You are on page 1of 2
PERKUMPULAN AUDITOR INTERNAL RUMAHSAKIT INDONESIA Sekretariat : JI. Jend. A. Yani 2-4 Surabaya, Telp. (031) 8284505 Ext. 127 email:pairsi@yahoo.com Nomor +: 021/PAIRSI/10/2020 Perihal Sosialfsasi PUSBIN JFA BPKP Lampiran (satu) lembar Brosur Kepada Yth, : Bapak/Ibu Direktur RS Se Indonesia Di - Tempat. ‘Assalamu’alaikum Wr. Wb. Puji Syukur kita panjatkan ke hadirat Allah SWT. Atas Rahmat dan Karunia-Nya, Sholawat dan Salam senantiasa tercurahkan kepada Rosulullah SAW. Semoga kita selalu dalam keadaan sehat wal’afiat dalam lindungan Allah SWT. Amin, Dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan wawasan Satuan Pemeriksa/Pengawas Internal (SPI) sebagai garda terakhir pengendatian operasional Rumah Sakit dalam memastikan efektivitas sistem Pengendalian, bersama ini disampaikan bahwa PAIRSI bekerjasama dengan DCG Indonesia dan BPKP ‘akan mengadakan Sosialisasi yang Insya Allah dilaksanakan pada : Hari, Tanggal : Selasa, 27 Oktober 2020 Waktu ukul 09.00 - 12.00 WIB / 10.00 - 13.00 WITA / 11.00 - 14.00 WIT Pelatihan inline melalui Zoom Meetings Topik -embinaan Jabatan Fungsional Auditor pada Satuan Pemeriksa/Pengawas Internal (SPI) Rumah Sakit Narasumber : 1. Kepala Pusat Pembinaan Jabatan Fungsional Auditor (PUSBIN JFA) BPKP 2. Kepala Bidang Pengembangan Pembinaan dan Fasilitasi Jabatan Fungsional ‘Auditor PUSBIN JFA BPKP Materi : 1. Pengenalan Karir Auditor 2. Pengangkatan Auditor SPI Rumah Sakit 3. Penyusunan Angka Kredit Auditor Rumah Sakit Adapun pendaftaran peserta sekaligus keanggotaan PAIRS! dengan fasilitas : Sertifikat elektronik, file materi dan akses zoom recording, dapat dilakukan secara online melalui tautan https://s.id/Daftar- PAIRSI sebagaimana dalam brosur terlampir. Demikian Surat Edaran ini dibuat untuk mendapat perhatian. Kami berharap semua rumah sakit bisa menjadi anggota PAIRSI dengan mendaftarkan minimal 1 (satu) orang SPI untuk menjadi anggota dan berpartisipasi mengikuti acara sosialisasi tersebut. ‘tas perhatian Bapak/Ibu Direktur Rumah Sakit, kami ucapkan terima kasih. Wassalamu’alaikum Wr. Wb. Surabaya, 15 Shafar 1442 H (02 Oktober 2020 Ns.Sudathar,M. Keo Ketua —_ ££ PAIRS! (Perkumpulan Auditor Internal RS Indonesia) bekerja sama dengan DCG Indonesia dan BPKP Selasa, 27 Oktober 2020 09.00-12.00 WIB PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL AUDITOR PADA SATUAN PEMERIKSA / PENGAWAS INTERNAL (SPI) RUMAH SAKIT Materi © PENGENALAN KARIR AUDITOR SPI RS Warasumber Kepala Pusat Pembinaan Jabatan Fungsional Auditor (PUSBIN JFA) BPKP Kepala Bidang Pengembangan Pembinaan & Fasilitasi Jabatan Fungsional Auditor PUSBIN JFA BPKP '* PENGANGKATAN AUDITOR SPI RS ‘* PENYUSUNAN ANGKA KREDIT AUDITOR SPI RS FREE !!! KUOTA TERBATAS s.id/Daftar-PAIRSI q 9 ©

You might also like