You are on page 1of 1
YAYASAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM (YLP!) RIAU UNIVERSITAS ISLAM RIAU OM: SURAT EDARAN Nomor : 1409/A-UIR/4-2021 ‘TENTANG KETENTUAN PEMBAYARAN KEWAJIBAN SPP SEMESTER GANJIL ‘TAHUN AKADEMIK 2021/2022 BAGI MAHASISWA UNIVERSITAS ISLAM RIAU YANG AKAN MENGIKUTI UJIAN SKRIPSI DAN PERKULIAHAN SEMESTER PENDEK KEPADA YTH. DEKAN FAKULTAS. UNIVERSITAS ISLAM RIAU Assalamu' kum Warahmatullahi Wabarakatuh, Sehubungan dengan kegiatan perkuliahan Tahun Akademik 2021/2022 akan dimulai pada tanggal 1 September 2021 yang datang, maka bersama ini perlu disampaikan hal — hal sebagai berikut : 1, Bagi Mahasiswa yang akan melaksanakan Ujian Skripsi sampai dengan tanggal 31 Agustus 2021, maka kepada Mahasiswa yang bersangkutan tidak dibebankan pembayaran kewajiban SPP Semester Ganjil Tahun Akademik 2021/2022; 2. Bagi mahasiswa yang mengikuti perkuliahan Semester Pendek pada Tahun Akademik 2020/2021 dilaksanakan tanggal 1 Juli - 31 Agustus 2021), maka kepada Mahasiswa tersebut tidak dibebankan pembayaran kewajiban SPP Semester Ganjil Tahun Akademik 2021/2022, akan tetapi hanya diwajibkan untuk membayar beban SKS Semester Pendek (SP) sesuai dengan jumiah SKS yang diambil; 3. Pimpinan Fakultas agar dapat melakukan pengawasan pelaksanaan surat edaran ini di unit kerja ‘masing-masing. Demikian disampaikan untuk dapat dipedomani dan dilaksanakan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih. 25 dus 2021 M *ekenbar, pasenca 1Hor NIP. 19631128 199403 1 001 Tembusan : 1. Yth, Wakil Rektor I, TI & IIT UIR di Pekanbaru 2. Yth. Kepala BAAK/BAUP/BAK/Bito SIMFOKOM UIR di Pekanbaru 3. Pertinggal

You might also like