You are on page 1of 5
© BIMA SEGMEN PEMBIAYAAN SECTION CONSUMERFINANCE AREA MULTIGUNA MOTOR - 1 Issue 29 Maret 2019 Revision 2 jon 09 April 2021. A. JENIS DEBITUR 4; Jenis Debitur yang dapat diberikan fasilitas pembiayaan adalah Debitur perorangan. Pemberian fasilitas pembiayaan tidak diperkenankan untuk jenis Debitur sebagai berikut: a. Debitur merupakan Badan Usaha/ Badan Hukum (termasuk Yayasan dan Koperasi), b. Debitur dengan profesi risiko tinggi berdasarkan Pedoman Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme, atau ¢. Kontrak atas nama Dikategorikan sebagai kontrak atas nama apabila pada saat proses awal pengikatan kontrak telah diketahui kondisi sebagai berikut: 1) Unit bukan milik Debitur/Pasangan/Penjamin (baik BPKB atas nama Debitur ataupun orang lain), atau 2) Pembayaran angsuran bukan dilakukan oleh Debitur/Pasangan/Penjamin, B. COVERAGE AREA (LOKASI PEMBIAYAAN) 1 3. Batasan normal jarak (coverage area) Debitur/ Penjamin dari Kantor Cabang/ Kantor POS yang memberikan fasilitas Pembiayaan (dihitung dari kantor BIMA sampai tempat domisili Debitur/ Penjamin) adalah : 20 KM. Kendaraan yang dapat dibiayai adalah Kendaraan yang memiliki No Polisi (dalam kota/ luar kota) dengan kode depan No Polisi kendaraan sama dengan kode depan No Polisi yang dikeluarkan oleh SAMSAT setempat (Kota/ Kabupaten) dimana Cabang/ POS BIMA yang memberikan fasilitas Pembiayaan berada. Diluar ketentuan dalam point B.2, kendaraan dapat dibiayai dengan syarat: a. Kondisi pajak kendaraan hidup, dan b. Nilai cair dikurangi 19%. C._KENDARAAN JAMINAN 1. 2 Jenis Kendaraan 2. Kendaraan yang dapat dibiayai adalah kendaraan bermotor dengan merk Honda, Yamaha, Suzuki dan Kawasaki. b. Kendaraan dengan merk selain poin C1 diatas, dapat dibiayai dengan pengajuan yang disetujui oleh pejabat berwenang sesuai ketentuan yang berlaku. Lihat SOP 413 A tentang Market Resale Price. Usia Kendaraan 2. Usia kendaraan merk Honda, Yamaha, Suzuki dan Kawasaki ditetapkan maksimal 15 (lima belas tahun) tahun termasuk tenor, dengan syarat masih bisa dicover asuransi. Yaal Page 1of 5 327 AR2 SEGMEN PEMBIAVAAN a 7 EPYA. IS “A i SEGMEN PEMBIAYAAN BIMA] FINANCE SECTION CONSUMER FINANCE ‘AREA MULTIGUNA MOTOR 1 Issue 29Maret2019 a Revision 2 Date of Revision 09 April 2021 b. Kendaraan dengan merk selain poin 2.2 diatas, maksimal usia kendaraan adalah 5 (lima) tahun sudah termasuk tenor. Penentuan usia kendaraan berdasarkan pada tahun pembuatan kendaraan yang tercantum di BPKB (bukan tahun perakitan kendaraan). 3. Kendaraan mati pajak a. Kendaraan yang mengalami pajak mati dapat dibiayai dengan syarat wajib dilakukan pengurusan perpanjangan STNK. b. Pengurusan perpanjangan STNK harus dilakukan melalui Rekanan Biro Jasa BIMA yang sudah melakukan MOU. Lihat SOP 952 A Pengajvan Rekanan Biro Jasa. . Biaya pengurusan perpanjangan STNK diperoleh dari pemotongan pencairan sesuai nominal pajak yang tertunggak ditambah biaya-biaya lain yang timbul atas pengurusan perpanjangan STNK tersebut. d. Tidak diperkenankan melakukan balik nama atau mutasi plat nomor kendaraan (ex: Plat B ke plat G). D. JANGKA WAKTU PEMBIAYAAN 1. Jangka waktu pembiayaan maksimal 18 (delapan belas) bulan. 2. Jangka waktu pembiayaan tidak boleh melebihi batas usia kendaraan sebagaimana yang tercantum pada poin C.2 dan tidak melebihi batas usia Debitur yang telah ditentukan pada SOP 220 A Kriteria Pembiayaan Peminjam & Penjamin, , MAKSIMAL PENCAIRAN 1. Maksimal nilai cair TENOR ATAS NAMA BPKB. NILAI PENCAIRAN*) BPKB Atas Nama Pemohon 65% dari OTR © 12 Bulan BPKB Atas Nama Orang Lain 60% dari OTR BPKB Atas Nama Pemohon 60% dari OTR > 12 Bulan —— BPKB Atas Nama Orang Lain 55% dari OTR * nilai pencairan belum termasuk Down Payment (DP), biaya admin, biaya asuransi dan biaya fidusia (jika ada). 2. Untuk Pemohon dengan Rumah Kontrak a. Lama tinggal wajib lebih lama dari Tenor Pembiayaan yang diajukan. b. Wajib melampirkan tanda bukti sewa berupa perjanjian sewa/ kwitansi sewa/ bulti lainnya yang menjelaskan masa sewa kontrak rumah tersebut. c. CMO wajib melakukan cek tingkungan ke tetangga sekitar. a BPKB wajib atas nama Pemohon, dan @. Nilai cair dikurangi 10%. 327 AR2 SEGMEN PEMBIAYAAN NN Page 2ot vr 5 —_ 6BIMA J SEGMEN PEMBIAYAAN 327A SECTION CONSUMER FINANCE oe AREA MULTIGUNAMOTOR 1 Issue 29 Maret 2019 Revision 2 _Date of Revision 09 April 2021. 3. Untuk Pemohon dengan Rumah Dinas a. Wajib memiliki surat ijin tinggal di Rumah Dinas dari Perusahaan Pemohon. b. Jika tidak memiliki ijin surat tinggal di Rumah Dinas, maka pencairan mengikuti ketentuan Rumah Kontrak. ‘4, Untuk Pemohon Tunggal 3. Pemohon tunggal adalah pemohon yang tidak memiliki penjamin, dengan ketentuan: 1) Status Lajang Status yang tercantum pada KTP dan KK "Belum Kawin”. 2) Status Kawin Wajib metampirkan surat keterangan dari RT/ RW yang menerangkan bahwa pasangan pemohon sedang bekerja di (uar kota/ luar negeri. 3) Status Cerai a) Untuk cerai hidup wajib melampirkan surat cerai yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan Agama (KUA) atau Dinas Kependudukan Catatan Sipil. b) Untuk cerai mati wajib melampirkan Surat Keterangan Kematian yang ‘menerangkan bahwa pasangan pemohon sudah meninggal. b. Maksimat nilai cair pemohon tunggal 1) Maksimal pencairan untuk pemohon tunggal sebesar 40% dari OTR atau maksimal Rp. 3.500.000,- 2) Pemohon tunggal dapat melakukan pencairan melebihi batas maksimal pada point b.1) diatas (berlaku pencairan normal sesuai E.1), dengan syarat: a) BPKB wajib atas nama pemohon, dan b) Rumah atas nama pemohon, dibuktikan dengan Sertifikat kepemilikan/ hak milik, atau Akta Jual Beli, atau PBB (bukti pembayaran maksimal 2 tahun terakhir), atau Rekening Listrik (asli maksimal 3 bulan terakhir), dan . c) Masa usaha/bekerja pemohon: (1) Untuk Wiraswasta, usaha pemohon harus lebih dari 3 tahun, dibuktikan dengan Surat Keterangan Usaha (SKU)/ Legalitas Usaha dan foto usaha serta dilakukan verifikasi oleh Marketing Head/ kaPos. (2) Untuk Karyawan, status pemohon harus karyawan tetap lebih dari 2 tahun, dibuktikan dengan Surat Keterangan Kerja dari Perusahaan serta dilakukan verifikasi oleh Marketing Head/ KaPOS. F. BUKTI PENGHASILAN 1. Pemohon memiliki penghasilan yang mencukupi berdasarkan bukti-bukti keuangan yang diberikan oleh pemohon serta informasi yang diperoleh dari hasil survey, Page 3 of 5 327 AR2 SEGMEN PEMBIAYAAN @ Bm} SEGMEN PEMBIAYAAN SECTION CONSUMERFINANCE AREA MULTIGUNA MOTOR 2 Issue 29 Maret 2019 Revision 2 Date of Revision 09 April 2021 credit checking danlatau cross checking dengan Debt Service Ratio (DSR) minimal 30%. 2. Dokumen bukti penghasilan Pemohon sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Lihat SOP 220A Kriteria Pembiayaan Peminjam & Penjamin. G. PARAMETER DISTRIBUS! BOOKING 1. Kualitas riwayat pembiayaan Debitur 3. Untuk Debitur New Booking, kualitas riwayat pembiayaan yang masih aktif calon Debitur pada aplikasi SLIK maksimal Collect 2 dengen maksimal DPD 60 hari atau tidak terdapat riwayat pembiayaan pada aplikasi SLIK. b. Khusus Debitur Repeat Order dan/atau Additional Order yang memiliki riwayat pembiayaan yang baik pada PT Bima Multi Finance maka hasil SLIK dihiraukan, 2. Nominal pencairan fasilitas pembiayaan minimal Rp. 2.000.000 sesuai ketentuan yang berlaku pada SOP 325 C Struktur Pembiayaan. 3. Khusus untuk pembiayaan bersama Bank (executing/ joint financing/ channeling) parameter distribusi booking mengikuti ketentuan yang telah ditetapkan bersama {PT Bima Multi Finance dan Bank). Poge sofs 327 AR2 SEGMEN PEMBIAYAAN Ce) SEGMEN PEMBIAYAAN SECTION CONSUMER FINANCE AREA MULTIGUNA MOTOR 1" Issue 29 Maret 2019 Revision 2 Date of Revision 09 April 2021 we BIMA] FINANCE SOP ini berlaku per tanggal 2 )__Agri|_/_2021. Dengan diberlakukannya SOP ini, maka seluruh hal yang mengatur ketentuan dan pelaksanaan prosedur kerja sebelumnya pada SOP 327 A Rev 1 dinyatakan tidak berlaku lagi. Kemudian untuk selanjutnya pedoman pelaksanaan tersebut, akan mengacu pada ketentuan di dalam SOP ini. Dibuat Oleh, Diperiksa Oleh, a 4 - F Hamzah F. ‘Anang Untoro Arif Munasik Bonatndra Ronald Bona Uti System & eee pe eon Operation —_| Risk Management Division Head | Division Head oe . Procedure Division Head | Division Head Area 1 Area 2 Disetujui Oleh, e ae ln, Halim Gunadi Soni Sonjaya Triyuga Satyawan Paketne Scolar Director President Director Director 327 AR2 SEGMEN PEMBIAYAAN Page 5 of 5

You might also like