You are on page 1of 2
PELAJARAN 1 KALIMAT THAYYIBAH Ayo mengamati | Amiatilah dan ceritakan gambar di bawah ini Ayo bertanya! Coba amati...gambar di atas! Apakah yang sebaiknya diucapkan oleh siswa yang mendapat hadiah? Bagaimana kira-kira perasaan siswa tersebut? Ayo Belajar! a Artikalimat Alhamdulillah, Setiap kalian menerima pemberian seperti makanan, minuman,atau berbagai kenikmatan maka kalian wajib bersyukur. Salah satu cara bersyukur dengan cara Rall saw, berabela mengucapkan kalimat hamdalah “Seutama-utama dzikir adalah rs (aU aeadi) kalimat La ilaha Ilallah, dan seutama-utama do'a adalah kalimat Alhamdulillah.” Ingat, jika kalian bersyukur pada Allah, Allah akan menambah nikmat kepada ka-| lian, tetapi jika kalian kufur kepada Allah, maka Allah akan memberikan siksa yang sangat pedih pada kalian, Maka ketika kita mendapat nikmat dari Allah berupa apa pun jangan lupa Artinya “Segala puji bagi Allah Tuhan seluruh alam”, Kalimat lJ L2U1 disebut juga bacaan tahmid, Anak Islam harus selalu ber- syukur dan mengucapkan lJ {Lssdf bila mendapatkan kenikmatan, Bersyukur kepada Allah artinya berterima kasih kepada Allah,

You might also like