You are on page 1of 2

CARA PENGGUNAAN MESIN SETTING MESIN

Daftar Kode Setting Mesin


1015 : Ubah Harga/Liter
123 : Total Penjualan Liter dan Rupiah
1379 : Hapus Total Penjualan.
1010 : Ganti Password
1122 : Test Modulasi (Pompa, Selenoid dan Display).
1013 : Edit Pulser, Edit Koefisien
www.tokopedia.com/zangvier 2508 : Menu Seting Keseluruhan
456 : Menu Seting Jam dan Printer.
55 : Print Nota (cetak Struk penjualan)
56 : Print Setingan Mesin/
0-9 : Sebagai Angka Input dari 0-9 Persamaan Fungsi CARA SETTING MESIN:

BUKU P1 : Tombol Pintas Beli Rupiah P1 = A


= B
1.Ganti Harga/Liter [1015]
P2 : Tombol Pintas Beli Rupiah P2
Rp/L : Pembelian Rupiah / Liter Rp/L = C Tekan [M] (Masukan Kode 1015) [OK] masukan Pasword [0K]
M : Masuk Menu Setting M = D Hapus Harga lama kemudian masukan harga baru [OK] Selesai.
: Hapus = *

PANDUAN
C C
: Enter / Pembelian Full Tank
2.Cek Total Penjualan [123]
OK OK = #
Tekan [M] (Kode 123) [OK] Total Liter [OK] Total Rupiah [0K]
3.Cek dan Hapus Total Penjualan [1379]
1 2 3 P1 Tekan [M] (Kode 1379) [0K] Total Liter teken [C] untuk hapus

PENGGUNAAN
ABC DEF GHI+

4
JKL
51
MNO
ABC
61 P2
PQR
ABC -
Masukan Pasword [OK] Total Liter [C] Menu Hapus Data [OK]
71 81 91 Rp [0K] Total Rupiah [C] Hapus Data [OK] Total Rupiah [OK] Selesai
ABC
STU ABC
VWX ABC
YZ LITER
4.Ganti Password [1010]
C1
ABC
01 OK
.ABC
,-
1 M FULL
ABC SPACE

PRESET KEYBOARD 1.4ER-P


Tekan [M] (Kode 1010) masukan Pasword Lama [OK]
kemudian ganti dengan Password Baru [OK] selesai.
KEYPAD TIMBUL KEYPAD MEMBRAN KEYPAD MEMBRAN 1.4
5.Test Modulasi [1122]
1.CONTOH TRANSAKSI
A.PEMBELIAN DALAM RUPIAH Tekan [M] (Masukan Kode 1122) [OK] Masukan Pasword [OK]
Untuk pembelian dalam rupiah, misalkan beli Rp. 10.000 1 POMPA 2 Selenoid 1 3 Selenoid 2 4 Display
-Tekan TOMBOL kemudian tampil di LCD “ MASUKAN RUPIAH” Teken Sekali (1,2,3 atau 4) untuk menghidupkan,
-Masukan angka 10000 Teken sekali lagi (1,2,3 atau 4) untuk mematikan,
-Tekan TOMBOL [OK] atau Angkat Nozel (Jika ada switch nozel)
-Tuangkan BBM, Sampai bbm tidak keluar lagi (selesai). Teken [C] Untuk Selesai.
-Tekan TOMBOL [C] utuk kembali ke Menu awal. 6. Kumpulan Menu Setting [2508]
Tekan [M] (masukan Kode 2508) [OK]
B.PEMBELIAN DALAM LITER
Untuk pembelian dalam liter, Misalkan Beli 3 Liter. -> Type Display = memilih display yang digunakan [Pilih 1-3]’
- Tekan TOMBOL [L] -> Ubah Harga/ Liter = Seting harga Perliter
- Tekan angka 3 -Tekan TOMBOL [OK] - Angkat Nozzel -> Edit Solrem = Mematikan selenoid 2 sebelum selesai mengisi agar
- Tuangkan BBM, Sampai bbm tidak keluar lagi [selesai]. aliran minyak yang keluar mengecil kecil.
- Tekan TOMBOL [C] utuk kembali ke menu awal.
-> Delay Pump On = Setingan jeda waktu awal Pompa nyala dalam detik.
C.PEMBELIAN ISI FULL -> Auto Pump Off = Setingan waktu Pompa Mati otomatis jika sensor
Untuk pembelian full tank tidak berkerja akibat rusak / nozel ditutup.
-Tekan TOMBOL [OK] Atau Langsung Angkat Nozzel -> Reset Counter = Hapus sisa koma Total penjualan liter pada Counter
-Tuangkan BBM pada tanki kendaraan sampai tanki penuh. mekanik (totalisator mekanik / EMC).
-Tekan TOMBOL [C] untuk berhenti mengisi.
-> Edit Toleransi = Digunakan bila argo jalan terlebih dahulu.
CPU V1.4 EDISI REVISI [MULTY] + PRINTER -> Edit Pulser = Setingan Kalibrasi untuk 1 Liter.
D.PENGGUNAAN TOMBOL PINTAS [P1] [P2]
Untuk transaksi Rupiah kelipatan Tombol [P1] atau [P2]. -> Edit Koefisien = Apabila 1 Liter akurat, 2 Liter atau lebih kurang.
7-SEGMENT|LCD 886| LCD 665 Misalkan Tombol [P1] adalah 5000, [P2] adalah 20.000 7. Setting P1 dan P2
-Tekan TOMBOL [P1] 1x untuk Rp5000, 2x untuk Rp 10.000 Tekan [M] -> Teken P1 hapus data lama dan ganti dengan data baru [OK]
-Tekan TOMBOL [OK] - Angkat Nozzel Tekan [M] -> Teken P2 hapus data lama dan ganti dengan data baru [OK]
-Tuangkan BBM pada tanki sampai bbm tidak keluar lagi.
-Tekan TOMBOL [C] utuk kembali ke menu awal. 8. Cetak Struk Penjualan atau Settingan.
AZR SYSTEM Tekan [M] -> Masukan Kode [55] [OK] untuk cetak struk penjualan.
Tekan [M] -> Masukan Kode [56] [OK] untuk cetak Setingan Mesin.
1 SEGEL KALIBRASI
9. MENU SETTING JAM DAN PRINTER [456]
Tekan [M] (masukan Kode 456) [OK] DIAGRAM SISTEM PENGKABELAN MESIN 2 LCD 1602 / LCD KARAKTER

-> Setting Jam 3 LCD / 7SEGMENT DISPLAY ARGO


-> Setting Menit 4 TOTALISATOR (EMC)
-> Setting Detik 5 FLOW SENSOR / ASSYMETER
-> Setting Tanggal Rupiah 6 BOOT NOZZEL / SW DUDUKAN NOZEL
-> Setting Bulan
-> Setting Tahun 7 POMPA AC 220

-> Setting Hari 8 SELENOID DOUBLE AC220


-> No Struk
Liter
9 PRESET KEYBOARD / KEYPAD
-> No Selang 10 SOCKET AC 220
-> Jenis BBM
-> Nama dan Alamat SPBU.
Harga 11 SOKET POWER IN AC12
5
12 JMP TEGANGAN PULSER 12V / 5V
CARA KALIBRASI MESIN: 13 TRAFO MINIMAL 3A

Kalibrasi adalah hal yang paling penting dalam pengaturan 14 TERMINAL


FUEL DISPENSER
17
mesin, kalibrasi yang akurat akan memberikan kenyamanan dalam 6 15 INPUT AC 220
Rp. 9000
usaha. Menu yang perlu diperhatikan dalam Kalibrasi ini ada 3 16 KE PRINTER THERMAL
menu yang saling mendukung untuk menghasilkan takaran yang 17 ADAPTOR 5V 3A
baik yaitu: EDIT PULSER, EDIT KOEFISIEN. Menu tersebut ada
dalam setingan kode 2508 atau 1013. Instalasi yang bagus 9
2
adalah disaat Toleransi dan Koefisien=0, atau paling tidak
16
mendekati 0.
5V GND GND RX/ DATA
Langkah 1 (Kalibrasi 1 Liter)
Setelah menemukan Nilai Toleransi yang pas, Sekarang yang 1
yang rubah adalah Edit Pulser, dan setingan Edit Koefisien di 4 3
set 0.
- Coba beli dalam 1 liter kemudian tuangkan dalam literan 1 6 5 12 12V 220
Liter, amati hasil pengukuran jika hasil pengukuran kurang 16
dari 1 liter Naikan Nilai Edit Pulser.
4
- Jika hasil Pengukuran menujukan Lebih dari 1 Liter maka 13
turunkan Nilai Setingan Edit Pulser. 0
10 0
- Lakukan terus Sampai Mendapatkan literan 1 Liter yang pas.
11
TOTALISATOR
Langkah 2 (Kalibrasi 2 liter atau Lebih)
Setelah didaptkan setingan 1 liter yang pas, langkah terakhir
7 8 3A
adalah mengukur takaran bejana paling tinggi misal 20L, 10L
atau 5L, Menu yang digunakan adalah Edit Koefisien, cara
7
pengukuran adalah:
-> Lakuan transaksi (20L/10L/5L), Lalu ukur pada bejaana ukur
(literan) dan amati hasil pengukurannya. jika Hasil
Pengukuran kurang maka set pointer [+], maka naikan nilai 8
Edit Koefisien dan poniternya (+) conton + 10.
-> kemudian Lakukan lagi pengukuran 2 liter dan amati lagi
hasil pengukuran, Jika takaran 2 liter lebih maka turunkan 14
Setingan Edit Koefisien. 15
-> lakukan terus pengukuran sampai mendapatkan Hasil yang
pas.
9
-> dalam transaksi disarakan nozel jangan langsung dibuka
saat pompa nyala, diamakn kurang lebih selama 7detik baru
nozel dibuka.

You might also like