You are on page 1of 23
BUILDING TRUST Bs SikaTop®-107 Seal 2-Komponen Semen Pelapis Kedap Air Fungsi : Sebagai lapisan anti bocor untuk internal dan eksternal, menutupi keretakan pada beton, mortar, dan bata. Dapat digunakan pada kolam renang, tangki air, atap dak beton, balkon, teras, kamar mandi, dankolamikan. Keunggulan : Tidak beracun untuk tangki air minum dan kolam ikan. Daya rekat sangat baik. Mempunyaielastisitas. Dapat diaplikasikan dengan kuas atau trowel. Cara penggunaan: Tidak boleh dicampurair. Permukaan harus bersih, bebas dari debu dan kotoran. Basahi permukaan dengan air sampailembab. Tuangkan setengah komponen A (cairan) ke dalam ember. Kemudian tambahkan seluruh komponen 8 (bubuk) dan aduk hingea merata. Masukkan komponen A yang sisa dan aduk lagi hingga merata, sehingga tidak ada yang menggumpal. Gunakan mixer dengan kecepatan rendah selama 2-3 menit. Aplikasikan dengan menggunakan kuas atau trowel, minimum 2 lapis. Setelah lapisan pertama mengering (2-6 jam tergantung cuaca setempat), aplikasikan lapisan kedua dengan arah melintang/menyilang dari arah lapisan pertama, Bila menggunakan trowel, komponen A (cairan) dapat dikurangi hingga 10%. Lindungi terhadap sinar matahari yang menyengat dan hujan. Jika diperlukan, gunakan plastik sebagai penutup sampai kering (6 jam) kemudian lindungi dengan screed atau plesteran dengan tebal2-3cm. Warna :Putih susu (kormponen A cairan), Abu-abu(komponen 8 bubuk). | Kemasan Konsumsi DayaSebar — Rasio Pencampuran 25ke set, 1-1,S5ke/m’ per |10-12m'/set Berat (kg): (Skg Komponen A | lapis* (2 lapis) Komponen cairan+ 20kg A:Be1:4 Komponen B Volume : bubuk) Komponen A:B=1:2,7-3 “tergantung permukoan bidang aplikasi WATERPROOFING WATERPROOFING SikaTop®-107 Plus 2-Komponen Semen Pelapis Kedap r (dalam 1 pail) Fungsi : Sebagai lapisan anti bocor untuk internal dan eksternal, menutupi keretakan pada beton, mortar, dan bata. Dapat digunakan pada kolam renang, tangki air, atap dak beton, balkon, teras, kamar mandi, dankolamikan. Keunggulan : Tidak beracun untuk tangki air minum dan kolam ikan Daya rekat sangat baik. Mempunyai elastisitas lebih baik. Dapat diaplikasikan dengan kuas. Praktis, tinggal dicampur didalam pailnya secara manual. Cara penggunaan: Tidak bolehdicampurair. Permukaan harus bersih, bebas dari debu dan kotoran. Basahi permukaan dengan air sampailembab. Tuangkan setengah kompanen A (cairan) ke dalam ember. Kemudian tambahkan seluruh komponen B (bubuk) dan aduk hingga merata. Masukkan komponen A yang sisa dan aduk lagi hingga merata, sehingga tidak ada yang mengeumpal. Aplikasikan dengan menggunakan kuas, minimum 2 lapis. Setelah lapisan pertama mengering (2-6 jam tergantung cuaca setempat), aplikasikan lapisan kedua dengan arah melintane/menyilane dari arah lapisan pertama. Lindungi terhadap sinar matahari yang menyengat dan hujan. Jika diperlukan, gunakan plastik sebagai penutup sampai kering (6 jam) kemudian lindungi dengan screed atau plesteran dengan tebal 2-3cm. Warna : Putin susu (komponen A cairan), Abu-abu (komponen B bubuk). Kemasan Konsumsi Daya Sebar | Rasio Pencampuran’ 4ke set, 1-1,Ske/m’ per |1,5-2m'/set Berat (kg) : (kg Komponen A | lapis* (2 lapis). Komponen cairant 3ke A:B=1:3 Komponen B Volume: bubuk) Komponen A:B=1:2,2 *tergontung permukaan bidang aplikosi Sika® Waterproofing Mortar abe Cela) (eu suelo Elsie dre] eV eed) earl Funesi : Sebagai lapisan anti bocor siap pakai pada permukaan beton untuk mencegah kebocoran rembesan air. Dapat digunakan pada atap dak beton, balkon, teras, dan kamar mandi. Keunggulan : Praktis, tinggal dicampur air. Daya rekat baik pada beton yang keras. Dapat diaplikasikan dengan kuas. Cara penggunaan : Permukaan beton harus keras, bersih dan bebas dari debu dan kotoran, Basahi permukaan dengan air sampailembab. Tambahkan air 1,25!t per Ske sak atau 6,25/t per 25ke sak sesual takaran ke dalam wadah pencampur. Masukkan Sika® Waterproofing Mortar sambil diaduk. Gunakan mixer dengan kecepatan rendah 2 - 3 menit. Aplikasikan dengan menggunakan kuas, minimum 2 lapis. Setelah lapisan pertama mengering (4 jam tergantung cuaca setempat), aplikasikan lapisan kedua dengan arah melintane atau menyilane dari arah lapisanpertama. Lindungi terhadap sinar matahari yang menyengat dan hujan. Jika diperlukan, gunakan plastik sebagai penutup sampai kering (6 jam), kemudian lindungi dengan screed atau plester dengan tebal 2 -3cm. Warna : Abu-abu. Kemasan | Konsumsi Daya Sebar | Rasio Pencampuran 5kg, 25kg. 1-1,5ke/m' per |1,5-2m'/set _Berat (kg): lapis* (2 lapis) Air: Sika® 10-12 m'/set Waterproofing (2 lapis). Mortar =1:4, Volume ; Air: Sika® Waterproofing Mortar =1:2,7-3, *tergantung permukaan bideng oplikast ewes las e aie = ira f=] rs] 4 a m4 7] 3 < ES SVC] EE mets] old Fungsi : Sebagai lapisan anti bocor siap pakai berbahan dasar Modified Polyurethane, untuk melindungi atap dari kebocoran. Dapat digunakan pada atap dak beton, mortar, asbes.genteng, nok, bitumen, metal, lantai keramik, kayu dan dinding Keunggulan : Daya rekat sangat baik 8 ada permukaan yang berpori atau tidak berpori. Sangat fleksibel dan menutup retak sangat baik, Kedap air. Tahan sinar ultra violet (UV) dan cuaca. Tidak menyebabkan tumbuhnyajamur. Tidak beracun, Siap pakaidan mudah diaplikasikan dengan kuas, roller, atau spray. Cara penggunaan : Permukaan harus bersih, bebas dari debu dan kotoran. Aduk Sikalastic®-560 terlebih dahulu secara manual atau menggunakan mixer dengan kecepatan rendah 2 -3menit, agartercampursempurna. Aplikasi TanpaMembran: Campurkan Sikalastic®-560 dengan air bersih 10%, sebagai lapisan dasar (primer), konsumsi #.0,3ke/m’. Setelah lapisan 1 mengering (1 - 2 jam), aplikasikan lapisan ke 2 murni dengan konsumsi+0,4-0,5ke/m’. Setelah lapisan ke 2 mengering (1 - 2 jam), aplikasikan lapisan ke 3 murni dengan konsumsi+0,4-0,5ke/m’. Lindungi dari hujanselama proses pengeringan. Menggunakan Membran Sikalastic°Fleece-120 (dijual terpisah) : Campurkan Sikalastic’-560 dengan air bersih 10%, sebagai lapisan dasar (primer), konsumsi + 0,3kg/m’, Setelah lapisan 1 mengering (1-2 jam), aplikasikan lapisan ke 2 mumi dengan kansumsi 1kg/m’, Dalam kondisi basah, letakkan Sikalastic*Fleece-120, Pastikan membran tertanam dengan sempurna ke dalamnya. Overlap sambungan membran minimal Scm. Segera aplikasikan lapisan ketiga murni dengan konsumsi + 0,4 - 0,5 kg/m’ ketika lapisan kedua masih basah, Setelah lapisan ketiga mengering (1 - 2 jam), aplikasikan lapisan ke empat mumi dengan konsumsi+ 0,4-0,5 ke/m’, Lindungi dari hujan selama proses pengeringan. Warna Grey, white. Kemasan Konsumsi | Daya Sebar 4kg, 20ke. TanpaMembran | TanpaMembran =1,1-1,3ke/m’, | = 3-3,6m'/4ke. Sikalastic°Fleece- | Dengan Membran =15,4-18,2 m’/ 20kg(3lapis). 120 ukuran : =2,1-2,3kg/m’. | Dengan Membran ix2m. =1,7-1,9m'/4kg, =8,7-9,5 m’/ 20k (4 lapis). Sika® RoofCoat 1-omponen Pelapis Anti Bocor Untuk Atap Fungsi : Sebagai lapisan anti bocor siap pakai berbahan dasar acrylic, yang diperkuat serat fiber untuk melindungi atap darikebocoran. Dapat digunakan pada atap dak beton, asbes,genteng, nok, serta mortar dandinding Keunggulan : Mengandung fiber, sehingga dapat menutup retak lebih baik. Kedap air, Tahan sinar ultra violet (UV) dan cuaca, Daya rekat sangat baik. Fleksibel. Tidak menyebabkan tumbuhnya jamur. Tidak beracun. Siap pakai dan mudah diaplikasikan dengan kuas atau roller. Cara penggunaan: Tidak boleh dicampur air. Permukaan harus bersih, bebas dari debudankotoran, Aduk Sika® RoofCoat terlebih dahulu secara manual atau memakai mixer dengankecepatan rendah 2-3 menit, agar tercampur sempurna. Aplikasi pada atap: Aplikasikan Sika® RoofCoat dengan mengeunakan kuas atau roller. Setelah lapisan pertama mengering (1- 2jam), aplikasikan lapisan kedua. Setelah lapisan kedua mengering (1 - 2 jam), aplikasikan lapisan ketiga (terakhir). Lindungi dari hujan selama proses pengeringan. Aplikasi pada dinding: Aplikasikan Sika® RoofCaat dengan mengeunakan kuas atau roller, minimum 2 lapis. Setelah lapisan pertama mengering (1 - 2 jam), aplikasikan lapisan kedua. Lindungi dari hujan selama proses pengeringan. Warna : Grey, stone grey, white dancoro red. Kemasan Konsumsi | Daya Sebar 4kg, 20kg OSke/m’per —-2,7- 4 m’/ 4keg (2-3 lapis), lapis* 13,3- 20m’/ 20kg (2-3 lapis). *tergantung permukaan bidong aplikasi ewes Talla ry WATERPROOFING T]he A] 1-Komponen Pelapis Anti Bocor Untuk Dinding Luar & Atap Fungsi : Sebagai lapisan anti bocor siap pakai berbahan dasar acrylic, untuk melindungi bangunan dari air hujan, sekaligus sebagai cat dekoratif. Dapat digunakan pada dinding, atap genteng, asbes,nok, serta pertemuan dinding dan atap. Keunggulan : Kedap air. Tahan sinar UV dan cuaca. Daya rekat sangat baik. Sangat fleksibel. Tidak menyebabkan tumbuhnya jamur. Tidak beracun. Siap pakaidan mudah diaplikasikan dengan kuas/ roller. Cara penggunaan : Tidak boleh dicampurair. Permukaan harus bersih, bebas dari debu dan kotoran. Aduk Sika® RainTite terlebih dahulu secara manual atau memakai mixer dengan kecepatan rendah 2-3 menit, agartercampursempurna. Aplikasi pada dinding dan atap: Aplikasikan Sika® RainTite dengan menggunakan kuas atau roller, um 2 lapis. Setelah mengering (1 - 2 jam), aplikasikan lapisan kedua. Lindungi dari hujan selama proses pengeringan. Aplikasi pada keretakan, celah, atau pertemuan dindingdanatap: Gunakan Sika® RainTite yang diperkuat dengan Sika® RainTite Membrane (dijual terpisah). Aplikasikan Sika® RainTite sebagai lapisan pertama. Dalam kondisi basah, letakkan Sika® RainTite Membrane. Pastikan membran tertanam dengan sempurna ke dalamnya. Overlap sambungan membran minimal Sem. Segera aplikasikan lapisan kedua Sika® RainTite ketika lapisan pertama masih basah. Setelah lapisan kedua mengering (1 - 2 jam), aplikasikan lapis ketiga (terakhir). Lindungi dari hujan selama proses pengeringan. Warna : Grey, stone grey, white, coro red, ivory, coffee cream, meadow green, transparent. Kemasan | Konsumsi | Daya Sebar Ike, 4kg, 20kg. 0,3ke/m 1,7-2m’/1kg,7-8m'/4keg, erlapis* 35 -40 m*/ 20kg (2 lapis). Sika® RainTite periap 120Kg (2 lapis) Membrane terpisah (0,2 x 1m). *tergantung permukaon bidang aplikasi Sika® BituSeal T-130 SG Ble eM Wee ice gtca cial lla Funesi : Sebagai pelapis kedap air dan kelembaban pada ban@unan, seperti misalnya dinding basement, atap dak beton, balkon atau teras. Keunggulan : Mempunyaielastisitas. Tebal merata. Cara penggunaan : Aplikasikan primer bitumen Sika® Proof Primer pada permukaan dengan kuas, roller, atau spray. Tungeu kering + 4-6jam. Membran diaplikasikan dengan metode torching (dibakar). Membran yane sudah dipanaskan harus ditekan dengan roller untuk menghindari udara yang terjebak. Sambungkan overlap minimum 100mm. Untuk atap, disarankan dilindungidengan plesteran 2-3cm. Warna :Hitam. Kemasan :Troll=1mx10m. FW esstoselela ale) o [a] [=] 4 a 4 r Z 4 ES Sika® MultiSeal elec l a IOLA lar ela L el) een nese deste tea ef Fungsi : Perbaikan instan untuk mencegah kebocoran. Perekat self adhesive multiguna untuk atap, talane dan pipa saluran air. Sebagai perbaikan keretakan dan kebocoran pada atap, sambungan antara dinding dan genteng, nok genteng, dil. Keunggulan : Siap pakai. Mudah diaplikasikan. Merekat baik pada berbagai permukaan. Bisa dicat. Carapenggunaan: Direkatkan pada celah atau bidang yang akan ditutup. Warna :Abu-abu. Kemasan : Lebar 10cm, Panjana 3m/roll Sikagard® -700 S (id) Pelindung Batu URE LT Bate] ele] Funesi : Sebagai lapisan pelindune untuk batu alam, beton, plesteran, bata, semen, asbes, dll, dari curah hujan dan kelembaban, sehinega mencegah dan melindungi dari timbulnya lumut dan jamur, dengan hasil akhirnatural (tidak mengkilap). Berbahan dasar siloxane Hasil aplikasi bersifat water repellent / hydrophobic. Keunggulan : Tahan terhadap alkali, ultra violet, cuaca, lumut dan jamur. Bekerja dengan system penetrasi / meresap yang sangat baik. Siap pakai dan mudah diaplikasikan dengan kuas, rol, atau spray. Cara penggunaan : Permukaan harus bersih, kering, bebas dari debu, cat, dankotoranlainnya. jika ada keretakan, harus diperbaiki terlebindahulu. Aplikasikan Sikagard®-700 S(id) menggunakan kuas, rol, atau spray. Aplikasi pada umumnya2 lapis dengan systern wet on wet (aplikasikan lapisan kedua saat kondisilapisan pertama masih basah). Lindungi terhadap hujan selama proses pengeringan. Tips: Roneuinsteandot tergantung pada porasitas bidang aplikasi. Sebaiknya lakukan test pada bidang tertentu untuk mengetehui konsumsi jumloh yong tepat. Hasil terbaik adalah pada permukaan yang kering, meskipun Sikagard®-700 S(id) dapat juga diaplikasikan pada permukaan yang sedikit lembab. Areo-area seperti bingkai jendela, daun jendela dll, sebaiknyo diberikon penutup sebelum proses aplikasi Sikagard®-700 S(id). Walau PVC tahan terhadap Sikagard®-700 S(id), sebaiknyo soluran kabel, pone! plastik dan sejenisnya diberi pelindung untuk mencegah kontominosi selama proses oplikasi. Warna : Transparent. Kemasan I Konsumsi Daya Sebar “goomi, 250 - 275 mi/m’ 1,65 - 2m 7/300 ml, 2.5lt, per lapis* 45-Sm' /2.5 Kt. lolt. (18,2 - 20 m’ / 10 It (2 lapis)". “tergantung porositas permukoan w = i=] 4 a fe 20 a ge =) 28 Fs TET teehee dL elu Tet une eRe LOPE LM IN Es LU dl]9)) — Fungsi : Sebagai lapisan pelindung untuk batu alam, beton, plesteran, bata, semen, asbestos, dll dari curah hujan dan kelembaban, sehinega mencegah dan melindungi dari timbulnya lumut dan jamur, dengan hasil akhirmengkilap. Berbahan dasar acrylic resin. Keunggulan: Tahan terhadap ultra violet, cuaca, lumut danjamur. Membantu memperkeras permukaan batu alam dan beton. Siap pakaidan mudah diaplikasikan dengan kuas, rol, atau spray. Cara penggunaan : Permukaan harus bersih, kering, bebas dari debu, cat, dan kotoran lainnya. Jika ada keretakan, harus diperbaiki terlebih dahulu, Aduk Sikagard®-800 G terlebih dahulu dan aplikasikan dengan mengeunakan kuas, rol, atau spray. Tunggu lapisan pertama kering +15 - 20 menit, kemudian aplikasikan lapisan kedua. Lindungi terhadap hujan selama proses pengeringan . Tips: Konsumsi sangat tergantung pada porositas bidang aplikasi. Sebaiknya lakukan test pada bidang tertentu untuk mengetahui konsumsijumlah yang tepat. Warna : Transparent. Kemasan Konsumsi Daya Sebar goomi, 100 - 200 mi/m’ 2,3-4,5m’/900mI, 2.5It perlapis* 6,3 - 12,5 m’ / 2,5 It (2 lapis)*. “tergontung porositas permukaon Sikagard®-905 W.,, en) (nee ean eer gm ieee le aller] f 1g) Funesi : Sebagai pencegah kelembaban dan memperkeras permukaan pada plesteran, batu bata, batu, dil, dan membentuk lapisan transparan yang dapat menahan kelembaban, sehingga mencegah tumbuhnya jamur. Untuk interior dan eksterior, terutama pada dinding bagian dalam yang serine mengalami kelembaban dari luar, Keunggulan : Mempunyai viskositas yang rendah, sehingga mudah masuK atau penetrasi ke dalam permukaan bidang aplikasi. Tahan terhadap ultra violet. Dapat dilapisi dengan cat dinding atau wallpaper. Siap pakai dan mudah diaplikasikan dengan kuas, rol, atau spray, Cara penggunaan : Permukaan harus bersih, kering, bebas dari debu, cat, dankotoranlainnya, Jika ada keretakan, harus diperbaiki terlebih dahulu. Aduk Sikagard®-305 W ID terlebih dahulu dan aplikasikan dengan mengeunakan kuas, rol, atau spray. Tungeu lapisan pertama kering, kemudian aplikasikanlapisankedua, Lindungi terhadap hujan selama proses pengeringan . Tips: Konsumsi songat tergantung poda porositas bidang aplikasi. Sebaiknya lakukan test pada bidang tertentu untuk mengetahui konsumsi Jumlah yang tepat. Warna :Putih susu. Kemasan Konsumsi Daya Sebar s00ml, 200-300ml/ m' 1,5- 2,25 m’ / 300ml, Alt. per lapis*. 6,7-10 mm’ / 4lt (2 lapis )* “tergontung porositos permukoon w = S G in] a i=] m4 o 3 GROUTING Sikagrout®-215 (new) Tum eco gT Fungsi : Sebagai bahan grouting untuk berbagai tipe aplikasi pada baut angkur, landasan mesin (base plates), bearing pads untuk penyangga jembatan, bagian beton precast, pengisi rongga, celah, lubang, dan perbaikan beton dengan menggunakan metode grouting. Keunggulan : Mudah penggunaannya, hanya menambahkan air. Karateristik mudah mengalir. Konsistensi dapat diatur. Kekuatan awal sangat tinggi. Tahan terhadap benturan dangetaran. Tidak susut. Kekuatan akhir tinggi. Tidak korosi. Cara penggunaan : Permukaan harus dibasahi terlebihdahulu. Pemakaian air: 4lt air untuk 1 bag Sikagrout®-215 (new) 25kg. Pencampuran: Tuang air secukupnya kedalam adukan. Tambahkan Sikagrout®-215 (new) sedikit demi sedikit sambil diaduk. Aduk terus selama 3 menit untuk memperoleh hasil adukan yang rata. Gunakan bor mixer berkecepatan rendah (400-600rpm). Setelah dicampur, tuang semen grouting kedalam cetakan dari satu sisi untuk mencegah udara terjebak. Warna :Abu-abu. Kemasan | _ Konsumsi | 25k. 1,920ke/m* mortar. Kekuatan tekan :650kg/cm’ (28 hari). Sika® Concrete Repair Mortar 1-Komponen Mortar Perbaikan Beton Fungsi : Digunakan untuk memperbaiki beton yane keropos danjuga untuk pengisicelah atau lubang-lubang seperti pada kolom baja, angkurbaut, dsb. Keunggulan : Siap pakai dan mudah diaplikasikan. Tidak susut. Mudah mengalir. Kekentalan bisa diatur sesuai konsumsiair. Kekuatan mekanis tinggi. Cara penggunaan : Pemakaian air = Ske mortar: 0,8it air. Bersihkan permukaan dari debu, kotoran, karat dan basahi terlebih dahulu denganair. Campurkan mortar dengan air, aduk hingga merata. Tuang campuran mortar ke dalam celah atau lubang anekur, untuk beton keropos dipasang bekisting terlebih dahulu. Lindungi area tersebut dari air hujan dan sinar matahari langsung selama proses pengeringan. Warna : Abu-abu. Kemasan Konsumsi Ske. Ske untuk 2,5It mortar. Kekuatan tekan : SSOkg/cm’. GROUTING ar 4 A Fs ws SikaQuick®-2500 id Clee MO alarm ele re me L ae cd Sikacrete®-08 SCC ,, Self-Compacting Concrete Fungsi : 1-Komponen material untuk perbaikan beton yang sangat cepat kering, kuat tekan awal tinggi, berbahandasar semen yang mudah mengalir. Keunggulan : Mudah diaplikasikan. Hemat material. Tanpa tambahan klorida. Kuat tekan awal tinggi. Cepat kering. Dapat dilalui orang dalam waktu 60 menit, kendaraan setelah 3 jam (27°C). Mudah dibersihkan. Cara pengeunaan : Persiapan permukaan : permukaan beton harus bersih, keras dan kering. Pastikan area yang diperbaiki kedalamannya jum Smm. Primer Bonding Agent yang digunakan Sikadur®°-32 CF Normal. Waktu aplikasi 20-30 menit pada 27°C. Aplikasikan SikaQuick®-2500 id pada area yang sudah di primer Sikadur®-32 CF Normal dan primer masih dalam keadaan basah. Pencampuran : masukkan air + 2,4lt dan masukkan secara perlahan 1 bag SikaQuick®-2500 id sambil terus diaduk + 2 - 3 menit sampai merata. Tambahkan air tergantung konsistensi yang diinginkan (max. 0,4lt) dan aduk sampai merata. Aplikasi: sebagai mortar, ketebalan max. aplikasi 30mm. Untuk yang lebih 30mm, tambahkan 10mm aggregate kasar atau gunakan Sikadur® Ageregate 510. 10kg aggregate untuk setiap 20ke bag SikaQuick®-2500 id. Aggregate harus bersih, bila udara panas gunakan air dingin. Perawatan atau Curing : kelembaban harus dijaga segera setelah finishing. Lindungi area yang baru diaplikasikan dari sinar matahari langsung dan hujan. Warna :Abu-abu. Kemasan | Konsumsi 20kg. +2,018ke SikaQuick®-2500 id untuk 1m’ mortar konsistensinya dapat mengalir. Fungsi : Untuk pengecoran area kecil seperti pada trotoar dan lantai, pondasi dan penunjang, perbaikan beton, dinding, atap beton, anekur, dimana kebutuhan akan volume beton adalah ser . Keunggulan : Beton yang mudah mengalir. Tanpavibrator. Kualitas beton yang tinggi dengan kuat tekan lebih dari SOOkg/crn’ (28 hari). Presentasi pengurangan air yang tinggi. Kualitas permukaan beton yang sangat baik, Hemat biaya. Cara penggunaan : Permukaan harus dalam keadaan lembab. Pemakaian air : 2,5 - 3,0 It air per 25ke bag tergantung pada konsistensi aliran yang diinginkan. Pencampuran : Pon Mixer : aduk material kering selama beberapa detik. Tambahkan air kedalam adukan. Aduk dengan kecepatanrendah selama3 menit. Bor Mixer : masukkan air secukupnya. Tuang mortar perlahan sambil diaduk selama1 menit. Aduk secara terus menerus selama 2 menit lalu tambahkan agregat. Gunakan Bor Mixer dengan kecepatan rendah (400-600 rpm). Untuk perbaikan beton lama harus gunakan Bonding Agent (SikaCim® Bonding atau SikaCim® Latex) pada sambungan beton lama dengan beton baru. Warna : Abu-abu. Kemasan Konsumsi 25ke 2,275kg/m’. 4 as Be 7 = Pe re ae Ay 4 Z ed Sikacrete® Floor Level Bahan Plester Untuk Meratakan Permukaan Lantai Sika® TileFix-250 Extra (Sikafix Extra) Pee cl ace nce Fungsi : Mortar siap pakai untuk meratakan permukaan lantai sebelum aplikasi pemasangan keramik, lantai kayu, vinyl, karpet, dll. Keunggulan : Mudah diaplikasikan. Mudah menealir. Daya rekat baik. Permukaan halus dan padat. Meratakan permukaan lantai dengan ketebalan min. 3mm s/d max. 20mm (diatas 20mm perlu tambahan agregat atau pasir, max. 20%). Cara penggunaan : Persiapan permukaan : permukaan harus lembab, kuat dan bersih. Beton min. 25N/mm* dengan min. pull of strength 1,5N/mm’. Beton baru harus berumur sedikitnya 14 hari sebelum diaplikasikan. Primer Bonding Agent yang digunakan SikaCim® Latex / Sika® Latex / SikaTop®-77 D ditambah semen =1:1untuk menambahdaya rekat ke permukaan beton. Pencampuran : siapkan air bersih 3,5 - 4/t/25ke bag, tuang bubuk perlahan ke dalam ember yang telah berisi air. Aduk dengan mixer bertekananrendah + 3 menit sampai merata. Aplikasikan : primer atau Bonding Agent dalam kondisi masih basah, tuangkan Sikacrete® Floor Level secara manual atau dengan pompa. Ratakan dengan trowel bergigi sampai ketebalan yang dikehendaki. Gunakan spike roller untuk mengeluarkan gelembung udara yang terjebak (ketebalan < 15mm). Warna :Abu-abu. Kemasan Konsumsi 25kg. 1,9kg/m’per mm tebal. Fungsi : Sebagai perekat instant yang mempunyai daya rekat sangat kuat untuk pemasangan marmer, granit, mosaik, keramik, dan batu alam pada lantai dan dinding, ruang |uar dan ruang dalam, kering dan basah (terendam dan tidak terendam). Untuk area yang dilewati beban berat. Untuk perbaikan pada permukaan beton (cosmetic repair). Untuk pemakaian tipis 2 - 3 mm (thin bed). Keunggulan : Daya rekat sangat baik. Untuk area beban berat, seperti pada parkiran mobil, show room, dil. Praktis, tinggal dicammpur ke dua komponennya. Sister Tile. on Tile (keramik baru di atas keramik lama tanpa dibongkar). Untuk area terendam air. Cara penggunaan : Permukaan harus rata, bersih, bebas dari debu dan kotoran.Basahi permukaan dengan air sampailembab. Tuangkan 4/5 bagian komponen A (cairan) ke dalam wadah pencampur. Masukkan seluruh komponen B (bubuk) dan aduk hingga merata. Masukkan sisa komponen A dan aduk lagi hingga merata, sehingga tidak ada yang menggumpal. Gunakan mixer dengan kecepatan rendah selama 2-3 menit. Biarkan selama 3 - 5 menit, aduk lagi. Aplikasikan dengan trowel bergigi. Rekatkan keramik. Setelah 24 jam dapat dilanjutkan aplikasi nat keramik menggunakan Sika® Tile Grout. Sebagai cosmetic repair: aplikasikan dengan menggunakan trowel polos (tidak bergigi) untuk menghasilan permukaan yang halus. Warna :Putih susu (komponenA cairan), Abu-abu (komponen Bbubuk). Tips: Keramik tidak perlu direndom terlebih dahulu. Menggunokon trowel okan membuat perekot dapat teraplikasi secoro merato dengan ketebolan yang kansisten, sehingga pemakalan perekat lebih hemat dan menghindarkan udara terjebak di bowah keramik. Sesuaikan ukuran moto trowel dengon keramik yang okan dipasang. Kemasan | Konsumsi | Daya Sebar | Rasio Pencampuran 30kg set, 6-63ke/m (4,5-Sm'/ Berat (kg) : (Skg Komponen A (per tebal3mm. 30kgsetper | Kamponen cairan+ 25kg tebal 3mm. A:Be1:5 Komponen B Volume: bubuk) Komponen A:B=1:4 > a Eg 4 im oe Pt ae Pa = a4 ao) ry ws Sika® TileFix-200 TA (Sikafix Tile Adhesive) 1-Komponen Perekat Keramik Bermutu Tinggi (Tile on Tile) Fungsi : Sebagai perekat instan yane bermutu tineai untuk pemasangan keramik, marmer, granit, mosaik, dan batu alam pada lantai dan dinding, tuang luar dan ruang dalam, kering dan basah (terendam dan tidak terendam), Dapat untuk sistem Tile on Tile (keramik baru di atas keramik lama tanpa dibongkar). Untuk pemakaian tipis 2 - 3 mm (thin bed). Keunggulan : Daya rekat sangat baik. Praktis, tinggal dicampur air. Sistem Tileon Tile (keramik baru di atas keramik lama tanpa dibongkar). Untuk area terendam air. Keramik dapat di-'reposisi' dalam waktu 30 menit. Cara penggunaan : Permukaan harus rata, bersih, bebas dari debu dan kotoran. Basahi permukaan dengan air sampailembab. Tuangkan air 1,25 It per kg kantong atau 6,25 It per 25 ke sak ke dalam wadah pencampur. Masukkan Sika® TileFix-200 TA sambil diaduk hinega merata .Gunakan mixer dengan kecepatan rendah selama 2-3 menit. Biarkan selama S menit, aduk Jagi.Aplikasikan dengan trowel bergigi. Rekatkan keramik. Setelah 24 jam dapat dilanjutkan aplikasi nat keramik menggunakan Sika® Tile Grout. Warna :Abu-abu. Tips: keromik tidak perlu direndom terlebih dahulu. Menggunokon trowel okon membuat perexot dapor teraplikasi secora merote dengon ketebalan yong konsisten, sehingga pemokaian perekat lebih hemat dan menghindarkan udara terjebak di bowah kerarnik. Sesuoikan ukuran mota trowel dengan keramik yang okan diposang Kemasan Konsumsi Daya Sebar Rasio Pencampuran Ske, (4-45ke/m2 |Ske:11-125 Berat (kg) : 25kg. per tebal 2mm. | m’ / kantong Air: Sika® TileFix-200 per tebal 2mm. | TA=1. 4. 25kg: 5.5 - 6,25 | Volume: m / sak per Air: Sika® TileFix-200 tebal 2mm, TA=1:2,7-3 Sika® TileFix-150 (Sikafix 1 sane stde be eleclaall ¢ Funesi : Sebagai perekat instan untuk pemasangan keramik, marmer, granit, mosaik, dan batu alam pada Jantai dan dinding, ruang luar dan ruang dalam, kering dan basah (tidak terendam). Untuk pemasangan keramik di dinding dengan ukuran di atas 30x30 cm, gunakan Sika® TileFix-200 TA (Sikafix Tile Adhesive) atau Sika® TileFix-250 Extra (Sikafix Extra). Untuk pemakaian tipis dan tebal 3 - 15 mm (thin bed dan thick bed). Keunggulan : Daya rekat baik. Praktis, tinggal dicampur air. Keramik dapat di-'reposisi' dalam waktu 15 - 20 menit. Cocok untuk permukaan bidang aplikasi yang tidak rata. Cara penggunaan : Permukaan harus rata, bersih, bebas dari debu dan kotoran. Basahi permukaan dengan air sampai lembab Tuangkan air 5 -6,25 Itke dalam wadah pencampur. Masukkan Sika® TileFix-150 sambil diaduk hinega merata. Gunakan mixer dengan kecepatan rendah selama 2-3 menit. Biarkan selama 5 menit, aduk lagi. Setelah 24 jam dapat dilanjutkan aplikasi nat keramik menggunakan Sika® Tile Grout. Warna :Abu-abu. Tips: keromik tidak perlu direndam terlebih dahulu. Menggunokon trowel akon membuat perekot depot teroplikasi secora merate dengan ketebalan yang kansisten, sehingga pemakoion perekat lebih hermat dan menghindarkan udara terjebak di bowah keromik. Sesugikan ukuran mota trowel dengan keramik yong akan dipaseng. | Kemasan Konsumsi Pencam 25kg. 45-5ke/m|5m'/sak per| Berat (kg): pertebaldmm. tebal3mm. Air: Sika® TileFix-150 20 - 22 ke f m'|1,2m’/sak per|=1 : 4-5. pertebali$mm. | tebaliSmm. Volume: ir: Sika® TileFix-150 : 2-35, a4 =a < a 3 ret as re ae Ay 4 Z ed Sika® Tile Grout 1-Komponen Pengisi Nat Keramik Fungsi : Sebagai pengisi nat untuk pemasangan marmer, granit, mosaik, keramik, dan batualam padalantai dan dinding, ruangluardan ruangdalam. Keunggulan : Tidak susut dan tidak retak. Warna tidak mudah pudar. Praktis, cukup dicampur air. Tersedia dalam berbagai warnapilihan. Cara penggunaan : Bidang aplikasi harus bersih bebas dari debu dan kotoran.Tuangkan air bersih 0,31t ke dalam wadah pencampur. Masukkan Sika® Tile Grout sambil diaduk hingga menjadi pasta. Biarkan selama 5 menit, aduk lagi. Aplikasikan pada celah / nat keramik menggunakan roskam karet hingga penuh dan merata secara merata. Setelah S - 10 menit, bersihkan permukaan nat dengan mengeunakan spon / karet busabasah. Ratakan permukaan nat dan segera bersihkan sisa nat yang menempel di permukaan keramik dengan lap bersih. Untuk area basah , terendam air (seperti: bak air, tangki air, kolam renang) gunakan SikaCim® Latex sebagai pengganti air, agar nat tahan terhadap lumut dan jamur, serta kimia ringan (kaporit). Warna 212. warna. Tips: Jangon menggunakan asom atau bahan kimia yang keras untuk menghilangkan sisa moterial pada permukaan keramik. Kansumsi Sika Tile Grout sangat #ergantung pada ukuron keramik, lebor not, don kedaloman oplikosi. Kemasan Daya Sebar Rasio Pencampuran kg. Keramik | Natimm | Nat3mm_| Berat (kg) : 20x20cm = 8-9m* 3-4m* Air: Sika® Tile Crout = 40x40cm 20-22m’ |7-8m" 0,3:1 G0x60cm 39-35m? /9-12m' | Volume: Air: Sika® Tile Grout = 1°:25-3 SikaMur®-130 LB Sela cla ie me) Fungsi : Sebagai perekat instan yang bermutu tinegi untuk pemasangan bata ringan. Untuk pemakaian tipis 3 mm (thin bed). Keunggulan : Daya rekat sangat baik. Hemat pemakaian, cukup3 mm. Praktis, tinggal dicampur air. Dapat diplester dalam waktu1x 24 jam. Menghemat biaya karena waktu pekerjaan lebih cepat dan efisien. Cara penggunaan : Permukaan bata ringan harus bersih, bebas dari debu dan kotoran. Basahi permukaan dengan airsampailembab. Tuangkan air 5,75 - 6,25 It ke dalam wadah pencampur. Masukkan SikaMur®-130 LB sambil diaduk hingga merata. Gunakan mixer dengan kecepatan rendah selama 2-3 menit. Biarkan selama5 menit, aduk lagi. Aplikasikan dengan roskam bergigi / trowel. Rekatkan bataringan. Setelah 24 jam dapat dilanjutkan aplikasi plester dinding menggunakan Sika® Plaster Mix. Warna :Abu-abu. Tips: Menggunokan trowel akan membuat SikaMur®-130 LB dapat teraplikosi secara merata dengon ketebalon yang konsisten, sehingga pemekeian lebih hemat. Kemasan Konsumsi Daya Sebar Rasio Pencampuran 25ke. 45-Ske/m2 | Bataringan Berat (keg) : per tebal 3mm. | tebal: Air: SikaMur®-130 LB 7,5¢m = =1:4, 10 -12,5m’ / Volume: sak per tebal Air: SikaMur®-130 LB 3mm. =1:2,7-3. 10cm = 7,5 -10m' / sak per tebal 3mm. > a Eg 4 im oe x aT 4 Ss BE Fs a ws Sika® Plaster Mix a el ele ene ciel ad oul si; Sebagai perekat instan untuk pemasangan bata merah, batako, juga berfungsi sebagai plesteran pada dinding bata dan beton. Untuk pemakaian tebal 10mm. Bg : Dua fungsi sebagai perekat bata dan plesteran. Daya rekat sangat baik. Mencegah retak rambut pada plester akibat penyusutan. Hemat permakaian, cukup10 mm. Praktis, tinggal dicampur air, Adukan tidak cepat kering terserap porositas permukaan bata. n : Permukaan harus rata, bersih, bebas dari debu dan kotoran. Basahi permukaan dengan air sampailembab. Tuangkan air 3,8 - 4 Itke dalam wadah pencampur. Masukkan Sika® Plaster Mix sambil diaduk hingga merata. Cunakan mixer dengan kecepatan rendah selama 2-3 menit. Biarkan selama Smenit, aduk lagi. Pasangan bata: Aplikasikandengansendok semen. Rekatkanbata. Setelah kering beberapa hari, dapat dilanjutkan aplikasi plester dinding mengaunakan Sika® Plaster Mix. Plesteran: Aplikasikan dengan sendok semen seperti pada umumnya. Untuk dinding beton, terlebih dahulu dilapisi campuran penguat beton SikaCim® Bonding Adhesive / SikaBond® NV. Setelah kering, dapat dilanjutkan aplikasi acian mengeunakan Sika® SkimCoat. :Abu-abu. 25ke. Pasangan bata: Berat (kg) : 0,65 - 0,75m'/sak pertebal10 mm. | Air: Sika® Plaster Mix Plesteran: =1: 6,25-6,5. Bata merah: 1,0 -1,lm’/sak per | Volume: tebal 10mm. Air: Sika® Plaster Mix Bataringan: 1,0 -1im‘/sakper |=1: 275-3. tebal 10mm. Sika® Skim Coat 1-Komponen Acian Untuk Plesteran Dan Beton Funesi : Sebagai acian instan untuk permukaan plesteran dinding, beton, dan precast. Untuk pemakaian di dalam dan diluar ruangan. Untuk pemakaian tipis 1,5-3 mm. Keunggulan : Hasil acian lebih halus. Daya rekat sangat baik pada permukaan plesterandan beton. Mencegah retak rambut pada acian akibat penyusutan. Hemat pemakaian, cukup1,5- 3mm. Praktis, tingeal dicampur air. Tidak menyerap cat, sehingga menghemat pemakaiancat. Dapat langsung dicat setelah7 hari (tidak perlu diplamir). Cara penggunaan : Permukaan plester / beton harus rata, bersih, bebas daridebu dan kotoran. Basahi permukaan dengan air sampai lembab. Tuanekan air7,5 - 8 ltkedalam wadah pencampur. Masukkan Sika® Skim Coat sambil diaduk hingga merata. Gunakan mixer dengan kecepatan rendah selama 2-3 menit. Biarkan selama 5 menit, aduk lagi, Aplikasikan dengan roskam/ trowel. Setelah 7 hari dapat langsune dicat, tanpa perlu diplamir. Warna : Abu-abu muda. Kemasan Konsumsi Daya Sebar Rasio Pencampuran 25ka. 2-2,1kg/m’ per 12m’ / sak per | Berat (kg): tebal 2mm tebal 2mm Air: Sika® SkimCoat = 12 31-32. Volume : Air: Sika® SkimCoat = 1325-275 a4 =a < a 3 ret as 1th Eis Sikadur® Injectokit-TH 1-Set Alat Dan Material Injeksi Keretakan-Konsistensi Kental TEL ae am elder] Epoxy Adhesive Untuk Perekat Struktur am. Funesi : Untuk memperbaiki keretakan pada jalan beton atau tembok double bata dimana sealing hanya bisa dilakukan satu sisi Keunggulan : Dapat mengisi keretakan walaupun satu sisi keretakan tidak dapat di sealing, mempunyai lekatan yang baik dengan beton atau bata. Pelaksanaan praktis hanya menggunakan gun sealant standar. Cara penggunaan : Pemasangan nipple : bersihkan permukaan retak sehingga bersih dan keras. Beri perekat (epoxy-Sikadur®-31CF Normal/Sika Anchorfix®-1) secukupnya pada nipple-nipple dan letakkan pada permukaan retak, pastikan lubang nipple tepat diatas retakan. Pastikan jarak antar nipple tidak boleh lebih dari tebal beton/bata. Setelah itu tutup secara keseluruhan retakan dan sisi-sisi nipple sehingga rapat dan tidak bocor. Pekerjaan Injeksi : buka penutup dasar dan mulut dari cartridge. Pasane plunger pada mulut cartridge dengan diputar searah jarum jam. Aduk cartridge dengan plunger (dipompa) sebanyak kira-kira 30 kali. Kemudian lepas plunger dan sambungkan cartridge dengan hose. Masukkan cartridge ke dalam gun standar kemudian sambungkan hose ke nipple. Pasane air release pin pada nipple terdekat. Mulailah memompa ke dalam nipple sampai cairan keluar pada air release pin. Pindahkan air release pin ke nipple selanjutnya dan mulai pompa kembali. Pindahkan hose pada nipplelain setelah jaraknya dengan air release pin sudah terlalujauh. Kemasan :250ml. Warna :Abu-abu. Konsumsi : Tergantung lebar dan kedalaman retak. Fungsi : Perekat epoxy untuk panel beton, besi, baja, alumunium, kayu, batu alam, keramik, plesteran, dsb. Perbaikan dan pengisi celah beton, retakan, lubang, dsb. Pengisidan perekat angkur baut dan besi tulangan. Keunggulan ; Daya rekat sangat kuat. Kekuatan mekanis sangat tinggi, Dapat diaplikasikan pada bidang vertikal dan langit-langit. Kekuatan awal tinggi. Cara penggunaan : Aduk masing-masing komponen A dan B, komposisi A: B=2:1. Tuangkan komponenBke komponen A, aduk sampai rata. Aplikasikan dengan trowel. Kemasan :1,2kg, 6kg. Warna :Abu-abu. Konsumsi :1,9kg/m’ per mm (tergantung area yang diperbaiki). EPOXY Ns 1th ad Eis Te 10 | ee Pa FEE UM Lees leanne Ree ees Cll a) Fungsi : Untuk mengisi dan menutup rongga-ronega dan retak pada strukturbeton seperti kolom, balok, pondasi, plat dan basement. Keunggulan : Menutup retak yang kuat. Sangat mudah mengalir. Cocok untuk digunakan pada kondisi kering maupun lembab. Kekuatan mekanis danrekatnya tinggi. Keras tapi tidak rapuh (brittle). Cara penggunaan ; Persiapan permukaan ; permukaan harus bersih dan keras. Bolehkering atau lembab, tetapi bebas dari air tergenang. Pencampuran : material dicampur secukupnya, disesuaikan dengan volume yang akan diinjeksikan. Aduk masing-masing kamponen terlebih dahulu. Perbandingan campuran komponen A dan B, komposisiA:B=2:1. Aduk secara terus menerus + 3 menit, dengan alat pengaduk kecepatan rendah (400 - 600rpm) hinega rata. Aplikasi : sistem gravitasi : tuang Sikadur®-S2 id ke dalam retakan yang telah di-chipping berbentuk “V" hinega terisi penuh. Sistem injeksi dengan tekanan : gunakan mesin injeksi otomatis atau gun manual. Pasang nipple dan tutup retak terlebih dahulu dengan Sikadur®-31 CF Normal, tungegu hingga kering. Baru lakukan injeksi Sikadur®-52 id dengan tekanan konstan. Keterbatasan : lebar retak maksimum Smm Beton setidaknya harus sudah berusia 28 hari saat aplikasi. Kemasan 212k. Warna uning. Konsumsi : Tergantung lebardan kedalaman retak. SIE w Vitale ath a Perekat Angkur Bermutu Tinggi (Beban Medium) Fungsi : 2-Komponen bahan perekat angkur polyester siap pakai yang berbahan dasar solvent dan bebas styrene. Keunggulan : Cepat kering. Dapat menggunakan gun standar. Dapat digunakan pada suhu rendah (dingin). Berkapasitas untuk beban menengah ke bawah. Tidak menetes (non-sag) meskipun di langit-langit. Tidak berbau. Tidak boros. Cara penggunaan : Bor lubang sesuai kebutuhan. Diameter lubang harus sesuai dengan ukuran angkur. Setelah itu lubane harus dibersihkan dengan sikat dan tiup dengan pompa atau kompresor. Keluarkan Sika Anchorfix®-1 hingga didapat warna yang homagen, kemudian suntikkan ke dalam lubang dimulai dari bagian dasar. Masukkan besi angkur dengan cara diputar ke dalam lubang yane sudah terisi Sika Anchorfix®-1. Sebagian dari Sika Anchorfix®-1 yang keluar dari |ubang, lalu ratakan. Sewaktu menungeukering, besiangkurjangan sampaibergerak. Kemasan :300mictd. Warna : Komponen A :putih. Komponen B :hitam. Komponen A+B :abu-abu muda. :sesuai dengan kebutuhan (tergantung ukuran dan kedalaman|ubang). Konsumsi 1th ad PST

You might also like