You are on page 1of 4
SERIKAT PEKERJA/SERIKAT BURUH SUMUT Nomor _: 002/Eks/SP-SB-SU/)X /2020 Lampiran .. Berkas Perihal emberitahuan Aksi Kepada Yth. Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Utara (KAPOLDASU Cq. Direktur INTELKAM POLDA Sumut di_ Tempat. Dengan Hormat, Kami menolak Klaster Ketengakerjaan masuk dalam Undang-Undang Omibus Law yang ditetapkan oleh DPR RI pada tanggal 05 Oktober 2020 di Jakarta, adapun alasan kami menolak karena penetapan Undang-Undang Omibus Law Klaster Ketengakerjaan telah mengurangi menghilangkan hak-hak pekerja/buruh yang telah diterima selama ini. Penetapan Undang-Undang baru tentang Ketenagakerjaan semestinya meningkatkan kesejahteraan dan perlindungan terhadap pekerja/buruh di setiap sektor usaha. Kami menganggap bahwa Undang-Undang Omibus Law Klaster Ketengakerjaan yang ditetapkan oleh DPR RI bersama dengan Presiden RI adalah tindakan mengabaikan hak-hak dasar warga negara Indonesia untuk mendapatkan pekerjaan dan penghidupan yang layak. Kami menilai penetapan Undang-Undang Omnibus Law tersebut hanya mengedapankan kepentingan Investor dan pemilik Modal. Menyikapi penetapan Undang-Undang Omnibus Law, maka kami SERIKAT PEKERJA/SERIKAT BURUH SUMUT : SBMI MERDEKA, SERBUNDO, SPN SUMUT, SBSI F.LOMENIK SUMUT, SBSI GARTEKS SUMUT, SBBI, DPW PPMI SUMUT, DPD SBSI 1992 SUMUT, FSB KAMIPARHO, FSB KIKES SUMUT dengan ini menyampaikan Pemberitahuan ‘Aksi Unjuk Rasa kepada Bapak dalam kerangka penyampaian Aspirasi pekerja/ buruh. Aksi unjuk Rasa SERIKAT PEKERJA/SERIKAT BURUH SUMUT akan diadakan pada: Hari/Tanggal : Senin dan Selasa, 12 sd 13 Oktober 2020 Pukul 07,00 WIB s/d 18.00 WIB Jumlah Peserta : £1000 Orang Maksud dan Tujuan : Penyampaian Aspirasi ‘Alasan Unjuk Rasa : Menolak Undang-Undang tentang Cipta Kerja. Tujuan Aksi : Tanggal 12 Oktober 2020 di Kantor DPRD Provinsi Sumatera Utara dan tanggal 13 Oktober 2020 di Kantor Gubernur Provinsi Sumatera Utara. Titik Kumpul : Perumahan Palem Km. 12 Sunggal, Lapangan Garuda Tanjung Morawa, Simpang Kim Mabar dan Lapangan Merdeka Medan. Rute Aksi : Massa dari Langkat dan Binjai berkumpul di Perumahan Palem Km 12 Sunggal selanjutnya bergerak ke Lapangan "SERIKAT PEKEN|A/SERIKAT BUNUH SUMUT™ sae eaiaiaia cial tt OO. Nal Meet Goel: oe Maen fusion etn Matian, Femi Sumsiere Utes. Bentuk Aksi Peralatan Alat Peraga Tuntutan Aksi Pimpinan Aksi Wakil Pimpinan Aksi Kordinator Lapangan Penanggung Jawab Merdeka Medan. Massa dari Lubuk Pakam dan Tanjung Morawa berkumpul di Lapangan Garuda Tanjung Morawa, selanjutnya bergerak menuju Lapangan Merdeka Medan. Massa dari Namorambe, Deli Tua dan Patumbak bergerak menuju Lapangan Merdeka Medan. Massa dari KIM I, KIM Idan KIM III berkumpul ke Simpang KIM I dan bergerak menuju lapangan Merdeka Medan. Massa dari Lapangan Merdeka bergerak menuju Kantor DPRD Prov. Sumatera Utara, - Kantor Gubernur Prov. Sumatera. : Berkendaraan Sepeda Motor dan Mobil dari titik kumpul menuju lokasi aksi. Di lokasi aksi massa berbaris dengan jarak peserta aksi minimal 1 meter (1 Meter ke kiri, 1 meter ke kanan, 1 meter ke depan dan 1 meter ke belakang. : Transportasi Massa, Mobil Komando, Sound System, Masker Hand Sanitizer dan Disinfektan. #1, Bendera Merah Putih dan Bendera Organisasi 2. Selebaran 3. Spanduk dan Baliho 4, Poster 5.Umbul-umbul : Keluarkan/Cabut Klaster Ketenagakerjaan dari Undang- Undang Omnibus Law. : Indra Hariadi Nasution : Saiful Amri dan Ponijo 1. Dahlan Ginting dan Mince Simatupang, Anggiat Pasaribu (Sunggal, Binjai, Langkat) 2, Rintang Berutu, SH (Namorambe, Delitua, Patumbak) 3. Ponijo, Indra Hariadi Nasution, Saiful Amri (Kawasan Industri Medan) 4. Drs. Jonson Pardosi, Paraduan Pakpahan dan Suhib Nurido (Lubuk Pakam dan Tanjung Morawa) : Masing-masing Pimpinan Serikat Pekerja/Serikat Buruh, Demikian Surat Pemberitahuan Aksi ini kami sampaikan,, Atas perhatian dan kerja sama yang bapak berikan, kami mengucapkan terima kasih, SSENIKAT PEKERIA Medan, 8 Oktober 2020 Hormat kami: SERIKAT PEKERJA/SERIKAT BURUH SUMUT INDRA HARIADINASUTION Kordinator/ Pimpinan Aksi IAT HURUH SUMUT™ ‘Selratarigt: J. Garu VII No, 65 BE2, Kel, Harjo Sar |, Kec. Medan Amps, Kota Medan, Provns Sumatera Utara Indones ARITONAN SERBUNDO SBSI F.LOMENIK SUMUT DEWAN PIMPINAN DAERAK S y Senn A ae a wu MINCESIMATUPANG.sH —_parius TELAUMBANUA SBSIF.GARTEKSSUMUT SPNSUMUT FSB KAMIPARHO DPD SBSI 1992. SMUT (K) SBSI rT PEXENA/SRIEAT BORN VIL No. 65 BE2 Kel Haro Sail Kec. Medan Amps, Kota Medan, Provins Sumatera Utara — Page 3 Bapak Gubernur Sumatera Utara di Medan Ketua DPRD Provinsi Sumatera Utara di Medan. Kepala Kepolisian Resor Kota Besar (KAPOLRESTABES) Medan di Medan. Kepala Kepolisian Resor Kota (KAPOLRESTA) Deli Serdang di Lubuk pakam. Kapolresta Binjai di Binjai di Binjai Kapolres Pelabuhan Belawan di Belawan Kepala Kesatuan Pelaksanaan Pengamanan Pelabuhan (KP3) Belawan di Belawan Yth.: Kepala Dinas Tenaga Kerja Prov. Sumatera Utara di Medan. Yth.: Pimpinan Perusahaan 0. Pertinggal. Noy ewp gee “SERIKAT PEKERJA/SERIKAT BURUH SUMUT™ Selestariat : J. Gara VII No. 65 EE2, Kel Haro Soil, ec. Medan Ampls, Kota Medan, Prov Sumatera Ute Pages

You might also like