You are on page 1of 42
Resusitasi Jantung Paru Bantuan Hidup Dasar Berdasarkan American Heart Association (AHA) Guidelines 2015 HIMPUNAN PERAWAT GAWAT DARURAT DAN BENCANA INDONESIA (HIPGAB!) WILAYAH BENGKULU Pendahuluan Sekitar 75 — 85% pasien henti jantung (cardiac arrest) terjadi di rumah & area umum (public places); 35 — 55% disaksikan oleh anggota keluarga, RJ P rekan kerja atau teman. 95% pasien henti jantung meninggal i sebelumtibadiRS Peluang Hidu Survival rates 6.4% after out of hospital arrest & 17.6% after in-hospital ae Td k Kematian dapat dihindarkan, jika makin RJ P banyak orang mampu melakukan RJP Kemungkinan hidup akan berkurang 10% setiap menit (CPR Fact & Statistics, AHA) Tidak dapat suplai oksigen —> MATI Ketelambatan Peluang Berhasil 1 menit 98 % 3 menit 50 % 10 menit 1% Indikasi RJP Tujuan RJP + Mencegah berhentinya sirkulasi dan/atau pernapasan Memberikan bantuan eksternal terhadap sirkulasi dan ventilasi Henti Jantung mIAlUM tel erels} ADULT CHAINS OF SURVIVAL O=. Heart Sues Perubahan Sekuens (Langka rw | A » 4 > of * Circulation > - Circulation p——“CsCSS*S ‘+: Airway Ere = Langkah-Langkah RJP is - Response * Circulation } US Airway Uf Breathing Sequens BLS Table 1. Basic Life Support Sequence ‘Step Lay Rescuer Not Trained Lay Resouer Trained Healthoare Provider 1 Engure scene safety Ensure scene safety Ensure scene safety 2 (Check for response Check for response (Check for response, 3 ‘Shout for nearby help. Phone or ask someone Shout or nearby help and activate the Shout for nearby helpactivate the resuscitation to phone 9-1-1 (the phone or caller with the ‘phone remains atthe victim's side, withthe ‘shone on speaker Follow the dispatchers instructions, Look for no breathing or only gasping, at the rection of the dispatcher. Follow the dispatchers instruction. ‘emergency response sytem (2-1-1, emergency response. f someone responds, ensure that the phone sat the side ofthe victim at ll possible Check for no breathing or ony gasping: none, begin CPR with compressions. Answer the dispatcher's question, and follow the dspatche's instructions. Send the second person to retrieve an AED, i one is avilable. team; can activate the resuscitation team at th: time or after checking breathing and pulse. Check for no breathing or only gasping and check pulse (deal simuitaneoush), Activation and retrieval of the AED/emergency equipment by either the ne healthcare provider or by the second person sent by the rescuer must accur no later than immeeiatly afte the check or ‘no normal breathing and no pulse identifies cardiac rest, Immediately begin CPR, and use the AEDY Cefibilator when avaliable \When the second rescuer atves, provide 2uperson CPR and use AED/defbrilator. ‘AED indicates automated external defibrilator, and CPR, carclopulmonary resuscitation, Kleinman, e7 al.,2015 Langkah-Langkah RJP (2) Pastikan keamanan 3 Aman (3A): — Aman Penolong — Aman Pasien — Aman Lingkungan Langkah-Langkah RJP (3) Response Menilai Respon Pasien Tepuk bahu dan teriak “Bangun Pak/Bu!” atau “Buka mata Pak/Bu!” yy: Alert — Mec i J J + Pain y + Unresponsive Hati-hati kemungkinan trauma leher !!! Memeriksa respon pasien dengan menepuk bahu pasien atau dengan rangsang nyeri Langkah-Langkah RJP (4) SHOUT CALL FOR HELP Pl z Jika pasien tidak memberikan respon, segera panggil bantuan dengan cara berteriak “Tolong!, ada orang tidak sadar’ untuk mengaktifkan emergency medical service (EMS). Berteriak meminta bantuan iGrabS nadi karotis, 2- samping trakhea Circutarion Langkah-Langkah RJP (5) Pastikan ada tidaknya nadi karotis Raba nadi karotis, 2-3 cm di samping trakhea Jika tidak ada nadi > Mulai lakukan siklus 30 kompresi dan 2 ventilasi Jika ada nadi > Beri 1 ventilasi tiap 6 detik (10-12 x/mnt) Langkah-Langkah RJP (6) Circutarion Atur Posisi Pasien dan Penolong | * Posisi pasien supine di atas permukaan yang keras & datar + Posisi penclond petit disamping pasien (di luar RS) atau berdiri ans tempat tidur pasien (di Penolong meletakkan tumit telapak tangan pada midsternum, diantara 2 papilla mamae dengan telapak tangan menumpuk dengan jari ditautkan. Posisi tangan pada midsternum ~ Langkah-Langkah RJP (7) Circutarion Dengan posisi badan tegak lurus, penolong mengkompresi dada lurus ke bawah secara teratur dengan kecepatan 100- 120x/menit Kedalaman adekuat: Kedalaman 2"-2,4" 30:2 (1 atau 2 (66cm) _| Penolong) Pee 100-120x/menit 2" (5.cm) 30:2 (1 penolong) 100-120 x/menit 15:2 (2 penolong) 4,5” (4m) | 30:2 (1 penolong) 100-120x/menit 15:2 (2 penolong) Kompresi pada midsternum Langkah-Langkah RJP (8) Terdiri atas 2 tahap: ka jalan napas jalan napas Head tilt dan Chin Lift Chin Lift Jaw thrust Langkah-Langkah RJP (9) Rekomendasi AHA 2015 : Pada pasien suspek cedera servikal gunakan jaw thrust + Sekitar 0,12 - 3,7% pasien henti jantung mengalami cedera servikal + Risiko cedera servikal meningkat jika pasien mengalami cedera pada kepala dan muka atau GCS <8 Langkah-Langkah RUP (10) Breanne Beri napas 2 kali dengan volume tidal, dengan teknik: 1. Mouth to Mouth 2. Mouth to Nose 3. Mouth to Mask 4. Mouth to Stoma Mouth to Mouth Mouth to Mask Pocket Mask Mouth to Stoma BAG VALVE MASK Pegang BVM dengan teknik C p”: Pp: + Ibu jari & telunjuk membentuk huruf C, memegang masker + Tiga jari lainnya membentuk huruf E, ekstensi kepala EVALUASI * Sesudah 5 siklus > evaluasi Jika tidak ada nadi karotis, lakukan kembali kompresi dan ventilasi 30 : 2. — Jika nadi teraba dan napas tidak ada, berikan bantuan napas sebanyak 10x/menit dan monitor nadi setiap 2 menit. — Jika nadi teraba dan napas ada, beri posisi mantap (recovery position) — Waspada terhadap kemungkinan pasien_ mengalami henti napas kembali, jika terjadi segera Peed en pasien dan lakukan napas buatan ‘embaii. EVALUASI (2) Recovery Position + Cek respon korban M & x ee ) Ada denyut - ¢c 1 CekNapas,Ceknadi: ) agi Beri 1 napas tiap 5-6 @ { Pastikan nadi dalam 10 ;}—————> detik (10-12 x/menit) i v7 — detik?= 1 *Cek ulang tiap 2 menit r | Tak ada denyut nadi Mulai siklus 30 KOMPRESI dan 2 NAPAS e [A tonsa kam irama jantung, apakah bisa didefibrilasi atau tidak 2 SLO? VHV Berikan 1 shock Segera lanjutkan RJP selama 2 menit Segera lanjutkan RJP Cek irama setiap 2 menit, sampai tim untuk 5 siklus (2 menit) dengan alat lebih lengkap datang. Catatan : Kotak dgn garis putus-putus dilakukan oleh penolong profesional, bukan oleh penolong awam Resusitasi Jantung dan Paru ‘One-handed chests compressions Resusitasi Jantung dan Paru jak — satu tangan Resusitasi Jantung dan Paru Resusitasi Jantung dan§ Pada Bayi RJP DIHENTIKAN RTE Ventilasi Spontan + Lebam Mayat DNR (Do Not | 0 MIPOpIUSESE Resuscitation) K Ay ations Gahaya 0] 9 What is AED 7??? Alat untuk memberikan kejutan (shock) listrik pada henti jantung secara otomatis KEGUNAAN AED 1. Memberikan kejutan listrik untuk memulihkan kembali kontraksi jantung pada kasus henti jantung 2. Menganalisa/menginterpretasi irama jantung dan memberikan advise/instruksi kepada penolong kapan dibutuhkan kejutan listrik 3. Hanya memberikan energi kejut listrik untuk irama jantung yang perlu kejutan listrik. IRAMA HENT! JANTUNG Da diberi seul listrik (shockable) _,| Ventricular Tachicardia (VT) yang tanpa nadi '| Ventricular Fibrillation (VF) Asystole Persiapan sebelum memasang AED + Bebaskan pakaian dari dada korban + Evakuasi korban ke area aman, jauhkan dari gas. : foctae dada korban dari keringat dan air (lap dengan ISSU_ + Hindari korban kontak dengan logam. ¢ Cukur bulu pada area penempelan pad Penempatan pad AED Pad Pad Cae eaen fulang ance wal Satu Pad pada dada 1. Buka pad dan " kiri disamping kabel dari kemasan ‘4. Tempelkan pad pada 2. Lepaskan dada OO pee 5. Jangan sentuh 3. Ikuti lokasi korban pada penempatan saat sesuai pada menganalisa gambar yang irama jantung tertera. . Stand Clear saat menekan Kurangi interupsi/jeda CPR saat memasang pad AED tombol Kejut hingga pemberian kejutan listrik (Defibrilasi) Pasang Pad AED Lanjutkan CPR Tempelkan pad AED tanpa menghentikan kompresi dada Teruskan kompresi 30 kali: 2 kali ventilasi saat AED telah terpasang sampai AED melakukan analisa irama jantung. Praktik memasang Pad AED saat CPR sedang berlangsung Teruskan langkah-langkah CPR “A-B-C” Buka kotak AED Persiapkan dada korban Tempelkan pad - Dada Kanan dan Kiri Hidupkan (Turn On) AED + Sambungkan Kabel Konektor Analisa Irama Jantung Workshop ASMEN VI Jangan Sentuh Korban Tekan Tombol Untuk Kejutan Ketika AED memberikan aba-aba “STAND CLEAR”, maka jangan ada yang menyentuh korban. Dua detik kemudian lalu tekan tombol power untuk memberikan kejutan listrik. PERAWATAN AED + Jaga batrei. - Kembalikan isiAED AED AED pada box. : * Tempatkan AED pada tempat yang mudah dijangkau | KOMPLIKAS! RJP ON a =r Clery Akibat Kompresi ] Inflasi gaster eee Fraktur iga Regurgitasi Pneumothorak Hemothoraks Kontusio Paru Laserasi hati & limpa Emboli lemak Tidak berespon Tidak bernapas atau tidak bernapas normal (hanya gasping) Ringkasan Sekuens RJP (2015 AHA Guidelines) Kompresi —— Cepat& | sanim @& Kuat Ulangi tiap 2 menit Summary of High-Quality CPR Components for BLS Providers a Lave ne wctim tg activate the smergoncy reaponae immecintetyr ues the AES Return to the eh or rant ang renames CPR: eeacanmnnaraanan Tate naeenare a a= coe Compreseion-ventiation Continuous compressions at a rate of 100-120/min Give 1 breath every 6 meconds (10 braatha/min) Compression rate | 100-120/min Compression depth At toast 8 om" At toast one thins AP At least one thins AP ‘About om ‘About 4 om Hand piscemant 2 hands on tne acme tower nator sotonel for vary 2 naer’ imine ot beomatbone (stern) at Shc or hee tho Shesat, jut toto te ee ey 2 thumbb-encircling Rance in'the conter of the chest, ast etow the nipple tine Minimizing interruptions Limit interruptions in chest compreasions to lees than 10 seconds: Abbreviations: AED, automated external definiliator: AP, anteroposterior: CPR, carclopulmonary resuscitation. 2015 Science Summary Table BLS: High-Quality CPR 21-234 ‘+ Check responsiveness: — Tap and shout ~ Scan chest for movement * Activate the emergency response system and get an AED * Circulation: Check the carotid pulse. If you cannot detect a pulse within 10 seconds, start CPR, beginning with chest compressions, immediately © Defibrillation: If indicated, deliver a shock with an AED or defibrillator = Arate of at least 100 chest compressions Per minute ‘= Acompression depth of at least 5 om in adults ‘= Allowing complete chest recoil after each compression ‘= Minimizing interruptions in compressions: (10 seconds or less) + Avoiding excessive ventilation ‘+ Switching providers about every 2 minutes to avoid fatigue | * Defibrillation: If indicated, deliver a shock with an AED or defibrillator ‘+ A.rate of 100 to 120 chest compressions: per minute ‘+ A. compression depth of at least § cm in adults” ‘+ Allowing complete chest recoil after each compression + Minimizing interruptions in compressions: (10 seconds or less) ‘+ Avoiding excessive ventilation Chest compression fraction of at least 60% but ideally greater than 80% ‘Switch compressor about every 2 minutes or sooner if fatigued Use of audio and visual feedback devices ‘to monitor CPR quality “When a feedback device is available, adjust to a maximum depth of 6 cm in adolescents and adults. Aehlert, B. (2012). ACLS Study Guide. 4" Ed. St. Louis, Missouri: Mosby Elsevier Berg, R.A., Hemphill, R., Abella, B.S., ef al. (2010). Part 5: Adult Basic Life Support: 2010 American Heart Association Guidelines for Cardiopulmonary Resuscitation and Emergency Cardiovascular Care. Circulation, Journal of American Heart Association, 122, 122;S685-S705 Koster, R.W., Baubin, M.A., Bossaert, L.L., et al. (2010). European Resuscitation Council Guidelines for Resuscitation 2010. Section 2. Adult basic life support and use of automated external defibrillators. Resuscitation, 81, 1277 — 1292. Neumar, R.W., Otto, C.W., Link, M.S., et al. (2010). Part 8: Adult Advanced Cardiovascular Life Support: 2010 American Heart Association Guidelines for Cardiopulmonary Resuscitation and Emergency Cardiovascular Care. Circulation, Journal of American Heart Association, 122, 122;S729-S767 Travers, A.H., Rea, T.D., Bobrow, B.J., et al. (2010). Part 4: CPR Overview 2010 American Heart Association Guidelines for Cardiopulmonary Resuscitation and Emergency Cardiovascular Care. Circulation, Journal of American Heart Association, 122, 122;S676-S684. Recommendations. Resuscitation. 2015. In press. Ringh M, Rosenqvist M, Hollenberg J, Jonsson M, Fredman D, Nordberg P, Jarnbert-Pettersson H, Hasselqvist-Ax |, Riva G, Svensson L. Mobilephone dispatch of laypersons for CPR in out-of-hospital cardiac arrest. NEng! J Med. 2015;372:2316-2325. doi: 10.1056/NEJMoa1406038. Frascone RJ, Wayne MA, Swor RA, Mahoney BD, Domeier RM, Olinger ML, Tupper DE, Setum CM, Burkhart N, Klann L, Salzman JG, Wewerka SS, Yannopoulos D, Lurie KG, O'Neil BJ, Holcomb RG, Aufderheide TP. Treatment of non- traumatic out-of-hospital cardiac arrest with active compression decompression cardiopulmonary resuscitation plus an impedance threshold device. Resuscitation. 2013;84:1214—1 222. doi: 10.1016/. resuscitation.2013.05.002. Kleinman, Monica E et al. Part 5: Adult Basic Life Support and Cardiopulmonary Resuscitation Quality: 2015 American Heart Association Guidelines Update for Cardiopulmonary Resuscitation and Emergency Cardiovascular Care. Circulation. 2015;132:S414-S435. doi: 10.1161/C1IR.0000000000000259. (htip://circ.ahajournals.org). Online. Diakses pada tanggal 20 Oktober 2015..

You might also like