You are on page 1of 2
PEMERINTAH PROVINSI RIAU DINAS KESEHATAN JL. CUT NYAK DIEN Ill PEK AN BARU TELP. (0761) 23810 - 26032, FAX (0761) 24260 Website :http:/idinkes.riau.go.id Email: dinaskesehatan@riau.go.id oS Nomor _: OSO/DINKES 1.1/2020/33%. Pekanbaru, 21 Desember 2020 Lampiran : 1 ( satu ) berkas. Kepada Yth Perihal : Evaluasi Penanganan Covid-19 _( Terlampir ) di Tempat. Dalam rangka Evaluasi Penangangan Covid-I9 oleh Task Force Kementerian Keschatan RI maka bersama ini Dinas Kesehatan Provinsi Riau akan mengadakan pertemuan secara daring yang akan dilaksanakan pada Hari / Tanggal : Selasa, 22 Desember 2020 Waktu 8.00 - Selesai Zoom Meeting ID 879 5259 1581 Password DINKESRIAU, Untuk itu kami harapkan kepada saudara untuk mengikuti pertemuan daring tersebut dengan agenda = Kendala dalam penanganan Covid-19 - Peran RS Rujukan dan Puskesmas Penanganan Covid Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi Tim Penanganan Covid-19 Provinsi Riau : dr. SISKA HIDAYANI, M.Kes (082388888122). Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih. KEPALA DINAS KESEHATAN PROVINSE RIAU Dfa-H Pembins-€tama Madya/IVd NIP. 19660717 199102 2.001 ‘Tembusan disampaikan Kepada Yth. 1. Gubernur Riau ( sebagai Laporan ) di Pekanbaru 2. Arsip Lampiran Daftar Undangan Pertemuan Evaluasi Penanganan Covid-19 secara Daring 1. Task Force Kementerian Kesehatan RI ( Direktur Pelayanan Kesehatan Primer, Kasubdit Imunisasi, Litbangkes ): 3 Orang 2, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten / Kota Se Provinsi Riau 12 Orang 3. Direktur RSUD Kabupaten/Kota / RS Rujukan Covid-19 Se-Provinsi Riau 48 Orang 4, Kepala Puskesmas Kab. Kampar : 3 Orang 5. Kepala Puskesmas Kota Pekanbaru 23 Orang 6. Kepala Puskesmas Kota Dumai 3 Orang 7. Kepala Puskesmas Kabupaten Siak 23 Orang 8, Kepala Puskesmas Kabupaten Indragiri Hilir 2 Orang 9, Kepala Puskesmas Kabupaten Kep. Meranti 2 Orang 10. Kepala Puskesmas Kabupaten Kuantan Singingi 2 Orang, 11, Kepala Puskesmas Kabupaten Pelalawan 23 Orang 12, Kepala Puskesmas Kabupaten Rokan Hulu 2 Orang 13, Kepala Puskesmas Kabupaten Rokan Hilir 22 Orang 14, Kepala Puskesmas Kabupaten Indragiri Hulu 2.Orang 15, Kepala Puskesmas Kabupaten Bengkalis 3 Orang

You might also like