You are on page 1of 5
KEPUTUSAN KETUA PELAKSANA ‘SELEKS! PENERIMAAN TARUNAMI STIN TAHUN AKADEMIK 2021/2022 NOMOR: KEP- 001 /PANSEL-STIN/V/2021 TENTANG PENETAPAN HASIL SELEKSI ADMINISTRAS! PENERIMAAN TARUNAVI SEKOLAH TINGGI INTELIJEN NEGARA TAHUN AKADEMIK 2021/2022 SEKRETARIS UTAMA BADAN INTELIJEN NEGARA selaku KETUA PELAKSANA SELEKSI PENERIMAAN TARUNA\I STIN T.A. 2021/2022 Menimbang : a, bahwa dalam rangka penerimaan Taruna/i STIN Tahun Akademik 2021/2022, maka perlu diselenggarakan seleksi penerimaan; b. bahwa untuk hasil seleksi administrasi_perlu_ menetapkan Keputusan Ketua Pelaksana Seleksi Penerimaan Tarunali STIN T.A, 2021/2022 tentang Penetapan Hasil Seleksi Administrasi Penerimaan Tarunafi STIN Tahun Akademik 2021/2022. Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2011 tentang Intelijen Negara; 2. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 79 Tahun 2020 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Presiden Nomor 90 Tahun 2012 tentang Badan Intelijen Negara; 3. Peraturan Badan Intelijen Negara Nomor 01 Tahun 2020 tentang Statuta Sekolah Tinggi intelijen Negara; 4, Peraturan Badan Intelijen Negara Nomor 02 Tahun 2020 tentang Organisasi dan Tata Kerja (OTK) Sekolah Tinggi Intelijen Negara; 5. Standar Operasional Prosedur Badan Intelijen Negara Nomor. 02/SOP/IV/2020 tanggal 12 Agustus 2020 tentang Penerimaan calon Tarunali Sekolah Tinggi Intelijen Negara; 6. Keputusan Kepala Badan Intelien Negara Nomor: KEP- 058/111/2021 tanggal 19 Maret 2021 tentang Penyelenggaraan Seleksi Penerimaan Tarunali STIN Tahun Akademik 2021/2022; 7. Surat Perintah Kepala Badan Intelijen Negara Nomor: SPRINT- 432/11/2021 tanggal 30 Maret 2021 tentang Panitia Seleksi Penerimaan Tarunafi STIN T.A. 2021/2022. Memperhatikan Hasil rapat internal Tim Seleksi Penerimaan Tarunali STIN Tahun Akademik 2021/2022. MEMUTUSKAN: Menetapkan KESATU. =a KESATU : Daftar nama sebagaimana tersebut dalam lampiran 1 surat keputusan ini dinyatakan memenuhi syarat administrasi untuk mengikuti_seleksi penerimaan Tarunafi STIN Tahun Akademik 2021/2022. KEDUA Daftar nama sebagaimana tersebut dalam lampiran Il surat keputusan ini dinyatakan tidak memenuhi syarat administrasi pada seleksi penerimaan Tarunafi STIN Tahun Akademik 2021/2022. KETIGA Bagi peserta yang memenuhi syarat akan mengikuti tahapan seleksi lanjutan sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan dalam pengumuman di hitps:/ptb. stin.ac.id. KEEMPAT Keputusan ini berlaku terhitung sejak tanggal ditetapkan, dengan ketentuan apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan daiam keputusan jini, maka akan diadakan pembetulan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di Bogor pada tanggal 19 Mei 2021 SEKRETARIS UTAMA BADAN INTELIJEN NEGARA selaku K KSANA PENERIMAAN 3 T.A 2021/2022 |e, BNARWIBOWO Tembusan: a Yth. 1. Kepala BIN; 2. Wakil Kepala BIN; 3. Inspektur Utama BIN; 4. Gubernur STIN; 5. Kepala Biro Perencanaan dan Keuangan BIN; 6. Kepala Biro Sumber Daya Manusia BIN; 7. Yang bersangkutan. PENGUMUMAN TENTANG PELAKSANAAN SELEKSI! KOMPETENS! DASAR (SKD) PENERIMAAN TARUNA-TARUNI SEKOLAH TINGGI INTELIJEN NEGARA TAHUN AKADEMIK 2021/2022 Dalam rangka pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Penerimaan Tarunafi STIN T.A. 2021/2022 diberitahukan kepada peserta yang dinyatakan lulus seleksi administrasi sebagaimana tercantum dalam Surat Keputusan Ketua Pelaksana Nomor: KEP- O01/PANSEL-STIN/V/2021 tentang Penetapan Hasil Seleksi Administrasi Penerimaan Tarunafi STIN T.A. 2021/2022, sebagai berikut. A. JADWAL PELAKSANAAN 1. Registrasi Ulang Peiaksanaan registrasi ulang akan dilaksanakan pada: Harianggal __: Satu hari sebelum pelaksanaan tes SKD Waktu 108,00 s.d. 16.00 (registrasi disesuaikan dengan waktu yang telah ditentukan) Tempat : Kantor BKN setiap lokasi seleksi (jadwal_masing-masing peserta dapat dilihat pada lampiran pengumuman ini) Ketentuan: Peserta yang registrasi ulang pada saat hari tes tidak akan dilayani. Agar tidak terjadi penumpukan peserta saat registrasi, waktu registrasi dan tes akan dibagi menjadi 3 gelombang sesuai sesi pada tes SKD. Waktu Registrasi Ulang: 1) Sesi 1 pukul 08.00-10.30 2) Sesi 2 pukul 10.30-13.00 3) Sesi 3 pukut 13.30-16.00 Peserta wajib membawa semua berkas yang harus dibawa pada saat registrasi ulang (sesuai pengumuman). Peserta wajib membawa Kartu Registrasi BKN yang diunduh dari portal https:/idikain-daftar.bkn.go.id Kartu Tanda Peserta Ujian (STIN) dimasukkan ke dalam Namotag Plastik Bertali Biru bagi Pria dan Bertali Merah bagi Wanita, Peserta wali menggunakan masker yang menutupi hidung dan mulut hingga dagu, sarung tangan, dan face shield selama registrasi ulang Peserta wajib membayar uang registrasi SKD sebesar Rp. §0.000,- sesual Peraturan Pemerintah Nomor 63 Tahun 2016 tentang Jenis dan Tarif Atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak yang Berlaku pada BKN. i Paserta. -2- Peserta waiib berpakaian rapi dan sopan dengan ketentuan: Menggunakan baju kemeja lengan panjang berwarna putih, celana panjang/rok berwama hitam (tidak berbahan jeans), dan sepatu pantofel wama hitam (bukan sepatu kets atau sneakers). 2. Tes SKD Pelaksanaan SKD bagi peserta seleksi akan dilaksanakan pada Hariftanggal —: Senin s.d. Kamis, 31 Mei s.d. 3 Juni 2024 Waktu : 08.00 s.d. 16,00 (waktu kedatangan disesuaikan dengan sesi_ masing-mi pengumuman ini) 9 peserta sebagaimana lampiran Tempat Kantor BKN setiap lokasi seleksi Gadwal masing-masing peserta dapat dilihat pada lampiran pengumuman ini). Ketentuan: Sebelum berangkat peserta seleksi diharuskan dalam Kondisi bersih (mandi dan mencuci rambut) serta menjaga kebersihan, Peserta hadir 90 menit sebelum pelaksanaan SKD dimulai untuk masing- masing sesi. Peserta wajib melakukan absensi elektronik. Peserta wajib membawa Kartu Registrasi BKN yang diunduh dari portal itlps://dikalin-deftar.bkn.go.id. Peserta wajib membawa Kartu Tanda Peserta Ujian (STIN) yang telah distempel oleh panitia. Peserta wajib membawa Kartu Tanda Penduduk atau Surat Keterangan Disdukcapil Asti. Pesorta wajib menggunakan masker yang menutupi hidung dan mulut hingga dagu, sarung tangan, dan face shield selama pelaksanaan soleksi. ‘Tetap menjaga jarak minimal 1 (satu) meter dengan orang lain. Membawa alat tulis pribadi khususnya pensil kayu (bukan pensii mekanik).. Peserta seleksi dengan hasil pengukuran suhu > 37,3°C diberikan tanda khusus dan mengikuti ujian di tempat terpisah dan diawasi oleh petugas yang wajib memakai masker dan pelindung wajah (face shield). Peserta seleksi yang berasal dari wilayah yang berbeda dengan lokasi ujian mengikuti ketentuan protokol perjalanan yang ditetapkan oleh Pemerintah. Peserta seleksi selama mengikuti seleksi dengan CAT BKN, wajib melapor apabila ada keluhan kesehatan. Pengantar peserta seleksi dilarang masuk dan menunggu di dalam area ‘seleksi untuk menghindari kerumunan. 1. Peserta. -3- n. Peserta wajib berpakaian rapi dan sopan dengan ketentuan: Menggunakan baju kemeja lengan panjang berwama putih, celana panjang/rok berwarna hitam (tidak berbahan jeans), dan sepatu pantofel wama hitam (bukan sepatu kets atau sneakers). 0. Peserta yang terlambat tidak diperkenankan masuk untuk mengikuti tes SKD dan dianggap gugus. p. _ Peserta yang telah selesai melaksanakan SKD dapat meninggalkan tempat SKD secara tertib. g. Peserta yang melakukan pelanggaran akan dikenakan sanksi berupa teguran lisan oleh panitia sampai dibatalkan sebagai peserta seleksi. B.LAIN-LAIN 1. Keputusan Tim Seleksi Penerimaan Taruna/i STIN tidak dapat diganggu gugat. 2. Hati-hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Tim Seleksi Penerimaan Tarunafi STIN. 3. Apabila peserta seleksi memberikan keterangan atau data yang tidak benar, dan di kemudian hati diketahui, baik pada setiap tahapan seleksi, maupun setelah menjadi taruna, STIN berhak membatalkan kelulusan dan/atau mengeluarkan yang bersangkutan dari pendidikan. 4. Segala perubahan ketentuan yang berkaitan dengan pelaksanaan Seleksi Penerimaan Taruna/i STIN T.A. 2021/2022 akan diinformasikan melalui website resmi hitps.//ptb.stin.ac.id. Demikian, untuk diketahui dan menjadi maklum. Jakarta, 19 Mei 2021 Autentikasi,

You might also like