You are on page 1of 6
DESA KRITIG, KECAMATAN PETANAHAN, Kd ‘Sekretariat : Dukuh Pedenokan RT. 02 RW. 04, Desa Kritig, Kec Kabupaten Kebumen, kode Pos. 54382 No: 018/Ms1.AT/IX/2021 Lamp: 1 Bendel Hal: Permohonan Bantuan Operasional Mushalla Terdampak Covid-19 Mushalla At-Tauhid Pedenokan Kepadayth. Menteri Agama Republik Indonesia Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam/Direktur Urusan Agama Islam Dan Pembinaan Syariah 31. M.H. Thamrin No.6- Jakarta 10340. Assalamu’alaikum Wr. Wb. Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat-Nya kepada kita semua dan semoga setiap langkah kita senantiasa mendapat ridho serta perlindungan dari-Nya. Amien. Sholawat dan Salam semoga selalu terlimpahkan kepada Uswah Khasanah Nabi ‘Agung Muhammad Saw. Semoga kita akan mendapatkan syafa’atnya besok di Yaumul Kiyamah. Dengan ini Kami Pengurus Mushalla At-Tauhid yang beralamat di Dusun Pedenokan Desa Kritig, Kec. Petanahan, Kab. Kebumen Provinsi Jawa Tengah memberanikan diri_mengajukan permohonan Bantuan Operasional Mushalla yang terdampak Covid-19 sebesar Rp. 10.000.000,00 (Sepuluh Juta Rupiah) dengan rincian ~anggaran biaya sebagaimana pada lampiran proposal ini. ‘tas perhatian dan terkabulnya permohonan eich i mohon ma‘af yang sebesar-besarnya, . ‘Wassalamu’ataikum Wr. Wb. pln an Canscaner PROPOSAL BANTUAN OPERASIONAL MUSHALLA TERDAMPAK COVID-19 MUSHALLA AT-TAUHID Alamat: Pedenokan, Kritig, Petanahan Kabupaten Kebumen Pos 54382 HP. 081334384348 TAHUN 2021 DIAJUKAN KEPADA MENTERI AGAMA REPUBLIK INDONESIA DIREKTURJENDERAL BIMBINGAN MASYARAKAT ISLAM/DIREKTUR URUSAN AGAMA ISLAM DAN PEMBINAAN SYARIAH J. M.H. Thamrin No. 6- Jakarta 10340, KATA PENGANTAR AssalamuaiaikumWr. Wo. Puji syukur kepada Allah Swt, yang telah memberikan Karunia-Nya kepada kite semua sehingga kita masih selalu dalam lidungan-Nya. Sholawat dan Salam semoga selalu terlimpahkan kepada Uswah Khasanah Nabi Agung Muhammad Saw, keluarga, shohabat serta umatnya yang selalu istigomah dalam menjalankan sunah-sunahnya. Semoga kita mendapatkan syafe‘atnya besok di Yaumul Kiyamah. Pendidikan adalah suatu hal yang tidak bisa dipisahkan dari kehidupan manusia, dimana pendidikan merupakan suatu proses untuk pembentukan kepribadian. Dipandang sebagai salah satu aspek yang memiliki peran penting dan pokok dalam pembentukan kepribadian generasi yang akan datang, pendidikan diharapkan dapat menghasilkan manusia yang berkualitas dan bertanggungjawab serta_mampu mengantisipasi masa depan. Pendidikan Keagamaan Islam Mushalla yang berada di dukuh Pedenokan desa Kritig Kec. Petanahan Kab. Kebumen Jawa Tengah merupakan salah satu Mushalla yang selalu eksis dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar serta kegiatan ibadah guna mewujudkan salah satu tujuan nasional Indonesia yaitu memajukan kesejahteraan umum dan mencerdaskan kehidupan bangsa lewat pendidikan umum maupun agama. leh karena itu berbagai upaya kami lakukan guna tercapainya cita-cita tersebut antara jain pemenuhan sarana dan prasarana belajar dan ibadah. Kegiatan belajar mengajar dan ibadah pada saat ini dimasa Pandemi Covid-19 ‘agar tetap eksis berjalan dengan balk dan lancar salah satu upaya yang dilakukan Mushalla adalah pemenuhan kebutuhan-kebutuhan dalam rangka menunjang Kesehatan dimasa pandemi covid-19 pada saatini. Karena keterbatasan sarana dan prasarana Mushalla maka pengurus Mushalla memohon pihak-pihak terkait dengan Kegiatan belajar dan ibadah untuk membantu kami. ‘Akhirnya hanya do'a yang dapat kami haturkan, semoga Allah SWT memberikan imbalan kebaikan kepada semua pihak yang telsh membantu perkembangan kegiatan Mushalla kami dengan pahala yang berlipat ganda. Amin Dalam penulisan proposal ini, tentu tidak lepas dari segala kekurangan, maka kritik dan saran demi kesempurnaan proposal ini, sangat kami harepkan. Semoga proposal ini dapat dijadikan periksa. WassalamualaikumWr. Wo. BABI PENDAHULUAN A. Latar Belakang Sebagai wujud nyata kelkutsertaan masyarakat dalam rangka mensukseskan pembangunan nasional. Khususnya pembangunan manusia seutuhnya baik mental maupun spiritual untuk mencapai masyarakat adil, makmur dan sejahtera iperlukan pendidikan moral sejak dini, dimana hal itu bertujuan sebagai upaya meningkatkan ketaqwaan kita kepada Allah SWT serta untuk meningkatkan pembinaan Islami kepada warga masyarakat serta generasi muda untuk membentuk manusia yang beriman, bertaqwa, berbudi luhur dan berakhlak mula dihadapan Allah SWT. Demi tercapainya tujuan tersebut maka diperlukan sarana dan prasarana yang digunakan untuk mewadal berbagal macam kegiatan tersebut, ‘agar dalam pelaksanaannya dapat terlaksana dengan nyaman, aman dan tenteram. Pada masa pandemi Covid-19 ini perlu sekali adanya sarana prasarana dalam menunjang kesehatan yang memadal, agar kegiatan ibadah dan belajar mengajar di Mushalla terlaksana dengan baik dan aman. Kegiatan Mushalla At-Tauhid yang berada di dukuh Pedenokan desa Kritig Kec. Petanahan Kab. Kebumen Jawa Tengah masuk dalam zona wilayah terpapar Covid-19 periu sekali bantuan operasional Mushalla terdampak Covid-19 guna pemenuhan sarana dan prasarana pembelajaran dalam menunjang kesehatan yang memadai. Hal ini dikarenakan kurangnya dana untuk pengadaan sarana prasarana pada masa pandemi covid-19 sekarang ini. Oleh Karena itu upaya pemenuhuhan sarana Kegiatan belajar dan ibadah di Mushalla At-Tauhid harus segera dilaksanakan demi terwujudnya program belajar mengajar dan ibadah yang kondusif. Kegiatan ini mempunyai beberapa tujuan yang akan dicapal, antara lain : 1. Tujuan Umum Dengan adanya sarana prasarana penunjang ibadah dan belajar di Mushalla yang memadai akan menciptakan suasana ibadah dan belajar yang balk sehingga dapat meningkatkan kualitas. 2. ‘Tujuan Khusus Dengan sarana prasarana penunjang ibadah dan kegiatan belajar yang memadai menjadikan para ustadz dan jamaah dalam melaksanakan kegiatan- kegiatan di Mushalla dapat berjalan dengan baik. Kegiatan Operasional Mushalla terdampak Covid-19 “Mushalla At-Tauhid 3. Bidang Riayah / Pembangunan : pn eran Casco BAB IIT PENUTUP Kegiatan ibadah dan belajar mengajar di Mushalla At-Tauhid Pedenokan Desa Kritig Kecamatan Petanahan Kabupaten Kebumen selalu. berusaha dalam Pengembangan dan meningkatkan mutu jamaah. Salah satu usaha yang dilaksanakan pada masa pandemi Covid-19 adalah pengadaan sarana dan prasarana penunjang ibadah dan kegiatan belajar di Mushalla. Disadari bahwa sarana prasarana masih kurang memadai dengan demikian usaha ini bila terlaksana banyak sekali manfaat yang bisa diambil bagi Mushalla khususnya dan bagi bangsa Indonesia pada umumnya antara lain ibadah dengan nyaman, sehat juga belajar lebih efektif dan efisien, meningkatkan kualitas ibadah, terciptanya suasana ibadah dan pembelajaran yang kondusif dan mampu membantu menciptakan tujuan pembangunan nasional_ dan lain lain. Berdasarkan kesimpulan di atas maka harapan warga Mushalla At- ‘TauhidPedenokankepada Bapak Menteri Agama Republik Indonesia melalui Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam/Direktur Urusan Agama Islam Dan Pembinaan ‘Syariah kiranya berkenan membantu kami. Demikian proposal ini kami sampaikan atas perhatian, dan kerjasamanya kami ucapkan banyak terima kasih. Kebumen, 10 September 2021

You might also like