You are on page 1of 2
wy iA BNI URAIAN PEKERJAAN BERITA ACARA SERAH TERIMA PELAKSANAAN PEKERJAAN Pekerjaan : Renovasi Gedung Kantor KCP Empat Lawang Lokasi Jl. Letda Abubakardin (lintas tengah Sumatera) Kel. Pasar Tebing Tinggi Kec. Tanggal : 13 September 2021 Lampiran : Berita Acara Serah Terima Pekerjaan tanggal 06 September 2021 Tebing Tinggi Kab. Empat Lawang Pada hari ini Senin tanggal Tiga Belas bulan September tahun Dua Ribu Dua Puluh Satu (30/04/2021), kami yang bertanda tangan di bawah ini 1. Nama ‘Syamsu (Unit Pengguna) Jabatan Pemimpin Kelompok Penunjang Bisnis Perusahaan : PT. Bank Negara indonesia (Persero) Tbk. Kantor Wilayah Palembang Alamat Jl. Jenderal Sudirman No. 132 Palembang 2. Nama : Warta Wijaya (Vendor pelaksana) Jabatan © Direktur Perusahaan CV. Giri Selo Adi Indah Alamat : Jl. Terusan Villa Ciomas indah No. 333 Kec. Ciomas Kab. Bogor Dengan ini menyatakan Kedua belah pihak berdasarkan a SPK : No, WO3/12.2/07 tanggal 04 Juni 2021 b. Kontrak No, W03/12.2/07 tanggal 04 Juni 2021. c. Berita Acara Pemeriksaan Prestasi Pelaksanaan Pekerjaan 100% tanggal 13 September 2021 d. Berita Acara Kemajuan Pekerjaan Untuk Pembayaran tanggal 13 September 2021 Dengan ini setuju dan sepakat untuk melakukan PASAL Pihak Kedua melakukan Serah Terima Pekerjaan kepada Pihak Pertama dan Pihak Pertama ‘menerima dari Pihak Kedua terhitung sejak tanggal 4 Junil 2021 untuk Paket Pekerjaan Renovasi Gedung Kantor KCP Empat Lawang JI. Letda Abubakardin (lintas tengah Sumatera) Kel, Pasar Tebing Tinggi Kec. Tebing Tinggi Kab. Empat Lawang Halaman 1 dari 2 SSBNI PASAL -2 1. Sebagal kelengkapan dari Berita Acara Serah Terima dilampirkan Berita Acara Pemeriksaan Prestasi Pekerjaan Tanggal 13 September 2021 2. Pihak Kedua bertanggung jawab kepada Pihak Pertama untuk memberikan masa pemeliharaan / garansi minimal 1 (satu) Tahun terhitung sejak tanggal penandatanganan Berita Acara Serah Terima Pertama oleh Pihak Pertama. Demikian Berita Acara dibuat dan ditandatangani di Palembang pada tanggal tersebut diatas, dalam rangkap secukupnya untuk dapat dipergunakan seperlunya. Yang diperiksa, PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. ‘Syamsu Melvin Zumery RA.Neny Azizah — Joko Sutrisno mimpin SPR = Mgr. LPR Mgr. LPR LPR Halaman 2 dari 2

You might also like