You are on page 1of 56
MENTERI PERHUBUNGAN REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN NOMOR :KM.2 Tahun 2007 ‘TENTANG SUSUNAN KEANGGOTAAN, TATA KERJA TIM PENILAI DAN TATA CARA PENILAIAN. ANGKA KREDIT BAGI JABATAN FUNGSIONAL TEKNISI PENERBANGAN ‘Menimbang ‘Mengingat DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERHUBUNGAN, bahwa dalam rangka pelaksanaan penetapan Angka Kredit bagi Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan perlu dibentuk susunan keanggotaan Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Departemen Perhubungan; bahwa sehubungan dengan hal tersebut pada butir a. di atas perlu ditetapkan Tata Kerja Tim Penilai dan Tata Cara Penilaian untuk melakukan tugasnya dalam menilai_dan menetapkan usul_ penetapan Angka Kredit bagi Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan; Undang-undang Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-pokok Kepegawaian, (Lembaran Negara Tahun 1974 Nomor 55, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3041) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 43 Tahun 1999 (Lembaran Negara Tahun 1999 Nomor 169, Tambahar Lembaran Negara Nomor 3890); Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 1966 tentang Pemberhentian/ Pemberhentian Sementara Pegawai Negeri (Lembaran Negara Tahun 1966 Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Nomor 2797); Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1977 tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Tahun 1977 Nomor 11, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3098) sebagaimana telah beberapa kali diubah dan_ditambah terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2005 ; Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1979 tentang Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Tahun 1979 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3149); 5. Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 1994 tentang Jabatan Fungsional Pogawai Negeri Ginil (lembaran Negara Tahun 1994 Nomor 22, Tambahan Lembaran Negara 3547); 6. Peraturan Pemerintah Nomor 99 Tahun 2000 tentang Kenaikan Pangkat Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Tahun 2000 Nomor 196, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4017) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2002 (Lembatan Negara Tahun 2002 Nomor 32, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4193); 7. Peraturan Pemerintah Nomor 3 Tahun 2001 tentang Keamanan dan Keselamatan Penerbangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2001 Nomor 9, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4075); 8. Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 2003 tentang Wewenang Pengangkatan, Pemindahan, dan Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor 15, Tambahan Lembaran Negara 4263); 9. Peraturan Presiden Nomor 9 Tahun 2005 tentang Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan , Susunan Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Negara Republik Indonesia sebagaimana diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 90 Tahun 2006; 10. Peraturan Presiden Nomor 10 Tahun 2005 tentang Unit Organisasi dan Tugas Eselon | Kementerian Negara Republik indonesia sebagaimana telah diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 66 Tahun 2006; 11. Keputusan Menteri_Pendayagunaan —_Aparatur_ Negara Nomor KEP/192/M,PAN/11/2004 tentang Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan dan Angka Kreditnya; 12. Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 43 Tahun 2005 tentang Organisasi dan Tata Kerja Departemen Perhubungan sebagaimana telah diubah terakhir dengan Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 37 Tahun 2006; 13. Peraturan Bersama Menteri Perhubungan Republik indonesia dan Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor KM. 50 Tahun 2005 dan Nomor 13 tahun 2005 tentang Petunjuk Pelaksanaan Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan dan Angka Kreditnya; MEMUTUSKAN : dengan mencabut Keputusan Menteri Perhubungan Nomor KM, 24 tahun 1990 tentang Tata Kerja Tim Penilai dan Tata Cara Penilaian Bagi Jabatan Teknisi Penerbangan; Menetapkan :_ PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN TENTANG SUSUNAN KEANGGOTAAN, TATA KERJA TIM PENILAI DAN TATA CARA PENILAIAN ANGKA KREDIT BAGI JABATAN. FUNGSIONAL TEKNISI PENERBANGAN BABI KETENTUAN UMUM Pasal 1 Dalam Peraturan ini yang dimaksud dengan : 1 5. Teknisi Penerbangan adalah Pegawai Negeri Sipil yang diberi tugas, tanggung jawab, wewenang , dan hak secara penuh oleh pejabat yang berwenang untuk melakukan tugas/kegiatan pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan serta kelancaran alu lintas penerbangan; Personil Penerbangan adalah personil pesawat udara dan_personil pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan yang tugasnya secara langsung mempengaruhi keamanan dan keselamatan pesawat udara; Pemanduan Lalu Lintas Penerbangan adalah kegiatan personil penerbangan dibidang pemanduan lalu lintas penerbangan dalam pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan serta kelancaran lalu lintas penerbangan; Pemanduan Komunikasi Penerbangan adalah kegiatan _personil penerbangan dibidang bantuan operasi penerbangan dalam pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan serta kelancaran lalu lintas penerbangan; Pelayanan Informasi Aeronautika adalah kegiatan personil penerbangan dibidang informasi aeronautika dalam pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan serta kelancaran (alu lintas penerbangan; Pelaksanaan Teknis Elektronika Penerbangan adalah kegiatan personil penerbangan dibidang pengoperasian dan perawatan _fasilitas elektronika Bandar udara dalam pelayanan keamanan dan keselamatan serta kelancaran lalu lintas penerbangan; Pelaksanaan Teknis Listrik Penerbangan adalah kegiatan personil penerbangan dibidang pengoperasian dan perawatan fasilitas listrik dalam pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan serta kelancaran lalu lintas penerbangan; Pendayagunaan dan Perawatan Fasilitas Bidang Landasan adalah kegiatan personil penerbangan dibidang pendayagunaan dan perawatan fasititas landasan dalam pelayanan keamanan dan keselamatan serta kelancaran lalu tintas penerbangan; Pengoperasian dan Perawatan Penerbangan Kalibrasi adalah kegiatan personil penerbangan dibidang penerbangan kalibrasi, pengujian dan Penerapan alat Bantu navigasi udara, alat bantu pendaratan, komunikasi Penerbangan dan laboratorium kalibrasi serta perawatan pesawat udara 3 10. 1. 12. 13. 14, 15. 14. 15. 16, 7. 18. 19. kalibrasi dalam pelayanan keamanan dan keselamatan serta kelancaran lalu lintas penerbangan; Angka Kredit adalah nilai dari tiap butir kegiatan dan/atau akumulasi nilai butir-butir kegiatan yang dicapai oleh Teknisi Penerbangan dan digunakan sebagai salah satu syarat untuk pengangkatan dan kenaikan jabatan/pangkat; Pejabat yang berwenang menetapkan angka kredit adalah Direktur Jenderal Perhubungan Udara yang selanjutnya disebut Pejabat Penilai; Instansi_ Pembina Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan adalah Departemen Perhubungan; Pejabat Pembinaan Kepegawaian Pusat adalah Menteri Perhubungan; Pemberhentian adalah pemberhentian dari Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan bukan pemberhentian sebagai Pegawai Negeri Sipil; Pejabat Pengusul Penetapan Angka Kredit Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan UPT Direktorat Jenderal Perhubungan Udara adalah Pimpinan Unit Kerja tempat teknisi penerbangan bekerja; Pejabat Pengusul Penetapan Angka Kredit Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan Perbantuan pada PT (Persero) Angkasa Pura adalah Kepala Cabang; Pimpinan Unit Kerja adalah pejabat struktural yang diberi tugas, tanggung jawab, wewenang dan hak oleh pejabat yang berwenang untuk memimpin suatu unit kerja sebagai bagian dari organisasi yang ada; Kepala Cabang adalah Pimpinan Bandar Udara yang diberi tugas, tanggung jawab, wewenang dan hak oleh pejabat yang berwenang untuk memimpin Satuan Unit Kerja Bandar Udara yang dikelola oleh PT (Persero) Angkasa Pura; Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan adalah Tim penilai yang dibentuk dan ditetapkan oleh Direktur Jenderal Perhubungan Udara untuk melakukan tugasnya dalam menilai dan menetapkan usul Penetapan angka kredit bagi jabatan fungsional teknisi penerbangan yang selanjutnya disebut Tim Penilat Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan; ‘Atasan Langsung adalah pejabat yang membawahi secara langsung teknisi penerbangan; Teknisi Penerbangan perbantuan adalah Teknisi Penerbangan yang dalam melakukan tugas/kegiatan pelayanan keamanan dan keselamatan Penerbangan serta kelancaran lalu lintas penerbangan pada bandar udara dilingkungan PT (Persero) Angkasa Pura; 20. Teknisi Penerbangan UPT adalah Teknisi Penerbangan yang dalam lukuhon tagas/kegiatan pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan serta kelancaran alu lintas penerbangan pada Unit Pelaksana Teknis Direktorat Jenderal Perhubungan Udara. BABII SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM PENILAI ANGKA KREDIT BAGI JABATAN FUNGSIONAL TEKNISI PENERBANGAN Pasal 2 (1) Susunan keanggotaan tim penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan Direktorat Jenderal Perhubungan Udara adalah sebagai berikut Seorang Ketua merangkap anggota; Seorang Wakil Ketua merangkap anggota; Seorang Sekretaris merangkap anggota; Sekurang-kurangnya 4 (empat) orang anggota; aoe (2) Anggota Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan adalah pejabat yang mempunyai kompetensi dalam penilaian prestasi kerja teknisi penerbangan dari masing - masing bidang jabatan dan jumlah keanggotaan harus ganjil. (3) Syarat untuk menjadi anggota Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan adalah : a, Jabatan/Pangkat serendah-rendahnya sama dengan jabatan/pangkat Teknisi Penerbangan yang dinilai; b. Memiliki keahtian dan kemampuan untuk menilai prestasi kerja Teknisi Penerbangan; dan cc. Dapat aktif metakukan penilaian (4) Masa jabatan Tim penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan adalah 3 (tiga) tahun dan dapat diangkat kembali untuk masa jabatan berikutnya (5) Tim Penilai yang telah menjabat dalam 2 (dua) kali masa jabatan secara berturut-turut sebagaimana dimaksud dalam ayat (4), dapat diangkat kembali setelah melampaui tenggang waktu 1 (satu) masa jabatan. (6) Dalam hal komposisi jumlah anggota Tim Penilai tidak dapat dipenuhi seluruhnya dari Teknisi Penerbangan, maka anggota tim penilai dapat diangkat dari pejabat lain yang mempunyai kompetensi dalam penilaian prestasi kerja teknisi penerbangan. (7) Pembentukan dan Susunan Keanggotan Tim Penilai Direktorat Jenderal ditetapkan oleh Menteri Perhubungan. 5 a (2) @) Pasal 3 Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan dalam melaksanakan tugasnya berada dibawah dan bertanggung jawab langsung kepada Direktur Jenderal Perhubungan Udara, Tugas Pokok Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan : a, Membantu Direktur Jenderal_Perhubungan Udara__ dalam melaksanakan penilaian dan penetapan angka kredit Teknisi Penerbangan Pelaksana sampai dengan Teknisi_ Penerbangan Penyetia; b. Melaksanakan tugas lain yang berkaitan dengan jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan dilingkungan Direktorat Jenderal Perhubungan Udara. Fungsi Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan sebagai berikut : a, Pemverifikasian terhadap perolehan angka kredit sementara yang dilakukan teknisi penerbangan; b. — Penentuan besaran angka kredit yang diperoleh Teknisi Penerbangan Pelaksana sampai dengan Teknisi Penerbangan Penyelia terhadap butir kegiatan yang dilakukan; ¢. Penetapan angka kredit Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan sesuai hasil persidangan Tim Penilai; d. Monitoring dan Evaluasi pelaksanaan Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan dilingkungan Direktorat Jenderal Perhubungan Udara; e. _ Pelaporan hasil pelaksanaan jabatan fungsional teknisi penerbangan dilingkungan Direktorat Jenderal Perhubungan Udara. (4) Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan menyampaikan daftar nama Teknisi Penerbangan UPT kepada Direktur Jenderal Perhubungan Udara yang akan direkomendasikan untuk diberikan peringatan, dibebaskan, kembali, diangkat kembali, dan atau diberhentikan dari Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan (5) Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan menyampaikan daftar nama Teknisi Penerbangan Diperbantukan kepada Sekretaris Jenderal yang akan direkomendasikan untuk diberikan peringatan, dibebaskan kembali, diangkat kembali, dan atau diberhentikan dari Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan. Pasal 4 (1) Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan dalam menjalankan ‘tugas dibantu oleh Sekretariat Tim dengan ketentuan sebagai berikut : ‘a, Keanggotaan Sekretariat Tim Penilai berasal dari unit kepegawaian dan ditunjuk sekurang-kurangnya 5 (lima) orang, b. Sekretariat Tim Penilai bertugas memberikan bantuan administrasi untuk kelancaran pelaksanaan tugas tim yang bersangkutan, ¢. Sekretariat Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan mempunyai fungsi sebagai berikut 1) Menerima dan memeriksa bahan usulan penetapan angka kredit bagi jabatan fungsional teknisi penerbangan beserta kelengkapan dari pejabat pengusul; 2) Menyusun rekapitulasi angka kredit sementara yang diusulkan oleh pejabat pengusul; 3) Menyampaikan hasil_rekapitulasi_ dan bahan-bahan _usulan penetapan angka kreditteknisi_penerbangan _beserta kelengkapannya kepada Tim Penilat; 4) Mempersiapkan dan menyelenggarakan rapat tim penilat setiap periode penilaian atau sekurang-kurangnya 2 (dua) kali dalam setahun; 5) Mempersiapkan dan menyusun laporan pelaksanaan tugas Tim Penilai dan menyampaikan usulan penetapan angka kredit teknisi penerbangan yang telah dinilai oleh Tim Penilai kepada Pejabat, Penilai; 6) Menerima penetapan angka Kredit jabatan fungsional_teknisi penerbangan yang telah ditetapkan oleh Pejabat Penilai; 7) Menyampaikan penetapan angka kredit jabatan fungional teknisi penerbangan kepada yang berkepentingan; 8) Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Ketua Tim Penilai yang berkaitan dengan penetapan angka kredit. a @) GB) (4) 6) (6) BAB III TATA KERJA TIM PENILAI BAGI JABATAN FUNGSIONAL TEKNISI PENERBANGAN Pasal 5 Tim Penilai menerima, menghimpun, dan memverifikasi bahan usulan Penetapan angka kredit bagi jabatan fungsional teknisi penerbangan beserta kelengkapan dari pejabat pengusul. Tim Penilai melaksanakan penilaian terhadap angka kredit yang diusulkan oleh pejabat pengusul dengan mengadakan persidangan Tim Penilai yang dilaksanakan sekurang-kurangnya 2 (dua) kali dalam setahun sesuai dengan periode kenaikan pangkat yaitu : a. Persidangan pertama selambat-lambatnya dilaksanakan pada bulan Pebruari untuk memenuhi persyaratan Kenaikan pangkat periode April tahun yang bersangkutan. b. Persidangan kedua selambat-lambatnya dilaksanakan pada bulan ‘Agustus untuk memenuhi persyaratan kenaikan pangkat periode ‘Oktober tahun yang bersangkutan. Untuk penyelenggaraan persidangan Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan, Sekretaris Tim Penilai mengundang seluruh anggota Tim Penilai atas persetujuan dari Ketua Tim Penilai Persidangan dipimpin oleh Ketua Tim Penilai, apabila Ketua Tim Penilai berhalangan maka persidangan dipimpin oleh Wakil Ketua, apabila Wakil Ketua berhalangan maka persidangan dipimpin oleh Sekretaris Tim Penilai. Persidangan Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan dianggap sah apabila anggota yang hadir sekurang-kurangnya 2/3 dari jumlah anggota, dengan ketentuan bahwa apabila yang akan ditentukan adalah angka kredit seorang anggota tim maka anggota yang bersangkutan tidak boleh hadir dan Ketua Tim dapat menunjuk anggota pengganti Penilaian angka kredit oleh Tim Penilai dilakukan dengan cara sebagai berikut : a. Ketua Tim Penilai membagikan bahan rekapitulasi angka kredit sementara dari pejabat pengusul yang telah disusun oleh Sekretariat Tim Penilai beserta kelengkapan daftar usul penetapan angka kredit kepada anggota Tim Penilai b. Anggota Tim Penilai_ masing-masing bidang jabatan melakukan penilaian terhadap bahan rekapitulasi angka kredit sementara yang telah disajikan tersebut. 8 7) (8) 0) (10) cc. Terhadap penilaian yang dilakukan oleh anggota Tim Penilai masing: masing bidang jabatan maka anggota Tim Penilai yang lain diperbolehkan memberikan/menerima masukan atas penilaian. d. Setelah anggota Tim Penilai _masing-masing bidang _jabatan ‘metakukan penilaian dan tidak terdapat perbedaan pendapat dengan anggota tim penilai yang lainnya, maka hasil penilaian disampaikan kepada Ketua Tim Penilai untuk mendapatkan pengesahan. Hasil penilaian yang telah disetujui oleh persidangan Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan selanjutnya diproses sebagai berikut Ketua Tim meneruskan daftar usulan penetapan angka kredit, bagi Teknisi Penerbangan yang belum mencapai angka kredit untuk kenaikan pangkat/jabatan setingkat lebih tinggi kepada Pejabat yang berwenang menetapkan angka kredit, dengan disertai penjelasan "belum dapat dipertimbangkan untuk —_kenaikan pangkat/jabatan’ b. Ketua Tim meneruskan daftar usul penetapan angka kredit bagi Teknisi Penerbangan yang telah mencapai angka kredit untuk kenaikan pangkat/jabatan setingkat lebih tinggi kepada pejabat yang berwenang menetapkan angka kredit, dengan disertai penjelasan "dapat dipertimbangkan untuk kenaikan _pangkat /jabatan Berdasarkan hasil penilaian Tim Penilai Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan, Pejabat yang berwenang menetapkan angka kredit teknisi penerbangan, menyiapkan Penetapan Angka Kredit yang bersangkutan ‘dengan menggunakan contoh pada Lampiran | Peraturan ini Setelah pejabat yang berwenang menandatangani Penetapan Angka Kredit, maka masing-masing satu rangkap disampaikan kepada a. Kepala Badan Kepegawaian Negara; b. _ Teknisi Penerbangan yang bersangkutan; cc. Pimpinan Unit Kerja Teknisi Penerbangan yang bersangkutan bagi Teknisi Penerbangan UPT; d. — Kepata Cabang bagi Teknisi Penerbangan yang diperbantukan; fe. Sekretaris Tim Penilai Teknisi Penerbangan yang bersangkutan; f. Kepala Biro Kepegawaian dan Organisasi Departemen Perhubungan. Unsur-unsur yang dinilai dalam memberikan angka kredit terdiri dari Unsur Utama dan Unsur Penunjang yang meliputi : a, Unsur Utama terdiri atas : 1) Pendidikan formal, Pendidikan & Pelatihan dan mendapat Surat ‘Tanda Tamat Pendidikan & Pelatihan (STTPP) (11) (12) (13) (1) 2) _ Kegiatan Pelayanan Keamanan dan Keselamatan Penerbangan serta Kelancaran Lalu Lintas Penerbangan, 3) Pengembangan profesi. b, Unsur_Penunjang adalah _kegiatan-kegiatan yang _mendukung pelaksanaan tugas teknisi penerbangan. ‘Angka Kredit suatu butir kegiatan hanya dapat diberikan kepada teknisi penerbangan sesuai dengan jabatan dan tugas pokoknya. Teknisi Penerbangan yang melaksanakan tugas pokok jabatan yang jenjang jabatannya satu tingkat lebih tinggi atau lebih rendah, dapat diberikan nilai sesuat ketentuan yang berlaku dan dibuktikan dengan surat perintah pelaksanaan tugas jabatan. Dalam melakukan penilaian terhadap butir-butir kegiatan sebagaimana diusulkan dalam Daftar Usul Penetapan Angka Kredit, Tim Penilai berpedoman pada Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Peraturan Direktur Jenderal Perhubungan Udara tentang Petunjuk Teknis ‘Angka Kredit Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan dengan ketentuan sebagai berikut : a. Pemberian angka kredit terhadap butir-butir kegiatan yang akan dinilai, harus dibuktikan dengan pelaksanaan kegiatan. b. Angka kredit tiap butir kegiatan telah ditetapkan untuk masing- masing jenjang jabatan sebagaimana yang tercantum dalam Lampiran Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor KEP. 192/M, PAN/11/2004. cc. Angka kredit untuk pendidikan formal merupakan angka kredit kumulatif, dalam hal teknisi penerbangan memeperoleh pendidikan formal yang lebih tinggi, maka angka kreditnya dihitung dari setisih antara angka kredit pendidikan formal terakhir dengan angka kredit pendidikan formal terdahulu. BABIV TATA CARA PENILAIAN ANGKA KREDIT BAGI JABATAN FUNGSIONAL TEKNIS! PENERBANGAN Pasal 6 Setiap Teknisi Penerbangan UPT/Diperbantukan diwajibkan melakukan pencatatan dalam buku harian terhadap kegiatan pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan serta kelancaran lalu lintas penerbangan, pengembangan profesi, serta penunjang tugas teknisi penerbangan, yang dibuat berdasarkan contoh pada Lampiran II Peraturan ini. 10 2) @) (4) (3) Teknisi Penerbangan UPT/Diperbantukan setiap akhir bulan Juni dan akhir bulan Doramber menyerahkan kepada Atasan Langsung bahan Pengumpulan angka kredit sebagai berikut : a. buku harian kegiatan Teknisi Penerbangan; b. —bukti-bukti lain yang berhubungan dengan pelakasanaan kegiatan teknisi penerbangan. Penyerahan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dapat dilakukan setiap 6 {enam) bulan sekali atau apabila sudah dapat memenuhi jumlah angka kredit yang ditentukan untuk kenaikan jabatan/pangkat, yaitu selambat lambatnya : a. Minggu pertama bulan Pebruari, untuk angka kredit yang diperoleh atas prestasi kerja teknisi penerbangan pada bulan Juli sampai dengan bulan Desember tahun sebelumnya. b, Minggu pertama bulan Agustus, untuk angka kredit yang diperoteh atas prestasi Kerja teknisi penerbangan pada bulan Januari sampai dengan bulan Juni tahun yang bersangkutan. ‘Atasan Langsung melakukan pemeriksaan kebenaran penilaian yang diusulkan dalam buku harian dan mengesahkannya, hasil pengesahan dimaksud dituangkan dalam bentuk surat-surat pernyataan sebagai berikut : Surat Pernyataan melaksanakan kegiatan pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan serta kelancaran lalu lintas penerbangan dan dibuat menurut contoh formulir pada Lampiran Ili Peraturan int ; Surat Pernyataan melaksanakan kegiatan pengembangan profesi dan dibuat menurut contoh formutir pada Lampiran IV Peraturan ini; cc, Surat Pernyataan melaksanakan kegiatan penunjang tugas yang dilakukan dan dibuat menurut contoh formulir pada Lampiran V Peraturan ini; d. Surat _pernyataan menjalani kegiatan pendidikan dan_pelatihan (Diklat) serta dibuat menurut contoh formulir pada Lampiran VI Peraturan ini. ‘Atasan Langsung Teknisi Penerbangan UPT/Diperbantukan menuangkan surat-surat pernyataan sebagaimana dimaksud ayat (4) kedalam Daftar Usul Penetapan Angka Kredit (DUPAK) dan menyampaikannya kepada Kepala Cabang dan/ atau Kabandara untuk disyahkan dengan dilampiri surat Pernyataan sebagaimana dimaksud ayat (4), yang dibuat sebagai berikut : a, Daftar Usul Penetapan Angka Kredit (DUPAK) Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan Pelaksana dibuat menurut contoh pada Lampiran Vil Peraturan in; n (6) (7) (8) (9) b. Daftar Usul Penetapan Angka Kredit (DUPAK) Jabatan Fungsional Tolmici Ponerbangan Pelaksana Lanjutan dibuat menurut contol pada Lampiran Vill Peraturan ini; c. Daftar Usul Penetapan Angka Kredit (DUPAK) Jabatan Fungsional ‘Teknisi Penerbangan Penyelia dibuat menurut contoh pada Lampiran 1X Peraturan int; Kepala Cabang dan/atau Kabandara mengesahkan Daftar Usul Penetapan Angka Kredit Teknisi Penerbangan dan menyampaikan kepada Tim Penilai ‘Angka Kredit Direktorat Jenderal Perhubungan Udara yang diajukan setiap 6 (enam) bulan sekali dengan metampirkan : a. Buku harian kegiatan Teknisi Penerbangan. b. Surat pernyataan melakukan Kegiatan pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan serta kelancaran (alu lintas penerbangan. ¢. Surat pernyataan melakukan kegiatan pengembangan profesi dan bukti fisik berupa kegiatan pengembangan profesi yang dilakukan. d. Surat pernyataan melakukan kegiatan penunjang tugas teknisi penerbangan dan bukti fisik berupa kegiatan penunjang tugas yang dilakukan. . Surat _pernyataan menjalani kegiatan pendidikan dan pelatihan (Diklat) dan bukti fisik berupa STTPP atau sertifikat. f. Fotocopy atau salinan yang disahkan oleh pejabat berwenang mengesahkan bukti-bukti mengenai ijazah/surat_ tanda tamat pendidikan dan pelatihan dan/atau keterangan/penghargaan yang pernah diterima, Usul penetapan angka Kredit Teknisi Penerbangan UPT diajukan oleh Kepala Bandar Udara selaku Pimpinan Unit Kerja kepada Tim Penilai Direktorat Jenderal Perhubungan Udara, yang ditujukan melalui Sekretaris Direktorat Jenderal Perhubungan Udara untuk Teknisi Penerbangan Pelaksana sampai dengan Teknisi Penerbangan Penyelia. Usul penetapan angka kredit Teknisi Penerbangan Diperbantukan diajukan oleh Kepala Cabang PT. (persero) Angkasa Pura kepada Tim Penilai Direktorat Jenderal Perhubungan Udara, yang ditujukan melalui Sekretaris Direktorat Jenderal Perhubungan Udara untuk Teknisi Penerbangan Pelaksana sampai dengan Teknisi Penerbangan Penyelia, dengan menyampaikan tembusannya kepada Direksi PT. (persero) Angkasa Pura Untuk membantu kelancaran pengusulan dan penetapan angka kredit bagi Teknisi Penerbangan Diperbantukan dapat dibentuk kelompok teknisi penerbangan diperbantukan pada tiap-tiap cabang yang diketuai oleh seorang koordinator. 12 (10) Koordinator bertanggungjawab sebagai penghubung (contact person} torhadap lclancaran yamgusulan dan penetapan angka Kredit ke Tim Penilai Direktorat Jenderal Perhubungan Udara dan kenaikan pangkat bagi Teknisi Penerbangan Diperbantukan. (11) Mekanisme Penilaian dan Penetapan Angka Kredit disusun menurut contoh pada Lampiran X dan Lampiran Xi Peraturan ini. BABY PENUTUP Pasal 7 (1) Petunjuk teknis untuk pelaksanaan Peraturan Menteri ini diatur lebih lanjut dengan Peraturan Direktur Jenderal Perhubungan Udara. (2) Peraturan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. DITETAPKAN DI: JAKARTA PADA TANGGAL : 29 Januari 2007 MENTERI. PERHUBUNGAN td, M. HATTA RAJASA Salinan Peraturan ini disampaikan kepada : Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara; Kepala Badan Kepegawaian Negara; Inspektur Jenderal Departemen Perhubungan; Sekretaris Jenderal Departemen Perhubungan; Para Direktur Jenderal di lingkungan Departemen Perhubungan; Para Kepala Badan di lingkungan Departemen Perhubungan; Pejabat yang berwenang menetapkan Angka Kredit; Kepala Kantor Perbendaharaan dan Kas Negara; Pejabat instansi lain yang berkepentingan. 1 2 3 4 5. 6 7 8 9, 13 Lampiran | Peraturan Menteri perhubungan Nomor : Langgal PENETAPAN ANGKA KREDIT Nomor Masa Penilaian : ...cnnnnnnnn Sl Instansi KETERANGAN PERORTANGAN Name NIP ‘Nomar Sei Kare Panga Golongan “Tempat dan tanga! ihir Tenis Kelamin Pendidikan Teng Tabatan Fungsionel TT Masa Kerja Golongan Tame Baru 10 Warr Ker TT] PENETAPAN ANGKA KREDIT 1 [UNSURUTAMA ‘A [1 Pendidikan formal 2) Pendidikan dan Pelailhan dan mendapaySurat Tanda Tamat Pendidikan dan Pelatihan (STTPL) B] Pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangen sertakelancarunlalulintas penerbangan | Pengenbangan profes 1 Jumlah unsure uiama_ 2 [-UNSUR PENUNIANG TEKNISI PENERBANGAN. Penunjang tugas Teknisi Penerbangan Jumiah unsure penunjang TT, Tuma unsure viama dan penunjang Ti | DAPAT/TIDAK DAPAT DIPERTIMBANGKAN UNTUK DINAIKAN DALAM JABATAN Lama |BaRU | sJUMLAH J PANGKAT Jt ‘ASL! disampatkan dengan hormat kepada Ditetapken Kepala BKN Up. Deputy Bidang Informasi Kepegawalan BKN Pada Tangs! ‘TEMBUSAN clsampsikan kepada : 1. Teknisi Penerbangan yang bersangkutan; 2, Pimpinan Unit Kerja Teknisi Penerbangan yang bersangkutan; 3. Sekretaris Tim Penilal yang bersangkutan; c ) 4, Pejabat yang berwenang menetapkan angke kredit NIP TAMPIRAN II: PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN Ne jomor : ‘Tanggal : BUKU HARIAN TEKNISI PENERBANGAN Nama NIP Pangkat/Golongan Jenjang Jabatan Bidang Jabatan Unit Kerja Bulan [ro] sunmxscuarn | sancen, | youse | rowan | tawontancan | xe PELARSANAAN | SATUAN | ANGKA [—TEKNISI —] _ATASAN! HASIL. | RREDIT Bs | LANGSUNG JUMLAH PIMPINAN UNIT KERJA CONTOH CARA PENGISIAN : LAMPIRAN III; PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN LAMPIRAN II PERATURAN BERSAMA NOMOR : TANGGAL: SURAT PERNYATAAN PELAKSANAAN KEGIATAN PELAYANAN KEAMANAN DAN KESELAMATAN PENERBANGAN SERTA KELANCARAN LALU LINTAS PENERBANGAN, ‘Yang bertanda tangan di bawah ini Nama NIP Pangkat/golongan ruang/TMT Jabatan Unit kerja Menyatakan bahwa: Nama NIP Pangkat/golongan ruang/TMT Jabatan Unit kerja Telah melakukan kegiatan pelayanan Keamanan dan Keselamatan penerbangan serta_Kelancaran alu lintas penerbangan sebagai berikut —— No Uraian Kegiatan Tanggal | Satuan Hasil | jumlah Jumiah Keterangan/ Volume ‘Angka Duke fisik Kegiatan Kredit ILC. Mencatat, menginventarisir dan 10 0.004 x10 | Rekapitulast memperbaharui dokumen, annex Dokumen 0.04 | Kegiatan Harian dan refeannax dan referensi data . Teknisi informasi Aeronaituka Penerbangan a T 3. dst Demikian pernyataan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya ‘Mengetahui Pimpinan Unit Kerja Atasan Langsung NIP NIP 1. Pejabat yang menandatangani dan mengisi Surat Pernyataan Pelaksanaan Kegiatan Pelayanan Keamanan dan Keselamatan Penerbangan serta Kelancaran Lalu Lintas Penerbangan adalah ‘Atasan Langsung Teknisi Penerbangan 2. Data Teknisi Penerbangan a. Nama (Cukup jelas > NIP Cukup jelas, & — Pangkat/Golongan Ruang/TMT : — Cukup jelas d. Jabatan 2 Jenjang Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan sesuai Pangkat/Golongan e. Unitkerja Unit kerja tempat dimana teknisi penerbangan melakukan kegiatan 3. Cara Pengisian Kolom Surat Pernyataan Pelaksanaan Kegiatan Pelayanan Keamanan dan Keselamatan Penerbangan serta Kelancaran Lalu Lintas Penerbangan, a Kolom 1 Cukup jelas, b. Kolom 2 Pengisian butir kegiatan yang telah dilaksanaken sesuai kode angka —berdasarkan Lampiran | Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara ‘Nomor KEP.192/M,PAN/11/2004 & — Kolom 3 ‘Tanggal pada saat kegiatan dilaksanakan d Kolom 4 Satuan hasil kerja yang dilaksanakan sesuai dengan kolom 5 Lampiran 1 Keputusan Menteri Pendayagunaan ‘Aparatur Negara No. KEP.192/M.PAN/11/2004 — Kolom 5 + Banyaknya volume kegiatan yang telah dilaksanakan. £ — Kolom 6 + Jumlah angka kredit yang diperoleh berdasarkan penghitungan jumlah volume kegiatan yang telah dilakukan dikalikan dengan angka kredit tiap kegiatan, g Kolom 7 Lampiran buktifisik kegiatan yang telah dilaksanakan. 4 5 ‘Atasan langsung ‘Tempat /tanggal /bulan/ tahun Pejabat Atasan Langsung teknisi penerbangan membuat Surat Pernyataan, Pimpinan Unit Kerja Surat Pernyataan diketahui oleh Pimpinan Unit Kerja CONTOH CARA PENGISIAN: LAMPIRAN IV ; PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN LAMPIRAN III PERATURAN BERSAMA. NOMOR : TANGGAL: SURAT PERNYATAAN MELAKUKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN PROFESI ‘TEKNISI PENERBANGAN Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama NIP Pangkat/golongan ruang/TMT Jabatan Unit kerja Menyatakan bahwa Nama NIP Pangkat/golongan ruang/TMT Jabatan Unit kerja Telah melakukan kegiatan pengembangan profesi Teknisi Penerbangan sebagai berikut No Uraian Kegiatan ‘Tanggal | Satuan Hasil | Jumlah Keterangan/ Volume ‘Angka bouts fist Kegiatan, Kredit 1. PLAT Mendapatkan Lisensi Januari | Sertifikat 1 | 1x8=5- | Copy Lisensi yang 2006 dikeluarkan . pejabat yang berwenang 2 3. i dst I Demikian pernyataan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya, Mengetahui Pimpinan Unit Kerja Atasan Langsung - NIP NIP Pejabat yang menandatangani dan mengisi Surat Vernyataan ielakukan Kegiatan Pengembangan Frotes ‘Teknisi Penerbangan adalah Atasan Langsung Teknisi Penerbangan. Data Teknisi Penerbangan a Nama b’ oN cc. Pangkat/Golongan Ruang/TMT 4. Jabatan fe. Unit kerja Cara Pengisian Kolom Surat Pernyataan Profesi Teknisi Penerbangan: a Kolom 1 b. Kolom 2 c Kolom 3 d. Kolom 4 e Kolom 5 £ Kolom 6 & Kolom 7 so wAtasan langsung Pimpinan Unit Kerja ‘Cukup jelas, ‘Cukup jelas, ‘Cukup jelas. Jenjang Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan sesuai Pangkat/Golongan Unit kerja tempat dimana teknisi penerbangan melakukan kegiatan Surat Pernyataan Melakukan Kegiatan Pengembangan ‘Cukup jelas, Pengisian butir kegiatan yang telah dilaksanakan sesuai kode —angka —berdasarkanLampiran 1 Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor KEP.192/M.PAN/11/2004 ‘Tanggal pada saat kegiatan dilaksanakan Satuan hasil kerja yang dilaksanaken sesuai dengan kolom 5 Lampiran 1 Keputusan Menteri Pendayagunaan, ‘Aparatur Negara No, KEP.192/M,PAN/11/2004 Banyaknya volume kegiatan yang telah dilaksanakan. Jumlah angka kredit yang diperoleh_berdasarkan penghitungan jumlah volume Kegiatan yang telah dilakukan dikalikan dengan angka kredit tap Kegiatan Lampiran bukt fisik kegiatan yang, telah dilaksanakan Tempat /tanggal /bulan/tahun Pejabat Atasan Langsung teknisi penerbangan membuat Surat Pernyataan, Surat Pernyataan diketahui oleh Pimpinan Unit Kerja CONTOH CARA PENGISIAN ; LAMPIRAN V: PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN LAMPIRAN IV PERATURAN BERSAMA, NOMOR TANGGAL : SURAT PERNYATAAN MELAKUKAN KEGIATAN PENUNJANG TUGAS, TEKNISI PENERBANGAN ‘Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama NPP Pangkat/ golongan ruang/TMT Jabatan Unit kerja Menyatakan bahw. Nama NP. Pangkat/golongan ruang/TMT Jabatan Unit kerja ‘Telah melakukan Kegiatan penunjang tugas Teknisi Penerbangan sebagai berikut No Uraian Kegiatan Tanggal | SetuanHasil | Jumiah | Jumiah | Keterangen/ Volume | Angka but fisik Kegitan | Kredit = WA. sueen| Mengsjar_/melatih pada | dJanuari | Setapjam | 5jam | 03x5=15 | Surat Perintah pendidikan dan pelatihan di 2006 Tugas atau Surat bidang pelayanan Keamanan dan Keterangan Kkeselamatan penerbangan serta Mengajar/Melatih Kelancaran alu lintas penerbangan 2 7 | 3 ast ‘Demikian pernyataan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya Mengetahui Pimpinan Unit Kerja Atasan Langsung NIP NIP Pejabat yang menandatangani dan mengist Surat remyatan Melwkukan Kegan venuryang iugas ‘Teknisi Penerbangan adalah Atasan Langsung Teknisi Penerbangan. Data Teknisi Penerbengan : a Nama Cukup jelas. b NIP : Cukup jelas. — Pangkat/Golongan Ruang/TMT : Cukup jelas. dd. Jabatan Jenjang Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan sesuat Pangkat/Golongan Unit kerja : Unit kerja tempat dimana teknisi penerbangan melakukan kegiatan Cara Pengisian Kolom Surat Pernyataan Surat Pernyataan Melakukan Kegiatan Penunjangn Tugas Teknisi Penerbangan: a Kolom 1 Cukup jelas. b. Kolom 2 Pengisian butir kegiatan yang telah dilaksanakan sesuai kode angka —berdasarkanLampiran | Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor KEP.192/M.PAN/11/2004 c — Kolom 3 : Tanggal pada saat kegiatan dilaksanakan. 4 Kolom 4 : Satuan hasil kerja yang dilaksanakan sesuai dengan kolom 5 Lampiran 1 Keputusan Menteri Pendayagunaan ‘Aparatur Negara No, KEP.192/M PAN/11/2004 e Kolom 5 2 Banyaknya volume kegiatan yang telah dilaksanakan, £ — Kolom 6 Jumlah angka kredit yang diperoleh berdasarkan penghitungan jumlah volume kegiatan yang telah dilakukan dikalikan dengan angka kredit tiap kegiatan. & — Kolom 7 + Lampiran bukti fisik kegiatan yang, telah dilaksanakan _Atasan langsung, : Tempat /tanggal /bulan/tahun Pejabat Atasan Langsung teknisi penerbangan membuat Surat Pernyataan, Pimpinan Unit Kerja : Surat Pernyataan diketahui oleh Pimpinan Unit Kerja CONTOH CARA PENGISIAN LAMPIRAN VI. PERATURAN piniviens rennueencns LAMPIRAN V PERATURAN BERSAMA NOMOR : SURAT PERNYATAAN ‘TELAH MENGIKUTI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN ‘TEKNISI PENERBANGAN. ‘Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama NIP Pangkat/golongan ruang/TMT Jabatan Unit kerja Menyatakan bahwa: Nama NP Pangkat/golongan ruang/TMT Jabatan Unit kerja ‘Telah mengikuti pendidikan dan pelatihan Teknisi Penerbangan sebagai berikut No Uraian Kegiatan Tanggal | Satuan Hasil | Jumlah Jumlah | Keterangan/ Volume ‘Angka buktifisik Kegiatan Kredit 1 [14 ‘TCC VOR SJanuari | Sertifikat 1 1x33. | Copy Sertifikat 2006 yang dilegalisie ra 3. dst Demikian pernyataan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya Mengetahui Pimpinan Unit Kerja Atasan Langsung, NIP Pejabat yang menandatangani dan mengisi Surat Pernyataan Telah Mengikuti Pendidikan dan Pelatunan ‘Teknisi Penerbangan adalah Atasan Langsung Teknisi Penerbangan. Data Teknisi Penerbangan b. 4. Nama NIP Pangkat/Golongan Ruang/TMT Jabatan Unit kerja ‘Cukup jelas. Cukup jelas. Cukup elas Jenjang Jabatan Fungsional Teknisi Penerbangan sesuai Pangkat/Golongan Unit kerja tempat dimana teknist penerbangan melakukan kegiatan Cara Pengisian Kolom Surat Pernyataan Surat Pernyataan Telah Mengikuti Pendidikan dan Pelatihan Teknisi Penerbangan b Kolom 1 Kolom 2 Kolom 3 Kolom 4 Kolom 5 Kolom 6 Kolom 7 -Atasan langsung, Pimpinan Unit Kerja Cukup jelas. Pengisian butir kegiatan yang telah dilaksanakan sesuai kode angka berdasarkanLampiran Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor KEP.192/M.PAN/11/2004 ‘Tanggal pada saat kegiatan dilaksanakan Satuan hasil kerja yang dilaksanekan seouai dengan kolom 5 Lampiran I Keputusan Menteri Pendayagunaan ‘Aparatur Negara No. KEP.192/M.PAN/11/2004 Banyaknya volume kegiatan yang telah dilaksanakan Jumlah angka Kredit yang diperoleh _berdasarkan penghitungan jumlah volume kegiatan yang telah dilakukan dikalikan dengan angka kredit tiap kegiatan. Lampiran buktifsik kegiatan yang, telah dilaksanakan. ‘Tempat /tanggal /bulan/tahun Pejabat Atasan Langsung teknisi penerbangan membuat Surat Pernyataan, Surat Pemyataan diketahui oleh Pimpinan Unit Kerja CONTOH: LAMPIRAN VIL : DAFTAR USUL PENETAPAN ANGKA KREDI FEKATUKAN MENTEKI PERHUBUNGAN JABATAN TEKNISI PENERBANGAN PELAKSANA Nomer Tanggal DAFTAR USUL PENETAPAN ANGKA KREDIT JABATAN TEKNISI PENERBANGAN PELAKSANA_ Nomor : INSTANSI: MASA PENILAIAN Bulan 8/d balan, Tahun 200 KETERANGAN FERORANGAN, 1 [Nama Nip a) 3. |Nomor Seri Kartu Pegawai 4_|Fempat dan Tanggal Lahir 5_enis Kelamin 6 [Pendidikan yang Diperhitungkan |Angka Kreditnya 7 |Pangkat/Golongan Ruang/TMT. 3_|jabatan Teknisi PenerbangaryTMT. 9. |Masa Kerja Golongan Lama 10 | Mase Kerja Golongan Baru 11 [nit Kerja ‘UNSURE YANG DINITAT ANGKA KREDIT MENURUT No| UNSUR, SUB UNSUR DAN BUTIR KEGIATAN | INSTANSTFENGUSUL Ti PENTLAT TAMA] BARU [JUMEAH] CANA] BARU | jUMEAR, JUNSUR UTAMA. I I [PENDIDIKAN. [A. [Pendidikan sekolah dan memperolch Hazalvgelar fr [Sarjana Mada/ Akademi /Diploma I [2 [Diploma fp. [Pendidikan dan pelatihan Fangslonal Tekalst lPenerbangan serta memperoleh surat tanda tamat |pendidilaan dan pelatihan [Lamanya lebih dari 960 jam [Lamanya antara 841-960 jam [Laman antara 481 840 jam [Lamanya_antara 161-480 jam [Lamanye antara 81-160 jam [Lamanys antara 30-80 jn I IPELAYANAN KEAMANAN DAN KESELAMATAN JPENERBANGAN SERTA KELANCARAN LALU LINTAS FENENDANGAN 7 PEMANDUAN LALU LINTAS PENEREANGAN -JMtenerimasmenyiapkan dan memberikan data cuaca dan [data alu lintas penerbangan JF [Melaksanakan tugas sebagai aston slau melaksanakan Jpemanduan ils intas penerbangan IMengolah data operasi penerbangan pada Unit JPemanduan Lal Lintas Penerbangan yang lmenggunakan sistem automasi (ATC Automation) [F | Melaksanakan performance check dalam rangka lperpanjangan sertfkat kecakapan (Lisensi dan Rating) [kat sera dalam Kegiatan SAR secara nasional atau liternasional 1B. [PEMANDUAN KOMUNIKASI PENERBANGAN [Menylapkan data Komurikasl radio dinas telap pada Unit Stasiun Radio Penerbangan di bandara [Mlaksanavan komvarikaal radio dinas tap pada Unit [stasiun Radio Penerbangan di bandara [Menyiapkan data Komvunikaai radio dinas bergerak7 jinformast penerbangan (AFIS) pada Unit Stasiun Radio [Penerbangan di bandara [e-]itelaksanakan Komurikasl radio dinas bergerak7 linformasi penerbangan (AFIS) pada Unit Stasiun Radio IPenerbangan di bandara I5-tenyaphan data KomuniaaT radio aa wap yang Imerperguraa landline teletype (TELEX) pada Unt stun Radio Penertangan di Dandara Iielatsanakan Komanikasi radio divas tetap yang javempergunakan landline teletype (TELEX) pada Unit [stasis Radio Penerbangan di bandara [PELAYANAN INFORMASI AERONAUTIKA, Hr ]Mencatat, menginvetars dan meperbaharai dokamen, Jannex dan referensi data informasi aeronautika [= [ienerima, memeriksa sera mengirim berita rencana Jpenerbangan, kedatangan, keberangkatan serta [perubahannys pada urit pelayanan informast faeronautika [5-]Memotakhirkan data informasi baku AIP Indonesia dan sar neger serta dokumen penurjang lainnya pada Unit Pelayanan Informasi Aeronauta Iz Ihfematakhirkan Notam pada Notas display board pada Unit Pelayanan Informasi Aeronautika IMencatat dan membaat laporan tugas pads Tee lbook pada Unit Pelayanan Informasi Aeronautiks [5-iengumpalkan, memilah, mengedit Notam untuk Jpembuatan Monthly Notain Sumunaries/ Printed Pain [Language Summaries (PPLS) pada Unit Pelayanan |Aeronautika fengumpulkan, menilah, mengedit Notam untuk lpembuatan Pre Flight Information Bullotin (PIB) pada [Unit Pelayanan informasi Aeronautika [PELAKSANAAN TEKNIS ELEKTRONIKA PENERBANGAN J Jeniapfan dan mengoperasitanpeaaaneetranka [fermen cor yapran dan mengoporaslan peratan Genoa [penerbangan katogorB enyaplan dan mengopersian persian donna [penerbangan katgoriC [z-]Metatsenakan pemeliarsan ingiat pealan Sanonima penerbangan kaegor A an pemelharsan Gnglat poalatan lekonIee [penerbangan hategorB izanalan pemelihaaan tngkatl peralsian akon Jpenerbangan kategorsC [7 [heiaksanatan pemalharaan inglarH porlatan eanronika Jpenerbangan kaegori C [Meaisanakan pemelaraan nghat HI perlaan dhronka rbangan kategoi C JMelaisanakan kegatan periormance chek persatan etektrnika penerbangan hategoiC [Toéenggasnbar es instalas pemasangan Taian elekironike lpenerbangan ITZ) elasanatan pemelDraan Unghat poalvan sahara lpenerbangan Kategori 8 [15] Melnkasnakan pemeiarsan tnglat V peralaan lioniha penerbangan ktegori C fenynpkan pelaksaraan ight Faibas dan Tigh fsios eektronika penerbangan i kierrestenla eae cong raea Iekroniuapenerbangan kaegri JMenyasan petajuk eis talus ponlaian OeRrona nerbangan Kategori C .[stenyasun petanjutekals pengoperavan dan pamela peralatan eektronika penerbangan kategoriC 5 [stk penerbangan [PELAKSANAAN TEKNIS LISTAIK PENERSANGAN IT] Menyiaplan dan mengoperasiian perlatan Ise lpenerbangan kategor A [E-]Menyiapian dan mengoperssfan persian ie penerbangan ketegor ylapkan dan mengoparanian peraaian ata erbangan kategori C [Melaksanaian pemelharaan taglatl peralatan lack nerbangan Kategori A ]Melaksanaian pemaliaraan inglarl pualtan Wark nerbangankateyoo [>-]Meiaksanskan perseiarann inglat | peraltan Ista [penerbangan Kategori © [Melaksanalan pemelaraan Gnglatl paraatan Uae Jpenerbangan kategori © [F-]ieatzanakan pemeliarann tnglat IT peraitan Tate penerbangan knegori ]Mataksanakan kegistan parlance check peraavan [at enerbangan katogoriC [Pl denggambar ks pamanngan sas Ta pentbangan T|Melataarakan pamelfarean inghat I pealtan ink penerbangan kaegor A | Melaksanakan pemelharean tnghat I persian tik serbangan kategor 8 [P7]Melaisaraian pemelharaan UngkarlV perlnan Dnik erbangan kategorC laksa Tight Taliban dan Tigh sian ste waa pes WeRnisintalanl poral BSAC penebangan hategor © [T7Menyasun petunjuk tekris pengoperasian dan |pemeliharaan peraatan listelk penerbangan kategori C DAYAGUNAAN DAN PERAWATAN FASILITAS [BIDANG LANDASAN [T-]Mfemerika Kondist dan Fungal fools sis udara bandar| ludara meliputilandasan pacu, taxiway dan apron serta fasiias penunjangrya dll [2 [Memeriksa Kondist dan fungal peralatan fsiltas bandar ludara seperti traktor, mower, runway sweeper xa), [conveyor, dl IMembuat gambar tekalk teind faslitas indrastruktar lbandar udara IMenylapkan dan mengoperasitan peralatan failtas lbandar udara IMengolah dan memutathirkan data foslitas lisdrastruktur bandar udara [5 [Mengolah dan memutakhirkan data peralatan Asiltas lbandar udara 17 ienyiapkan bahan peagofan Kakusan anda oxway dan apron Bandar dare I Mengawasi pelakzanaan pemotongan obyel-cbyek yang Aildentifikasikan obstacle di sekitar bandar udara Nlengawasi pekerjaan penylapan lahan rencane lpembangunan bandar udara IMengukur profil fasts sat wdara untuk pembustan |desain profil | enggambardesain pod fasts ss wdara andar luda IPENGOPERASIAN DAN PERAWATAN, IPENERBANGAN KALIBRASI [Wenyiapkan Tool, Ground Suppor Equipment (GSE) [dan buku pedoman [a Melakeanakan kegiatan pekerjaan $8, AD, ST IMelepas dan menggand Komponen ginspeksi [Rangka pesawat (airframe) scbagal anggom [Mesin pesawat udara sebagai anggola ilaksarakan Swing Compass pesawat dara saga nggota 2 SEE z| ilaksanalkan welght and balance (penimbargan) [pesavvat udara sebagai anggota [7 [Mclaksanakan trouble shouting a, Rangka pesawat (airframe) sobagal anggot™ b,[Mesin pesawat udara sebagal anggota [g- JMengujl operasional sistem pesawat (ruup) dan lmembuat aporan hesil whiny [o- ]Melaksanakan over haul komponen pesawat udara sobagal anggota 10 ]Melaksanakan rugas sebagai anggota onboard mechanic fit] ielakkan perbaharaan (up-date) data teknik pesawat ludara super; Componet Status, Aircraft Status, lpencatatan log book, revis| maintenance manwal, dll Hia|iMenyusun pedoman7 petunjuk tekris perawatan, jasodtikast dan perbaikan terhadap fasiitas uj kalibrasi [sebagal anggota [Melaksanakan perbatkan-perbaikan dan kalibrat techadap peralatan fasiitas uj kalibrasi dan lpertenghapennya [id] Memeriksa peralatan pengujian dan peneraan aera [console dengan mencocokkan parameter parameter Istandar yang ditetapkan fi5]Menyiapkan penerbangan Falibrasi dar segi ketengkapan peralatan pengujian dan peneraan/ consoe| [sertaalat bantunya fig) Melaksanakan ‘Tancton check” peralatan pengajan dan] Jpeneraan sebagai standar kalibrasi alt bantu navigasi penerbangan 17 |Mencatat unjak kevjaperalatan pengujian dan peneraan asilitas keselamatan penerbangan berdasarkan data/ informasi sebagaimana adanya [Pé|Melaksanakan ‘ramp tes peralatan fasiltas up Falibrast [sesual standar yang ditentukan fid}Menyiapkan data/informasi fasltas Keselamatan Jpenerbangan yang akan ditera/ dikalibrasi beserta form 'data-data parameter [20] Mengisi form pengisian data-data parameter fi fMtenyiapkan peralatan groundtrack7 theodolne ke lokasi/stasiun fasiitas keselamatan penerbangan dengan cepat, cermat dan akurat [22|Menuntan pesawat udara kalitradl agar terbang pada jaus/ sud azimuth dan elevasi yang benar dan tepat [23 |Menguli dan menera terhadap peralatan fsilias lxeselamatan penerbangan sesua standar operasional lyang tercantum dalam OA P 8200.1 IFIM (Indonesian, [Might Inspection Manual) sebagai anggota [af] Memberikan "event mari untuk membantu panel loperator melakukan interpolasi/ perhitungan hasil [25] Mengoperasikan semua alar bantu groundirack guna lmembantu pekerjaan operator console dan PIC saat jmelakukan pengujian dan peneraan terhadap faslitas [kesetamatan penerbangan fas |iencatat parameter/ data-data optimum dari hail |peneraan dalam konsep form laporan fasilitas [keselamatan penerbangan [27 Memeriksa Kelengkapan peralatan pengujan dan |peneraan, dokumen kalibrasi untuk dikembalikan [kepada petugas Laboratorium Darat [2s Merawat laboratorium darat dan udara sebagalanggats po] Tbrasan peralatan [a Groundtrack ‘Theodlite Signal Generaior [50] Mencatat oordinat GPS Tokar tau daerah pa fist kalibrasi [51 |Pengecekan prosedur ponerbangan sebagal anggota [52 |Perawatan Ground Suppor Equipment (OSE) [Tugas Jaga [Melaksanakan tugas jage mn) Im PENGEMBANGAN PROFESI Ik Hewdapanempertahanen Haenat jl. Mendapatkan lisensi 2. Mempertahankan lisensi |MendapaVnemperiahankan Tensi p) Mendapatkan rating [2 Memperiahankan rating setiap rating [Pembuatan Karya Tullis /Karya Uniah di Bidang Pelayanan Keamanan dan Keselamatan Penerbangan lserta Kelancaran Lalu Lintas Penesbangan T |Membuat Karya tulis/iimiah /hasil peneliian, [pengkajian, survai dan/atau evaluas di bidang lpelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan |srta kelancaran alu lintas penerbangan yang [dipublikastkan, Ja: Dalam bentak baka yang diterbitkan dan Giedarkan |_sucara nasional _ Jb: Dalam majalah Tiniah yang Glakui oleh LPT 2 |Membuat karyatulis/Imiah/hasil peneiian, Jpengkajan, survai dan/atau evaluas di bidang |pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan Jserta kelancaran lala litas penerbangan yang tidak [dipublikasikan, la Dalam bentuk bak fb Dalam bentuk majalah [5 [Membuat karya tulis imiah berupa Urjauan atau Wasan mish hasilgagasan sendiri di bidang pelayanan Ikeamanan dan kesclamatan penerbangan serta, }kclancaran lalu intas penerbangan yang dipublikasikan. [a Dalam bentak bul yang diterbitkan dan diedarkan secara nasional b. Dalam bentuk majalah/bulein yang dakar oleh Instansi yang bersangkitan Iz] Membuat karya tulis iimiah berapa Gnjauan ataw wlasan ltmiah hasil gagasan sendiri di bidang pelayaran Ikeamanan dan keselamatan penerbangan yang tidak Idipublikasikan, J Dalam bentuk bakes lb. Dalam bentuk majalah [5 | Membuattlisan imiah populer dl bidang pelayanan Ikeamanan dan keselamatan penerbangan seta Ikelancaran lalulintas penerbangen yang, disebarluaskan {melalui media masa Ig |Menyampaikan prasaran berupa Ujauan, gagasan atau julasan imiah cl bidang pelayanan keamanan dan lkesclamatan penerbangan serta kelancaran lal lintas [penerbangan Penerjemahan / Penyaduran Buku dan Bahan-Bahan lisin di bidang Pelayanan Keamanan dan Keselamatan jrenerbengan sera Ketaricaran Lalu Lintas Fen Jbangan Il [Menarjemahan/penyaduran buku atau Karya lah dr lbidang pelayanan keamanan dan keselamatan lpenerbangan serta kelancaran lalulintas penerbangan yang dipublikasikan a. Dalam bentuk buku yang aiterbilkan dan diedarkan secara nasional fb. Dalam majalah imiah yang diakul oleh LIPL . |Penyusunan Fedoman Petunjuk Teknis di Bidang Ipelayanan Keamanan dan Keselamatan Penerbangan lserta Kelancaran Lalu Lintas Penerbangan [l- ]Menyusun pedoman standar penyelenggaraan Jpelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan sorta kelanearan lal lntas penerbangan [2 |Menyusun pedoman umum petunjuk teknis polayanan Ikeamanan dan keselamatan penerbangan seta lkelancaran lalulintas penerbengan, [Ronsultasi di Bidang Pelayanan Keamanan dan IKeselamatan Penerbangan serta Kelancaran Lalu Lintas IPenerbangan F [instasi 2. [Perorangan_ JUMLAH UNSUR UTAMA (15/D IIT) IFENDUKUNG KEGIATAN TEKNISI FENEKBANGAN [A JPengalarpelatih di bidang pelayanan Keamanan dan Ikesclamatan penerbangan serta kelancaran lal intas |penerbangan [Mengajar atau melatih pada pendidikan dan palathan pegawal [ai bidang pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangsn lserta kelancaran lal lintas penerbangan IB. |Peran serta dalam seminar/lokakarys/konferensY/Kongres [Mengikatl seminar lokakarya/Konferensi di bidang paayanan lkeamanan dan keselamatan penerbangan serta kelancaran lal hintas penesbangan sebagai fa Pemrasaran |b. Moderator / pembahas/nara suber le Peserte IG ]Reanggotaan dalam organisaal profeat [Menjadi anggota organisast profest di fa. Pengurus aka [b._Anggotaakut ID. |Keanggotaan dalam Tim Penilal Angka Kredit Jabatan [Fungsional Teknist Penerbangan [Menjaci Anggota Tim Penal Angka Kredit Jabetan Fungaionel [Teknisi Penerbangan IE |Perolehan Fiagam Penghargaan/Tanda Jasa IMempercich penghargaan/tandajasa Satya Lancana Karya [satya atas presasi kerjanya, fa 30 (ga puluh tahun) [b._20 (dua paluh tahun) je, 10 eepaluh tahun) IF [Pevolchan Gelar Kevarjansan lainnya [Memperoleh gelar Kesarjanaan lainnya yang dak sesual [dengan bidang tages js Diploma It Diploma T JUMLAH UNSUK PENUNJANG * Buti kegiatan jenjang jabatau att ata JUMLAH UNSUR UTAMA DAN UNSUR PENUNJANG *) Dicoret yang tidak peri 1m |LAMPIRAN PENDUKUNG DUFAK: 1 Surat Pernyataan melakukan Kepiatanpelayanan keamanan dan keslamatan penerbangan sertaelancaran alu ints enervangan 2 Surat Pernyataan melakukan Kepiatan Pengembangon Profei 3 Surat Pernyatean melakukan Kepiatan Pemunjangtugas Tekrst Penerbangan 4 danseterusrya ee 1V, |ataten Pejabat Pengusul: 1 2 3 4 danseterusrya (sbetan) (rama pejabat pengusul) WF V. [Catton Anggota Tim Penilal: 1 2 Z i 4 danseterusrya (Nama Penal 1) WF (Nama Pena 11) ese Vi. [catatan Ketan Thm Peni 1 fl ay 4 dan seterusnya Xetua Tim Penal, (Nama) CONTOH: DAFTAR USUL PENETAPAN ANGKA kREDrr JABATAN TEKNISI PENERBANGAN PELAKSANA LANJUTAN LAMPIRAN Val + Nomor Tanggal DAFTAR USUL PENETAPAN ANGKA KREDIT JABATAN TEKNISI PENERBANGAN PELAKSANA LANJUTAN, Nomor : INSTANSI: [MASA PENILAIAN Bulan s/abulan Takun 200, TKETERANGAN PERORANGAN 1 |wame 2 |vip. 3. |Nomor Seri Kartu Pegaveat [Tempat dan Tanggal Lae 4 Jens Ketan 6. Pendidikan yang Diperhitunghan Agha Kreitye 7 [Pangkat/Golongan Ruangy/TMT T [UNSUR UTAMA. 4 [Jebatan Tekst Penerbangan/ TMT. 9 suse Kens Golongan Lama 10 |sdasa Keri Glongan Bera 11 [one kena © TUNSUR YANG DINILAT “ANGKA KREDIT MENURUT 'No| UNSUR, SUB UNSUR DAN ‘BUTIR KEGIATAN | INSTANSTPENGUSUL "TIM FENILAT TAMA] BARU [JUMLAH] CAMA] BARU] JUMLAH T. PENDIDICAN [a [Pendidikan sekolah dan memperolch Jazaljgear fk_[Sarjana Muda/ Akademi /Diploma Ul [2 [Dipioma i [a [Pendidikan dan pelattan Fangslonal Tokai |Penerbangan seria memperoleh surat anda tamat |pendidikan dan pelatihan [r [Laman lebih dari 960m [Lamanya antare 84 - 960m Lamanya antare 48 840 Kamanya antara 161 480m, Lamanya antara 81-160 jam [Lamanya antara 30-80 jam 2 ae ‘DAN KESELAMATAN |PENERBANGAN SERTA KELANCARAN LALU LINTAS ‘A JFEMANDUAN LALU LINTAS PENERBANGAN [TThelsisanakan performance check dalam rengha lperpanangan sertsfkat kecakapan (Liens dan Rating) [2 [Menylapkan, mengolah data yang taka dengan Ilokas 5K Bode ACS Tt sere dalam keglatan SAR soca sional waa Leternasional [a |Merancang mengevaluaalprovedur paayanan lpemanduan alu nas penerbangan ]Memardu lal lntas penerbangan menggunakan lur ADS/ CPDLC/RNP/ RVSM [5 JMelaksanakan supervitkeselamatan peneibangan 7 [MelaKSanakan Roordinas! dengan atarai hin tau init pelayanan pemarduan ial Uintas penerbangen [rasionainternasinal) JB )Melaksanakan investigasi/ evaluat Keun pifak [Pengguna jase pelayanan pemanduan las ints penerbangan (ekdent/accden’) [> ]Mengawasirugasoperasonal (770) pemanduan lala hints penerbangan id | Mengawasi tugs operaional (PTO) menggunalan prosedur ADS/CPDLC/RNP/RVSM 1. [PEMANDUAN KOMUNIKASI PENEREANGAN, Fr Paenyiapkan dat informast penerbangan domes [yang memperguruhan RDARA pads Unit Staal Radio Penerbangan dt bandara Memandu Komunikasl kepada pesawat ware Tuar [Control Airspace pada alur penerbangan domestik dengan mompergunakan RDARA pada Unit Stastun [Radio Penerbangan di banca [Menyiapkan data infornasi praibanganiterasioral |dengan mempergunakan MWARA paca Unit Stasiun Radio Penerbangan di bendara [F ]aemandiu Komunikast kepada pesawat wdara di Tuar [Control Airspace paca alur pnerbangan interasionl [dengan mempergunskan MWARA pada UnitStasiun Radio Penerbangan di bandars [c [PELAYANAN INFORMASI AERONAUTIKA [E- ]Memutakirkan data informasi (hand amandemend) pada peta-peta peneroangan pada Unit Pelayanan | linformasi Asronautika IMemnbuat drat poa-pola panarbangan pada Unit Pelayanan Informasi Aeronautha [5 |Mengumpulkan, mamasukian NOTAM oer ladormust aeronautika lainnya untuk kegatan self briefing dan tlepon biting pada Unt Pelayanan linformasi Aeronautika Litit a a aa "NOTAM yang menyangkut penetapen kondisi tou perubalan fsa pelayanan, prosedur loeunae panatoangar cere wonain psaya paca Unt | [Pelayanan Informasi Asronautika | [Mengumpallan, menjasun data itormaat NOTAM Jena sumbe lain untuk bahar pembuatan drat AIP lcupplemant pada Unit Pelayanan informast [Acronautiha [Mengumpullan, menyasun date informasl AP supplement, NOTAM permanent sertasumbar lin funtuk bahas usulany masukan pembuatan drat AIP fasandement atau hand amandement Buk {Aeronautical information Publication |Airy/Pelayanan Informasi Acronautika IMngumpulkan, menyuun data informaat Jcronatika untuk bahar usulan/masukan sumber Jpembuatan Aeronautical information Crea (AIC) [pada Unit Playanan informasl Aeronautha Nelaksanakan pertakaran informa dengan Unt Pelayanan informasi Aeronsutka [FELAKSANAAN-TEKNIS BLEKTRONIKA PENERBANGAN Bayi plan igh Kalra dan ight nie elektro penertengen [E-Tiatsanakan pemelaaan ght I yeis petiitanKeruskansodang peritaneleKroika Penerbangan atgon 8 Nlaksrakon kept porormanes Tek poms [ernie penetangen kate 8 Frat ground chock asia cleKronia ngsn | Sergent Kabahan sa adang penne leona penesbangan ator B Mergoris ganar tes sla purge fete seer penertangen | P7-|aensanaian perlaaan nga paar letra penrbanga ator 8 [Merbunt kapila erasekan dn pron estas eecrondea peneriengen I" Menganass eran dan mersiat gia Janglan pst stan lkrorinapnerangan ist permeiaren inh I don J fverbeikan eo teksporlatan Kapadia elektro penerbangan untuk mendapatkan etka kecakapan tramp dan rating pealatan leteport | [1] embenkan praltek pengoperaslan pomelharean, luouble shooting, penggunaan lat uk, anaiis Jpersiatan kepada tekst elektroniha penerbangan juntuk mendapathan eating terampilpralatan katego IC bagi pemegang sertfikatkecakapen terampil |senganaissKabutuhan suka cadang persian llektronika penerbangan kategori A Trengeveiuan dan me peraaan clektronika penerbangan kategoriC dan elengkapaniya 14 | Merencenakan keburuhan alot wkur unk [pemeiharaan peralatansetm fasta elektonika [penerbangan NS) Menyiapkan spesiitaal ens Kogatan pengadaan |dan pemasangen fsiitaselektoniha penerbangan [PELAKSANAAN TEKNIS LISTRIK PENERBANGAN [ |Melayan plaksanaan fight Falibrasi dan Tight asiitas liste penerbangan [2 ]Mlaksanatan pemelharaan nghat If peratan lusnk penerbangan hategor S| Melaksanakan performance check perantan Tata |penerbangan kategor 8 [Melaksanakan ground check fans prinan Tok [Menganalisis Fabatahan suka cadag perlatan Tatik rategor 8 IMengoreksi gambar tekais naalasi pemasangan sits istrikpenerbangan [ielaksanakan pemelharaan GnglatV povaltan histik penerbangan katogori B jembuatrekapituaal Ferssalan dan perballan slits istrik penerbangan [ienganalisa Kerusakan dan tremibant langhal> langkah perbaikan fsltas lst penerbangan dart melharaan tingkat It dan TMerberikan tori tekaisperlatan Repada feist histikpenerbangan untuk mendapathansertiikat lkeakapen terampil dan rating perlatan kate gor! C 1 [Niemberiian prakiek pengopeaslan pemelnaran, rouble shooting, pengguraan alat whut, anaiis perslatan kepada Tekst List Panerbangan untuk Jnendapathan cating terampilpealatan kategori C loagi pemegang sertfikat keakapan terampil JIE ]enganalais kabutuhan suka cadang pealotan Ti |penerbangan hategori A TWengevaluan dan menganaliss Gnesa peralstan listik penerbangan kategori C dan kelenghaparnys [Nerencaralan abatuhan aot ukar watuk pemelinaraan peralatan sister esis list [penerbangan Menyiapkan spenfialtkais Fegjiatan pengadas dan pemesangan faces lst penerbangan IPENDAYAGUNAAN DAN FERAWATAN FASI |BIDANG LANDASAN ILITAS Ps fen Kota dan Fung fstitasnastuksus Ipandar udara Perla kona dan Panga paralatan Tailias andar luda Iernetiara fails inesrabtur Bandar ware [Memeriksa gambar eknik ternal faclitas infatrakT leandar dara [5 |Mengarats keinggian bangunan, bukit dan Benda lmbuh di sekitarbandar udars [Mengamati pemberian tanda dan penasangan lampa |pendiian obyek-obyek yang dicentifkasi obstacle [nclakakan faventavisw status lan Ganda wdare [den menghitung kebututan lahan bandarudara [ntnghitang heal pengukoran prof aslias sat judace banda ware |: FENGOPERASIAN DAN FERAWATAN IPENERBANGAN KALIBRASI Hr [Membuat encana perawatan ponawar ware dan [peaiatan pendukung sbagal anggota [stersbuat work order, referers dan petanjuk [pelaksanaan hegiatan [a [aenibuat maintenance release peat wd [a [Menginspela s)_Rangka Pesawat (Aifame) fb) Mesinpesnwat dar sebagai tan Sistem [ERA (instrument, Electronic, Radio and Avionies) 5. | Melaksanokan Swing Compass pomwat udava bapa Iz | Melaksanakan weight and balance (penimbangan) [pesnwat udarasebaga tua [7 [Melaksenakan trouble shouting: (a Rangka pesawat aera) seDaga tua fb [Masia pesawat uaa sebagat Ketan Salem TERA (lasrument Blecronic Rodio and ‘vionice) Ik] M@laksenakan over haul Komponen pesawatwdara jchogai keto [> |etelaksanakan uj terbang Hit [Membuatlaporan Service Diiculy Report SDR) Fr [ Mclaksanakan raga sobagai Onboard Mechanic Fz |Nielaksanakan soins manual] pedoman/ [prosedurperawatan pesawat udara dan peralatan [pendukung pada maintenance dan CASK. IS |Melakukan pembafaruan (up-date) dokument) |pesewat udara sepert: Cof A, CofR, STKM, Rasio Peri, at Mensur prion? yereen eer jmoditkas dan perboikan terhadap fasitas uh WL alhea’sen’ bt [25 [Memocias!erhadsp peralatanwj Malibu scbagar anggote [| Mengawaniperiapan mist penarbangan Falta Ga leg Kelnghapan peralatan pengujan dan peneraen/ [console sertadokimen' Indonesia Flight inspection Manual” ir performance (unuk Key) perlatan Ipengujan dan penersan/ console fsa keslamata| [penerbangan separjang route penerbangen [i iemantaw dan mengawan teradap periapan Jperaiatan groundtrack/theodolitedilokasstasiun fasitas keselamatan penerbengan fi |Memantau dan memeriksaunjuk ha alak penevina signal dar fasiitasKeselamaten penerbang seria Jmencobs pada recorder [2 ]Memandi pesawa verbang dalam pengujan dan [peneran fasitas keselamatan penerbangan ssusi [dengan checklist dan stendar opersional yang tecantum dalam AO P 8200.1 FIM (Indonesia Fight Inspection Manual) [2 Menguj dan meneraerhadap persian faiias keselamatan penerbangan sesuai standaroperasional jyang tercantum dalam OA P6200. [FIM (indonesian [Right inspection Manual) sbagal ketua [| Membertahakan Kepada teknisr d drat antak Jmelakukan adustment/ penyetlan/ resting peralatan fasts keselamatan penerbangan sesua [dengan tleransi [- Rtenganaliss dan mengolah laporan Fas Lalibrash assis keselamatan penerbangan scar deta di data [bese computer inboratorim dara dan ditanghan [dalam bentuk “fal report” untuk dtandatangani olh| [Pic dan fasttasveselamatan pencrbangan sebagas, langgota Fa Sead banding regional tentang Hight mapecion BI Maraveatlaboratorin davat dan wdaravebagal Kea [| Pangkalibrasian peralatan [a [Peraltan Aitrack [b- Peraltan blackbox Er ]engecek urvylance andar waa arang ight nae sebag’anggota fs |Fengecekan prosedur penerbangan sbogal hatua i [Fags Tous aksanalan gas aga Seuap 8 (aa) lPENGEMBANGAN PROFESE Pr de a tt h.” Mendapatian isenat J2._Mempertahankan sensi [Mendapaymempertahankan Wsensl fi. Mendapatkan sting J2._Mempertahankan rating step rang [Pembuatan Karya Tulis/ Karys Imiah ai dang JPelayanan Keamanan dan Keselamatan Penerbangan lerta Kelancaran Lalu Lntae Penerbangan 1 ]Membuat Kary tlis/iniah/ Ros penelian, [pengkajansurvaidan/ataw evaluasi di bidang [pelayaran kearanan dan bevlamatan penerbangan ora kelancaran lal ints penecbangen yang, ipublikasiban: ja Dalam bentul baka yang derbian dan ‘alam majalah vat yang dak ah CPL 7 ernbuat Kary tlis/siah/haslpeneliton, |pengkajan survaidan/stau evalua di bidang, |pelayanan keamanan dan heselametan penebet Jets kelancaran als Hintaspenecbangan ang ida [aipubikasikan ja Dalam beara baka [bDalan bent majalah [S| aembuat arya tals iah Derupa Unraan anu jason ish has! gagason send di bdang, [playanan keamanan dan keslamstan pene?bangan Jers kelancaran al intas penerbangan yang, Jaipubiaskan: ja Dalam benruk bua yang debian dan sedarkan scare nasonal jo. ‘Dalam bentuk majalah /bulen yang daha oeh Intansi yang bersangkutan [i [ifembat kaye tals laiah berupe njouan atau Jutasan dia has! gagasan seni di bidang [pelayanan keamanan dan Keselamatan peneangan ong tidak dipublikaskan: Je Dalam bent buku ly, Datam bentui mal IS [oembuattlln limish populer dTbidang pelayanan lkeamanan dan keselamatan penerbangan seria feelancaran lal intas penerbangan yang isebarluaskan melalui media mass Je [Menyampalkan prastran berupe injury gag lata ulasan mish di bidang pelayanan kearanan ds) [keslamatan penerbangan sera kelancaran a ints [penerbangan Fenerjenaban/Penyaduran Buk dan Bakar-Bahan ain di bidang Pelayanan Keamanan dan Keselamatan [Fenerbangan serta Kelancaran Lalu Uinta Fens c f- eneain/ pny ba sta a Hh Ja Dalam bearuk buku yang dnerbiian dan dliedarkan scare naaonal p_Den hg ee [Penyatunan Pedoman Petunjuk Tekale di Pcoyanan Keamanan dan Keselaian Penerbean sorta Kelancaran Lalu Lintas Penerbangan Fr JBenyasun pedoman standar panyelenggavaan lpelayanan Keamanan dan keslamatan penerbangen seta kelancaran lau lintas penerbangan [z-|Menyusun pedoman uum petunjuk too [pelayanan Keamenan dan keselamaten penerngen [srs kelancaran al inns peneroangan [Konsultasi di Bidang Pelayanan Keamanan dan |xeselamatan Penerbangan serta Kelancaran Lal Linas \Penerbangan fr [nstusr lp [Perorangan JUMLAH UNSUR UTAMA (I5/D 11) JUNSUR PENUNTANG: per mONCONC REGEATANTERNISE PENERWANGAN a [Pengajay/peatihdbidang pelayanan keamanan dan Ikeslamatan penerbangan sertaKelancaran lal lintas lpenerbangan jar alau moth pada pendiditan dan pelathan |pegawval di bidang pelayanan kearanan dan keselamatan, [penerbangan srt kelancaran ll lint pene [eran serta dalam seminay/okakarya/konlerensV/kongyes "Megha senna /ToFakarya/ Fontes di Daang, [peleyanan bearanan dan kevelamatan penerbangan sors Ielencaran al intas penerbangan sebagai is _Pemrasaran Ib Moderator 7 penbahas/nara sunber le Pasar [Keanggotaan dalam organisa protesl eyed ange organ profeal a fe Penguras aki [bAnggota aka [Reanggotaan dalam Tim Penilal Angka Kredi Jabatan |rungsional Teknist enerbangan [nenjadi Anggota Tim Perla Angi Kredi aban Teka Penerbangan [Perolehan Plagam Penghargaan/Tanda Jost [ntemperolch penghargaan/tanda asa Saya Lancana Rarya satya ats prestast kerjanya [a_20(ga puluh tahun) [20 dua paluh tahun fe 20 eepalah tahun [Perolehan Galar Kesarfanaan lainya [MempeoTeh gelar Kearjansan Taiaya yang dak eras) [dengan bidang tapas [s_ Diploma It Ib Diploma JUMLAH UNSUR PENUNJANG a0. Buti kegiatan jenjang jabatan di atay/ di bawah*) JUMLAH UNSUR UTAMA DAN UNSUR PENUNJANG *) Dicoret yang tidak pera an IIL |LAMPIRAN PENDUKUNG Duran. ~) 1 Surat Pemyotan saan etn ayaa Kanan das helanatanpeerbangan lacs as cil 2 Siat Periyatan melakukan Keglatan Pengembangan Profest 5. Surat Pemyataan melskukan Kegiatan Penunjang gas Teel enerbangan, 4 danseterusnye nF 1, [eatatan Pejabat Pengusul 2 3 46 dan seteruanya (jabatan) (rama peabat pengusul) NE Wr (Nama Penal) WF Vi. [catatan Ketua Tim Pena 1 2 a 4 danseterusnya Ketan Tim Peniat (ame) conToH, LAMPIRAN 1x DAFTAR USUL PENETAPAN ANGKA KREDIT PER ATOR morn rere JABATAN TEKNISI FENERBANGAN PENYELIA Nomor angel DAFTAR USUL PENETAPAN ANGKA KREDIT JABATAN TEKNISI PENERBANGAN PENYELIA Nomer INSTANSI: MASA FENILAIAN Bulan /bulan Tabu 200, T TKETENGAN FERORANGAN 1 home 2 or 3_|Nomor Seri Kartu Pegawai _| 4 rempa dan Tanga Lahr 5 en Keamin 6 fPennan yg peiangn png Kings 7 |panghat/ Golongan Ruang/ THT 45 |jabatan Tekst Penerbangany TMT 9 }Masa Kerja Golongan Lame 10 [Masa Kerja Golongan Baru 11 [tit Kerja rn UNSUR YANG DINILAL Scan TNGKA REDIF MENURUT xo ON UTIR KEGIATAN TNSTANSTPENGUSUL 7M PENILAT TAMA | BARU [JUMLAH] LAMA | BARU | JUMLAT, ec T [PENDIDIKAN [a [Pendidivan seualah dan memparolshWazalVgolar [x_[Sasjana Muda/ Akademi /Diploma It f2[Dipioma i, [Pendidikan dan Pelatinan Fangaional Teknisl [Penerbangan serta memperoleh Surat Tanda Tamat Ipenaiaikan dan Pelatinan amanya lebih dar 960) eamanya entra 841-96 jam [Lamanya antara 481-640 jam [Lamanye anuara 161-480 jm. [Lamanyanvara 61 160jamm [Lamanye antara 30-80 jam IPELAYANAN KEAMANAN DAN KESEL |PENERBANGAN SERTA KELANCARAN LALU LINTAS. [a FEMANDUAN LALU LINTAS PENERDANGAN [Melasanakan performance check dalam rangi [perparjangensertifat kecskapan (Liens dan ating) [2 [ku sera dalam Kegiatan SAR oocaranasional atau in 1 [Merancang pomtaharaan unjuk Fea pre Tanai [softwere pzant keras(ardware) dan environment Idinghungan) [zfMenyiapkan parcmusan pengelolan pelayanan anduan al ints penerbangan [5 JMerencanakan pengembangan dan penngiaian fem pelayanan pemanduan lal Uinta Jpenerbangan yang efektf sear loka, sional [sesual ATC Master Plan 1 |PEMANDUAN KOMUNIKASI PENERUANGAN Ty Jenyiapkan dava Komunikasi radio dinas tet yang lmempergunakan landline teletype (AMSC atau MSC) pada Unit Stasiun Radio Penerbangan di bande udare [E|Melaksanakan Komunikat radio dinas Wap yang Jiempergunakan landline teletype (ANSC sts Insc) pada Unit Stasiun Radio Penerbangan ds banda ude [ielaksanakan Roordinan bora penerbangan [dengan ATS Unit verkat di bandar dara [i ielaksanakan performance check rting yang [diperole di bandar udarasesual dengan lisensi yang lois G [PELAYANAN INFORMASI AERONAUTIKA Ir ienerims dan menyampaikan laporen bert beria Post Flight Informaton/ Briefing Form kepada lpizspinan untuk klarfkasi paca Unit Pelayanan sas Aeronautiha Fe—fitergesshan pengisian rencana penerbangan (FPL) Jperiatwalmaupun tidak beradwaltermasuk Jpengesahan Repetitive Fight Plan (RPL) peda Unit [Pelayanan informesi Aeronautica |penerbangan (FPL) berjedval maupun tidak [Denadvval erasuk pengesshan Repetitive Flight Plan (RPL) Kedalam komputer/utterkalt pad JUnit Pelayenan informast Aeronautha [2 [itenyiapkan aporan bulanan Kegistan dan Kandi Joperasional pada UrstPelayanan Informast q [asronastika iMelakssnakan pemelaraentngkat I peralatan lolobtronila nenorhangan Lategort A [Melaksanakan pemelharaantngkat TV peatan llektronika penerbangan katogori A erasakan dan membuatangal- langkah perbatkan fsliaselektronika penerbangan dart pemeliaraan tingkat1V FF )ielasanakan supervst nay Tolan elkvonila IPenerbangan di sustu bandarudsra/ Balai \eektronika/ Subdit/ Subdin Udara [5] Wemberkan tor teks pralaian kepada Teknsd [Blektronika Penerbargan utk mendapatkan srt ‘keakapan ali dan rating praatan fategoriC TMemberikan tor tks peralatan kepada Teka Elekronika Pene*bangan utk mendapathan seria skapan teramgil dan rating perlatan kategor 8 ‘Memberikan praktek pengopersian pemelharaan, Iouble shooting, penggunaan eat whut anaiis [peraatan kepada eka elektonika penerbangen fontuk mendapathansating ahi peralatan kategri © Ingh pomagang srt kecakapa all TMemberikan prakiekpengopersian penelharaan, rouble shooting, penggunsan lat wh, analiis [peralatan kepada ck lektonika penerbangan [untuk mendapatkan rating trampllperalatan tear Bg pemeang erat kcaapan ramp IMelaksaratan paformance check perlatan llektronika penerbangan kategori A | Merencanakan ebutuhan mock up wituk pemelinaraan peralatan isto fais eektroika pene TT Menyusun spose favs Fagistan pengadaan da pemasangan fsiltaselektronika penerbangan JIE ]Mengawati pemeliharaen/ pembengunan fails Jperaatan den kelenghaperaya seria pemasangen lperaiaan [IS Thtenyiapkan format iapelat dan Romisoning sites peraatan dan kelengkapannya 1 [PELAKSANAAN TEKNIS LISTRIK PENERBANGAN IMelaisanakan pemelharean ingiat I penlstan histik penerbangan kategori A IMelaksanakan pemeliaraantingiatl peraltan listik penerbangan kategor! A. IMenganalsis Herusakan dan membuatlanghale langhah perbaikan fasta strk penerbangan das, | pemeiharann tinghat IMelaksanakan supers Kine Teknisy stk [Penerbangan di suatu Bandar uare/ Balai [slektronika/ Subdit/ Subdin Udare Lith Poesbangan untuk mendapathan seta ecakapan abl dan ating perlatan kategort C | TMemberikan eo teks perlstan kepada Teas) [Mamberikan tori telaisyerlatan hepa Tek stk Penerbangan unvuk sencapatben serine kecskapan terampl dan rating pealtan kaegor 8 P- Member prac pengopensnn, pension rouble shooting penggunnen sat uier alee peralatan heed Tek ers Poerbenganestak mendapathan rating ah peratan keg Cony eceping eat tecakapan sh Memberikan praltek pengoperasian, pemelifavaan, rouble shooting, penggunaan alat ub analiss Jperaiatan kepade Tekst lati Penerbangan untuk lmendapatan rating terampilpralatankategor bagi pemepang erika! hecahapaa terempit |" ]Melaksanakan performance check peralaten Tir [penerbangan kategor A | Merencanakan kebutahan mock up untuk |pemelitaraan praltan sister festa lish [penerbangen [TT ]Menyasun specifica’ ekals Kegiatan pengadaan da smasangan fats listik penerbangan 4 [Mengewasi pemeiharaan/ pembangunanfaiitay lperalatan dan kalenghapanaiya sertapemasangan peraatan Menyiapkan Tormat rape dan Komsoning [sits pralatan dan kelenghapennye F | FENDAYAGUNAAN DAN PERAWATAN FASILITAS [BIDANG LANDASAN [Manat Raa pemelnaraan Taian itrastaktar banat udara [F]Menilihasilpemelnaraan peralatan Tsien Bandar] ludaca [Mengawabl platsanaan pembangunan faiiia liveasteuktur binder usar [7 [atengawasi plaksanaan pemeliharaan Taiiias lndrastruktur bandas wdara jakvar banda [Mengawaslpengadaan fasts Tra ludace [Mengawanl pengoperasian/pemaltavaa persian fasts band udara IMemeriks dan mend material Roosrals untuk ogiatan pembangunan fasltasinfastruktur banda ludare |B |Mengorckaierhadap gambar desain profi asia sis dara bandar udara |PENGOPERASIAN DAN PERAWATAN |PENERBANGAN KALIBRASI [Wembuatrencana perawatan pesawat ava dan ralatan penduksg sbaga! batua [2 [Melaksanakan Ril (Requirement Inspection Ten) [5|Nemodifiasi stem Komponen pesawat tau peraatan pendukung perawatan pesawal ui yang telah direncarakan [x |Memodifikat pesawat udara dan membaatlaporan has moditkasinys [5 |Memodifitasiterhadap perlatan asian ot Jalbrassebagalketua Ee un pedo etl ke range Sa [7 [Melaksarakan Fight Calfoation Engineering 1 lnidiininatas == [> |Menganalisa dan mengola Iapran fal Yalbraat silts keselamatan penerbangan secur deal dt [data base computer laboratorium darat dan [aitsangkan dalam bentuk final report untuk {ditandatangandolch PIC dan fasts keselamatan enerbangansebagal hata Jd [Profeciency check panel operator dan theodaTie loperator Fi |Melaksanalan sosaltael manaal/ pedoman [posed pengujlan dan peneraun alt bunts navigas [penerbangan dan faslitasKeolamatan penerbangan [i> | engacok survey lance bandarwdava venang Tighe safety sebaga ketua elaksanakan gas aga Ga) 4 ln |PENGEMBANGAN PROFESI [A [Mendapat/mempertahankan sensi fi. Mendapatian sensi [2 Mempertahankan sens 8, fiMeadapayanemperahankan loensT [2 Mendapatkan rating fa Mempertahankan rating sep rating [C [Pemboatan Karya Tulls/Karya limlah di Bidang lelayanan Keamanan dan Keselamatan Penerbangan jer Kelancaran Lal Linas Penerbangan ]Mebuat kaya lie/ ah has penal, [pengkaja,survaidan/tau evaluasi di bidang [pelayanan beamanan dan keselamatan penerbangan | feta helancaran al intaspenerbangan yang [sipubikashan fa Dalam bentuk baka yang dierbian dan | _diedackan secaranasional [bDalam masta inh yang Gabor lah IPL 7 [Meovbuat Kary tlis/siah/asilpeneliian, [pengkajaysurvaldan/stau evalusi di bidang [pelayanan feamnanan dan keslematen penerbangan seta kelancaran ah ints penerbangan yang idk [aipubikaskan: ja__Dalam bentak baka Dalam bentuk maja [5 [ember kaya ulsUniah berupa tajauan tau T alan dna hast gagasan sei i bidang [pelayanan keamnanan dan keselamatan penerbangen feta kelancran lal ints penerbangan yang i Ja DalarnBentuk buku yang dierbaban dan ledarkan secararasiona jp. ‘Dalarn bentuk majelah/boTetin yang Glakal oleh Istanelyang bersanghstan /Membuat Kary tlisimiah berupa injauan atm sino dantran gages sre a aay [pelayanan keamanas dan kevelamatan penerbangsn hana tidal: dimahlbaciee Ja. Dalam bentuk buku |b_‘Dalam bonouk majalah [5 Jatembuat tlie mish popular Or bidang Jplayanan keamanan dan keselamatan penerbangan seta kelancaran a ints penerbangan yang, ldisebaruaskan meal media masa \6_ |Senyampaikan prasaran berupatinousn,gegasan stu ulasan mah di bidang pelayanan kesmanan dan keselamatan penerbangan seta kelanearan ll lias penerbangar IPenerjemahan /Penyaduran Buku dan Bahan-Bahan hain ai bidang Pelayanan Keamanan dan Keselamaten |Penerbangan serta Kelancaran Lalu Lintas Pener- Ivan i [Meneyjematan/peryaduran bala aau Faryo limiah di bidang pelayanan keamanan dan Hkeselamatan penerbangan sera kelancran au lists erbengan yang dipublikasiban Ja Dalam bentak baks yang diterbitkan dant dliedatkan secaranasional Jo._Dalamn majalah imi yang dinkui oleh LPL 'Penyuranan Pedowan Petunjuk Teknls dl Bidang, [Pelayanan Keamanan dan Keselamaten Penerbangan lserta Kelancaran Lalu Lintas Penerbangan Fi JMenyasun pedoman standar penyelengaaraan lpelayanan Keamanan dan keslamatan penerbangan seta kslancaran lal lintaspenerbangan [2 |Menyusun pedoman umum petunjak tks pelayanan Keamenan dan keslamaten penerbangan [eta Kelancaran al nas ponerbangan | Ronsutast di Bidang Pelayanan Keamanan dan |xeselamatan Penerbangan serta Kelancaran Lal Lint IPenerbangan Fr [insu l2_[Perorangan JUMLAH UNSUR UTAMA (15/0 U1) JUNSUR PENUNTANG. |PENDUKUNG KEGIATAN TEKNISI PENERUANGAN [>= ]rengajeypeuan a: bidang pelayanan Keamanai dan |xeselamatan penerbangansertaKelancran al ints |penerbangan [Mengaje anu walath pada pondidihan dan pola pegnwai di bidang pelayanaa heamanan dan keelanatn, lpenerbangan sertakelancaran lal lint penerbangan [5 PPeran serta dalam seminalokakarya/konferensV/Kongres [Weng seminar Tokakarya/ Konforenal i bidang Jpelayanan keamanar dan kaselamatan penerbangen cota lkelancaran alu Litas penerbangan sebaga: fe Pemrasaran [b- Moderator 7 peutbahas/nava sumbor le Peeve [G-[Reanggotaan dalam organist profeed ena angola organisasl profes dr fa Pengurus aki [b—Anggote aku [D- Keanggotaan dam Tim Fenila Angka Kredit Jabatan leungslonal Teknist enerbangan "Menjadi Anggote Tim Perla Angka Kredit abatan [Fungsional Tekaisi Penerbangan IE [Perolehan Pagan Penghargaas/Tanda Jaa mperoleh penghargaan/anda Jana Sulya Lancana Kaya Satya ats press keronye je 30 (ga puluh hun) [> 20 (dua puluh tahun) [= 10 epaluh tahuny IF [Perolchan Gelar Kesrjanaan lainnya [Memperleh gelarKesarjnaan liana yang Wdak seal dengan bdangtugas fs Diploma it [bDiplom I JUMLAH UNSUR FENUNJANG. Batis keplatan jenjang jabatan dl atas/ di bawah °) TJUMLAH UNSUR UTAMA DAN UNSUR PENUNJANG +) Dicoet yang dak peri BuatsKeglatan Jonjang jabatan di tay aah *) TJUMLAH UNSUR UTAMA DAN UNSUK PENUNJANG. + Dicoret yang tidak per |LAMPIRAN PENDUKUNC DUIPAK. 1 Surat Permyataan melakukan kegitan pelayanan keamanan dan keselamatan penerbangan seta kelancean al tas penerbangan 2 Casas Pannatnon wala Hoptan Pengambargan Profs 5. Surat Permyataan melakukan Kegiatan Penurjang tgas Teknsi Penerbangen 4 dan seteruanye a TV. [oatatan Pejabat Pex 2 1 2 4 dan seteruanye (at) (cama pejabat pengusul) V. |Catatan Anggota Tm Peni: 2 ‘i 4 dan seterusnya i Wr. (Nama Perla 11) ‘Vi |catatan Ketua Tim Penilal: 1 2 3 44 dan setrusny ‘Ketua Tim Pei (Nama) Lampiran X_ Peraturan Menteri Perhubungan Nomor Tanggal MEKANISME PENETAPAN ANGKA KREDIT TEKNISI PENERBANGAN UNIT PELAKSANA TEKNIS ‘Teknisi Penerbangan + Menyiapakan buku harian dan mengesahkanannya [7] - Menyiapkan surat-surat pendukung pelaksanaan tugas sesuai kketentuan yang berlaku. ‘Atasan Langsung ~ Memeriksa buku harian dan memberikan pengesahan pesetujuan ~ Memeriksa surat-surat bukti pendukung Pelaksanaan Tugas + Menyiapkan dan mengesahkan surat-surat pernyataan Pelaksanaan Tugas Pokok, Penunjang dan Pengembangan ~ Memeriksa buku harian, surat-surat bukti pendukung dan surat- Kabandara surat penyataan | = Menyiapkan dan mengesahkan Daftar Usulan Penetapan Angke Kredit (DUPAK) | ~ Mengusulkan DUPAK ke Tim Penilai Direktorat ~ Menyampaikan PAK ke yang bersangkutan | Lo = Menilai angka kredit Gol ruang I/a s/d IL1/d. Tim Penilai DIRJEN = Menyampaikan hasil penilaian angka kredit ke pejabat Penetap Angka Kredit. t 1 1 1 = Menyampaikan PAK ke unit pengusu yang bersangkutanl Penetapan Angka | _ _ _ Kredit (PAK) L---4 Lampiran XI Peraturan Menteri Perhubungan Nomor : KM. 2 Tahun 2007 Tango) 2 0 Jenun.! 9A MEKANISME PENETAPAN ANGKA KREDIT ‘TEKNISI PENERBANGAN DIPERBANTUKAN H = Menyiapakan buku harian dan mengesahkanannya ~ Menyiapkan surat-surat pendukung pelaksanaan tugas sesuai ketentuan yang berlaku. ~ Memeriksa buku harian dan memberikan pengesahan pesetujuan ~ Memeriksa surat-surat bukti pendukung Pelaksanaan Tugas ~ Menyiapkan dan mengesahkan surat-surat pernyataan Pelaksanaan Tugas Pokok, Penunjang dan Pengembangan = Memeriksa buku harian, surat-surat bukti pendukung dan surat- surat penyataan ~ Menyiapkan dan mengesahkan Daftar Usulan Penetapan Angka Kredit (DUPAK) ~ Mengusulkan DUPAK ke Tim Penilai.Direktorat - Menyampaikan PAK ke yang bersangkutan ‘Tim Penilai DIRJEN Penetapan Angka Kredit (PAK) |e — ~ Menilai angka kredit Tekpen Gol ruang Il/a s/d IIl/d . ~ Menyampaikan hasil penilaian angka kredit ke pejabat Penetap ‘Angka Kredit ~ Menyampaikan PAK ke unit pengusul yang bersangkutan L--| MENTERI PERHUBUNGAN utd. MM. HATTA RAJASA

You might also like