You are on page 1of 2
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA ® DIREKTORAT JENDERAL PELAYANAN KESEHATAN Jalan H.R. Rasuna Said Blok X5 Kavling 4-9 Jakarta 12950 Telepon : (021) 5201590 (Hunting), Faksimile : (021) 5261814, 5203872 Websteswa.yankes emkes oid GERMAS Nomor ; PR OU-O1 /L.1/ 064 /2020 06 Olt 2020 Lampiran : Satu berkas Hal Informasi Batas Waktu Perbaikan RAB dan Data Dukung Kegiatan Bantuan Pemerintah di Lingkup Ditjen Pelayanan Kesehatan Bersumber BA-BUN TA 2020 Yth. (daftar terlampir) Sehubungan dengan surat kami terdahulu nomor. PR.04.01/1.1/10798/2020 tanggal 30 September 2020 perihal Permintaan Data Dukung untuk Kegiatan Bantuan Pemerintah di Lingkup Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan bersumber BA-BUN TA 2020, bersama ini kami sampaikan agar Saudara dapat melengkapi perbaikan RAB dan data dukung yang diperlukan paling lambat hari Rabu, tanggal 7 Oktober 2020, pukul 09.00 WIB. Keterlambatan penyampaian dokumen tersebut akan menyebabkan usulan Satker Saudara tidak dapat diproses lebih lanjut. Demikian disampaikan. Atas perhatian Saudara diucapkan terima kasih. ‘Tembusan: 1. Sekretaris Jenderal Kementerian Kesehatan 2. Inspektur Jenderal Kementerian Kesehatan 3. Pit. Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan OOREN= Lampiran Surat ee MpR.o4 -o1 (14 /iho6y | 2520 Tanggal «96 ‘Oe-faber 2020 Direktur RSUD Raden Mattaher Jambi Direktur RSUD dr. H. Marsidi Judono Direktur RSUD Djojonegoro Kabupaten Temanggung Direktur RSUD Ba'a Direktur RSUD Sabu Raijua Direktur RSUD Abepura

You might also like