You are on page 1of 1
PT. GARIS PUTIH SEJAJAR JASA KONSULTANSI PENGAWASAN TEKNIK JALAN DAN JEMBATAN =GPS. KEGIATAN PEMBANGUNAN FLY OVER MRANGGEN, —. BIDANG WILAY AH TIMUR eee TA. 2020 Nomor = 12/PT.GPS/GNF/111/2021 Semarang, 03 Maret 2021 Lampiran — : 1 (satu) berkas Kepada Yth General Superintendent * & Penyedia Jasa PT. Brantas Abipraya (Persero)-PT. Heroni Karya Semesta. KSO “> Di Tempat Safa TS, Perihal _: ‘Pelaksanaan Pekerjaan Beton untuk Perkerasan Beton dengan Tulangan Ganda (Fast Track 24 Jam) Paket Pembangunan Fly Over Ganefo (Mranggen) Berdasarkan SSUK : Pasal 15, Tugas dan Wewenang Pengawas Pekerjaan butir : 15.3.b, Memberikan ijin dimulainya setiap tahapan pekerjaan 15.3.e. Menghentikan setiap pekerjaan yang tidak memenuhi persyaratan dan Pasal 15.4 Penyedia berkewajiban untuk melaksanakan perintah Pengawas Pekerjaan yang sesuai dengan kewenangan Pengawas Pekerjaan dalam kontrak ini, Melihat, menganalisa kondisi lapangan dimana lokasi yang akan dilaksanakan pengecoran Beton untuk Perkerasan Beton dengan Tulangan Ganda (Fast Track 24 jam) belum memenuhi persyaratan untuk dilaksanakannya pekerjaan tersebut, maka kami tidak merekomendasikan pekerjaan tersebut untuk dilaksanakan. Dasar pertimbangan kami adalah : 1. Suhu temperature udara di lokasi kegiatan mencapai 31,1°C. 2. Tidak terdapat tenda perlindungan yang memadai untuk menghindarkan paparan sinar matahari secara langsung terhadap beton yang tergelar. Demikian hasil analisa kami di lapangan Paket Pembangunan Fly Over Ganefo (Mranggen) atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih. Konsultan Pengawas PT. Garis Putih Sejajar Tembusan : 1. Kepala Bidang Pelaksana Jalan Wilayah Timur Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga Dan Cipta Karya Provinsi Jawa Tengah Selaku PPKom

You might also like