You are on page 1of 6
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL KESEHATAN MASYARAKAT Jalan H.R. Rasuna Said Blok X-5 Kavling 4-9 Jakarta 12950 Telepon (021) 5201590 Pswt. Dirjen 2201, Setditjen 8226, Dit Kesga 1260, Dit Kesling 7905, Dit Kesjor 7908, Dit Gizi Masyarakat 7002, Dit Promkes dan Dayamas 84826 Faxsimile (021) 5203117 GERMAS % Januari 2021 Noa HL 2.01/44) 20, Lampiran Hal Undangan Sosialisasi Pengelolaan Limbah dari Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 Regional Barat Yth (Daftar terlampir) Veksinasi_massal Covid-19 yang akan dilaksanakan oleh pemerintah salah satu implikasinya adalah timbulan limbah dari kegiatan vaksinasi tersebut. Timbulan limbah dari kegiatan vaksinasi tersebut perlu dikelola dengan baik agar tidak berdampak terhadap kesehatan masyarakat dan lingkungan. Oleh karena itu kami mengundang Saudara serta staf terkait untuk mengikuti Sosialisasi Pengelolaan Limbah Medis dari Pelaksanaen \Vaksinasi Covid-19 secara virtual melalui aplikasi zoom pada: Hari, tanggal_: Rabu, 13 Januari 2021 Waktu 108.00 WIB-selesai (jadwal tertampir) Meeting ID: 889 3325 9580 Password 1 862232 Kegiatan ini juga dapat diikuti melaui live streaming youtube Direktorat Kesehatan Lingkungan, Terlampir juga kami sampaikan kerangka acuan kegiatan. Untuk informasi konfirmasi dapat menghubungi Lora Agustina (no. hp 08194888723). Demikian disampaikan, atas perhatian dan Kerja sama Saudara, kami mengucapkan terima kasih _Direkt esehatan Lingkungar rear ese ingkungan/< \ drg. Vensya Sitohang, M.Epid NIP 196512131991012001 Lampiran Undangan Nomor Tangga Daftar Undangan : 1. Kepala Dinas Kesehatan Aceh 2. Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota dan Puskesmas di Aceh 3. Seluruh fasyankes pelaksana Vaksinasi di Aceh serta vaksinator 4, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara 5. Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota_dan Puskesmas di Provinsi Sumatera Utara 6. Seluruh fasyankes pelaksana Vaksinasi di Provinsi Sumatera Utara serta vaksinator 7. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Barat 8. Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota dan Puskesmas di Provinsi Sumatera Barat 9. Seluruh fasyankes pelaksana Vaksinasi di Provinsi Sumatera Barat serta vaksinator 10. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau 14, Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota_dan Puskesmas di Provinsi Riau 12, Seluruh fasyankes pelaksana Vaksinasi_di Provinsi Riau serta veksinator 43, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kep. Riau 14, Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota_dan Puskesmas di Provinsi Kep. Riau 18, Seluruh fasyankes pelaksana Vaksinasi di Provinsi Kep. Riau serta vaksinator 16. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu 17. Seluruh Kopala Dinas Kesehatan Kab/Kota_dan Puskesmas di Provinsi Bengkulu 18, Seluruh fasyankes pelaksana Vaksinasi di Provinsi Bengkulu serta vaksinator 49. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jambi 20, Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota_dan Puskesmas di Provinsi Jambi 21. Seluruh fasyankes pelaksana Vaksinasi di Provinsi Jambi serta vaksinator 22. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Selatan 23, Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota dan Puskesmas di Prov. Sumatera Selatan 24, Seluruh fasyankes pelaksana Vaksinasi di Prov, Sumatera Selatan serta vaksinator 25. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Lampung 26. Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota dan Puskesmas di Prov. Lampung 27. Seluruh fasyankes pelaksana Vaksinasi_di Provinsi Lampung serta vaksinator 28. Kepala Dinas Kesehatan Prov. Bangka Belitung 29, Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota_dan Puskesmas di Prov. Bangka Belitung 30. Seluruh fasyankes pelaksana Vaksinasi di Prov. Bangka Belitung serta vaksinator 31. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta 32. Seluruh Kepaia Dinas Kesehatan Kab/Kota_dan Puskesmas di Prov. DKI Jakarta 33. Seluruh fasyankes pelaksana Vaksinasi di Prov. DK! Jakarta seria vaksinator 34. Kepala Dinas Kesehatan Prov. Banten 35. Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota dan Puskesmas di Prov. Banten 36, Seluruh fasyankes pelaksana vaksinasi di Prov. Banten serta vaksinator 37. Kepala Dinas Kesehatan Prov. Jawa Barat 38. Seluruh Kepala Dinas Kesehatan KabiKota dan Puskesmas di Prov. Jawa Barat 39, Seluruh fasyankes pelaksana Vaksinasi di Prov. Jawa Barat serta vaksinator 40. Kepala Dinas Kesehatan Prov. Jawa Barat 41. Seluruh Kepaia Dinas Kesehatan Kab/Kota_dan Puskesmas di Prov. Jawa Barat 42. Seluruh fasyankes pelaksana vaksinasi di Prov. Jawa Barat serta vaksinator 43, Kepala Dinas Kesehatan Prov. Jawa Tengah 44, Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota dan Puskesmas di Prov. Jawa Tengah 45, Seluruh fasyankes pelaksana vaksinasi di Prov. Jawa Tengah serta vaksinator 46, Kepala Dinas Kesehatan Prov. Di. Yogyakarta 47. Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota dan Puskesmas di Prov. Dl Yogyakarta 48, Seluruh fasyankes petaksana vaksinasi di Prov. Yogyakarta serta vaksinator 49. Kepala Dinas Kesehatan Prov. Jawa Timur ‘50, Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota dan Puskesmas di Prov. Jawa Timur 51, Seluruh fasyankes pelaksana vaksinasi di Prov. Jawa Timur serta vaksinator 52. Kepala Dinas Kesehatan Prov. Kalimantan Barat 53. Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota dan Puskesmas di Prov. Kalimantan Barat 4, Seluruh fasyankes pelaksana vaksinasi di Prov. Kalimantan Barat serta vaksinator 58. Kepala Dinas Kesehatan Prov. Kalimantan Tengah 56. Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota dan Puskesmas di Prov. Kalimantan Tengah 57. Seluruh fasyankes pelaksana val iasi di Prov. Kalimantan Tengah serta vaksinator KERANGKA ACUAN KEGIATAN PENGELOLAAN LIMBAH VAKSIN COVID-19 TAHUN 2021 PENDAHULUAN Saat ini dunia sedang menghadapi pandemi global Covid-19. Pada tanggal 8 Januari 2021 jumlah kasus konfirmasi global adalah 85, 929.428 kasus dengan angka kematian 2,2%. Jumlah kasus konfirmasi di Indonesia sebesar 797.723, kasus meninggal 2,9%, Penambahan jumlah kasus konfirmasi baru 9.321 kasus yang merupakan rekor penambahan tertinggi selama pandemi. Sebanyal 510 dari 514 kabupaten/kota di Indonesia terkena dampak dari pandemi ini. Kondisi pandemi ini tidak hanya berdampak tethadap kesehatan akan tetapi juga ekonomi dan sosial. Oleh karena itu, penanganan Covid-19 memerlukan kerja keras bersama seluruh bangsa. Penanganan Covid-19 antara lain melalui peningkatan terhadap 3T (testing, tracing, treatment) yaitu, pemeriksaan dini, pelacakan dan perawatan. Penerapan protokol kesehatan melalui 3M, memakai masker, mencuci tangan dengan sabun, menjaga jarak dan menghindari kerumunan merupakan hal yang juga sangat penting dalam pengendalian Covid-19. Pada tahun 2021 ini salah satu upaya penanganan Covid-19 adalah vaksinasi Covid-19 yang sudah mulai dilakukan oleh beberapa negara di dunia. Indonesia juga akan melaksanakan vaksinasi Covid-19 secara bertahap yang akan dilaksanakan pada pertengahan bulan Januari 2021 ini Peningkatan jumlah kasus Covid-19 juga berdampak terhadap peningkatan jumlah pasien yang dirawat di fasilitas pelayanan kesehatan yang juga berdampak pada peningkatan jumlah limbah medis yang dihasilkan. Profil WHO tahun 2017 tentang pengelolaan limbah medis di Asia Tenggara menyatakan bahwa timbulan limbah medis di Indonesia sebesar 0,68 kg/pasien/hari. Hasil olahan data limbah Covid-19 pada tahun 2020 menyatakan bahwa timbulan limbah Covid-19 di Indonesia sebesar 1,7 kg/pasien/hari, Data tersebut menunjukkan adanya peningkatan timbulan limbah medis hampir 3 kali lipat pada masa pander. Adanya rencana vaksinasi massal yang dilakukan secara bertahap di Indonesia tentu saja akan menambah timbulan limbah medis selain dari yang dihasilkan oleh limbah medis dari kasus-kasus konfirmasi Covid-19. Dalam pelaksanaan vaksinasi timbulan limbah medis yang dihasilkan antara lain spuit jarum suntik, swab alkohol, vial vaksin, dan bisa juga sisa vaksin. Timbulan limbah tersebut perlu dikelola dengan baik agar tidak menyebabkan penularan penyakit, cedera atau kecacatan, pencemaran lingkungan dan penyalahgunaan limbah vaksin. Selain itu mencegah adanya kasus pembuangan limbah medis di lingkungan yang dapat menimbulkan permasalahan hukum, Oleh karena itu, dalam rangka terwujudnya pengelolaan limbah yang dihasilkan dari penyelenggaraan vaksinasi Covid-19 sesuai standar perlu dilakukan sosialisasi pengelolaan limbah vaksinasi Covid-19. 1 I, TUJUAN a, Umum Terwujudnya pengelolaan limbah medis dari penyelenggaraan vaksinasi Covid-19 sesuai standar. b. Khusus 1. Tersosialisasinya kebijakan pengelolaan limbah medis Covid-19 termasuk limbah vaksinasi Covid-19. 2. Tersosialisasinya upaya penanganan limbah medis dan vaksin Covid-19 oleh Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Nasional. 3. Tersosialisasinya teknis pengelolaan limbah medis dari penyelenggaraan vaksinasi Covid-19. Ill, SASARAN ‘Sasaran dari penyelenggaraan kegiatan ini adalah’ 1. Dinas Kesehatan Provinsi 2. Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota 3, Rumah Sakit, Puskesmas, dan Fasyankes lain penyelenggara vaksinasi Covid-19 4, Petugas vaksinasi (vaksinator) Covid-19 IV, METODE PELAKSANAAN Kegiatan akan dilaksanakan secara virtual melalui aplikasi Zoom Meeting (zoom.us) dan siaran langsung (live streaming) melalui Youtube (youtube.com). Adapun pelaksanaan dibagi menjadi 2 kali , yaitu regional barat serta regional tengah dan timur dengan waktu pelaksanaan: 1) Regional Barat: Rabu, 13 Januari 2021 2) Regional Tengah: Kamis, 14 Januari 2021 Kegiatan dilaksanakan dengan pemaparan materi dari narasumber yang dilanjutkan dengan diskusi/tanya jawab. V. NARASUMBER DAN PESERTA Narasumber dalam kegiatan ini adalah: 1, Direktur Kesehatan Lingkungan. 2. Kepala Sub Bidang Limbah Medis, Bidang Kesehatan Satgas Penanganan Covid- 19. 3. Fungsional Teknis dari Direktorat Kesehatan Lingkungan Peserta dalam kegiatan ini adalah: 1, Penanggung jawab kegiatan kesehatan lingkungan khususnya pengelolaan limbah di dinas kesehatan provinsi, kabupaten/kota. 2. Penanggung jawab kegiatan pelayanan Kesehatan di dinas kesehatan provinsi, kabupatervkota 3. Penanggung jawab kegiatan kesehatan lingkungan dan pelayanan kesehatan di Puskesmas. 2 4, Penanggung jawab kegiatan kesehatan lingkungan khususnya pengelolaan limbah medis dan pelayanan kesehatan di Fasyankes penyelenggara vaksinasi Covid-19 5, Petugas pelaksana vaksinasi (vaksinator) Covid-19. VI. SUSUNAN ACARA Biaya yang diperlukan dalam bersumber dari Lingkungan tahun anggaran 2021. WAKTU oe NARASUMBER/ MODERATOR/ (WIB) PEMBICARA | PENANGUNG JAWAB 08.00-08.45 | Registrasi dan Persiapan (08.45-09.00 | Pembukaan dan arahan _| Direktur Kesehatan | Direktorat Kesehatan Lingkungan Lingkungan 09.00-10.00 | Kebjakan Pengelolaan Direktur Kesehatan Limbah Medis Covid-19 Lingkungan 10.00-11.00 | Upaya Satgas Penanganan | Kepala Sub Bidang | Fungional Teknis Covid-19 Nasional dalam Limbah Medis, Direktorat Kesehatan Pengelolaan Limbah Medis | Bidang Kesehatan _| Lingkungan Covid-19 termasuk limbah | Satgas Penanganan dari pelaksanaan vaksinasi_ | Covid-19 Covid-19 77.00-12,00 | Teknis Pengelolaan Limbah | Fungsional Teknis dari pelaksanaan vaksinasi | Direktorat Covid-19 Kesehatan Lingkungan 42,00-12.30 Diskusi 12.30-13.00 | Penutupan Koordinator Kelompok Pengamanan Limbah dan radiasi VIL. BIAYA DIPA Satker Direktorat Kesehatan Penanggung jawab kegiatan Koordinator Kelompok Pengamanan Limbah dan RadigSh\Dit Kesling Ely Setyawati, SKM, MKM NIP 197101021994012001

You might also like