You are on page 1of 7
RISTEK-BRIN KEMENTERIAN RISET DAN TEKNOLOGI/ BADAN RISET DAN INOVASI NASIONAL )EPUTI BIDANG PENGUATAN RISET DAN PENGEMBANGAN Gedung II BPPT Lantai 19 — 20, Jalan M.H. Thamrin No. 8, Jakarta 10340 ‘Telepon 021-3162222 Ext. 9702, 9782, 9707; Faksimile 021-3101728 KEPUTUSAN KUASA PENGGUNA ANGGARAN DEPUTI BIDANG PENGUATAN RISET DAN PENGEMBANGAN KEMENTERIAN RISET DAN TEKNOLOGI/BADAN RISET DAN INOVASI NASIONAL NOMOR 14/E1/KPT/2021 TENTANG PENETAPAN PENERIMA INSENTIF PROGRAM PENGEMBANGAN TEKNOLOGI INDUSTRI TAHUN ANGGARAN 2021 KUASA PENGGUNA ANGGARAN DEPUTI BIDANG PENGUATAN RISET DAN PENGEMBANGAN KEMENTERIAN RISET DAN TEKNOLOGI/BADAN RISET DAN INOVASI NASIONAL, Menimbang Mengingat + a bahwa dalam rangka pelaksanaan program penugasan kompetitif nasional, Deputi Bidang Penguatan Riset dan Pengembangan Kementerian Riset dan Teknologi/Badan Riset dan Inovasi Nasional memberikan pendanaan Program Pengembangan Teknologi Industri Tahun Anggaran 2021; bahwa telah dilakukan seleksi dan evaluasi secara seksama terhadap proposal Program Pengembangan Teknologi Industri Tahun Anggaran 2021; bahwa berdasarkan hasil seleksi dan evaluasi sebagaimana dimaksud pada huruf b, perlu menetapkan penerima insentif Program Pengembangan Teknologi Industri Tahun Anggaran 2021; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, huruf b, dan huruf c, perlu menetapkan Keputusan Deputi Bidang Penguatan Riset dan Pengembangan Kementerian Riset dan Teknologi/Badan Riset dan Inovasi Nasional tentang Penetapan Penerima Insentif Program Pengembangan Teknologi Industri Tahun Anggaran 2021; Undang-undang Nomor 11 Tahun 2019 tentang Sistem Nasional Penelitian, Pengembangan dan Penerapan [imu Pengetahuan dan Teknologi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 148, Tambahan Lembaran Negara Republik Indoesia Nomor 6374); Peraturan Pemerintah Nomor 20 Tahun 2005 tentang Alih Teknologi Kekayaan Intelektual serta Hasil Penelitian dan Pengembangan Oleh Perguruan Tinggi dan Lembaga Penelitian dan Pengembangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 43, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4497); Peraturan Presiden Nomor 38 Tahun 2018 tentang Rencana Induk Riset Nasional Tahun 2017-2045 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 64); 10. Tile 12. 13. 14. 15. Peraturan Presiden Nomor 50 Tahun 2020 tentang Kementerian Riset dan Teknologi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 89); Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 33) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2021 tentang Perubahan atas Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 63); Keputusan Presiden Nomor 113/P Tahun 2019 tentang Pembentukan Kementerian dan Pengangkatan Menteri Kabinet Kerja Periode Tahun 2019-2024; Peraturan Menteri Keuangan Nomor 112/PMK.02/2020 tentang Standar Biaya Keluaran Tahun Anggaran 2021 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 945); Peraturan Menteri Keuangan Nomor 119/PMK.02/2020 tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2021 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 976); Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor 14 Tahun 2015 tentang Panduan dan Pelaksanaan Program Pengembangan Teknologi Industri Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 976); Peraturan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Nomor 21/M/Kp/III/2015 tentang Pembentukan Program Pengembangan Teknologi Industri di Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi; Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor 42 Tahun 2016 tentang Pengukuran dan Penetapan Tingkat Kesiapterapan Teknologi (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 1010); Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor 27 Tahun 2019 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor 69 Tahun 2016 tentang Pedoman Pembentukan Komite Penilai dan/atau Reviewer dan Tata Cara Pelaksanaan Penilaian Penelitian dengan Menggunakan Standar Biaya Keluaran (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 396); Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor 20 Tahun 2018 tentang Penelitian (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 759); Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor 38 Tahun 2019 tentang Prioritas Riset Nasional Tahun 2020-2024 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun. 2019 Nomor 1269); Keputusan Menteri Riset dan Teknologi/Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional Nomor 2/M/KPT/2021 tentang Pejabat Perbendaharaan pada Satuan Kerja Deputi Bidang Penguatan Riset dan Pengembangan Kementerian Riset dan Teknologi/Badan Riset dan Inovasi Nasional. Menetapkan KESATU KEDUA. KETIGA KEEMPAT 3 MEMUTUSKAN: KEPUTUSAN KUASA PENGGUNA ANGGARAN DEPUT! BIDANG PENGUATAN RISET DAN PENGEMBANGAN KEMENTERIAN RISET, DAN TEKNOLOGI/BADAN RISET DAN INOVASI NASIONAL TENTANG PENETAPAN PENERIMA INSENTIF PROGRAM PENGEMBANGAN TEKNOLOGI INDUSTRI TAHUN ANGGARAN 2021. Menetapkan Penerima Insentif Program Pengembangan Teknologi Industri Tahun Anggaran 2021 sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan Kuasa Pengguna Anggaran ini. Judul Proposal sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU merupakan hasil seleksi dan evaluasi dari Kementerian Riset dan Teknologi/Badan Riset dan Inovasi Nasional yang ditetapkan sebagai Penerima Pembiayaan Program Pengembangan Teknologi Industri Tahun Anggaran 2021. Pendanaan Program Pengembangan Teknologi Industri ini dibebankan pada Dafiar Isian Pelaksanaan Anggaran Deputi Bidang Penguatan Riset dan Pengembangan Kementerian Riset dan Teknologi/Badan Riset dan Inovasi Nasional Tahun Anggaran 2021 yang relevan. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 15 April 2021 KUASA PENGGUNA ANGGARAN ‘Tl BIDANG PENGUATAN 4 LAMPIRAN KEPUTUSAN KUASA PENGGUNA ANGGARAN DEPUTI BIDANG PENGUATAN RISET DAN PENGEMBANGAN KEMENTERIAN RISET DAN TEKNOLOGI/ BADAN RISET DAN INOVASI NASIONAL NOMOR 14/E1/KPT/202 TENTANG 1 PENETAPAN PENERIMA INSENTIF PROGRAM PENGEMBANGAN TEKNOLOGI INDUSTRI TAHUN ANGGARAN 2021 PENERIMA INSENTIF PROGRAM PENGEMBANGAN TEKNOLOGI INDUSTRI TAHUN ANGGARAN 2021 DUKUNGAN eau LEMBAGA No JUDUL ANGGARAN | peneueu, | LITBANG/ TA. 2021 INDUSTRI BIDANG ENERGI Uji Reliabilitas Turbin Angin 1 pee Dana Handika KW dan Optimasi O & M Di Desa : PT Awina Sinergi 1 | Femnasi, Kabupaten Timor Rp120,000,000 | Swi Saputra | Indonesia Tengah Utara, NTT Pengembangan Tabung LNG ; . PT Tritunggal Dengan Ukuran Disesuaikan Dipl.-Ing. A. 2 | Dengan Kebutuhan Penggunaan | 8P150,000,000 | 24m 'Bane | Prakarsa Global Pada Truck Dan Kapal (PT TPG) Fabrikasi Sistem Penyimpanan Bahan Bakar Nuklir Bekas Tipe Dr. Dipl.-Ing. 3 ice (DEy Seas GRA Rp150,000,000 | Pu piPLin® | BATAN Material Testing Reactor (MTR) Dr. | Intelligent Power Management Universitas 4) Spaen a One mae Rp150,000,000 | Muhammad | nivers __| Ary Murti Optimalisasi Kinerja Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro Dr. Tineke Melalui Pengontrolan Tegangan _| Rp150,000,000 | Saroinsong, dan Debit Air Turbin Ulir Archimedes Berbasis IOT Politeknik Negeri Manado Pengembangan Produksi Sumber Tertutup Radioisotop Skandium- 46 (46Sc) Untuk Standard Source Alat Sistem Pemantauan Radiasi. Badan Tenaga Nuklir Nasional Development Sistem Informasi SPRL (Sistem Pemantauan 7 | Radiasi Lingkungan) Berbasis | Rp220,000,000 | (9472. Azuman_| [len Industri GIS (Geographical Information —— (Perses System) g | Pengembangan Penyala Motor | 2474 000,000 aT PT Adi Multi Roket untuk Rudal Merapi p00 ipa » | Teknologi Pengembangan LMS (Loitering Munition System) Sebagai , 9 | Aplikasi Modern Warfare ~ Rp60,000,000 | Munaumad | Pieeaeem Se ee eens Lutfi, ST., MT. | Indonesia Platform Swarm UAV MiniBe Pengembangan Direct Drive Sunanto | Vimana 10 | Rotor dan Blade Pada Micro Rp55,000,000 | Regan a Recon Helicopter Pembuatan Material Feedstock Metal Injection Molding (MIM) Fe ; in| eu Rp77,000,000 Wira Kusema, | P? Pindad Dalam Rangka Mendukung 000 ear caer | (Beroero) Kemandirian Bahan Baku ue Material Pada Komponen Senjata BIDANG KESEHATAN DAN OBAT Pengembangan Brain ECVT sebagai Instrumen Pencitraan ar. Ricki Bami | Universitas 12 | Otak yang bersifat Non-Invasive, | Rp77,000,000 | 45. Rizk’ PAM | Mutammadiyah Real-Time, dan Mobile untuk » Ph.D | prof DR. HAMKA Epilepsi Pengembangan Suplemen Kesehatan dari Umbi Yacon (Smallanthus sonchifolius) Sebagai Sumber Difructose br uot pu ‘Anhydride Ill (DFA 3) dan = . ~ Pusat 13 | Fructooligosaccharides (FOS) p94,000,000 | Tjandrawati, | Penelitian Kimia Melalui Reaksi Enzimatis Untuk a Peningkatan Penyerapan Kalsium dan Membantu Sistem Pencernaan Peningkatan Kapasitas Produksi ; Yodium-131 Bebas Pengemban ia Pusat Teknologi (Tahun Ke-2): Validasi Produksi ; ioisotop 14 | Yodium-131 Sebagai Bahan Aktif | RP60,000,000 | Saptiama, M- | Radiofarmaka- Obat Sediaan Oral Untuk Terapi BATAN Kanker Tiroid Penelitian Klinis Kebermanfaatan ‘Teknologi ECCT(Electro- Irwan Barlian | esyp py. 15 | Capacitive Cancer Therapy) Pada | Rp94,000,000 | Immadoel Haq, | SSD Dr Kanker Astrositoma Derajat dr., Sp.BS (K) ‘Tinggi Secara In Vivo Tahun Ke-2 Pengembangan Generator 3 Dimensi Manufaktur Aditif Akurat Berdasarkan Citra Medis icc cnn 16 | Untuk Perencanaan Bedah Rp 105,000,000 | §- 9: Sepuluh Tengkorak Kepala dan 2 Beer Suheas Wee M.Sc.,Ph.D. | Nopember (Program Lanjutan) Pengembangan Perangkat ‘ae Kedokteran Multi Probe untuk : : 17 | Bragnosa Dini Kanker Berbasis | RP110,000,000) Siregar $.Si,_| PREN BATAN Nuklir : Klis Blot Prototipe Detektor Satri Uni inis Pilot Prototipe Detektor tria iniversitas 18 | aritmia 3-Channel Berbasis Rp100,000,000 | Vandala, PhD | Telkom Sinyal Elektrokardiogram (EKG) BIDANG MATERIAL MAJU DAN BAHAN BAKU prea cm RE Lateks Karet Alam i yang ‘eknnologi Karet - 19 | Bebas Nitrosamin dan Protein | RP105.000,000 | Ramadhan, | pusat Penelitian Alergen dalam Skala Industri : : Karet Pengembangan Mesin Produksi Powder Berbasis Metode a 20 | Atomisasi Untuk Meningkatkan | Rp100,000,000 | Didi Aryanto, | Pusat Cepeiitian Daya Saing Industri Timah z Nasional _ Machine (UFM) Mult Fungeis Drags | pusat Penelitian jachine iti Fungsi: it 21 | UTM, High Temperature UTM, | RP100,000,000 tai Fisika LIPI Fatigue Test dan Creep Test Lokal Untuk Mendukung Analisis Struktur Industri Nasional Pengujian Prototipe Sistem Inspeksi Berbasis Magnetic . Universitas Induction Tomography untuk Dr. Didied 22 | Pengendalian dan Monitoring _| RP 105.000,000 | iiaryono, MT. | Sultan Ageng Kualitas Pipa Baja di PT KHI Pipe Tirtayasa Industries a _ Pengembangan Nano Silika Dr. Murni Pusat Penelitian 23 | Presipitat Sebagai Bahan Baku | Rp50,000,000 | Handayani, M. | Metalurgi dan Industri Konstruksi Se Material-LIPI__ Pengembanngan Radioskopi Digital sebagai Perangkat a Badan Tenaga 24 | inspeksi untuk Mendeteksi p68,000,000. || Shoper Nuklir nasional Ketidaksesuaian oan. Pengembangan Batik Antibakteri Balai Besar di IKM Batik dengan aitienah Kerajinan dan 25 | Memanfaatkan Nanopartikel ZnO | Rp84,000,000 | Wunanelt | Batik yang disintesis dari Limbah Kementerian Industri Baja a Perindustrian BIDANG PANGAN Pengembangan Metode Memproduksi Pupuk Srop (Humus Sintetis) Dan Bahan Baku Pakan Skala Pra-Industri Menjadi Metode Memproduksi Dr. Agus Universitas 26 | pupuk Mikronutrien (Cu, Mn, Zn | RP50.000,000 | Kuncaka DEA | Gadjah Mada Dil) Terlapis Pada Humus Sintetik Dan Memproduksi Bahan Baku Pakan (Protein Cair) Skala Komersial (Lanjutan) Fengembangan Mesin 3D Printer Dr-Eng, Cokelat Untuk Mendukung ene 27 | Kemajuan Teknolog} Industsi | RP20,000,000 | Herianto, ST, | UGM Cokelat Indonesia ee ‘Otomasi Pengendalian Mini Crane Grabber dengan Joystick Untuk Pengangkatan Dan Drilr. Rear 28 | Peletakan Tandan Buah Kelapa | Rp39,990,000 | Harsawardana, it Sawit Secara Otonom Untuk M.Eng. a Meningkatkan Produktifitas dan Ergonomika Alat (Lanjutan) BIDANG TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Pengembangan dan Pengujian Autopilot Flight Controller dan Dr. Andi ce 29 | Ground Control Station (GCS) Rp79,000,000 | Dharmawan, Gadjah Mada sebagai Sistem Avionik Pesawat S.Si., MCs. a Tanpa Awak (Drone) - (Lanjutan) Pengembangan Sistem Pemantau Ketinggian Air pada Banyak Titik Dr. Danang | triversitas 30 | di Aliran Sungai Berbasis Rp100,000,000 | Lelono, S.Si., Gadjah Mada Jaringan Sensor dan Internet of MT. ‘Things (loT) Pengembangan Industri Nasional Dalam Sistem Pengukur Dr. Ir. Sensus 31 | Hidrometeo Melalui Produksi Rp135,000,000 | Wijonarko, P2 Fisika - LIPI Kalibrator Pengukur Curah M.Sc. Hujan Berbasis Web (2021) Implementasi Pengamanan Prof Dr . . 32 | Ruang Penyimpan Virus berbasis | Rp100,000,000 | Maman baa Internet of Things (oT) Abdurohman menggunakan Platform STMT OpenMTC Tahun ke-3 BIDANG TRANSPORTASI Pengembangan Kualitas Cushion Gum Berbasis Karet Alam Pada Aplikasi Vulkanisir Untuk Dr. peed 33 | Meningkatkan Kualitas Ban Truk | Rp72,000,000 | Rahmaniar, | Austr Dan Keamanan Sclama ST, M.Si EeiENPEEaT Berkendara (Lanjutan Tahap 1) Pengembangan Produk Komposit Dr. Sasa Polyurethane Adhessive dan Sofyan Pusat Penelitian 34 | Serat Alam Untuk Insulator Rp97,000,000 | Munawar, Biomaterial LIP Badan Gerbong Kereta Api S.Hut., MP. Pengembangan dan Pengujian tikianek Prototipe Passenger Information onanae Politeknik Negeri 35 | System Kereta dengan Data p111,000,000 | Eel Retoeys. | Madina Logger dan Online Tracking Se Pengembangan Smart Strain Gauge Terintegrasi Bridge Rika Novita — 36 | Aeroelastic Monitoring System | Rp70,000,000 | Wardhani, ee Nees Untuk Pemeliharaan S1T.M.T. ——— Infrastruktur Nasional Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 15 April 2021 PENGGUNA ANGGARAN NBIDANG PENGUATAN PENGEMBANGAN,

You might also like