You are on page 1of 1
tujuh ratus empat puluh empat ribu Rupiah) yang bersumber dari Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) 2. Anggaran tersebut sudah termasuk Pajak Pertambahan Nilal (PPN) dan Pajak Bahan Bakar- Kendaraan Bermotor (PBBKB), yang diperoleh dari sumber anggaran Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Tahun Anggaran 2020 ("Jumlah Anggaran’). 3. Harga BBMP yang disediakan oleh PIHAK PERTAMA adelah berdasarkan harga keekonomian yang berlaku pada saat tanggal penyerahan BBMP (publish rate) kepada PIHAK KEDUA. 4. PIHAK PERTAMA akan menyampaikan update Harga BBM kepada PIHAK KEDUA dengan periode waktu 2 (dua) mingguan, dan/atau setiap ada perubahan harga, sedangkan harga Pelumas mengikuti harga pasar yang ditetapkan oleh PIHAK PERTAMA. 5. Apabila terjadi perubahan Jumlah Anggaran sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) Pasal ini PIHAK KEDUA akan menyampaikan surat pemberitahuan kepada PIHAK PERTAMA dan akan dibuatkan dalam bentuk Addendum/Amandemen yang disetujui bersama olen PARA PIHAK, yang merupakan satu kesatuan dan bagian yang tidak terpisahkan dari Perjanjian ini Pasal 6 Spesifikasi Mutu Spesifikasi teknis dan mutu BBM sebagaimana tercantum dalam Lampiran Perjanjian ini harus sesuai dengan ketentuan Keputusan Direktur Jendral Minyak dan Gas - ESDM (termasuk perubahannya apabila ada), sedangkan spesifikasi teknis dan mutu untuk Pelumas sesuai dengan standar Internasional, antara lain ASTM (American Standard of Testing Material), API (American Petroleum Institute), SAE (Society of Automotive Engeineer). Pasal 7 Syarat dan Tata Cara Penyerahan 1, Penyerahan BBMP dilaksanakan berdasarkan SP3M yang sekurang-kurengnya memuat informasi terkait jenis, jumlah, tujuan, jangka waktu penyerahan BMP dan Keterangan Sumber ‘Anggaran Pembayaran (PNBP/RM) dengan format nomor SP3M (Contoh : No. SP3M/RM atau No. SP3M/PNBP) serta keterangan penting lainnya sepert’ namun tidak terbatas pada keterangan penitipan BBMP di SPBU/SPBU Kompak. 2. Tata cara penyerahan BEMP dilakukan sebagai berikut : a. Penyerahan BEM dilakukan secara franco SPBP (Stasiun Pengisian Bahan Bakar POLR|) atau tempat penyimpanan dalam bentuk lainnya yang dimiliki oleh PIHAK KEDUA. Dalam hal tidak tersedia SPBP, PIHAK KEDUA menunjuk SPBU/SPBU Kompak tertentu yang disepakati oleh PARA PIHAK dan penyerehan BBM dilakukan secara franco SPBU/ ‘SPBU Kompak b. Penyerahan Pelumas dilskukan secara franco di tempat yang ditunjuk oleh PIHAK KEDUA sesuai dengan minimum pemesanan yang disepakati olen PARA PIHAK yang ditakukan dalam jangka waktu minimal per tiga bulan c.Penyerahan Avgas dan Avtur dilakukan secara Franco di Depot Pengisian Pesawat Udara (DPPU) Pertamina 3. Penyerahan BBMP akan dilakukan oleh PIHAK PERTAMA kepada PIHAK KEDUA berdasarkan situasi dan kondisi setempat, dengan cara yang disepakati PARA PIHAK, yaitu’ a. Avtur: Langsung pada pesawat udara fixed wing/rotary wing; 4 PIHAK PERTAMA |_PIHAK KEDUA ky |

You might also like