You are on page 1of 2
yawan: 6. _Bacalah teks berikut, kemudian jawablah pertanyaannya. Wayang Golek Wayang golek adalah kesenian wayang tradisional Fen dari Jawa Barat. Berbeda dengan wayang lainnya yang terbuat dari kulit, wayang golek terbuat dari kayu. Kesenian wayang golek sangat populer di wilayah tanah pasundan. Lakon pada wayang golek dimainkan oleh seorang dalang dalam bahasa Sunda. Pakem dan jalan cerita wayang golek sama dengan wayang kulit, misalnya | Ramayana dan Mahabarata. Namun, tokoh punakawan pada wayang golek berbeda dengan wayang kulit, baik dalam penamaan maupun bentuk. Wayang golek Simba pager juga memiliki lakon carangan. Dalam lakon carangan, dalang membuat alur cerita sendiri yang diambil dari cerita ee y rakyat atau kehidupan sehari -hari. Lakon carangan biasanya mengandung pesan moral, kritikan, humor, dan lain-lain Pertunjukan wayang golek diiringi oleh sinden dan gamelan sunda, seperti saron, peking, selantem, boning, boning rincik, kenong, gong, rebab, gambang kempul, kendang indung dan kulanter. Wayang golek berfungsi sebagai pelengkap acara syukuran atau ruwatan, Hingga saat ini wayang golek menjadi hiburan masyarakat di tanah Sunda. Selain itu, beberapa seniman tetap mengembangkannya dengan beberapa kreasi tambahan agar terlihat menarik dan tetap lestari tanpa menghilangkan pakem di _ dalamnya. ‘sumber: Weyang Golek Kesenian Tradlslonal deri Jawa Barat, Mei 2015, http://www. rnegerikuindonesia.com Informasi apa saja yang disampaikan dalam teks tersebut? Apa itu wayang golek? Bagaimana lakon dalam wayang golek? Bagaimana pertunjukan wayang golek berlangsung? Apa manfaat wayang golek bagi masyarakat saat ini? Jawab: pang a. Temukan pokok pikiran setiap paragrat pada teks “Wayang Golek”. Tuliskan kalima} utamanya pada kolom berikut. Per adul Waeyang Golek Paragraf 1 Paragraf 2 Paragraf 3 Paragraf 4 b. Rangkailah pokok pikiran yang kamu temukan di atas menjadi sebuah parage berisi ringkasan teks “Wayang Golek”’ Jawab: Identifikasilah struktur teks berjudul “Wayang Golek” di atas beserta cit! kebahasaannya nner? ‘Struktur Teks Ciri Kebahasaan aia Paragraf 1 | Paragraf 2 ' __. Paragraf 3 L. Paragraf 4

You might also like