You are on page 1of 5
AU es SIE A, RUMUS-RUMUS TERKAIT JUAL BELI Rumus-rumus aritmetika sosial terkait jual bel: 1. Laba atau Untung = Harga jual - Harga beli 2. Rugi = Harga beli — Harga jual 3. Persentase laba = 2 _,.190% hharga beli ___tugi 4. Persent = 19! x 100% ersentase rug = aa 5. Harga jual = 100+ persentase laba 1 a0 beli 100 ersentase rugi 6. Harga jual = 100 Persentase U9). harga beli gaj foo 95 7. Besar diskon = Petsentase diskon , 5 yoy, harga awal 8. Hargaiskon=( 10Pesentate 8m rage aya B. BUNGA Bunga dihitung berdasarkan persen nilai bunga secara periodik. Jika p adalah suku bunga dalam persen, Mo adalah modal awal, dan t adalah waktu atau periode pembayaran maka besar bunga dapat dihitung dengan persamaan berikut. 1. Bunga periode tahunan Bunga=pxMoxt 2. Bunga periode bulanan _ pxMoxt Bunga = Pot 3. Bunga periode harian Bunga =P*Moxt 360 CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN 4 1. Ali menjual barang seharga Rp60.000 2. dengan harga beli Rp48.000. Berapa persen laba yang diperoleh Ali? (SBMPTN 2013) A 35 B. 30 c 275 D. 25 E 20 Pembahasa _ harga jual—harga beli - harga beli _ 60000-48000 ~~ 48000 Laba «100% 100% = 1.100% =25% 4 Jawaban: D Pada awal Januari 2013, Nia menabung di bank sebesar Rp700.000 dengan bunga 12% per tahun. Berapa rupiah tabungan Nia pada akhir bulan Maret 2014? (SBMPTN 2014) ‘A. Rp800.000 D. Rp825.000 8B. Rp805.000 E. Rp835.000 C._Rp815.000 Pembahasan: Diketahui: bunga 12%/tahun; menabung Januari '13—Maret‘14 Bunga = 13 «12%%700.000 =105,000 Jadi, besar tabungan Nia di akhir bulan Maret 2014 adalah 700.000 + 105.000 = 805.000 Jawaban: B UJI PEMAHAMAN Dedydan Ambarmendaftarsebagaipeserta 3. asuransi dengan besar premi sama. Jika untuk membayar premi gaji Dedy sebesar Rp1.500.000 dipotong 3% dan gaji Ambar dipotong 5%, maka gaji Ambar sebesar .... (SNMPTN 2012) A. Rp990.000 B. Rp975.000 C. Rp950.000 D. Rp900.000 E. Rp850.000 A dan B mengikuti program asuransi dengan besar premi yang sama. Jika untuk membayarpremi,gajiAsebesarRp3.500.000 dipotong 6% dan gaji B dipotong 7% maka gaji B adalah .... (SBMPTN 2014) A. Rp2.500.000 ——D._—Rp4.000.000 B. Rp3.000.000 —E._—Rp4.500.000 CC. Rp3.500.000 Biaya inap mobil di suatu gedung parkir adalah sebesar Rp48.000 per hati. Setiap tambahan jam berikutnya akan dikenai tarif setengah dari tarif awal. Seseorang menitipkan mobilnya selama 2,5 hari. Biaya penitipan yang harus dibayar adalah .... (SBMPTN 2018) A. Rp48.000 D. Rp120.000 B. Rp72.000 E. Rp160.000 C. Rp84.000 Bulan Januari harga barang Rp60.000.000. Bulan Februari harga naik 10%. Selama bulan Maret harga barang bulan Februari didiskon sebesar 10%. Harga barang bulan Maret adalah .... (SBMPTN 2018) ‘A. Rp59.400.000 —D. _Rp72.000.000 B. Rp60.000.000 _E._Rp120.000.000 C._Rp66.000.000 109 0 Sejenis produk dijual dengan 2. kali potongan (diskon) berturut-turut, yaitu 20% dan setelah itu 15%. Berapakah jumlah seluruh diskon? (Soal Standar SBMPTN) A. 30% B. 32% C. 34% D. 35% E. 40% Tuan Kaya membeli 50 ekor sapi senilai Rp600.000 per ekor, dan 2 bulan kemudian membeli 25 ekor sapi seharga Rp560.000 per ekor. Jika Tuan Kaya menghendaki harga rata-rata sapinya Rp580.000 per ekor, berapakah harga per ekor yang harus dibayar untuk membeli 25 ekor sapi tambahan? (Soal Standar SBMPTN) A. Rp530.000 B. Rp540.000 CC. Rp550.000 D. Rp560.000 E. Rp580.000 Seorang pedagang telur membeli dua kuintal telur ayam seharga Rp1.360.000. Dengan banyaknya telur impor yang beredar di pasaran, maka harga jual telur adalah Rp5.600 per kg. Berapa rupiahkah kerugian pedagang tersebut apabila hanya terjual 3 nya saja dari seluruh telur yang dibelinya? (Soal Standar SBMPTN) A. 180.000 B. 480.000 c. 840.000 D. 1.020.000 E. 1.100.000 Beberapa waktu yang lalu pemerintah menaikkan hargasolar. Apabilasebelumnya Arman membeli solar untuk mobilnya seharga Rp36.000 untuk 40 liter, tetapi saat ini ia harus membayar Rp66.000 untuk jumlah solar yang sama, maka berapakah persentase kenaikan harga solar tersebut? (Soal Standar SBMPTN) A. 70% D. 80,33% B. 70,33% E. 83,33% Cc. 80% 9. 10. u. 12. Pak Bejo seorang pedagang menjual sebuah barang dengan harga Rp80.000 dan memperoleh laba 25% dari harga beli. Berapa harga beli? (Soal Standar SBMPTN) ‘A. Rp60.000 B. Rp64.000 C._Rp100.000 D. Rp120.000 E, Rp150.000 Sebuah mobil dijual seharga 160 juta rupiah, harga tersebut merupakan harga setelah 20% diskon. Harga mobil tersebut sebenarnya adalah ... (Soal Standar SBMPTN) A. 190juta B 192juta C 128juta D. 200juta E. 210juta Pak Aditya membeli tiga jerigen minyak goreng yang masing-masing berisi 25 liter dengan harga Rp600.000 dan menjualnya dengan mengharapkan laba 5% dari harga beli. Beberapa hari kemudian harga minyak goreng turun dan Pak Aditya terpaksa harus menjual sisa persediaan minyak goreng sebanyak 21 liter dengan harga Rp7.400/ liter. Berapa % laba/rugi yang diperoleh Pak Aditya setelah semua minyak goreng itu terjual habis? (Soal Standar SBMPTN) A. laba 1.5% B. rugi1,5% C laba2,2% D. rugi2,2% E. laba 2,5% Pak Aditya menjual 50 liter minyak dengan harga Rp12.600 dan 30 liter minyak yang sama dengan harga Rp11.400. Jika hharga beli seluruhnya Rp900.000 berapa persentase laba/rugi_ dari penjualan tersebut? (Soal Standar SBMPTN) A. laba 6% B. laba8% C rugi 6% D. rugi8% E, rugi 10% PEMBAHASAN UJI PEMAHAMAN 1. Diketahui: Premi Dedi 3% dari 1.500.000; Ambar 5% ..1.500.000-=-x 400 700 4.500.000 =5-x _ 4.500.000 5 x=900.000 Jadi, gaji Ambar adalah Rp900.000. Jawaban: D 2. Diketahui: premi A = 6% dari 3.500.000, B =7% 6% 3.500.000 = 7%xB B= $ 3,500,000 B=3.000.000 Jadi, gaji B adalah Rp3.000.000. Jawaban: B 3. Diketahui: biaya parkir inap per hari Rp48.000, setiap tambahan jam tarifnya = 055 tarif awal 2,5x 48.000 = 120.000 Jadi, biaya penitipan parkir inap 2,5 hari adalah Rp120.000. Jawaban: D 4, Diketahui: harga barang bulan Januari Rp60.000.000 Bulan Februari naik 10%: 2 x60.000, .000 = 6.000.000 60.000.000 + 6.000.000 = 66.000.000 Harga barang bulan Februari: Rp66.000.000 Bulan Maret diskon 10%: 10 799% 06-000.000 = 6.600.000 66.000.000 — 6.600.000 = 59.400.000 Jadi, harga barang bulan Maret adalah Rp59.400.000. Jawaban: A 5. Diketahui: diskon 1 = 20%, diskon 2 = 15% Potongan dari diskon 2 = 15% dari harga setelah diskon 1 = 15% -(100 — 20)% = 12% Total diskon = 20% + 12% = 32% Jawaban: B Diketahui: n, = 50 ekor, 600.000/ekor; n, = 25 ekor, 560.000/ekor; n, = 25 Diinginkan harga jual 580,000/ekor maka (50-600.000) + (25-560.000) + (25-x) =580,000 50+25+25 ©. (30.000.000) + (4.000.000) + 25x =580,000 100 += 25x = 58,000,000 44,000.00 14.000.000 ean) 25 2 x=560.000 Jadi, hargasapitambahanadalah Rp560.000. Jawabai Diketahui: telur = 2 kuintal = 200 kg, harga beli = 1.360.000, harga jual = 5.600/kg Telur yang terjual hanya 3 maka Kerugian = harga beli - harga jual -(31 360.000) -(3-200 5.600) 4 4 = 1.020.000 - 840.000 = 180.000 Jadi, kerugian pedagang dari seluruh telur yang dibelinya adalah Rp180.000. Jawaban: A Diketahui: 40 L bensin, harga awal = 36.000, harga akhir = 66.000 Persentase kenaikan harga _ (harga akhir —hargaawal) «100% hargaawal (66.000 36.000) 599, 93 3306 36.000 Jawaban:E 9. 10. Diketahui: laba = 25%, harga jual = 80.000 untung harga beli (80.000 - x) x x=(80.000-x)-4 x=320,000-4x 5x =320.000 x= 64.000 Persentase untung = 100% 25% = +100% Jadi, harga beli barang tersebut adalah Rp64.000. Jawaban: B Diketahui: harga setelah diskon = 160 juta; diskon = 20% Harga diskon = (2 persentase diskon xharga awal 100 ) o 100-20 160000000 ( )xharga awal 160.000.000 = 8° x harga awal 100 160.000.000 0,8 harga awal = 200.000.000 Jadi, harga mobil tersebut sebenarnya adalah Rp200 juta. harga awal= Jawaban: D nn. 12. Diketahui: n, = 3 jerigen @25 L, beli = 600.000, laba = 5%, n, = 21 L, jual = 7.400/L. 600.000 3-25 Harga penjualan total = minyak goreng dengan laba 5% + minyak goreng sisa 21 L =((75-21)-105%-8.000) + (21-7.400) 3.000 /liter Hargabel = 453.600+155.400 =609.000 harga beli seluruh jerigen Rp600.000 sehingga terjadi laba. Persentaselaba= —!*P2_ 100% hharga bel = (609.000 —600.000) 100% 600.000 9.000 99 600.000 =15% Jadi, persentase laba adalah 1,5%. Jawaban: A Harga jual =(50-12.600) + (30-11.400) Harga jual = 630.000 + 342.000 =972.000 Harga eli seluruhnya = sehingga terjadi laba laba harga beli _ (972.000 - 900.000) 900.000 ~ 72.000 14954 900.000 =8% Jadi, persentase laba = 8%. Rp900.000 Persentase laba =. 100% 10% Jawaban: B

You might also like