You are on page 1of 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) IPA

“SISTEM RANGKA MANUSIA DAN SENDI”


KELAS VIII-SEMESTER I-KURIKULUM 2013

NAMA : Muhammad Bayu Aji


NO. ABS : 23
KELAS : 8A

A. Perhatikan gambar sistem rangka di bawah ini, kemudian isilah nama tulang dan bentuk/jenis tulang pada
tabel yang telah disediakan!
KODE NAMA TULANG BENTUK/JENIS TULANG
1 Tulang Dahi Tulang Pipih
2 Tulang Rahang Bawah Tulang Tidak Beraturan
3 Tulang Leher Tulang Tidak Beraturan
4 Tulang Rusuk Sejati Tulang Pipih
5 Tulang Belakang Tulang Tidak Beraturan
6 Tulang Panggul Tulang Pipih
7 Tulang Kelangkang Tulang Tidak Beraturan
8 Tulang Ekor Tulang Tidak Beraturan
9 Tulang Selangka Tulang Tidak Beraturan
10 Tulang Belikat Tulang Pipih
11 Tulang Dada Tulang Pipih
12 Tulang Rusuk Melayang Tulang Pipih
13 Tulang Lengan Atas Tulang Pipa
14 Tulang Pengumpil Tulang Pipa
15 Tulang Hasta Tulang Pipa
16 Tulang Pergelangan Tangan Tulang Pendek
17 Tulang Telapak Tangan Tulang Pendek
18 Tulang Ruas Jari Tangan Tulang Pendek
19 Tulang Paha Tulang Pipa
20 Tulang Tempurung Lutut Tulang Sesamoid
21 Tulang Kering Tulang Pipa
22 Tulang Betis Tulang Pipa
23 Tulang Pergelangan Kaki Tulang Pendek
24 Tulang Telapak Kaki Tulang Pendek
25 Tulang Ruas Jari Kaki Tulang Pendek

B. Isilah nama-nama sendi di bawah ini beserta letak sendi tersebut!

KODE NAMA SENDI LETAK SENDI


A Sendi Peluru Antara tulang lengan atas dan tulang belikat
B Sendi Pelana Antara tulang ibu jari dengan tulang telapak tangan
C Sendi Kondiloid Antara dasar tengkorak dan ruas pertama tulang punggung
D Sendi Putar Antara tulang hasta dan tulang pengumpil
E Sendi Engsel Antara tulang lutut dan siku
F Sendi Kaku Antara tulang pergelangan kaki dan pergelangan Tangan

You might also like