drinks orange juice and apple juice.
    (Dia minum jus jeruk dan jus apel.)
-   He likes both badminton and football.
    (Dia suka bulu tangkis dan sepak bola juga.)

2. Alternative Conjunctions
Kelompok kata hubung ini menunjukan adanya pilihan diantara dua hal. Kelompok kata ini
meliputi :
Alternative
Conjunctions Arti

either…or …atau
neither…nor tidak/bukan…dan juga bukan
else kalau tidak
17
or atau ; kalau tidak
otherwise kalau tidak

 Contoh :
- We don't know it's right or wrong.
   (Kami tidak tahu ini benar atau salah.)
- They can't either send or receive letter.
   (Mereka tidak dapat mengirim atau menerima surat.)

3. Adversative Conjunctions
Kelompok kata hubung ini menunjukan adanya perbedaan dan kontras antara bagian yang satu
dengan yang lainnya. Kelompok kata ini meliputi :
Adversative  
Conjunctions Arti

but tetapi
however namun, tetapi
nevertheless namun
notwithstanding meskipun
on the contrary sebaliknya
only cuma, hanya
still namun ; tetapi…masih
whereas sedangkan, sebaliknya
while sedangkan, walaupun, ketika
yet namun, sekalipun begitu
 Contoh :
-   She wants to finish it on time, however, she still has to do some other things.
    (Dia ingin menyelesaikan itu tepat waktu, tetapi, dia masih memiliki sesuatu yang harus
dikerjakan.)
-   He looks bigger than others but actually he is weakest.
    (Dia terlihat besar dibanding yang lain tetapi sebenarnya dia sangat lemah.)

4. Relative Conjunctions
Kelompok kata hubung ini menunjukan kesimpulan. Kelompok kata ini meliputi :
Relative
Conjunctions Arti

so maka
accordingly jadi, karena itu, maka
consequently oleh karenanya
hence sebab itu, karena itu, karenanya
thus jadi, maka
wherefore mengapa
 Contoh :
- I am sick, so I don't go to school.
  (Saya sakit, maka saya tidak pergi ke sekolah.)
- They come late, consequenly they miss the class.
  (Dia datang terlambat, oleh karenanya dia ketinggalan pelajaran.)

18
B. SUBORDINATING CONJUNCTIONS

Yaitu kata hubung subordinatif adalah kata hubung yang digunakan untuk menghubungkan
kalimat-kalimat yang bertingkat, yaitu yang menghubungkan anak kalimat dengan induk
kalimatnya.
Sebuah induk kalimat membutuhkan kehadiran anak kalimat. Kehadiran anak kalimat tersebut
memiliki beragam cara, yaitu :

1. Sebab atau alasan


   Contoh : 
   She cannot finish her job because she is sick.
   (Dia tidak dapat menyelesaikan pekerjaannya karena dia sakit.)
2. Keterangn tambahan (apposition)
    Contoh :
    We all know that you need some help.
    (Kami semua tahu bahwa kamu membutuhkan pertolongan.)
3. Maksud atau tujuan
    Contoh :
    We drink a lot so we can live healthly.
    (Kami minum banyak sehingga kami dapat hidup sehat.)
4. Akibat atau pengaruh
    Contoh :
    We have finished reading the novel that we know the story.
    (Kami telah selesain membaca novel sehingga kami mengetahui ceritanya.)
5. Perbandingan
    Contoh :
    She is as beautiful as her sister.
    (Dia secantik kakaknya.)
6. Taraf
    Contoh :
    The train hasn't arrived yet, as far as I know.
    (Kereta belum tiba, sejauh yang saya tahu.)
7. Waktu
    Contoh :
    You can play the game while I have my lunch.
    (Kamu dapat memainkan permainan itu ketika saya makan siang.)
8. Syarat
    Contoh :
    I will call him, if I know his number.
   (Saya akan menghubungi dia jika saya mengetahui nomornya.)
9. Kontras 
    Contoh :
    They have tried hard, however they cannot solve the problem. 
    (Mereka sudah mencoba semaksimal mungkin, tetapi mereka tidak dapat menyelesaikan
Masalah itu.)

C. Conjunction untuk tingkat SMP


1. And (dan) digunakan untuk penambahan.
Contoh:
19
Malin Kundang went away and left his mother alone.

2. Or (atau) digunakan untuk pilihan.


Contoh: Would you like a bowl of meatball or soto?
3. But (tetapi) diguanakan untuk menyatakan pertentangan/kontras.
Contoh:
I want to go to Batang but the rain does not stop.
4. Although/eventhough (Meskipun/walaupun) untuk menyatakan perbandingan/yang
berlawanan.
Contoh:
My Mother looks beautiful athough she is fifty years old.
5. Because (karena) digunakan untuk menyatakan alasan
Contoh:
The lion was angry because the mouse had awaken him.
6. So/ so that (sehingga/jadi) digunakan untuk menyatakan hasil.
Contoh:
The door is sometimes open, so the thief is easy to steal there.
7. Therefore (Oleh karena itu/maka) digunakan untuk menyatakan hasil. Fungsinya
hampir sama dengan so.
D. Contoh:
Ana is fond of computer. Therefore, She often reads some books about computer.

Exercises :
Fill in the blank with suitable conjunction !
1. _____________the rain does not stop, Anita keeps walking to go home.
2. Tom is sick now ___________ he goes to school.
3. It is cold outside ______________I wear my jacket.
4. Do you want to stay home ______ go outside with me, Dodi?
5. Cinderella was crying ____________ the prince didn’t come.
6. The students do not clean the classroom. ____________ The teacher is angry to them.
7. I usually sit on the bench __________ see the scenery around the park.
8. The accident between the truck and the car can not be avoided _________ both the drivers
are careless.
9. Bring him dead ______ alive!
10. The man was proven guilty for corruption case. ___________, he was jailed.

……………,………………….20….

20
NILAI
CHAPTER VII
ANNOUNCEMENT

A. Pengertian Announcement Text

Announcement text merupakan suatu text dalam bahasa inggris yang bertujuan untuk
mengumumkan suatu kegiatan atau acara kepada orang lain. Orang lain di sini lebih dominan
kepada khal layak umum bukan orang pribadi. Jika sebuah text berbentuk pengumuman tetapi
ditujukan kepada orang pribadi bukan kepada khal layak umum maka itu lebih cocok kategori
invitation text. Biasanya isi pengumuman yang dicantumkan dalam announcement text itu
berisi tentang sebuah pemberitahuan untuk menghadiri sebuah acara, penerimaan mahasiswa
atau murid baru, dan sebuah lowogan pekerjaan.

B. Struktur Announcement Text

Title => Pada bagian ini biasanya menjelaskan gambaran umum atau sebuah kalimat yang
mewakili semua isi yang akan disampaikan dalam text announcement itu sendiri. Contohnya
sebuah text announcement berjudul " Lomba Debat Bahasa Inggris" maka secara otomatis kita
dapat mengetahui isi dari pengumuman itu ya pasti tentang Lomba Debat Bahasa Inggris.

Explanation => Bagian ini menjelaskan bagian detail atau lengkap sebuah announcement text.
Contohnya di mana tempat lomba debat akan dilaksanakan, kapan waktu acara itu akan
dillaksanakan, dan berapa biaya yang harus dikeluarkan untuk mengikuti lomba debat bahasa
inggris dll. Intinya bagian ini menjelaskan lebih rinci apa apa saja yang berhubungan dengan
judul.

C. Contoh Announcement

ANNOUNCEMENT Title

Because of the high demand for electrical power due to extremely


cold weather, the city is facing a serious power shortage. We are
asking residents to help us avoid this situation. Please reduce your Explanation
power consumption as much as possible. Lower household heat to
sixty degrees. Turn of all unnecessary appliances. Postpone energy-
consuming tasks such as doing the laundry.

21
D. Exercises

ANNOUNCEMENT
MTs. YASPIM

Students of grade IX are welcome to attend a morning seminar on :


HOW TO PREPARE FOR THE FINAL EXAMINATION
You can learn a lot from Mr. Ern, a well-known education consultant.
Date      : July, 27th, 2014
Time      : 07.30
Venue  : School main hall
Don’t miss this free event. Seats are limited.
To reserve your seat, please call Siti : 0812 79795677 0r 081234576

1.    The advantages of attending the seminar that students are able ….


a.       To meet the education consultant
b.      To prepare for the final examination
c.       To teach strategies for the final examination
d.      To get the free chance of joining the seminar

2.    Who will come to the morning seminar?


a.       Siti
b.      Mr. Arifin Amir
c.       Students of class IX
d.      All students of MTs. Yaspim

3.    “To reserve your seat, please ….”


The underlined word is closest in meaning to….
a.    Book
b.    Buy
c.     Get
d.    Sit

The following text to answer questions 4 to 6!

SCHOOL ANNOUNCEMENT

To : All students of SMP Mandiri

        We would like to inform you, that we would be having the school holiday from
Thursday 8th to Saturday 10th August 2015.
During the holiday, our school has already made plans! We want to go camping in the
Highlands (I hope it doesn’t rain), to a place called Aviemore. It’s an outdoor centre
where you can learn to climb, canoe and fish and do all sorts of exciting things. Of
22
course we have to take you to Edinburgh Castle and the Festival too. Don’t worry; you
aren’t going to be bored! The school pays for all students, so you are free of charge.
Don’t forget to take your changing clothes with you. it may be wet. For those who want
to go, please meet Mr. Kristian at the teacher’s office.

Sincerely Yours
Principal

4. What should the students do to join the activity?


a.       To pay for the trip                                           
b.      To go to the teacher’s office
c.       To meet the headmaster                            
d.      To bring the changing clothes

5. From the text we know that ….


a.       There are at least 5 activities that the school offers
b.      The students should bring their own food
c.       The holiday will last for two days
d.      The holidays won’t be excited

6. The text is written to ….


a.       To give information about the activity on school holiday
b.      To describe an outdoor activity on school holiday
c.       To remind students about an outdoor activity
d.      To announce the school holiday

The following text to answer questions 7 to 8!

ANNOUNCEMENT

SMP Pembangunan will celebrate its 17th anniversary on:


               Day/ Date    : Saturday, 17 February 2014
               Place             : Sport Hall
               Time             : 8.00 am – 11.00 am
To highlight this event, a special bazaar will be held together with music show of the
school band featuring the Indonesian idol Cynthia. All the teachers and students are
supposed to attend this celebration. For this reason all school extracurricular activities
at school such as basketball, Martial art, Football and English Sunday meeting will not
be done for that day.

Principal,
                     Zikry Phatony SS, M.Pd

7. What did the school do to celebrate its anniversary?


A.       To hold a special bazaar.
B.        To have a martial art competition.
23
C.        To do all extracurricular activities.
D.       To highlight all events well.
8. The school did not have all the extracurricular activities on that day because … .
A.    the sport hall would be used for the celebration of the school anniversary
B.     all students had to attend the bazaar and buy everything sold in the event
C.     there was an attractive music show performed by all students of the school
D.      nobody was interested in playing basketball in the sport hall that day

The following text to answer questions 9 to 10!

ANNOUNCEMENT

To: All students of SMP Nusantara Jaya

To celebrate the Hero’s day, SMP Nusantara Jaya Student Organization will hold some
interesting programs such as English Speech Contest, Story Telling and Class Wall
Magazine Competition.

Time     : November 15, 2015,  8.00 a.m – 13.00 p.m


Theme  : Hero

Registration: Haikal (VIII.B class)


The coordinator of this program

9. What does the text announce?


a.       A student organization
b.       An English Speech Contest
c.       Interesting event
d.       A Hero’s Day Celebration

10.Based on the text we can say that …


a.       The programs will last for 5 hours
b.       The programs will be held in the Hero Street ……………,………………….20….
c.       Two competitions will be held
d.       Haikal is one of judges of the programs NILAI

rata−ratanilai NILAI HARIAN


Nilai Harian = N=
7

Gegerbitung, ……………………….
Guru Mata Pelajaran, Orang Tua/Wali Murid

24
Ern Ifdonal Fitri, S.Pi ( ________________________ )

25

You might also like