You are on page 1of 112

BIMBINGAN TEKNIS

BANTUAN PERALATAN LABORATORIUM


KOMPUTER SMP TAHUN 2019

PENGENALAN DAN PEMANFAATAN


BANTUAN PERALATAN LABORATORIUM
KOMPUTER SMP
DIREKTORAT PEMBINAAN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
KEMDIKBUD RI
Komputer Server (1 Set)

Lenovo ThinkSystem ST50 Server Intel Xeon E-2104G 8GB 2x1TB DOS
Komputer Server (1 Set)

Deskripsi Unit QTY

Komputer Server Lenovo ThinkSystem ST50 Server 1 unit


Chassis Tower
Processor Intel Xeon E-2104G
Memory 8 GB
Hard Disk 2 x 1 TB

Networking/ LAN Card 2x Ethernet 10/100/1000

Optical Drive DVD-RW

Monitor LCD 19.5"


Power Supply 250 Watt
Garansi 3 Years On-Site
Komputer Server (1 Set)
Komputer Server (1 Set)
Komputer Klien (20 Set)

Lenovo AIO V530-22ICB Intel Core i3-8100T 4GB 1TB Win 10 Pro Academic
(Hanya Untuk Pendidikan)
Komputer Klien (20 Set)
Deskripsi Unit QTY
Komputer PC Lenovo V530-22ICB Intel Core i3-8 20 Set
100T 4GB 1TB Win 10 Pro Academi
c (Hanya Untuk Pendidikan)
Platform All In One PC
Tipe Prosesor Intel Core I3-8100T
Memori Standar 4GB DDR4 2666
Hard Drive 1TB Hard Drive SATA 6.0Gb/s, 2.5", 5
400 rpm
Monitor 21.5 UMA N-TOUCH BK
Daya / Power 90W ADAPTER
Operating System Microsoft Windows 10 Professional Ac
ademic (Hanya Untuk Pendidikan)

Garansi 3 Years Onsite


Komputer Klien (20 Set)
Komputer Klien (20 Set)
Komputer Klien (20 Set)
UPS (5 Unit)

APC Smart-UPS Online V [SRV1KI]


UPS (5 Unit)

QTY
Deskripsi Unit
UPS Client APC Smart-UPS Online V [SRV1KI] 5 unit

Daya Keluar 800 Watts/1.0 KVA

Topologi Online

Garansi 3 years
UPS (5 Unit)
UPS (5 Unit)
UPS (5 Unit)
Switch/Hub (1 Unit)

Prolink 24-Port Gigabit SFP Managed Switch [PSG2401M]


Switch/Hub (1 Unit)

Deskripsi Unit QTY


Switch/Hub Prolink 24-Port Gigabit SFP 1 unit
Managed Switch [PSG2401M]

Ports 24 x 10/100/1000Mbps Auto Ne


gotiation ports
2 x 1000Mbps SFP ports, 1 x C
onsole port, 1 x Reset Button

Media interfaces RJ45 Ports


Manageable Yes
Garansi 3 Tahun
Switch/Hub (1 Unit)
Switch/Hub (1 Unit)
Switch/Hub (1 Unit)
Wireless Router (1 Unit)

Prolink Wireless AC1200 MU-MIMO Dual-Band Gigabit Router [PRC3801]


Wireless Router (1 Unit)

Wireless Router Prolink Wireless AC1200 MU-MIMO D 1 unit


ual-Band Gigabit Router [PRC3801]

Data Rates 300Mbps + 867Mbps


Operating Frequency 2.4Ghz & 5Ghz (Dual Band)

Standards Protocol 802.11 a/b/g/n/ac

Garansi produk 12 Bulan dari Distributor Resmi di Indo


nesia
Wireless Router (1 Unit)
Wireless Router (1 Unit)
PRINTER(1 Unit)

CANON Pixma G3010


PRINTER (1 Unit)

Deskripsi Unit QTY


Printer Canon Pixma G3010 1 unit
Platform Multifunction
Metode Cetak InkJet
Paper A4, A5, B5, Letter, Legal, 4 x 6", 5 x
7", 8x 10", Envelopes (DL, COM10)
, Square (5 x 5"), Business Card, C
ustom size (width 55 - 215.9mm, le
ngth 89 - 676mm)
Kesesuaian Sistem Ope Windows 10, Windows 8.1, Window
rasi s 7 SP1

Konektivitas USB dan Wireless


Garansi 24 Bulan dari Distributor Resmi di I
ndonesia
PRINTER (1 Unit)
PRINTER (1 Unit)
PRINTER (1 Unit)
PROJECTOR (1 Unit)

ViewSonic Projector (XGA 1024x768 3600 Lumens) [PA503X]


PROJECTOR (1 Unit)

Deskripsi Unit QTY


Projector ViewSonic Projector (XGA 1024x768 3 1 unit
600 Lumens) [PA503X]
Brightness 3,600 ANSI Lumens
Input 1 x HDMI 1.4; 2 x VGA In; 1 x VGA Out;
1 x 3.5mm Audio In; 1 x Audio Out (Mini
Jack); 1 x Composite RCA Video In; 1 x
RS232 (Control);1 x Mini USB Type B
Garansi 36 Bulan dari Distributor Resmi di Indone
sia 3 Year Spare part, 3 Year Service an
d 1 Year/1000 Hours Lamp
PROJECTOR (1 Unit)
PROJECTOR (1 Unit)
HEADSET (21 Unit)

Logitech Stereo Headset 1 Year [H111]


HEADSET (21 Unit)
QTY
Deskripsi Unit
Headset 21 unit

Panjang Kabel 1, 8 meter

Input 3,5 mm Jack; Impedansi inp


ut : 32 Ohm ; Sensitivitas (h
eadphone) : 100dB +/-3dB

Mic Yes (Sensitivitas (mikrofon):


: -58 dBV/µBar, -38 dBV/Pa
+/- 4 dB ; Respons frekuens
i (Headset) : 20Hz hingga 2
0kHz ; Respons frekuensi (
Mikrofon) : 100 Hz –16kHz)
HEADSET (21 Unit)
HEADSET (21 Unit)
KABEL UTP LAN (1 Roll=305m)

Prolink UTP Lan Cable [CAT5E]


KABEL UTP LAN (1 Rol=305m)

Deskripsi Unit QTY

Kabel LAN Prolink UTP Lan Cable [CAT5E] 1 Rol

Spesifikasi Panjang Kabel : 305 m ; Conductor : 24 AWG (


4 pair); Conductor Diameter : 0.51±0.01mm ; In
sulation : High Density Polyethylene ; Insulation
Diameter : 0.93±0.02mm; Cable Diameter: 5.1±
0.15mm ; Pairs : 2 Insulated conductors twisted
together

Garansi 12 Bulan dari Distributor Resmi di Indonesia


KABEL UTP LAN (1 Rol=305m)
KABEL UTP LAN (1 Rol=305m)
KONEKTOR RJ-45 (100 Pcs)

D-Link RJ-45 Cat5e Modular Plugs Connector (100 Pcs)


KONEKTOR RJ-45(100 Pcs)

QTY
Deskripsi Unit
Konektor RJ- D-Link RJ-45 Cat5e Modular Plugs Connector 100 Pcs
45
Spesifikasi RJ-45 Plugs ; Cat 5e Modular Plugs; 50 micro-inch gol
d plating, over 50 micro inch Nickel plated on contact
area; Color : transparency ; Pack of 100pcs; Current R
ating : 1.0A

Garansi 12 Bulan dari Distributor Resmi di Indonesia


KONEKTOR RJ-45 (100 Pcs)
KONEKTOR RJ-45 (100 Pcs)
Kabel (LAN) Tester (1 Unit)

Emaro TL-2468B
Kabel (LAN) Tester (1 Unit)
Deskripsi Unit QTY

Kabel (LAN) Emaro Remote Cable Tester TL-2468B 1 Unit


Tester
Spesifikasi • open/short wiring test
• connected wires display
• No connection/No Terminator Indication
• Wrong connection / Non Parallel connection display
• Ethernet 10BASE-2 terminator value detection
• Easily visible LED display provides operation status
• maximum cable length 300 feet (RJ-45/RJ-11/BNC)
• 9V Alkaline battery
• Dimension 144x86x25.5 mm
• Net Weight 160 Gr

Garansi
Kabel (LAN) Tester (1 Unit)
Kabel (LAN) Tester (1 Unit)
Kabel (LAN) Tester (1 Unit)
CRIMPING TOOL

Emaro
CRIMPING TOOL

QTY
Deskripsi Unit
Crimping Tool Emaro (EMARO CRIMPING STRIP & CUT TOOL TL-28 1 Unit
10R-TP2)
Spesifikasi • Built-in round cable stripper
• Adjusting the 6P guide: use a flat (slot) screw driver to
set the guide to right side for crimping
• For crimping modular plug: 8P8C/RJ-45, 6P6C/RJ-12,
6P4C/RJ-11, RJ45 (CAT-6 8P8C)-AMP
• Length: 215 mm
Garansi
CRIMPING TOOL
CRIMPING TOOL
CRIMPING TOOL
HDD External (1 Unit)

WD My Passport Thin 2TB USB 3.0 [WDBS4B00


20BWT] - White
HDD External (1 Unit)

Deskripsi Unit QTY


HDD External WD My Passport Thin 2TB USB 3.0 1 unit
[WDBS4B0020BWT] - White
Tipe Hardisk E 2,5 Inch
xternal
Kapasitas 2 TB
Kesesuaian Windows 7, Windows 8, Windows® 10
Sistem Operasi

Garansi 36 Bulan dari Distributor Resmi di


Indonesia
HDD External (1 Unit)
HDD External (1 Unit)
SOFTWARE BERLISENSI – OS SERVER (1
Lisensi)

MICROSOFT [Windows Server STD CORE]WinSvrSTDCore 2019 SNGL


OLP 16Lic NL Acdmc CoreLic[Pendidikan]
SOFTWARE BERLISENSI – OS SERVER (1 Lisensi)

Deskripsi Unit QTY


OS Server [Windows Server STD CORE]WinSvrST 1 Lisensi
DCore 2019 SNGL OLP 16Lic NL Acdmc
CoreLic[Pendidikan]
Nama Lisensi [9EM-00631]Microsoft®WindowsServerSTDCO
RE 2019 Sngl Academic OLP 16Licenses NoLe
vel CoreLic
SOFTWARE BERLISENSI – OS SERVER (1
Lisensi)
SOFTWARE BERLISENSI – OS SERVER (1
Lisensi)
SOFTWARE BERLISENSI – CAL (20 Lisensi)

MICROSOFT [Windows Server CAL]WinSvrCAL 2019 SNGL OLP NL


Acdmc UsrCAL[Pendidikan]
SOFTWARE BERLISENSI – CAL (20 Lisensi)

Deskripsi Unit QTY


CAL [Windows Server CAL] WinSvrCAL 201 20 Lisensi
9 SNGL OLP NL Acdmc UsrCAL[Pendid
ikan]
Spesifikasi [R18-05748] Microsoft®Windows®Server CA
L 2019 Sngl Academic OLP 1License NoLevel
Usr CAL
SOFTWARE BERLISENSI – CAL (20 Lisensi)
SOFTWARE BERLISENSI – CAL (20 Lisensi)
SOFTWARE BERLISENSI – OFFICE (21 Lisensi)

MICROSOFT [Office Standard]OfficeStd 2019 SNGL OLP NL Acdmc


[Pendidikan]
SOFTWARE BERLISENSI – OFFICE (21 Lisensi)

Nama Lisensi [021-10597]Microsoft®Office 2019 Sngl Academic OLP


1License NoLevel
Peruntukan Edukasi/Akademisi
Others [Untuk Pengguna Windows] Microsoft Office 2019 Stand
ard edition terdapat 6 aplikasi (Word, Excel, PowerPoint,
Outlook, OneNote, dan Publisher), Digunakan untuk 1 D
esktop/Laptop, Untuk Pengguna Windows
Tipe Lisensi
SOFTWARE BERLISENSI – OFFICE (21 Lisensi)
SOFTWARE BERLISENSI – OFFICE (21 Lisensi)
SOFTWARE BERLISENSI – Anti Virus (20 Lisensi)

AVNOS Endpoint Security for Business - Select - Academic Sector 3 Years


SOFTWARE BERLISENSI – Anti Virus (20 Lisensi)

Deskripsi Unit QTY


Antivirus Avnos Endpoint Security for Business - Select - Aca 20 Lise
demic Sector 3 Years nsi
Fitur Traffic Control; Traffic global automation policies; Netwo
rk Isolation; Global Threat Intelligence; Real-Time Signa
ture-less Anti-Ransomware; Applications Vulnerabilities
Visibility
Garansi 3 Years
SOFTWARE BERLISENSI – Anti Virus (20 Lisensi)
SOFTWARE BERLISENSI – Anti Virus (20 Lisensi)
SOFTWARE BERLISENSI – Anti Virus (20 Lisensi)
Dasar Hukum (1)
UU NOMOR 20 TAHUN 2003
TENTANG
SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL
(UUSPN)

UU Sisdiknas No. 20/2003 pasal 45 ayat (1)


berbunyi, setiap satuan Pendidikan menyediakan
sarana dan prasarana yang memenuhi keperluan
Pendidikan sesuai dengan pertumbuhan dan
perkembangan potensi fisik, kecerdasan
intelektual, sosial, emosional, dan kejiwaan
peserta didik.
Dasar Hukum (2)
PP No. 32 tahun 2013 tentang perubahan atas
PP No. 19 Tahun 2005 tentang
Standar Nasional Pendidikan

Pasal 42
(2) Setiap satuan Pendidikan wajib memiliki prasarana yang
meliputi lahan, ruang kelas, ruang pimpinan satuan Pendidikan,
ruang pendidik, ruang tata usaha, ruang perpustakaan, ruang
laboratorium, ruang bengkel kerja, ruang unit produksi, ruang
kantin, instalasi daya dan jasa, tempat berolahraga, tempat
beribadah, tempat bermain, tempat berkreasi, dan ruang/tempat
lain yang diperlukan untuk menunjang proses pembelajaran
yang teratur dan berkelanjutan.
Dasar Hukum (2)

Pasal 43
(1) Standar keragaman jenis peralatan laboratorium
Ilmu Pengetahuan Alam (IPA), laboratorium bahasa,
laboratorium komputer, dan peralatan pembelajaran
lain pada satuan Pendidikan dinyatakan dalam daftar
yang berisi jenis minimal peralatan yang harus
tersedia.
(2) Standar jumlah peralatan sebagaimana dimaksud
pada ayat (1) dinyatakan dalam rasio minimal jumlah
peralatan per peserta didik.
Dasar Hukum (3)

∑ Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2000 tentang


Kewenangan Pemerintah dan Kewenangan Provinsi
sebagai Daerah Otonom.
∑ Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor
129a/U/2004 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Pendidikan.
∑ Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor Nomor 24
Tahun 2007 tentang Standar Sarana dan Prasarana untuk
Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah (SD/MI), Sekolah
Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah (SMP/MTs), dan
Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah (SMA/MA).
Latar Belakang (1)

▰ Pemenuhan Standar Nasional Pendidikan (SNP) di


bidang Sarana dan Prasarana untuk meningkatkan
mutu pembelajaran
▰ Mendukung penerapan kurikulum 2013 :
Teacher Centered Student Centered
▰ Meningkatkan kemampuan Literasi Warga Sekolah
terhadap Teknologi Komunikasi dan Informasi (TIK)
Latar Belakang (1)

Pemenuhan Standar Nasional


Pendidikan (SNP) di bidang Sarana dan
Prasarana untuk meningkatkan mutu
pembelajaran

Mendukung penerapan kurikulum 2013 :


Teacher Centered Student Centered

Meningkatkan Kemampuan Literasi


Warga Sekolah terhadap Teknologi
Komunikasi dan Informasi (TIK)
Kebutuhan Peralatan TIK di SMP
Siapa saja yang ada di SMP?
Kepala
Sekolah

Siswa Guru (Tenaga


(Peserta Didik) Pendidik)

Tata Usaha
(Tenaga Orangtua/wali
Pendidikan)
Apa saja yang dilakukan mereka di sekolah? (1)

Kepala Sekolah
Manager Sekolah

Administrasi Kepegawaian (Diri Sendiri)

Mengawasi Kinerja Guru dan Staff

Melakukan Penelitian Tindakan Sekolah dan Kelas

Mengikuti Pelatihan, workshop, bimtek

Pengembangan Diri
Apa saja yang dilakukan mereka di sekolah? (1)

Guru
Membuat administrasi guru (RPP)
Administrasi Pegawai (Diri Sendiri)
Menyiapkan pembelajaran yang menarik
Melakukan evaluasi pembelajaran
Membuat media pembelajaran
Melakukan penelitian tindakan kelas
Pengembangan diri (pelatihan, bimtek, dll
Lesson Study
Apa saja yang dilakukan mereka di sekolah? (1)

Tata Usaha/Tenaga Kependidikan


Membuat administrasi pegawai (diri sendiri)

Merekap data siswa

Merekap data pegawai

Merekap data keuangan

Merekap data kehadiran warga sekolah

Inventarisasi alat dan bahan di sekolah


Menjadi petugas perpustakaan
Apa saja yang dilakukan mereka di sekolah? (1)

Siswa/Peserta Didik
Mengikuti pembelajaran yang diberikan guru

Melakukan pembelajaran mandiri :


terstruktur dan tidak terstruktur

Mengikuti Evaluasi : Ujian Harian , Ujian


Tengah Semester, Ujian Sekolah
Berstandar Nasional (USBN) sampai
dengan Ujian Nasional

Pengembangan Diri/Literasi TIK


Apa saja yang dilakukan mereka di sekolah? (1)

Orang Tua/Wali
Mengetahui semua aktivitas putra/putrinya

Mengetahui perkembangan prestasi


akademik putra/putrinya

Mengetahui perkembangan prestasi non


akademik putra/putrinya

Mengetahui berbagai kebijakan yang


dikeluarkan oleh sekolah
Intisari

Apa yang dilakukan oleh


seluruh Stakeholder di
atas membutuhkan alat
bantu peralatan Komputer
/TIK dalam rangka
mewujudkan Pendidikan
yang lebih baik
Kebutuhan Peralatan Lab. Komputer (1)
Mendukung
Mendukung siswa dan
guru dalam kelancaran
penyampaian berbagai
proses belajar mengajar materi belajar secara
lebih inovatif
Computer Aided Learning (CAL) Learning Management System
adalah pembelajaran berbantukan adalah suatu sistem berbasis TIK
TIK yang ditujukan untuk yang ditujukan untuk menunjang
meningkatkan penyerapan siswa/i kelancaran manajemen kegiatan
terhadap materi-materi ajar pembelajaran berdasar kurikulum
tersebut pengajaran di SMP

Aplikasi evaluasi guru


dan penilaian guru oleh
siswa dan oleh pimpinan
Kebutuhan Peralatan Lab. Komputer (2)
Learning Repository yang berisi:
#Perangkat lunak bantu Digital Learning Library yang berisi:
pembelajaran # E-book
#Perangkat lunak bantu untuk # Materi Ajar Digital
pengembangan bahan ajar

Mendukung otomasi
Ujian Sekolah dan Ujian
Laboratorium Bahasa Nasional beserta
pelaporan hasil ujiannya

Mendukung Sistem
Seleksi Siswa
Baru/PPDB
Kebutuhan Peralatan Lab. Komputer (2)

Arsitektur Learning Repository dan Digital Learning Library System


Media Pembelajaran

Membuat Slide Presentasi Materi Pembelajaran

Mengakses Multimedia Pembelajaran Interaktif:


dapat berupa suara, animasi, video, grafis, teks atau
kombinasi dari unsur-unsur tersebut

Mengakses Video Pembelajaran

Mengakses Segala Informasi dengan


menggunakan Internet
Pembelajaran Mandiri
Belajar Perangkat Lunak Aplikasi Perkantoran
• Belajar Aplikasi Pengolah Kata

• Belajar Aplikasi Spreadsheet

• Belajar Aplikasi Presentasi


Pembelajaran Mandiri

Belajar Bahasa Asing

• Speaking
• Listening
• Writing
Mengakses konten pendidikan PUSTEKKOM

Rumah
Belajar
Televisi Radio
Edukasi Edukasi

PUSTEKKOM

Mobile Suara
Edukasi Edukasi
Buku
Sekolah
Elektronik
Fungsi Lainnya :
www.google.co.id

Digital Library Pencarian Informasi di


Internet

www.gmail.com
Sarana Pencetakan Dokumen
Komunikasi
Pemanfaatan Peralatan Laboratorium Komputer
untuk Layanan Proses Pembelajaran
1. Distance Learning

Proses pendidikan yang berfokus


pada metode dan teknologi mengajar
yang bertujuan untuk mengantarkan
pengajaran kepada siswa, seringkali
objeknya adalah berbasis individual
yang secara fisik tidak hadir dalam
setting pendidikan tradisional seperti
suatu ruang kelas
Pemanfaatan Peralatan Laboratorium Komputer
untuk Layanan Proses Pembelajaran
2. Blended Learning

Pembelajaran yang
mengkombinasika
n pembelajaran
tatap muka dengan
pembelajaran
berbasis komputer
Pemanfaatan Peralatan Laboratorium Komputer
untuk Layanan Proses Pembelajaran
3. Computer Assisted Instruction (Pembelajaran
Berbantuan Komputer)
Pembelajaran yang menggu
nakan perangkat lunak yang
didesain berdasarkan pende
katan programmed learning
dimana tujuan pembelajaran
dapat tercapai dengan mengi
kuti tahapan demi tahapan
dari perangkat lunak yang
digunakan
Pemanfaatan Peralatan Laboratorium Komputer
untuk Layanan Proses Pembelajaran

4. Learning Management System (LMS)


Perangkat lunak yang digunakan
untuk keperluan administrasi,
dokumentasi, kegiatan belajar
mengajar secara online
(terkoneksi dengan internet)

Menyediakan sarana pembelajaran


atau pelatihan secara online bagi
peserta didik, melacak kemajuan
serta kinerja mereka di semua
jenis kegiatan pembelajaran

Tidak diorientasikan untuk


mengembangkan konten dari
materi pembelajaran Learning Management System (LMS) Model
Pemanfaatan Peralatan Laboratorium Komputer
untuk Layanan Proses Pembelajaran
5. E-Learning dan Social Learning Networking

Penggunaan secara sengaja jaringan TIK


dalam proses belajar mengajar

Berfungsi sebagai:
a) Tambahan/pengayaan pembelajaran (supplement),
b). Pengganti sebagian pembelajaran (complement), atau
c). Pengganti seluruh pembelajaran ( replacement)
Pemanfaatan Peralatan Laboratorium Komputer
untuk Layanan Proses Pembelajaran
5. E-Learning dan Social Learning Networking

Komponen Pendukung E-Learning


Pemanfaatan Peralatan Laboratorium Komputer
untuk Layanan Proses Pembelajaran
5. E-Learning dan Social Learning Networking
E-Learning saat ini berkembang menjadi popular y
ang dikenal dengan Social Learning Network (SLNs
), seiring dengan perkembangan penggunaan Socia
l Media di masyarakat umumnya dan pembelajar kh
ususnya. Untuk membedakan dengan kelas konven
sional, sebuah kelas dalam lingkungan belajar berb
asis TIK dikenal pula dengan istilah kelas maya(cyb
er class). Dalam kelas maya, e-learning dimanfaatk
an sebagai upaya untuk melengkapi pembelajaran d
alam rangka memperkaya materi yang diajarkan
dalam kelas konvensional.
Contoh Learning Management Systems (LMS)

MOODLE (Modular Object Oriented Dynamic Learning Environment)


Sebuah aplikasi web open source yang digunakan untuk membuat situs
pembelajaran online interaktif. Moodle berjalan pada hampir semua plat
form yang mendukung banyak fungsi yang berguna dan dengan mudah
dikustomisasi, berkat struktur modularnya, juga tersedia dalam 78 baha
sa sehingga banyak digunakan didunia oleh para pendidik dan
merupakan salah satu aplikasi metode e-learning yang terbaik
Contoh Social Learning Networks (SLNs)
EDMODO
Edmodo adalah sebuah media untuk melaksanakan pembelajaran secara
daring. Edmodo menggabungkan sebagian fitur dari Learning Manageme
nt System (LMS) dan sebagian fitur dari Jejaring Sosial (Social Network),
menjadi sebuah media pembelajaran yang menarik dan mudah digunakan
, kemudian lebih dikenal dengan Jejaring Sosial Pembelajaran (Social
Learning Networks)

Edmodo adalah sebuah jejaring sosial untuk pembelajaran yang gratis


dan aman digunakan bagi guru, siswa, dan sekolah. Fitur yang ada dalam
edmodo merupakan kolaborasi antara fitur yang ada pada LMS (Learning
Management System) dengan facebook (salah satu situs jejaring sosial
terbesar)
Contoh Social Learning Networks (SLNs)
EDMODO

Halaman depan https://www.edmodo.com/


UJIAN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER (UNBK)

Spesifikasi Peralatan Bantuan Lab. Komputer dari Dit.


PSMP berada di atas Spesifikasi Minimum dari Puspendik
sebagai Regulator UNBK

Bisa digunakan untuk: Pendataan Peserta, Membuat


Virtual Machine, Latihan UNBK, Pelaksanaan UNBK,
Pelaporan Pelaksanaan UNBK, Skoring dan Pengumuman
DIREKTORAT PEMBINAAN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
KEMDIKBUD RI

You might also like