You are on page 1of 5
Menimbang Mengingat GERAKAN PRAMUKA KWARTIR DAERAH JAWA TENGAH SURAT KEPUTUSAN KETUA KWARTIR DAERAH JAWA TENGAH NOMOR: [32 TAHUN 2019 TENTANG SUSUNAN PENGURUS MAJELIS PEMBIMBING DAN PIMPINAN SATUAN KARYA PRAMUKA MILENIAL KWARTIR DAERAH GERAKAN PRAMUKA JAWA TENGAH MASA BAKTI 2019 — 2023 Ketua Kwartir Daerah Jawa Tengah bahwa Gerakan Pramuka mempunyai tugas pokok membina anak dan Ppemuda Indonesia agar menjadi tenaga kader pewaris, penerus dan pelestari cita-cita perjuangan bangsa yang berjiwa Pancasila, yang kuat serta sehat jasmani dan rohani; bahwa pengetahuan dan keterampilan di bidang literasi digital dan teknologi informasi - komunikasi telah berkembang pesat, dan sangat bermanfaat bagi kemajuan peradaban manusia, namun di sisi lain ada pula dampak buruknya; bahwa untuk menghadapi perkembangan tersebut periu_ membekali peserta didik dengan pengetahuan dan ketrampilan praktis dalam bidang Literasi Digital dan Teknologi Informasi - Komunikasi; bahwa untuk memberi wadah kegiatan khusus dalam bidang literas! digital dan teknologi informasi-komunikasi yang bermanfaat dan berdaya guna dan sambil menunggu Petunjuk Penyelenggaraan (PP): dari Kwartir Nasional, maka perlu dirintis dan dikembangkan Saka Pramuka Mitra Inovasi dan Literasi Teknologi Informasi Digital (Saka Milenial) di Kwartir Daerah Jawa Tengah; bahwa untuk itu perlu dibentuk Kepengurusan Majelis Pembimbing dan Pimpinan Saka Milenial Kwartir Daerah Jawa Tengah melalui surat keputusan, Undang-undang Republik Indonesia Nomor : 11 Tahun 2008, tentang Informasi dan Transaksi Elektronik, juncto Undang Undang No 19 Tahun 2016 tentang Perubahan Atas Undang Undang Nomor 11 Tahun 2008; Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2010 Tentang Gerakan Pramuka; ‘Anggaran Dasar Gerakan Pramuka Bagian Keempat Pasal 20 tentang Satuan Karya Pramuka; ‘Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka Bagian Keempat Pasal 30 tentang Satuan Karya Pramuka; Keputusan Kwarnas Gerakan Pramuka Nomor 220 Tahun 2007, tentang Petunjuk Penyelenggaraan Pokok-pokok Organisasi Gerakan Pramuka; Keputusan Kwarnas Gerakan Pramuka Nomor 170.A Tahun 2008 tentang Petunjuk Penyelenggaraan Satuan Karya Pramuka; Keputusan Ketua Kwartir Daerah Jawa Tengah Nomor 048 Tahun 2019 tentang Petunjuk Pelaksanaan Saka Milenial di Kwartir Daerah Jawa Tengah. Memperhatikan : Surat Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jawa Tengah Nomor 061/5595 tanggal 4 Oktober 2019 tentang Permohonan Calon Pengurus Mabisaka dan Pinsaka Milenial Kwartir Daerah Jawa Tengah Masa Bakti 2019-2023. MEMUTUSKAN Menetapkan —: Pertama 1 Menetapkan Susunan Pengurus Majelis Pembimbing Satuan Karya (MABISAKA) dan Pimpinan Satuan Karya (PINSAKA) Pramuka Milenial Kwarti an Pramuka Jawa Tengah Masa Bakti Tahun 2019 - 2023, dengan susunan sebagaimana tercantum dalam lampiran I dan II surat keputusan ini; Kedua + Pengurus Saka Milenial Kwartir Daerah Jawa Tengah sebagaimana tercantum pertama bertugas untuk : a. Mengelola dan mengembangkan Saka Milenial di Kwartir Daerah Jawa Tengah; b. Mengkoordinasikan pembentukan Saka Milenial di Kwartir Cabang se- Jawa Tengah dengan kordinasi dan dukungan dari Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jawa Tengah; . Mendorong Pimpinan Seka Mi tir Cal tk memberikan pengetahuan dan retranpl lan di bidang literasi digital dan Inovasi teknologi informasi ~ komunikasi kepada Pramuka Penegak dan Pandega yang menjadi anggota Saka Milenial; d. Menfasilitasi pertemuan Saka Milenial se Jawa Tengah dalam Perkemahan Bakti Saka Milenial; Ketiga + Dalam melaksanakan tugasnya berpedoman pada perundang-undangan yang berlaku; Keempat + Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan. Apabila terdapat kekeliruan dalam Surat Keputusan ini akan diadakan pembetulan sebagaimana mestinya. ‘Sernarang F Oktober 2019 uprianti, S.TP., M.T., MPP. Tembusan disampaikan kepada Yth: 1. Ketua Kwartir Nasional Gerakan Pramuka; 2. Bapak Gubernur Jawa Tengah selaku Ka Mabida; 3. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jawa Tengah; 4. Yang bersangkutan. LAMPIRAN I SURAT KEPUTUSAN KWARDA JAWA TENGAH NOMOR: (32 TAHUN 2019 T SUSUNAN PENGURUS MAJELIS PEMBIMBING SATUAN KARYA PRAMUKA MILENIAL GERAKAN PRAMUKA KWARTIR DAERAH JAWA TENGAH MASA BAKTI 2019 — 2023 no, | oer NAMA/ JABATAN 1. | Ketua Kepala Dinas Kominfo Provins! Jawa Tengah 2. | Wakil Ketua Waka Bidang Humas Kwarda Jawa Tengah 3.__| Wakil Ketua Kepala Biro Umum Setda Provinsi Jawa Tengah 4. _| Sekretaris Sekretaris Dinas Kominfo Provinsi Jawa Tengah 5. | Angaota Kabid TIK Dinas Kominfo Provinsi Jawa Tengah 6. _| Anggota Kabid IKP Dinas Kominfo Provinsi Jawa Tengah 7._| Anggota Kabid Statistk Dinas Kominfo Provinsi Jawa Tengah ['8. | Anggota Kabag Humas dan Protokol Setda Provinsi Jawa Tengah 9.__| Anggota Rektor UPGRIS = 10. | Anggota DR. Suryono (UNDIP) 11, | Anggota DR. Pulung Nurtantio A, S.T., M.Kom. (UDINUS) 12. | Angaota Madyo Sriyanto (Pelaku Media) 13. | Anggota | EVP PT. Telkom . 14. | Anggota Kepala LPP TVRI 15. | Anggota Kepala LPP RRI Ser [16. | Anggota | MNC Trijaya a Semarang, % Oktober 2019 i Jawa Tengah LAMPIRAN I ‘SURAT KEPUTUSAN KWARDA JAWA TENGAH NOMOR; (32 TAHUN 2019 TENTANG SUSUNAN PENGURUS PIMPINAN SATUAN KARYA PRAMUKA MILENIAL GERAKAN PRAMUKA KWARTIR DAERAH JAWA TENGAH MASA BAKTI 2019 - 2023 KEDUDUKAN No.| DALAM NAMA INSTANSI/ JABATAN PENGURUS Kabid E-Gov Dinas Kominfo Provini 1. | Ketua Drs. M. Agung Hikmati, M.Si. ee 2. | Wakil Ketua | Bima Eka Sakti, SSTP., Mi. Sekretaris II Kwarda Jawa Tengah 3. | Wakil Ketua ‘| Sukma Wahyu Wardono, ST. Kwartir Daerah Jawa Tengah 4, | Sekretaris 1 Wiryawan Budi Sasongko, SH. Kasubbag Umum & Kepegawaian 5, | Sekretaris 1 | Cahya Nurani Indah, S.Kom., M.Kom. | Dinas Kominfo Jawa Tengah 6. | Bendahara Genuk Endang Sumiwi, S.1P.,M.Si. | Dinas Kominfo Jawa Tengah Bidang Dra. Dyah Widiastut fae Sees ee Keburasao & Pembinaan untae EO 7. | Uiterasi Digital | Dicky Adinurwanto, S.Sos., MM. Kasie Opini Publik dan Internet - (UIDINET) Wijayanto, S.7., M.kom. UPGRIS ee Kasie Pengembangan Ekosistem E- Bidang a — Pembingan Kreasi | Martius Apun Heses, SKom., M.Kom, | Kaste Sistem Komunikas intra 8 | Animasi dan emerin Multimedia Andicha Octaffiano Yudho N, M.Pd. | Kwartir Daerah Jawa Tengah (KRANIMEDIA) + Andi Priyo, M.Kom. UPGRIS Iswahyudi, S.Kom., M.Kom, Kasie Pengembangan Aplikasi ries nee aaa Pembinaan ue 9. | Inovasi Galla Zulhy H, S.Kom. Dinas Kominfo Jawa Tengah Perangkat Lunak akan) Ricky Haryanto DKD Jawa Tengah t Aiib Susanto, M.Kom. UDINUS f KEDUDUKAN |No.| DALAM NAMA INSTANSI/ JABATAN | PENGURUS. t Hita Yoga Pratyaksa, SE.,M.Kom. | Kasie Infrastruktur dan Teknologi Bidang Pembinaan Hartadi Prasetyo, S.Pt., M.Si. Kasubbag Program 10. | Telemetri dan Robotika ‘Andri Johandri Kwartir Daerah Jawa Tengah | (TELETIKA) | ‘Ocky Prima Hermawan, S.Kom., Dinas Kominfo Jawa Tengah | Gatot Widodo, S.Kom., M.Kom. kasie Intemet dan Intranet | % 1 | Bidang s Kase Pengar Rae Subroto Budi Utomo, S.Kom,,M.T. | Treas | Jaringan. z 1. | Komputer dan | AUS Aminudin, S.Kom. Dinas Kominfo Jawa Tengah | | Big Data. _| Eko Sti Darminto, SH., M.kn. Kasie Statistik Sospolhum dan HAM | | GARKOMDATA) | lea Emi Sulistiowati, S.Kom. Kwartir Daerah Jawa Tengah oat aa ee | Enrico Adrian Ramandha, SE. ese ab uioan Mediaidan:Kerumikas!_ | | Publik | |__| Bidang Informasi | Rieka Hapsari K, S.1Kom., M.IKom, Dinas Kominfo Jawa Tengah | 12. | 8 Komunikasi — | Publik ‘Achmad Nur Shoim, S.Pd. Kwartir Daerah Jawa Tengah Dhigdayani Ha

You might also like