You are on page 1of 3
PT. SLI GLOBAL Thk FOREST MANAGEMENT, PLY MILL, MDF MILL, POWER PLANT BERITA ACARA KECELAKAAN UNIT DI LOG YARD PT. SLJ GLOBAL Tbk 001/SLJ-SMD/NFM/VIV2020 Pada hari ini Selasa tanggal Dua Puluh Satu bulan Juli tahun Dua Ribu Dua Puluh bertempat di Log Yard PT. SLJ Giobal Tbk, JI. Cipto Mangunkusumo, Sengkotek, Loa Janan, Samarinda. Saya yang bbertanda tangan di bawah ini: Nama :M. Alim Jabatan Chief Security ‘Melaporkan sebagai saksi bahwa telah terjadi accident pada unit berikut: Merk/Type —: Toyota/Miiux No.Polsi : 89985 SBC Warna + Silver Metalik No. Rangka — : MRODB8CD7J0177544 No.Mesin : 2604483973 Yang dikendarai oleh: Nama : Alfrits Angkouw Jabatan Driver Logging ‘Dan diketahui oleh: Nama Yundi Permadi Hakim Jabatan Kadept TUK Nama Hadi Masful Jabatan Kadept Budget Control JAKARTA Menara Bank Danamon, Lt 19, J. Prot Dr Sato Kav. E1VI8, Mega Kuningan Jakarta 12860 Indonesia 0. Box:3898 Phone : (021) 5761188, 5761199 Fax (021) 5771818, Homepage SSAMARINDA : JL Dr. Cito Mangukusumo, Sengkotek Loa Jenan, Samarinda 75008 — Kalimantan Tinur . O. Box 801 Phone (641) 28 277,260 54,250 256, 260 663, 250967, Fax: (0541) 260821, Telex: 36120 MULTI SMR PT. SLI GLOBAL Thk FOREST MANAGEMENT, PLY MILL, MOF MILL, POWER PLANT ‘A. Kronologis Kejadian Berikut kronologis kejadian: 1. Pukul 09.00 WITA, Sdr. Alfits Angkouw berangkat dari parkiran mobil PT. SLd Global Tbk 4, Gipto Mangunkusumo, Sengkotek, Loa Janan, Samarinda, menjemput Sdr. Yundi Permadi Hakim dan Sdr. Hadi Masful di depan kantor untuk mengantarkan menuju lokasi Log Yard PT. SLi Global Tok. 2. Saat tba di Log Yard Sér. Aifits Angkouw menurunkan penumpang kemudian mobil parkir 4i pinggir jalan menuju arah keluar dermaga dan Sdt. Alfits Angkouw keluar dari mobil menuju kantor Log Control Dermaga tersebut. 3. Sdr. Yundi Permadi Hakim saat itu sedang mengontrol kayu yang baru tia dari sie, sedangkan Sdr. Hadi Masful sedang memastikan kebenaran Berita Acara berdasarkan Joint Grading untuk memperhitungkan harga kayu yang akan masuk ke Industri (PT. SLU Global Tok) 4, + 15 menit kemudian, unit Hilux tertimpa Log yang berasal dari tumpukan Logs sebelah kanan mobil tersebut. 5. Log tersebut terjatuh mengenai bagian depan mobil sehingga menyebabkan kerusakan ‘sebagai berikut : Hood Head Lamp Kit RH & LH . Grille Front Bumper & Face Kit Front Bumper Glass Windshield/Kaca Depan Wiper Blade Body Kit Front Door RH, Glass Front Door RH, Mirror Assy Door RH/Spion Kanan Mirror Assy LH/Spion Kir Rear Door RH, Glass Rear Door RH i, Gate Rear Body j. Panel instrument k. Airbag Penumpang Depan & Kantong Udara Pengemudi Tidak ada korban jiwa saat kejadian in beriangsung, Fe-eparge JAKARTA: Menara Bank Danamon, Lt. 1, Jk Pro. Or. Sato Kav. IVI, Mega Kuringan Jakarta 12950 ~ Indonesia P.O. Box3008 Phone: (021) 5761188, $761 199 Fax: (021) 5771818, Homepage: ib Jiwww slcibal com SSAMARINDA =: JL Dr. Cito Manguusumo, Sengkotek Loa Janan, Semarinda 75008 — Kalimantan Timur P.O. Box 01 Phone (0541) 261 277, 280 554, 250 256, 280 863,250 987, Fax: (0541) 260821, Telex: 28190 MULT! SMR. PT. SLI GLOBAL Thk FOREST MANAGEMENT, PLY MILL, MOF MILL, POWER PLANT B. Tindakan yang Dilakukan Berikut tindakan yang dilakukan setelah kejadian: Dilakukan pengecekan terhadap unt tersebut saat masih berada di Log Yard, Karena kondisi unit sudah tidak bisa lagi digunakan, maka unit tersebut diangkat menggunakan Crane untuk dipindahkan ke tempat aman di Log Yard PT. SLJ Global Tbk. Akibat pengangkatan mobi tersebut maka terdapat kerusakan pada pintu depan sebelah kanan dan kiri serta bak belakang sebelah kanan dan kir Demikian Berita Acara Kecelakaan Unit ini dibuat dengan sebenamya serta dapat dipertanggungjawabkan Kebenarannya, Kemudian ditutup dan ditanda tangani pada hari dan tanggal serta tempat seperti tersebut di atas, Pembuat Berita Acara, M. Aim: Chief: rity. Driver, Diketahui, =~ os./ Alfrits. Angkouw fi im Hadi Masful Driver jept TUK Kadept Budget Control Manager Operasional, JAKARTA: Menara Bank Danamon, Lt. 19, J Pro. Dr. Satfo Kav, IVI, Mega Kuningan Jakarta 12960 — Indonesia 0. Bax 3898 Phone (021) 5761168, 5761199 Fax: (021) 5771818, Homepage: hibit com SSAMARINDA : JL Dr. ipo Mang.dusuro, Sengkotek LoaJanan, Semarinda 76008 - Kalimantan Tinu P.O. Box 801 Phone (0641) 261 277, 200 554,260 256, 200 663,200 957, Fax: (054%) 260621, Telex: 36190 MULTI SUR

You might also like