You are on page 1of 1
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA ep BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN @ ‘SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN lj Jalan Hang Jebat 3 Blok F3 Kebayoran Baru Jakarta Selatan 12120 Telepon : (021) 724 5517 - 7279 7302 Faksimile (021) 7279 7508 Laman (Website) : www.bppsdmk.depkes.go.id GERMAS PENGUMUMAN TAHAP II (AKHIR) PANITIA NASIONAL SELEKS!I MAHASISWA BARU BERSAMA (SIMAMA) BERBASIS PORTOFOLIO POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN TAHUN AKADEMIK 2020/2021 NOMOR : PP.01.01/3/ 4066 /2020 Diumumkan kepada peserta Seleksi Mahasiswa Baru Bersama (SIMAMA) Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Tahun Akademik 2020/2021, bahwa Nomor Peserta Saudara LULUS NOMINASI TAHAP II (AKHIR) Pimpinan beserta seluruh sivitas akademika Politeknik Kesehatan Kemenkes mengucapkan selamat atas keberhasilan Saudara. Kepada Calon Mahasiswa Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (Sipenmaru) Bersama Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Tahun Akademik 2020/2021 yang dinyatakan lulus seleksi Tahap II (Akhir) diberitahukan hal-hal sebagai berikut : 1, Harap berhati-hati terhadap berita dan/atau pengumuman baik bersifat daring (online) maupun luring (offline) yang mengatasnamakan Panitia Seleksi Mahasiswa Baru Bersama (SIMAMA) yang kemungkinan beredar, termasuk di lingkungan Kampus Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan sendiri. Berita dan Informasi resmi tentang SIMAMA hanya disampaikan melalui laman _http’//simama- poltekkes.kemkes.co.id/ dan laman sipenmaru Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan masing-masing. Kami tidak bertanggungjawab terhadap informasi yang disampaikan di luar laman tersebut. 2. Calon Mahasiswa yang lulus Tahap I (Akhir) UTAMA selanjutnya diwajibkan melakukan registrasi admnistrasi dan akademik ke Poltekkes tempat Calon Mahasiswa diterima pada tanggal 01 - 08 Juli 2020. Adapun jadwal pelaksanaan dan tata cara registrasi administrasi serta akademik ditetapkan oleh Poltekkes masing- masing, 3. Pengumuman pemanggilan peserta berikutnya, yang dinyatakan Iulus nominasi Tahap Il (Akhir) dari Calon CADANGAN untuk mengisi Calon UTAMA yang Tidak Mendaftar Ulang, akan dilakukan oleh Poltekkes setempat pada tanggal 09 Juli 2020 melalui laman website atau menghubungi Poltekkes yang bersangkutan. Jadwal Pengumuman pemanggilan CADANGAN tahap berikutnya ditentukan oleh masing- masing Poltekkes. 4, Dimohon kepada seluruh calon mahasiswa yang lolos Tahap Il (Akhir) baik UTAMA maupun CADANGAN untuk selalu aktif mengunjungi laman website masing-masing Poltekkes atau menghubungi Poltekkes setempat. Demikian atas perhatiannya disampaikan terima kasih, Jakarta, 30 Juni 2020 aanitia SIMAMA , M.Kes.

You might also like