You are on page 1of 6

CORPUS ALIENUM

- Definisi:
o adanya benda asing pada mata, bisa dipermukaan atau di dalam
o Occurs when an object with too little momentum to pass completely through the
eye wall becomes embedded in the cornea or conjunctiva.
o Merupakan bentuk trauma ocular tersering kedua, (no 1 nya abrasi kornea)
o Biasanya superficial, benign, menyebabkan sensai tidak nyaman
- Lokasi
o Konjungtiva  bisa terletak di sulkus subtarsalis, fornix, atau konjungtiva bulbi
o Kornea  di epitel atau stroma superficial (jarang sampai stroma dalam)
- Tipe benda yang sering masuk  biasanya karena lack of protective-eye-wear dan high risk
activities (grinding, hammering/penempaan, drilling, welding/pengelasan, driving, walking)
o Industrial  partikel besi, coal
o Agricultural  sekam padi, sayap serangga
o Lain-lain  debu, pasir, partikel gelas, kayu, serangga kecil, (kuku, atau ketika
manipulasi lensa kontak  abrasi kornea)
- Klasifikasi
o Global foreign bodies (GFB)
 Intraglobal FB (IGF) – Depending on their exact location, they may be in the
anterior chamber (IGA), iris (IGI), lens (IGL), vitreous (IGV), choroid (IGC) or
retina (IGR);
 Extraglobal FB (EFB) – They may be lying on the surface of cornea (EGC) or
on the sclera (EGS);
 Intramural FB (IMF) – Again they may be within the cornea (IMC) or within
the sclera (IMS).
o Adnexal foreign bodies (AFB)
 In lids or palpebrum (APF) – FB can be either on the surface of the lids (EPF)
or within the substance of lids (IPF);
 In the orbit (AOF) – FB can be either within the muscle cone (ICF) or outside
in the peripheral space (ECF). Usually they are impacted in peripheral space
(ECF)
 In lacrimal passages (ALF) – FB could be in the lacrimal gland (ALG), in the
lacrimal sac (ALS) or in the nasolacrimal canal (ALC);
 In the conjunctiva (ACF) – FB may be in the palpebral conjunctiva (PCF), in
the bulbar conjunctiva (PBC) or in the upper or lower fornix (FCF).
o Mixed foreign bodies (MFB)
 Mixed global-global (MGG) – These FBs involve more than one component
of globe or eyeball. There could be any combination between cornea,
anterior chamber, lens, vitreous, choroid or retina;
 Mixed adnexal-adnexal (MAA) – There could be any combination with lids,
orbit, lacrimal apparatus and conjunctiva;
 Mixed global-adnexal (MGA) – There could be any combination of any global
component with any adnexal component;
 Mixed para-orbital (MPO) – A FB in orbit may extend to nasal cavity, cranial
cavity or any of the paranasal sinuses.
- Manifestasi:
o Anamnesis
 Sensasi benda asing di mata; rasa tidak nyaman di mata (perlu ditanyakan
sebelumnya melakukan aktivitas apa)
 Mata merah dan berair
 Nyeri dan Fotofobia  terutama bila di carpal cornea
 Blurred vision (bila corpal terletak di pusat kornea/ bila terjadi abrasi
kornea) without overt visual acuity deficit  jarang; biasanya terjadi kerika
mata sangat berair dan tidak bisa mempertahankan mata untuk terbuak
o Pemeriksaan fisik
inspect the entire eye as well as flipping the upper lid, as foreign bodies can hide
under the tarsal plate and introduce micro-trauma with every blink of the eye. This
should first be without fluorescein dye; inspecting the lids and lashes, the
conjunctiva, the sclera, looking for injection, chemosis, anterior chamber depth, cell
and flare within the anterior chamber, and as well as any readily apparent foreign
bodies.
 Blefarospasme (mata terus berkedip; merupakan refleks protektif)
 Kongesti konjungtiva
 Dapat terlihat adanya corpal dengan mata telanjang
 Injeksi konjungtiva/silier
Linear vertical corneal epithelial defect  indikasi benda asing menempel di tarsal
konjungtiva bagian atas  perlu pemeriksaan eversi palpebra (untuk cek benda asing
sekalian remove dengan sterile cotton-tipped applicator stick)
- Pemeriksaan penunjang
o Tes fluoresin (dengan slit lamp; pewarnaan ini akan meng exposed basement
membrane; looking for any corneal abrasions or lacerations)
 Untuk mengetahui ada defek pada epitel atau tidak (apakah ada abrasi atau
kebocoran humor aqueous);
 Mata pasien ditetesi fluoresin 0.5 – 2.0% atau basahi strip fluoresin dengan
larutan saline fisiologis/air mata buatan/anestesi topical lalu diselipkan di
forniks inferior selama +/- 20 detik
 Lau irigasi dengan saline fisiologis sampai air mata tidak lagi berwarna hijau
 Atur cahaya slit lamp, gunakan iluminasi difus dengan filter kobalt biru; lihat
warna defek pada kornea
 Area abrasi  akan berfluoresein menjadi hijau terang
 Humor aqueous bocor  pewarna akan terdilusi oleh aqueous humor
menjadi berwarna hijau terang ketika bercampur denganfluoresen gelap
o Tes fistel
 Untuk mengetahui ada tidaknya jejas yang lebih dalam dari epital kornea
 Prosedur sama dengan tes fluoresin, namun dilakukan sedikit penekanan
pada bola mata, lihat apakah ada warna fluoresin mengalir melalui defek
epitel kornea
o The Seidel’s test using 2% fluorescein can detect an aqueous leak that will occur in
non–self sealing corneal perforations.
- Diagnosis banding
DD dengan penyakit yang disertai adanya painful red eye dan dengan adanya sensasi benda
asing
o Corneal abrasion or laceration  scratching or scraping away of some of the corneal
epithelium. Breach of epithelium/ lubang atau kebocoran di eiptel. Biasanya ada
Riwayat trauma spt dari kuku atau ketika manipulasi lensa kontak; severe foreign
body sensation, tearing, light sensitivity, blurred vision
o Globe perforation or rupture  biasanya akibat severe blunt trauma. tes fistel (flow
of aqueous humor as a waterfall appearance at the site of trauma), tes fluorescein
( lighter color dye in one location due to the dilution of the dye by the aqueous
humor. This is a finding in very small globe perforation);
o Intraocular foreign body 
o Retinal or vitreous; detachment or hemorrhage 
 Vitrous hemorrhage:
 mechanical ocular injuries (blunt or sharp trauma) often tear
superficial blood vessels, leading to traumatic vitreous hemorrhage
(mild to severe), associated with partial or complete posterior
vitreous detachment;
 Pigment cells (tobacco dust) dapat terlihat melayang/floating di
anterior vitreous dan biasanya tdk berhubungan dengan retinal
break
 Retinal break and detachment

o Uveitis/iritis  merupakan posttraumatic inflammatory reaction; biasanya gejala
muncul 24-48 jam setelah trauma; gejala spt mata semakin nyeri, fotofobia, blurred
vision; slitlamp exam tampak inflammatory cells dan flare di anterior chamber, finely
dispersed keratic precipitates on the cornea,
o Endophthalmitis  penetrating trauma with retained foreign body sehingga
menyebabkan peradangan
o HSV keratitis  unilateral, foreign body sensation, pain, red eye, tearing, fotofobia,
decreased vision, decreased corneal sensitivity, dendritis keratitis
o Exposure/chemical injuries  ada Riwayat terpajan cairan atau gas kimia pada mata
(produk pembersih, pupuk, kapur, semen, pasta gigi, cuka, bahan pemutih, ACCU);
nyeri, penurunan penglihatan, adanya halo, mata merah
o Corneal ulcer
o Trichiasis
o Dry eye syndrome
o Entropion
o Pterygium
o
- Komplikasi
o Konjungtivitis bakteri akut  berasal dari korpal yang terinfeksi atau akibat dari
mengucek mata dngan tangan yang kotor
o Ulserasi  dari erosi kornea oleh corpal  penyebuhan dengan terbentuknya scar
 induce astigmatisma
o Traumatic iritis and iridocyclitis (akibat benda asing yang tidak dihilangkan dalam 24
jam; If present for greater than 24 hours, WBCs may migrate into the cornea/
anterior chamber, as a sign of iritis)
o Fungal keratitis  jika foreign bodynya merupakan bahan seperti daun-daunan, kulit
kayu, kotoran, dll
o Recurrent corneal abrasion syndrome (dapat terjadi jika epitheliumnya rusak)
- Pencegahan
o Pakai kacamata pelindung
o Berkendara dengan helm dengan kaca penutup
- Tatalaksana
o Jangan mengucek-ngucek mata (karena bisa menyebabkan penetrasi corpal yang
lebih dalam); cuci mata dengan air bersih
o Pain control  Penggunaan topical anesthetic drop (self-administration) dapat
menghambat penyembuhan kornea, dan bisa masking gejala perburukan, dan jika
digunakan dalam periode waku yang lama dapat menyebabkan neurothropic corneal
ulcer
o Bisa diberi cyclopegic juga
o Ekstraksi corpal
 Posisi pasien supinasi, teteskan 1-2 tetes anestesi topical (xylocaine) pada
fornix inferior
 Buka kelopak mata, pasang speculum atau retractor palpebra
 Jika corpal di kornea
 Bila tidak tertanam, hapus permukaan kornea dengan kapas linting
basah hingga corpal terangkat
 Jika corpal di konjungtiva
 Benda kecil  ambil dengan aplikator kapas
 Benda besar  ambil dengan pinset
  If this is unsuccessful, the bevel of a needle is usable under slit lamp
guidance. The physician may use their personal preference, but most texts
recommend a 25-30 gauge needle (hypodermic needle 25 gauge) connected
to a TB-syringe for the utmost control
 Setelah diangkat, pasang pad dan bandage dengan salep mata antibiotic
(broad spektrum) selama 24-48 jam
 Tetes mata antibiotic diberikan 3-4x/hari selama 1 mgg
R/kloramfenikol 1% ED fl. No. I
S 6 dd gtt 1 ODS
o Follow up  untuk memastikan penyembuhan kornea dan tidak ada infeksi lebih
lanjut
o Edukasi dan pencegahan
REFERENSI

- Vaughan 842
- American academy of ophthalmology
- Kanski

You might also like