You are on page 1of 6
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA Kampus Universitas Negeri Jakarta, Jalan Rawamangun Muka, Jakarta 13220 Telepor mn Rektor: 4893854, WR I: 4895130, WR II: 4893918, WR III: 4892926, WR IV: 4893982, BUK: 4750930, BAKHUM: 4759081, BK: 4752180 Humas: 4898486 Laman www.tmnj.ac.id KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA NOMOR ; 386/UN39/TM.01.02/2020 TENTANG PENETAPAN KELOMPOK UANG KULIAH TUNGGAL (UKT) BAGI MAHASISWA JALUR SNMPTN, SBMPTN, DAN PENMABA MANDIRI UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA TAHUN AKADEMIK 2020/2021 Menimbang Mengingat REKTOR UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA, a. bahwa dalam rangka meningkatkan pelayanan di bidang Pendidikan bagi seluruh lapisan masyarakat, khususnya bagi mahasiswa di lingkungan Universitas Negeri Jakarta Tahun Akademik 2020/2021 yang lulus jalur seleksi ujian masuk baik melalui jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN), Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN), dan Seleksi Mandiri melalui Penerimaan Mahasiswa Baru (PENMABA MANDIRI) Universitas Negeri Jakarta, perlu menetapkan biaya yang ditanggung oleh mahasiswa sesuai dengan kemampuan ckonomi mahasiswa, orangtua mahasiswa, atau pihak lain yang membiayainya; bahwa dalam rangka pelaksanaan Peraturan Menteri Riset, ‘Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor 39 Tahun 2017 tentang Biaya Kuliah Tunggal dan Uang Kuliah Tunggal pada Perguruan Tinggi Negeri di lingkungan Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi perlu ditetapkan besaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) baru yang berlaku pada Tahun Akademik 2020/2021; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana disebutkan pada huruf a dan huruf b diatas perlu ditetapkan dengan Keputusan Rektor Universitas Negeri Jakarta tentang Penetapan Kelompok Uang Kuliah Tunggal (UKT) Bagi Mahasiswa Jalur SNMPTN, SBMPTN, dan PENMABA MANDIRI Universitas Negeri Jakarta Tahun Akademik 2020/2021; Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 158, Tambahan Negara Republik Indonesia Nomor 5336); Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 48) ‘sebagaimana telah diubah dengan perubahan__terakhir Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 74 Tahun Menetapkan 2012 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 171, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5340); 3. Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 16, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5500); 4. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 145/PMK.05/2015 tentang Tarif Layanan Badan Layanan Umum Universitas Negeri Jakarta pada Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi; 5. Peraturan Menteri Risct, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Nomor 44 Tahun 2016 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Negeri Jakarta (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 1205); 6. Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor 39 Tahun 2017 tentang Biaya Kuliah Tunggal dan Uang Kuliah Tunggal pada Perguruan Tinggi Negeri di Lingkungan Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 779); 7. Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor 42 Tahun 2018 tentang Statuta Universitas Negeri Jakarta (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 1382); 8. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 6 Tahun 2020 tentang Penerimaan Mahasiswa Baru Program Sarjana pada Perguruan Tinggi Negeri (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 50); 9. Keputusan Menteri Keuangan Nomor 440/KMK.05/2009 tentang Penetapan Universitas Negeri Jakarta pada Departemen Pendidikan Nasional sebagai Instansi Pemerintah yang menerapkan Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum; 10. Keputusan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor 32030/M/KP/2019 tentang Pengangkatan Rektor Universitas Negeri Jakarta Periode Tahun 2019-2023; 11. Keputusan Rektor Universitas Negeri Jakarta Nomor 377/UN39/KU.00.01/2020 tentang ‘Sumbangan Pengembangan Universitas bagi Mahasiswa Seleksi Jalur Mandiri Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Negeri Jakarta; MEMUTUSKAN: KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA TENTANG PENETAPAN KELOMPOK UANG KULIAH TUNGGAL (UKT) BAGI MAHASISWA JALUR SNMPTN, SBMPTN, DAN PENMABA MANDIRI UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA TAHUN AKADEMIK 2020/2021. KESATU KEDUA KETIGA KEEMPAT ‘Tembusan: Wakil Rektor; Menetapkan Kelompok Uang Kuliah Tunggal (UKT) Bagi Mahasiswa Jalur SNMPTN, SBMPTN, dan PENMABA MANDIRI Universitas Negeri Jakarta Tahun Akademik 2020/2021 sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini yang disesuaikan dengan penghasilan/kemampuan ekonomi Orang Tua/Wali Mahasiswa dengan ketentuan: a. Bagi Mahasiswa Jalur SNMPTN, SBMPTN, dan PENMABA MANDIRI berlaku UKT Kelompok I sampai dengan Kelompok vin; b. Bagi Mahasiswa Bidik Misi berlaku UKT Kelompok Bidik Misi ‘sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan; ¢. Bagi Mahsiswa Asing, Mahasiswa Kelas Internasional, dan Mahasiswa Jalur Kerja Sama sesuai dengan ketentuan Peraturan perundang-undangan. : Bagi Mahasiswa Jalur PENMABA MANDIRI selain ditetapkan besaran Uang Kuliah Tunggal sebagaimana dimaksud dalam Diktum KESATU, diberlakukan pula Sumbangan Pengembangan Universitas yang ditetapkan dengan Keputusan Rektor Universitas Negeri Jakarta. Pembayaran uang kuliah dilakukan di bank yang ditunjuk Universitas Negeri Jakarta, yakni Bank Negara Indonesia (BNI) dan Bank Tabungan Negara (BTN) bagi Mahasiswa Program Sarjana (S- 1), dan Bank Mandiri bagi Mahasiswa Program Diploma (D-3). Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 31 Maret 2020 Dekan dan Direktur Pascasarjana; Ketua Lembaga; Kepala Biro; Kepala UPT; Kepala Kantor Admisi Kepala Bagian Keuangan; Kepala Sub Bagian Hukum dan Tatalaksana. LAMPIRAN KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA NOMOR 1 BBO] VNS9 | 1M.01. 02/2020 TANGGAL —: 31 MARET 2020 TENTANG — : PENETAPAN KELOMPOK UANG KULIAH TUNGGAL (UKT) BAGI MAHASISWA JALUR SNMPTN, SBMPTN, DAN PENMABA MANDIRI UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA ‘TAHUN AKADEMIK 2020/2021 BIAYA KULIAH UANG KULIAH TUNGGAL (PER SEMESTER) JENJANG PROGRAM STUDI TUNGGAL (PER seqesren) | F#0OMPOKKELOMPOR RELOMPOR|RELOMFOK) KELOMPOK KELOMPOK KELOMPOK | RELOMPOR Tr D3__| Aleuntanst 7,011,000 | 800,000 | 7.000.000 | 4.100.000 | 4.300.000 | 4.600.000 | 4.850.000 | 5.560.000 | 6.400.000 | 2.400.000 D3__| Hubungan Masyarakat '.741,000 | 600,000 | 1.000.000 | 4.650.000 | 4.800.000 | 5.000.000 | 5.300.000 | 5.800.000 | 6.200.000 | 2.400.000 ‘D3__| Manajemen Pemasaran 7.011.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.100.000 | 4.300.000 | 4.700.000 | 4.960.000 | 5.560.000 | 6.700.000 | 2.400.000 D3__| Sekretari ‘6.741,000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.100.000 | 4.300.000 | 4.600.000 | 4.880.000 | 5.560.000 | 6.400.000 | 2.400.000 D3__| Tata Boga ‘6.741.000 | 500.000 | 1,000,000 | 4.300.000 | 4.800.060 | 5.300.000 | 5.500.000 | 5.900.000 | 6.400.000 | 2.400.000 D3] Tata Busana 6.741.000 | 600.000 | 1.000.000 | 4.300.000 | 4.660.000 | 5.300.000 | 5.500.000 | 5.900.000 | 6.400.000 | 2.400.000 D3___| Tata Rias 7.011,000 | 500,000 | 1.000.000 | 4.300.000 | 4.800.000 | 5.300.060 | 5.500.000 | 5.900.000 | 6.400.000 | 2.400.000 D3___| Teknik Elektronik 10,142,000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.300.000 | 4.800.000 | _ 5.300.000 | 6.600.000 | 8.000.000 | 9.300.000 | 2.400.000 D3___| Telenik Mesin '9.577,000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.300.000 | 4.800.000 | 5.300.000 | 6.400.000 | 7.600.000 | 8.800.000 | 2.400.000 D3__| Telenike Sip 10,796,000 | 500.000 | 7.000.000 |$.300.000 | 4.800.000 | 5.300.000 | 6.900.000 | 8.600.000 | 10.300.000 | 2.400.000 D3__| Transportaai {9.194.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.300.000 | 4.800.000 | 5.300.000 | 6.500.000 | 7.800.000 | 9.100.000 | 2.400.000 D3__| Useha Jasa Pariwisata 7.753.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.800.000 | 5.000.000 | 8.100.000 | 5.600.000 | 6.160.000 | ~7.100,000 | 2.400.000 ‘Si__| Akuntansi '8.764.000 | 500.000 | 1.000.000 | 3.700.000 | 4.900.000 | 5.500.000 | 6.100.000 | 7.200.000 | 8.400.000 | 2.400.000 'Si__| Bimbingan dan Konseling 6.741,000 | 500.000 | 1.000.000 | 3.000.000 | 3.900.000 | ~ 4.500.000 | 5.100.000 | 5.800.000 | 6.400.000 | 2.400.000 Si__ | Biolog’ 11,218,000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.150.000 | 4.650.000 | 5.250.000 | 6.250.000 | 8.000.000 | 10.000.000 | 2.400.000 Si__| Fiske, 0.786.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.000.000 | 4.500.000 | 5.200.000 | 6.200.000 | 8.000.000 | 10,000,000 | 2.400.000 Si__| mu Agama Tana 6.741.000 | 500,000 | 1.000.000 | 3.100.000 | 3.700.000 | 5.000.000 | 5.600.000 | 5.800.000 | 6.400.000 | 2.400.000 Si__| limu Keolahragaan 1.218.000 | 500.000 | 1.000.000 | 3.200.000 | 4.300.000 | 5.400.000 | 6.500.000 | 7.600.000 | 8.600.000 | 2.400.000 Si__| Rimia 11,218.00 | 500.000 | 1.000.000 | 4.150.000 | 4.650.000 | 5.250.000 | 6.250,000 | 8.000.000 | 10.000.000 | 2.400.000 ‘Si__| Manajemen ‘6.741.000 | 500.000 | 1,000,000 | 3.500.000 | 4.500.000 | 5.000.000 | 5.400.000 | 5.800.000 | 6.400.000 | 2.400.000 'Si__| Manajemen Pendidikan 7,011,000 | 500.000 | 1.000.000 | 3.000,000 | 4.000.000 | 4.700.000 | 6.300.000 | 6,000,000 | 6.700.000 | 2.400.000 'S1__| Matematika ‘9.577.000 | ~ 500.000 | 1.000.000 | 4.000.000 | 4.500.000 | 5.200.000 | 6.200.000 | 8,000,000 | 9.000.000 | 2.400.000 'Si__| Pendidikan Bahasa Arab 7.011.000 | 500.000 | 1.000.000 | 3.900.000 | 4.500.000 | 5.200.000 | 5.900.000 | 6.100.000 | 6.400.000 | 2.400.000 a eee ee 7.011.000 | 500,000 | 1.000.000 | 4.000.000 | 4.700.000 | 5.400.000 | 6.000.000 | 6.400.000 | 6.700.000 | 2.400.000 Si__| Pendidikan Bahasa inggris 6.741.000 | $00,000 | 1,000,000 | 3.900.000 | 4.800.000 | 5.200.000 | 5.900.000 | 6.100.000 | 6,400,000 | 2.400.000 BIAYA KULIAH UANG KULIAH TUNGGAL (PER SEMESTER) SRSIANG: PROGRAM STUDI TUNGGAL (PER [RET OMPOK|KELOMPOK|KELOMPOK|KELOMPOK] KELOMPOK [KELOMPOK] KELOMPOK | KELOMPOK semester) (=>) ee ak " SPOR] KELOMPOK | KELOMPOR Toon Si Pena Baa Topana 7818090} ~ 30066 | 0 50 | "35700006 |-.300 65 | 5.00580 | S05 |“; B00 06 | ~200'000 | a00:000 Si Pein Bahaoe Jemma 6.741000} ~ 300.000 | 1.000.000 | 3 700.000 | 4.306.000 |~.006.000 |-s 600.000 | ~5 900.000 | 600.000 | 2 00.000 Si — | Ponta Bahass Wanda 6.473 00"|~ 00000 000.0003 760:000| 30.000 | ~.00:000 |S 600 00 | ~s 900 00 |e 00:000 2 00:000 Si | Pedi Bakass Francie #: 7a 000 | ~an0:000| +900 00 | Sano :900 | 80:000 {—.300:000 |S 900 |e T00 0 |e ao0.900 | 3 09;900 St [Penden Bisa 3360000 | ~ 0.000 | T000:000 [3.980.000 | "4.800 00 | ~s.a0ec00 | 6 00.000 | 700.000 | ~o:00.000 | 240.000 SI | Peis Buono 7.01000 | ~ 300.000 1:000 00 | 3100: | 3.550.000 |. 100:000 |. 900 00 |. 700000 | 6.700 000 | 2300:000 Si [Penden Fis 3:577:000| 80.000 | 1000000 | 300.000 | 300,000 | 006000 | & 000:000 | ~7a00:000 | ~w:00:000 | 2:00:000 Si [Penang ar1:000| ~00:000 | 1900000 |3.100:000|-2:700;000 | ~4-s06000 |S 000.000 ~s 500.000} ~600:000 | 200°000 ai | Rediikan Gura Fesdidkas Teak | 43,099 | 500.000 | 1.000.000 | 2.000.000 | 2900.000| «500.000 5.100.000 | 5.200.000 | 6.400.000 | 2.400.000 eee ee 7.011.000] 500.000 | 1.000.000 | 2.000.000 | 2.900.000 | 00.000 | 6 100.000 5.200.000 6.400.000 | 2.400.000 Si Pendidikan IPS 6.741.000 | 500.000 | 1.000.000 [3.100.000 | 3.700.000 | 4.500.000 | “5.000.000 | 5.500.000 |" 6.200.000 [3.400.000 ex | Ree Jee Koei 7.011.000 500,000 | 1.000.000 | 2.700.000 | .40.000 | 4.000.000 | 4700.00 400.000 | 6700.00 | 2.400.000 Si | Pendian apinan arg aT B00 | 000001888 00 | 37607900 |”3.40,560 |~4.00.066|-.760 00"). x00 Ban | ~—709;000 | 200;900 Si | Ponian ResjanteneanKekrgr | ——To.87.000 [200000 | 000000 100000 00000 | ~B-00:00 | 6.000.000 770.000 8.300000 2:40,900 Si Petvan Kina 9,960 a0 | ~300'000 00000 | 3 880:000 50.000 |~$.200:000 [6.200 ao0 |~7:500 00 | a00 00 | 2.900.000 Si Peal Lan ian 6:76: 000-| ~s00.000 1000.00 | 000.000 3.900.000 | 50.0005. 100 000 |~§.800.000 | 6400.00 | 2.400.000 Si Pela Loar Seta 6:74 000-| 300.000 000 00"| 000 900 3:00:000 |~a.700:000 5.300 00 |~6:000 000 | 6.700 900 | 2400.00 Si | Penance 9.98000 | ~300:000| 000 00"| S800; | @300:000 |~8.900:000 |. 000 00 700000" ~.900 00 | 2400.00 Fendlan Ponca do si 6.741.000 | 500.000 | 1.090.000 | 3.200.000 | 3.700.000| 4.500.000 | 5.000.000 | s.700.000 | 6.700.000 | 2.400.000 Kewnrganegnvan Si Pendidikan Sejarah 7.011.000 | 500.000 | 1.060.000 | 3.200.000 | 3.700.000 | 4.500.000 | 5.000.000 | 5.700.000 | 6.700.000 | 2.400.000 | Si Pea Se aa 775.000 | ~s00.000| 1.000.000 | «500.000 | 5.200.000 |~:900:000| 6.700.000 7.100.000 7400000 | 2.400000, Si | Penn Seni pe 7.753000 | —s00.000| 100000" 450000 |S 200.000|~s:900:000 6.700.000 |~7-100.000 7200000 | 2:40, 500 Si Pena se Te 7.751000 | 300 00 | 100000" 4300 00" 300:000|~8:300:000 6.700.000 7.100.000 7.200000 2:00 000 Si | Pein Sola 6 741:000| 500.000 | 1.500.000 3 100.000 | .70.000 |~4.50.000 5000 00"| 5.500 000 |~6409.000| 2.400.000 Si | Pela Teta Boge 70.547.000 | ~s00 000" :00.000 100000 | 500000 |= 00:00 | «.30:000 |~8.10:000 0.100000 | 2:90, 000, Si Penns Ta ia {0.847.000 | —s00 000 | 1.00.000 10,000 | 300 :000|~s 20.000 | -200.000 |~8:100.000 | 0.100000 2:40,000 Si | Pein Tia Nag 761.000 | ~ 500.000 1000:900| 3 100:000 | 3.550.000 ~s.10.000 900 00 [5.700 000 |~6400.00 | 2.400.900 Si Peeien Tir Rae ¥0.597.900 |~S00 800 1.00900 10,000 | x 00:000 | ~s00:00"| 6.201000 | 100.000 | To.10'900 2.400.000, Si [Penal Te Banga {0.142.000 |b. 900 100.000 10,000 | #00 900 | ~= 200 00 6-10.000 |~7:00:000 | :700.000 | 2:40.000 Si — | Pedihan Thnk Bere ¥0:18:000 | 600.000 100.000 3:10.900 «500,000 | ~S 200.00 | 6:10.000 |~7 900.000 9.700.000 |2:30.000 Si [Poa Th Eon ¥0.14.000 |—600 000 1.00900 10,000" &00:900| “5 a00 00 600000 | ~7-70:000|~9:30:900 | 2:40.000 BIAYA KULIAH UANG KULIAH TUNGGAL (PER SEMESTER) eae BROGRAM STUD! TUNGGAL (PER [KELOMPOK JKELOMPOK]KELOMPOK|KELOMPOK] KELONPOK |KELOMPOK] KELOMPOK | KELOMPOK SEMESTER} 7 it if iin v aT Tit San | BIDIK MISI si eae oii bteeenatien 9.736.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.100.000 | 4.600.000 | 5.200.000 | 6.000.000 | 7.700.000 } 9.300.000 | 2.400.000 Si Pendidilean Tekenike Mesin 0.142.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.100.000 | 4.600.000 | 5.200.000 | 6.100.000 | 7.900.000 | 9.700.000 | 2,400,000 ‘SI | Psikologt 10.786.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.000.000 | 6.200.000 | 7.200.000 | 8.200.000 | 9.300.000 | 0.300.000 | 2.400.000 'Si__| Sastra Indonesia 8.063.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.600.000 | 5.500.000 | 6.200.000 | 6.900.000 | 7.400.000 | 7.700.000 | 2.400.000 ‘Si | Sastra ingaris a 7.753.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.500.060 | 5.200.000 | 5.900.000 | 6.700.000 | 7.100.000 | 7.400.000 | 2.400.000 ‘Si___| limu Komputer {9.194.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.000.000 | 4.500.000 | 5.200.000 | 6.200.000 | 8.000.000 | 8.800.000 | 2.400.000 Si | Sosiologi 6.741.000 | 500.000 | 1.000.000 | 3.100.000 | 3.700.000 | 5.000.000 | 5.600.000 | 5.800.000 | 6.400.000 | 2.400.000 ‘Si___| Teknologi Pendidilean 7.011.000 | 500.000 | 1.000.000 | 3.000.000 | 4.000.000 | 4.700.000 | 8.300.000 | 6.000.000 | 6.700.000 | 2.400.000 a eee 6.472.000 | 500.000 | 1.000.000 | 3.100.000 | 4.050.000 | 5.000.000 | 5.500.000} 6.000.000 | 6.400.000 | 2.400.000 Si | Statistika 9.194.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.000.000 | 5.200.000 | 6.400.000 | 7.300.000 | 8.300.000 | 9:000,000 | 2.400.000 'Si__| Sistem Informasi Teknologi 0.142.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.100.000 | 4.600.000 | 5.200.000 | 6.000.000 | 7.700.000 | 9.300.000 | 2.400.000 ‘Si__| Teknik Mesin 0.142.000 | 500.000 | 1.000.000 | 4.100.000 | 4.600.000 | 5.200.000 | 6.100.000 | 7.900.000 | 9.700.000 | 2.400.000 Ditetapkan di Jakarta 3KTOR UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA,

You might also like