You are on page 1of 4

Unit Kerja Teknik Elektro terletak di Gedung B lantai 2

Struktur Organisasi Kompetensi Keahlian Teknik Elektronika Industri


Kepala Kompetensi : Jumantono, ST
BP/BK : Deking JB, S.Psi
Sie Kompetensi :-
Kabeng Elektronika Dasar : Sri Kadaryanto, ST
Kabeng Mekanik Elektronika : Sri Kadaryanto, ST
Kabeng Tablet :-
Kabeng Kendali Industri : Agung Susena, ST
Kabeng Instalasi : Agung Susena, ST
Toolman : Riyanto
Siswa

Program Kerja Tahunan


1. Menyusun Program Kerja
2. Pengadaan Alat dan Bahan Praktek sesuai Kurikulum dan Perkembangan Teknologi
3. Koordinasi Kegiatan Jurusan
4. Menyusun Jadwal Penggunaan Bengkel
5. Menyusun Tata Tertib/ Bengkel
6. Penyusunan Perangkat Pembelajaran Guru
7. Inventarisasi Peralatan dan Bahan
8. Penomoran Kode Peralatan
9. Penataan Bahan da Peralatan Praktek
10. Penyiapan JobSheet
11. Penyediaan Sarana PPPK
12. Pemeliharaan dan Perbaikan Peralatan
13. Penyusunan Prosedur Peminjaman
14. Pembuatan Kartu Penggunaan dan MR
15. Penyusunan Struktur Kurikulum
16. Pembuatan Bank Soal Produktif
17. Uji Kompetensi Siswa Kelas XII
18. Pembinaan Siswa Berprestasi
19. Pembuatan Analisa Kebutuhan Alat Praktek
20. Layout Bengkel
Daftar Inventaris Bengkel Instalasi:
1. Almari/Etalase : 4 Buah
2. Meja praktek : 20 Buah
3. Kursi praktek : 40 Buah
4. Komputer : 16 Set
5. Papan tulis : 2 Buah
6. AC : 2 Buah
7. Printer : 1 Buah
8. LCD proyektor : 1 Buah
9. Layar LCD : 1 Buah
10. Wifi : 2 Buah
11. Multimeter : 10 Buah
12. Tang criping : 2 Buah
13. DVD RW : 1 Buah
14. Switch Hub 16 Channel : 1 Buah
15. Switch Hub 24 Channel : 1 Buah
16. Modem TP Link : 1 Buah
17. Mouse : 8 Buah
18. Rak Komponen : 1 Buah
19. Tool kit : 10 Buah
20. Harddisk External : 1 Buah
21. CPU Komputer : 1 Buah
22. Card Reader : 2 Buah
23. Rol Kabel : 4 Buah
24. Lem Tembak : 2 Buah
25. Seterika : 2 Buah
26. Lippo charger : 2 Buah
Daftar Inventaris Bengkel Kendali Industri:
1. Lemari Alat : 2 Buah
2. Meja Praktek : 10 Buah
3. Kursi Praktek : 20 Buah
4. Papan Tulis : 1 Buah
5. Trainer Microcontrol : 4 Buah
6. Trainer Microprocecor : 2 Buah
7. Trainer PLC : 2 Buah
8. Trainer Digital : 9 Buah
9. Osciloscope : 3 Buah
10. Toolkit : 10 Buah
11. Kompresor : 1 Buah
12. PLC : 2 Buah
13. AVR Microcontroler Trainer : 5 Buah
14. ISP Downloader : 8 Buah
15. Adaptor : 16 Buah
Daftar Inventaris Bengkel Mekanik Elektronika/MR:
1. Lemari Alat : 4 Buah
2. Meja Praktek : 10 Buah
3. Kursi Praktek : 20 Buah
4. Papan Tulis : 1 Buah
5. Meja Sablon : 1 Buah
6. Mesin Pemotong : 1 Buah
7. Bor Duduk Listrik : 8 Buah
8. Rak Komponen : 3 Buah
9. Pemadam Api : 1 Buah
10. Gergaji Besi : 5 Buah
11. Mistar Baja : 3 Buah
12. Kunci Pas/Ring : 1 Set
13. Palu Karet : 5 Buah
14. Palu Besi : 10 Buah
15. Palu Listrik : 5 Buah
16. Bor Listrik Tangan : 1 Buah
17. Kikir Kotak Plat : 10 Buah
18. Mesin Gerinda Listrik : 1 Buah
19. Toolkit : 5 Buah
20. Toolkit HP : 1 Buah
21. Box Avator : 1 Buah
22. HP China : 1 Buah
23. HP Nokia 3310 : 1 Buah
24. Solder Blower : 3 Buah
25. Tanggun : 4 Buah
Daftar Inventaris Bengkel Elektronika Dasar:
1. Lemari Alat : 5 Buah
2. Meja Praktek : 8 Buah
3. Kursi Praktek : 20 Buah
4. Kipas Angin : 3 Buah
5. Osiloscope : 10 Buah
6. Function Generator : 9 Buah
7. AFG : 1 Buah
8. RFG : 2 Buah
9. Wow Fluter Meter : 1 Buah
10. Power Supply : 10 Buah
11. Kabel Probe : 11 Buah
12. Rak Komponen : 4 Buah
13. Protoboard : 19 Buah
14. Komputer : 1 Buah
15. Microphone : 2 Buah
16. Radio FM : 4 Buah
17. Tool Box : 10 Buah
18. Trainer Elektronika Terapan : 1 Set
Hambatan
1. Guru lama kesulitan dalam mengajarkan materi baru yang sesuai dengan perubahan
zaman
2. Kurangnya guru muda yang cekatan dalam pembelajaran
System evaluasi mengikuti sekolah namun unit kerja elektronika mengadakan evaluasi
pembelajaran setiap 3 bulan sekali.
Metode pembelajaran yang digunakan adalah problem solving yaitu cara mengajar yang
dilakukan dengan cara melatih para murid menghadapi berbagai masalah untuk dipecahkan
sendiri atau secara Bersama sama.
Jumlah Siswa:
Kelas 10: 20 Murid
Kelas 11: 24 Murid
Kelas 12: 23 Murid
Total keseluruhan murid yang berada di Teknik elektronika adalah 67 Peserta Didik
Hasil Output:
 Pengukur Panjang Bayi
 Pengukur Tinggi Badan
 Robotik
 Detector Gas Elpiji yang baru saja mendapat Juara
 Dll

You might also like