You are on page 1of 2

BAB 5

ARRAY

5.1 Array pada Bahasa R

Matriks merupakan bentuk khusus dari Array. Array adalah jenis data yang seperti
matrix tapi bisa mempunyai lebih dari dua dimensi.

Perintah untuk membuat Array adalah: array ; dim ; as.array

Akses terhadap objek array, mirip dengan matriks. Array juga menggunakan operator [].
Output yang diperoleh bisa berupa vektor, matriks atau array dengan dimensi yang sama atau
lebih rendah

Code dibawah ini digunakan untuk menggenerate array

# membuat dua vector dengan banyaknya data (length) yang berbeda

vector1 <- c(5,9,3)

vector2 <- c(10,11,12,13,14,15)

# Dua vector tersebut digunakan untuk menginput data array

result <- array(c(vector1,vector2),dim = c(3,3,2))

print(result)

,,1

[,1] [,2] [,3]

[1,] 5 10 13

[2,] 9 11 14

[3,] 3 12 15

,,2

[,1] [,2] [,3]


23

[1,] 5 10 13

[2,] 9 11 14

[3,] 3 12 15

Contoh 1 :
> p = array(c(800,900,1000),c(2,1,3))
> p
, , 1

[,1]
[1,] 800
[2,] 900

, , 2

[,1]
[1,] 1000
[2,] 800

, , 3

[,1]
[1,] 900
[2,] 1000

Contoh 2:
> l = array(c('jesica','enjel','tabita'),c(1,3,4))
> l
, , 1
[,1] [,2] [,3]
[1,] "jesica" "enjel" "tabita"

, , 2

[,1] [,2] [,3]


[1,] "jesica" "enjel" "tabita"

, , 3

[,1] [,2] [,3]


[1,] "jesica" "enjel" "tabita"

, , 4

[,1] [,2] [,3]


[1,] "jesica" "enjel" "tabita"

You might also like