You are on page 1of 4
PEMERINTAH KOTA MAKASSAR DINAS KELAUTAN, PERIKANAN, PERTANIAN DAN PETERNAKAN Ji. Bajiminasa No. 12 Makassar 90126 Telp. +62411-854920 Fax +62411 - 854759 Rw Email : dislahan@makassar.go.id Home page : hitp. www.makassar.go.id SSE KEPUTUSAN KEPALA DINAS KELAUTAN, PERIKANAN, PERTANIAN DAN PETERNAKAN KOTA MAKASSAR Nomor : 79/67 CCD ABAD /OKPPP/ Il / 2014, TENTANG PEMBENTUKAN TENAGA PENDAMPING DESA (TPD) PROGRAM CCD-IFAD KOTA MAKASSAR TAHUN 2014 KEPALA DINAS KELAUTAN, PERIKANAN, PERTANIAN DAN PETERNAKAN KOTA MAKASSAR ya Menimbang a. bahwa untuk meningkatkan pendapatan rumah tangga dari masyarakat pesisir dan pulau-pulau kecil yang menjadi kelompok sasaran di Didang kelautan dan perikanan pada wilayah Kota Makassar, maka perlu dilaksanakan program Coastal Community Development (CCD- IFAD); b. bahwa untuk kelancaran pelaksanaan Program CCD-IFAD Tahun 2014, maka perlu membentuk Tenaga Pendamping Desa bekerja sama dengan Tim Unit Pelaksana Proyek (Project Implementation Unit, PIU) Kota Makassar Tahun 2014; ¢. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu ditetapkan Keputusan Kepala Dinas Kelautan, Perikanan, Pertanian dan Peternakan Kota Makassar. Mengingat —: 1. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 1959 tentang Pembentukan Daerah- Daerah Tingkat II di Sulawesi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1959 Nomor 74 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1822), Undang-Undang Nomor 6 Tahun 1996 tentang Perairan Indonesia (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1996 Nomor 73, ‘Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3647); 3. Undang-Undang 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437); sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Undang- Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 4. Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2007 tentang Pengelolaan wilayah pesisir dan Pulau-pulau Kecil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 84, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4739): Memperhatikan Menetapkan KESATU KEDUA ea 5. Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2009 tentang perubahan atas Undang-Undang Nomor 31 Tahun 2004 tentang Perikanan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 154, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5073); 6. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4478), 7. Peraturan Daerah Kota Makassar Nomor 3 Tahun 2009 Tentang Pembentukan Struktur Organisasi Dinas Kelautan, Perikanan, Pertanian dan Peternakan Kota Makassar 8, Dokumen proyek pembangunan masyarakat pesisir. Direktorat Pemberdayaan Masyarakat Pesisir dan Pengembangan Usaha, DITJEN Kelautan Pesisir dan Pulau-pulau Kecil, International Fund Agriculture Development Tahun 2012. a. Surat Pengesahan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran Petikan (DIPA) ‘Tahun Anggaran 2014 Nomor :SP__DIPA- 032.07.4,199069/2014 tanggal 0S Desember 2013 Program Pengelolaan Sumber Daya Laut, Pesisir dan Pulau-pulau Kecil. b. Surat Pengunduran Diri Sdr. Erwin, S.Kel Tenaga TPD Program CCD-IFAD tanggal 28 Februari 2014 MEMUTUSKAN: KEPUTUSAN KEPALA DINAS KELAUTAN, PERIKANAN, PERTANIAN DAN PETERNAKAN KOTA MAKASSAR TENTANG PEMBENTUKAN TENAGA PENDAMPING DESA PROYEK CCD-IFAD KOTA MAKASSAR TAHUN 2014, Membentuk Tenaga Pendamping Desa (TPD) Pada Dinas Kelautan, Perikanan, Pertanian dan Petemakan Kota Tahun Anggaran 2014 dengan susunan Keanggotaan sebagaimana tercantum dalam lampiran Keputusan ini, Tugas Tenaga Pendamping Desa sebagaimana di maksud pada Diktum KESATU sebagai berikut a. Membantu kelompok masyarakat nelayan dan seluruh lapisan masyarakat pesisir untuk melaksanakan pengelolaan sumberdaya pesisir berbasis masyarakat. b. Memfasilitasi masyarakat dalam setiap tahapan PSPBM CCD-IFAD mulai pada tahap pesiapan, perencanaan, pelaksanaan dan pemantauan. c. Membina semua aktivitas/kegiatan pengelolaan sumberdaya pesisir berbasis masyarakat pada tingkat desa/kelurahan dalam satu kecamatan. oe d. Melakukan koordinasi dengan Kades/Lurah dan Camat setempat serta aparat Dinas Perikanan dan Kelautan. e. Memberikan pelatihan kepada petugas kelompok mengenai pelaksanaan rapat, pencatatan kegiatan kelompok, akuntansi dan pengelahuan keuangan f Melaporkan hasil pelaksanaan tugas kepada Kepala Dinas Pertanian, Kehutanan, Perikanan dan Kelautan Kota Makassar. Keputusan ini mulai berlaku sejak tangyal ditetapkan, dan apabila di KETIGA Kemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya maka akan dilakukan perubahan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di: Makassar Pada tanggal OB MADET 2044 ‘Tembusan : ‘Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Propinsi Sulawesi Selatan di Makassar Kepala BAPPEDA Kota Makassar di Makassar Para Camat Calon Penerima Program CCD-IFAD di Makassar |. Para Lurah Calon Penerima Program CCD-IFAD di Makassar Pertinggal yeep + DAFTAR TENAGA PENDAMPING DESA PADA PROYEK CCD-IFAD KOTA MAKASSAR TAHUN 2014 Muh_Taufig Arifin, S.Pi | Muh.Taufig Arifin, S.Pi Kelurahan | Lakkang | Talo | 2. | Erwin, $Kel Teuk Kurniawan, $.Kel | Kelurahan Kelurahan | | ‘Tanjung Mardeka | Barombong | | 3. | Astaman Amir, $.ST.Pi | Astaman Amir, S.ST.Pi | Kelurahan Kelurahan | ‘Cambayya | Untia | } KEPALA DINAS, Pembina TK. 19700210 199803 1014

You might also like