You are on page 1of 8

DAFTAR KOMPETENSI KLINIK KGD PROFESI NERS

Kegiatan tgl tgl tgl tgl tgl

Asuhan keperawatan gawat darurat sistem pernafasan


Henti nafas

Gagal nafas kronik / akut


Obstruksi jalan nafas : obstruksi benda asing, asma

Materi

Anatomi –fisiologi sistem pernafasan


Patofisiologi henti nafas, gagal nafas, udema paru,
asthma
Farmakoterapi obat-obatan kegawatan pernafasan : cara,
efek obat, hal yang harus diperhatikan
Rencana asuhan keperawatan kegawatdaruratan
sistem pernafasan
Tindakan keperawatan :

Posisi
Tindakan membuka jalan nafas

Pemasangan jalan nafas tambahan (OPA)


Pemberian bantuan nafas melalui mulut ke ambu

Penghisapan lendir (suction)


Asistensi pemasangan intubasi

Pemberian terapi oksigen


Inhalasi

Monitor kondisi umum klien / klien dengan ventilasi


Monitor pemberian obat : epinephrine, steroid, anti biotic

Pengambilan / persiapan pemeriksaan penunjang :


analisa
gas darah, rontgen dada
Pendidikan kesehatan
Kegiatan tgl tgl tgl tgl tgl
Asuhan keperawatan gawat darurat sistem
kardiovaskuler
Cardiac arrest

Miokard infark (MCI)


Hipertensi

Gagal jantung
Materi :

Anatomi fisiologi sistem kardiovaskuler


Patofisologi henti jantung, MCI, hipertensi dan gagal
jantung
Farmakoterapi obat-obatan kegawatan kardiovaskuler :
cara,
efek obat, dan hal yang harus diperhatikan

Rencana asuhan keperawatan kegawatdaruratan


sistem
kardiovaskuler
Tindakan keperawatan :
CPR

Posisi
Terapi Oksigen

Pemasangan terapi intravena


Monitor : pulse, monitor jantung (EKG)

Monitor status cairan : tekanan darah, udema, asites,


JVP,
pengukuran cairan masuk dan keluar, dan CVP
Monitor pemberian obat : ACLS, diuretics, inotropic dan
antihypertensive, heparin
Pemasangan terapi intravena, kateter urin, NGT
Pengambilan pemeriksaan penunjang : analisa gas darah,
enzim jantung
Pendidikan kesehatan

Kegiatan tgl tgl tgl tgl tgl


Asuhan keperawatan gawat darurat sistem sirkulasi

Shock (hipovolemik, kardiogenik, neurogenik,


anafilaksis)
Materi
Patofisiologi shock

Konsep cairan dan elektrolit


Farmakoterapi obat-obatan kegawatan sirkulasi : cara,
efek
obat, hal yang harus diperhatikan
Rencana asuhan keperawatan kegawatdaruratan
sistem
sirkulasi

Tindakan keperawatan :
Terapi oksigen

Pemasangan terapi intravena : tranfusi darah


Pemasangan terapi intravena : terapi cairan dan koloid

Monitor cairan : tekanan darah, nadi,


suhu tubuh, keseimbangan cairan masuk dan
keluar, edema, penurunan
turgor, JVP, CVP
Perawatan CVP
Pemasangan kateter urin, NGT

Monitor pemberian obat


Pertahanan suhu tubuh : selimut, lampu penghangat,
buli-buli
panas.
Pengambilan / persiapan pemeriksaan penunjang : darah

Kegiatan tgl Tgl tgl tgl tgl


Asuhan keperawatan gawat darurat trauma :

- Trauma dada
- Trauma abdomen

- Trauma kepala
- Trauma ekstremitas

Materi :
Anatomi-fisiologi sistem musculoskeletal, cerebral,
dada,
abdomen
Mekanisme injuri
Patofisiologi fraktur ekstremitas, cedera kepala, trauma
dada,
dan trauma abdomen

Farmakoterapi obat-obatan kegawatan trauma : cara,


efek
obat, hal yang harus diperhatikan
Prinsip stabilisasi, transportasi, dan perkembangan
trauma
Rencana asuhan keperawatan kegawatdaruratan trauma
Tindakan keperawatan :

Stabilisasi trauma : posisi, collar neck, bidai, pembebatan


Penghentian perdarahan

Monitor efek samping trauma


Perawatan luka : pembersihan luka dan pembalutan luka

Membantu melakukan penjahitan jaringan


Monitor : TTV tekanan darah, nadi, suhu
tubuh,
keseimbangan cairan masuk dan keluar, monitor jantung,
keluaran urin
Monitor lokasi trauma : tanda dan jenis fraktur, tanda
inflamasi,nyeri, infeksi
Monitor efek samping trauma : shock, kolaps paru,
perdarahan internal, compartement syndrome,
peningkatan
tekanan intra cranial (TIK)
Manajemen nyeri

Pemberian pengobatan : analgesic, deksametason,


Tetanus
toxoid (TT), dan ATS
Pemasangan terapi intravena : cairan dan darah
Pemasangan NGT dan kateter urin

Monitor cairan : tekanan darah, nadi, keseimbangan


cairan
masuk dan keluar, udema
Perawatan dan monitor WSD
Pengambilan / persiapan pemeriksaan penunjang : darah,
rontgen local trauma
Pendidikan kesehatan

Kegiatan tgl tgl tgl tgl tgl


Asuhan keperawatan klien dengan gangguan persarafan dan
penurunan kesadaran :
- Stroke
- Penurunan kesadaran akut
Materi :
Anatomi fisiologi sistem persarafan
Patofisiologi stroke dan penurunan kesadaran
Farmakoterapi obat-obatan kegawatan : cara, efek obat, hal
yang harus diperhatikan
Rencana asuhan keperawatan kegawatdaruratan sistem
persarafan
Tindakan keperawatan :
Pembebasan jalan nafas
Pemasangan OPA
Suction
Terapi oksigen
Keseimbangan cairan
Posisi
Pemasangan NGT, kateterisasi urin
Pemasangan terapi intravena : cairan, koloid
Pemberian obat saraf / kejang
Pemeriksaan lab ; analisa gas darah (AGD), darah lengkap
Pemeriksaan penunjang : rontgen dada, CT scan, fungsi
lumbal
Kegiatan tgl tgl tgl tgl tgl

Asuhan keperawatan gawat darurat sistem pencernaan

Appendicitis akut

Kolik abdomen

Perdarahan saluran cerna

Materi

Anatomi fisiologi sistem pencernaan

Patofisiologi appendicitis akut dan akut abdomen

Farmakoterapi obat-obatan kegawatan pencernaan : cara,


efek obat, hal yang harus diperhatikan
Rencana asuhan keperawatan kegawatdaruratan
sistem
pencernaan

Persiapan operasi cito

Tindakan keperawatan :

Terapi oksigen

Posisi

Pemasangan terapi intravena

Pemasangan NGT

Kumbah/bilas lambung

Monitor TTV : tekanan darah, nadi, suhu tubuh. Keluhan


nyeri, pengeluaran darah, dan efek samping
Pemberian obat-obatan : analgetik, vit K

Manajemen nyeri

Kegiatan tgl tgl tgl tgl tgl

Asuhan keperawatan gawat darurat sistem perkemihan

Gagal ginjal akut

Materi :

Anatomi fisiologi sistem perkemihan

Patofisiologi GGA dan GGK

Farmakoterapi obat-obatan kegawatan perkemihan : cara,


efek obat, hal yang harus diperhatikan
Rencana asuhan keperawatan kegawatdaruratan
sistem
perkemihan
Persiapan hemodialisa
Tindakan keperawatan :

Posisi

Terapi oksigen

Pemasangan terapi intravena , kateter urin

Persiapan pemberian darah dan monitoring

Monitor TTV : tekanan darah, nadi, suhu tubuh, keluhan


nyeri, pengeluaran darah, komplikasi penyakit, monitor
(EKG)
Pemberian obat

Manajemen nyeri dan gagal nafas

Kegiatan tgl tgl tgl tgl tgl

Asuhan keperawatan gawat darurat sistem endokrin :

-Ketoasidosis diabetikum

-Hipoglikemia

Materi :

Anatomi fisiologi sistem endokrin

Patofisiologi ketoasidosis diabetikum dan hipoglikemia

Farmakoterapi obat-obatan kegawatan endokrin : cara, efek


obat, hal yang harus diperhatikan
Rencana asuhan keperawatan kegawatdaruratan
sistem
endokrin
Tindakan keperawatan :

Posisi

Terapi oksigen
Pemasangan terapi intravena

Persiapan pemberian protocol ketoasidosis

Persiapan pemberian insulin, dekstrose dan monitoring

Keseimbangan cairan

Monitor TTV : tekanan darah, nadi, suhu tubuh, keluhan


nyeri dan komplikasi penyakit
Pemberian kalium

Pemasangan kateter urin

Pemeriksaan kadar gula darah, keton, elektrolit

You might also like