You are on page 1of 2
PEMERINTAH KOTA PEMATANGSIANTAR DINAS KESEHATAN JI, Sutomo No. 246 Telepon (0622) - 21004, Fax (0622) - 26014 PEMATANGSIANTAR PENGUMUMAN Nomor : 800/ 7390” /DKK/MU2021 SELEKSI TENAGA DENGAN PERJANSIAN KERJA. UNTUK PENYELENGGARAAN PUBLIC SAFETY CENTER (PSC) 119 DINAS KESEHATAN KOTA PEMATANGSIANTAR TAHUN ANGGARAN 2021 Dalam rangka pemenuhan kebutuhan tenaga untuk penyelenggaraan Public Safety Center (PSC) 119 Dinas Kesehatan Kota Pematangsiantar, membutubkan : NO FORMASI_ + PENDIDIKAN SUMLAR SI Dokter umum ( diutamakan orang Ube memiliki sertifikat ACLS/ATLS) DI Keperawatan ( diutamakan orang 2 eee rmemitiki setfikat BTCLS) Ill Kebidanan ( diutamakan memilikt | 2 orang 3. | BIDAN sertfikat kegawadaruratan obstetri neonatus ) 4. | OPERATOR CALL CENTER _ | Diutamakan Dill Kesehatan 2 orang 3._ | PENGEMUDI SMA sederajat 2 orang 6, | TENAGA KEBERSIHAN SMA sederajat Torang T. Persyaratan Umum 1) Warga Negara Indonesia ; 2) Sanggup dan mampu bekerja dalam tim; 3) Berusia paling rendah 18 (delapan belas) tahun dan paling tinggi 35 (tiga puluh Jima) tahun; 4) Tidak terikat kontrak dengan Institusi Pemerintah maupun swasta; 5) Bersedia bekerja Full Time dan Shift 6) Bersedia bekerja sebagai Tenaga Dengan Perjanjian Kerja serta tidak menuntut ddiangkat menjadi Pegawai Tetap atau CPNS 7) Surat keterangan pengalaman kerja di bidangnya (bagi yang memiliki pengalaman kerja); 8) Lulus dalam semua tahapan seleksi meliputi seleksi administrasi, ujian tulis, dan wawancara 2. Persyaratan Khusus 1) Khusus untuk Formasi Dokter/Perawat/Bidan menycrtakan I (satu) lembar Legalisir Fotocopy STR yang masih aktif; 2) Khusus untuk Formasi Pengemudi menyertakan Fotocopy SIM A yang masih aktif, 3, Kelengkapan Berkas Pendaftaran : 1) Surat lamaran, ditulis di atas kertas bermaterai Rp 10,000 dengan mencantumkan alamat korespondensi dan No.HP yang bisa dihubungi; 2) Daftar riwayat hidup; 3) 1 (satu) lembar Fotocopy KTP; 4) 1 (satu) lembar Fotocopy ijasah yang telah dilegalisir; 5) 1 (satu) lembar Fotocopy transkrip nila telah dilegalisit; Dipindai dengan CamScanner 6) Surat Keterangan Surat Sehat Jasmani dan Rohani dari Dokter Pemerintah pada Fasilitas Kesehatan Milik Pemerintahy 7) 3(tiga) lembar Pas photo terbaru 3x4 cm dengan latar belakang Merah dan ditulis nama lengkap pada bagian belakang pas photo; 8) 1 (satu) lembar Fotocopy sertifikat Pelatihan Profesi (bite ada), 9) 1 (satu) lembar Fotocopy Surat Keterangan Pengalaman kerja dari tempat kerja lama (bagi yang memiliki pengalaman kerja. Mekanisme Pendaftaran : 1) Surat permohonan ditulis tangan dengan mencantumkan Formasi yang diambil, alamat korespondensi dan nomor kontak pelamar (ditujukan kepada Kepala Dinas Kesehatan Kota Pematangsiantar); 2) Sebelum dikumpulkan agar diteliti ulang semua kelengkapan berkas sesuai persyaratan dikarenakan tidak ada mekanisme metengkapi berkas yang telah

You might also like