You are on page 1of 3
Denis, Metade dan Prasedur Copyright © 2013 ISBN: 978-602-9413-96-0 ISBN (E) : 978-623-218-219-6 13,5 x 20,5 cm xiv, 314 him Cetakan ke-3, Maret 2015 Cetakan ke-2, Maret 2014 Cetakan ke-1, April 2013 Kencana. 2013.0421 Penulis Prof. Dr. H. Wina Sanjaya, M.Pd. Desain Sampul tambra23@yahoo.com Penata Letak Riefmanto Percetakan PT Fajar Interpratama Mandir Penerbit KENCANA (Divisi dari PRENADAMEDIA Group) Jl, Tambra Raya No. 23 Rawamangun - Jakarta 13220 Telp: (021) 478-64657 Faks: (021) 475-4134 e-mail: pmg@prenadamedia.com www.prenadamedia.com INDONESIA Dilarang mengutip sebagian atau seluruh isi buku ini dengan cara apa pun, termasuk dengan cara penggunaan mesin fotokopi, tanpa izin sah dari penerbit. nelitian dan jenis data yang bagaimana yang akan kita peroleh. Dilihat dari cara penyampaiannya, angket dapat dibedakan menjadi angket langsung dan angket tidak langsung. Angket langsung adalah angket yang digunakan apabila peneliti ingin memperoleh informasi langsung dari responden. Dengan kata lain orang yang diharapkan opini dan pendapatnya langsung mengisinya sendiri sesuai dengan petunjuk pengisiannya Angket tidak langsung adalah angket yang diisi oleh responden tentang keadaan orang lain. Dilihat dari bentuk struktur jawabannya, angket dapat di- bedakan menjadi angket berstruktur dan angket tidak berstruk- tur, angket berstruktur adalah angket yang setiap pertanyaan atau pernyataan angket sudah ditetapkan jawabannya, jadi responden tinggal membubuhkan tanda tertentu sesuai dengan petunjuk pengisiannya. Oleh karena angket berstruktur sudah ditentukan pengisiannya,maka angket ini juga dinamakan angket tertutup. Salah satu keuntungan dengan menggunakan angket model ini adalah hasilnya mudah diolah dan dianalisis, oleh karena pola jawaban setiap responden seragam. Berikut ini contoh angket berstruktur atau angket tertutup. Mengapa saudara memilih jurusan IPA? Kemukakan tiga alasan yang mendorong saudara. Berilah angka 3 bila alas an itu sangat penting, angka dua bila alasan itu cukup penting dan angka satu bila alasan itu kurang penting. Lulusan IPA mudah untuk melanjutkan ke perguruan tinggi (...) Mata pelajaran di jurusan IPA lebih menantang untuk dipe- lajari(...) Karena dorongan orang lain (...) o SSS as” ae

You might also like