You are on page 1of 21
SANGATRANASIA (OOM SANGAT RAHASIA Ekonomi SMA/MA IPS UJIAN NASIONAL | TAHUN PELAJARAN 2014/2015 UTAMA SMA/MA PROGRAM STUDI IPS EKONOMI Rabu, 15 April 2015 (10.30 - 12.30) (OO 2 Ekonomi SMA/MA IPS | Mata Pelajaran — : Ekonomi | Jenjang : SMA/MA_ Program Studi: IPS Hari/Tanggal —_: Rabu, 15 April 2015 Jam 10.30 - 12.30 1. Periksalah Naskah Soal yang Anda terima sebelum mengerjakan soal yang meliputi a. Kelengkapan jumlah halaman beserta urutannya. | b, Kelengkapan nomor soal beserta urutannya. | c. Kesesuaian Nama Mata Uji dan Program Studi yang tertera pada kanan atas | Naskah Soal dengan Lembar Jawaban Ujian Nasional (LJUN). | 4. LJUN yang masih menyatu dengan naskah soal | 2. Laporkan kepada pengawas ruang ujian apabila terdapat lembar soal, nomor soal | yang tidak lengkap atau tidak urut, serta LIUN yang rusak, robek atau terlipat untuk memperoleh gantinya, 3. Tulislah Nama dan Nomor Peserta Ujian Anda pada kolom yang disediakan di | halaman pertama soal ujian. | 4. Gunakan pensil 2B untuk mengisi LJUN dengan ketentuan sebagai berikut: | a. Tuliskan Nama Anda pada kotak yang disediakan, lalu hitamkan bulatan di | bawahnya sesuai dengan huruf di atasnya | b. Tuliskan Nomor Peserta dan Tanggal Lahir pada kolom yang disediakan, lalu | hitamkan bulatan di bawahnya sesuai huruffangka di atasnya | ¢. Tuliskan Nama Sekolah, Tanggal Ujian, dan bubuhkan Tanda Tangan Anda | | | | pada kotak yang disediakan, 4. Salinlah Kalimat berikut pada tempat yang disediakan dalam LJUN: "Saya ‘mengerjakan ujian dengan jujur” 5, Jika terjadi kesalahan dalam mengisi bulatan, hapus sebersih mungkin dengan karet penghapus kemudian hitamkan bulatan yang menurut Anda benar. 6. Pisahkan LJUN dari Naskah Soal secara hati-hati dengan cara menyobek pada tempat yang telah ditentukan. “7. Waktu yang tersedia untuk mengerjakan Naskah Soal adalah 120 menit. 8. Naskah terdiri dari 40 butir soal yang masing-masing dengan 5 (lima) pilihan jawaban, 9. Dilarang menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung Jainnya, 10, Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ruang ujian. 11. Lembar soal boleh dicorat-coret, sedangkan LIUN tidak boleh dicorat-coret.__ SELAMAT MENGERJAKAN Berdoalah sebelum mengerjakan soal. Kerjakan dengan jujur, karena kejujuran adalah cermin kepribadian. U-B.201472015 ‘Fak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD eco 3 Ekonomi SMA/MA IPS Nama No Peserta 1, Berikut ini beberapa contoh kegiatan ekonomi: (1) Bapak Danang pergi ke Jepang untuk menyurvei hotel untuk berlibur (2) Bapak Iwan membayar pajak perusahaan ke kas negara setiap tahun 3) Bapak Malarangen setiap akhir bulan membayar gaji karyawan dan biaya-biaya produksi (4) Menjelang akhir tahun gaji Bapak Togar mengalami kenaikan 25% (5) Bapak Siregar memesan mesin produksi dari luar negeri untuk mempercepat kerja Kegiatan ekonomi yang termasuk perilaku rumah tangga produsen adalah A. (1), @), dan 3) B. (1), G), dan (4) C. (2), G), dan 3) D. (2), (4), dan (5) E. (3), 4), dan (5) 2. Bagan interaksi dan pelaku kegiatan ekonomi: [rar roa © (pee JS a Jen mon QO _—yyacar }—O- eeroama ett Eyre Berdasarkan bagan di atas, nomor 3 menunjukkan arus .... impor barang/jasa yang dilakukan oleh masyarakat luar negeri impor faktor produksi yang dilakukan oleh masyarakat cekspor faktor produksi yang dilakukan oleh luar negeri ekspor barang/jasa yang dilakukan oleh konsumen membayar pajak oleh perusahaan/konsumen mOOB> 3. Sejak dua tahun yang lalu Ani bekerja di perusahaan jasa fotocopi dengan gaji Rp2.500,000,00 per bulan. Ketika minggu yang lalu bertemu saudaranya yang memiliki perusahaan besar dengan gaji di atas Rp10.000.000,00 sebulan, dia ditawari bekerja dengan syarat pendidikan minimal sarjana. Oleh karena itu Ani memutuskan untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. Biaya peluang yang dikorbankan dari keputusan yang diambil Ani adalah ... A. Aniakan memperoleh penghasilan di atas Rp10.000,000,00 setelah jadi sarjana B. Ani memilih bekerja di tempat saudaranya sambil terus melanjutkan pendidikan CC. -kesempatan memperoleh gaji Rp2.500.000,00 akan dikorbankan Ani agar dapat melanjutkan pendidikan D. saudara Ani harus membiayai pendidikan yang dijalani Ani sampai jenjang sarjana E. pada masa yang akan datang Ani akan memperoleh penghasilan lebih dari Rp2,500.000,00 per bulan U-B20142015, ‘Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD DOKUMEN NEGARA OO Ekonomi SMA/MA IP! 4, Pak Zajuli tinggal di negara yang menjunjung tinggi azas kekeluargaan, mereka melakukan proses produksi secara sederhana, kehidupan bermasyarakat dengan bergotong royong schingga negaranya damai sejahtera, Ini berarti bahwa negara tersebut menganut sistem ekonomi... A. pasar B. terpusat C. campuran D. demokrasi E. tradisional 5, Perubahan cuaca yang ekstrim menyebabkan arus distribusi barang terhambat. Contohnya distribusi bawang merah, tidak lancarnya distribusi tersebut menyebabkan kekurangan stok dan harga menjadi naik di beberapa daerah. Dari permasalahan tersebut dampak positif yang terjadi terhadap pengusaha bawang merah adalah .... ‘A. stock bawang merah yang masih ada dijual dengan harga yang tinggi B. _pengusaha terpaksa menjual bawang merah dengan patokan harga yang lama CC. pengusaha atau agen bawang merah tidak bisa menjual bawang merah kepada masyarakat D. pengusaha yang memiliki banyak stok bawang merah dan menjual dengan harga baru akan mengalami keuntungan E. pengusaha/agen bawang merah terpaksa memangkas distribusi atau arus pengirimannya kepada pedagang pengecer 6. Tuti ingin membuka usaha batik dari mulai membuat desain/corak sampai dengan produk jadi, Konsumen dalam negeri dan manca negara menjadi sasaran hasil produksinya, Masalah pokok ekonomi modern yang dihadapi Tuti adalah .... ‘A. batik apa yang akan diproduksi B. dimana batik tersebut diproduksi C. bagaimana cara memproduksi batik: D._ kapan usaha batik akan dilaksanakan E. untuk siapa batik tersebut diproduksi 7. Diketahui fungsi permintaan Pd ~ 14,000 — 2Q. Jika harga sebesar Rp6.000,00, besar koefisien elastisitas permintaan adalah ... A. 0,16 B. 0,33 Cc. 0,75 D. 1,25 E. 1,50 .8.20142015 Hak Cipte pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD IL 5 Ekonomi SMA/MA IPS 8 10. Reza tinggal di Desa Sukatani yang memiliki lahan subur yang bisa digunakan untuk budidaya berbagai tanaman, akan tetapi belum termanfaatkan secara maksimal, Sebagai seorang pemuda desa yang berpikiran kreatif, Reza ingin faktor produksi yang ada di desanya tersebut lebih bermanfaat, menguntungkan dan memperkuat swasembada pangan. Proyeksi yang paling tepat yang dilakukan Reza adalah .... A. mengajak pemuda sedesanya mencari tahu tanaman paling cocok di daerahnya untuk selanjutnya dibudidayakan B. mencari informasi tentang kemungkinan menanam jenis tanaman tertentu dah melakukan penelitian untuk selanjutnya dipresentasikan kepada masyarakat desa CC. mencari pemodal yang bersedia membudidayakan lahan agar pemuda desanya bisa bekerja dan mendapatkan penghasilan dari budidaya tanaman pangan D. mengubah lahan di desanya untuk dijadikan lahan perumahan atau industri sehingga harga jualnya menjadi lebih meningkat dibanding lahan pertanian E. membagi-bagi lahan di desanya untuk masyarakat terutama anak muda yang bersedia memanfaatkan Iahan tersebut sesuai dengan keinginan masing-masing Perbatikan pemyataan berikut! (1) Kurva bergeser kekiri akibat pendapatan turun, (2) Kurva digambar dari kiri atas turun ke kanan bawah (3) Bentuk dasar fungsi Q=a + bP (4) Harga barang dengan jumlah barang berbanding terbalik (5) Kurva berslope positit Yang merupakan kurva permintaan adalah... (1), @), dan (4) (1), @), dan (5) (1), G), dan (4) (2), (3), dan (4) (2), (4), dan (5) Proow> ‘Untuk menjaga stabilitas nilai mata uang, pemerintah dalam hal ini Bank Sentral dapat menggunakan berbagai macam kebijakan moneter. Ketika terjadi inflasi salah satu kebijakan yang dikeluarkan menaikkan tingkat suku bunga. Dampak dari penerapan kebijakan tersebut terhadap inflasi adalah .... A. jumlah tabungan dan pinjaman yang dilakukan masyarakat pada lcitibaga ‘euangan akan meningkat B. _jumlah uang yang beredar akan bertambah sebagai akibat peningkatan jumlah tabungan dan pidijéfman masyarakat CC. masyarakat lebih stnang menabung dan mengurangi pinjaman sehingga jumlah uang yang beredar berkurang D. kenaikan tingkat suku bunga bank mengakibatkan jumlah barang bertambah dan nilaiuang menurun , bank umum akan mengalami penambahan nasabeh yang akan menyimpan maupun meminjam wang -B20142015 ‘Hak Cipta pada Pusat Penitaian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD sMA/MA IPS oR nu (MA 11. Komponen-komponen pendapatan nasional (dalam milyar) sebagai berikut * GDP Rp30.000,00 Produk WNA di dalam negeri _Rp25.000,00 « Produk warga negara di luar negeri Rp21.000,00 Penyusutan Rp2.000,00 * Transfer payment Rp2.000,00 -Pr Rp44.000,00 Berdasarkan komponen-komponen di atas,jika jumlah penduduk 20 juta jiwa, maka besar pendapatan perkapita adalah .... ‘A. Rp1.950.000,00 B. Rp2.000.000,00 CC. Rp2.200.000,00 D. Rp2.300.000,00 E. Rp2.400.000,00 12, Masalah-masalah yang dihadapi pemerintah di bidang ekonomi di antaranya disebabkan arena tingginya angka kemiskinan sehingga daya beli masyarakat menurun yang berakibat produksi barang berkurang. Kebijakan yang diambil pemerintah jangka pendek untuk mengatasi masalah kemiskinan adalah .... ‘A. kebijakan harga maksimum B. _kebijakan menailkkan bea impor CC. menaikkan pengeluaran pemerintah D. _kebijakan konversi minyak tanah ke gas E. _kebijakan membuat jating pengaman sosial 13. Tabel jenis dan harga barang yang terjadi selama 3 tahun sebagai berikut: No. | Henis Barang [2012 [.2019 | 2014 [ Beras 5,500 | 6.000 | 6.500 2, | Tepung 4,000 | 4.300 | 4.500 \3.__| Telur 6,000 | 6.500 | 7.250 “Tingkatinflasi tahun 2013 berdasarkan tingkat keparahannya apabila dihitung dengan indek harga agregatif sederhana (tahun dasar 2012) adalah .... A. inflasi sangat ringan B, inflasi ringan C. inflasi sedang D. inflasi berat E, hyper inflasi 14. Pada tingkat pendapatan Bapak Dadi sebesar Rp2.000.000, besar konsumsi Rp -900.000,00, ketika pendapatan naik menjadi Rp2.500,000,00 besar konsumsi menjadi Rp2.350.000,00 Bentuk fungsi konsumsinya adalah... A. 100 +0,9Ys B. 100 +0,9Y Cc. -100-0,9Y D. 100-0,1Y E, -100+0,1Y U-B.20142015 ‘flak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD a Ekonomi SMA/MA IPS 15, Data untuk menghitung pendapatan nasional (dalam jutaan) di negara ”PQ2”: ~ Pengeluaran negara Rp7.000,000,00 = Pendapatan upah/gaji Rp11.000.000,00 - Pendapatan sewa Rp#.000.000,00 - Konsumsi masyarakat Rpt2,000,000,00 + Investasi Rp10.000,000,00 = Impor Rp3.000.000,00 = Pendapatan bunga Rp4.000.000,00 - Laba pengusaha Rp8.000.000,00 Jika pendapatan nasional negara PQ? berdasarkan pendekatan pengeluaran Rp30.000.000.000.000,00, maka besar ekspor adalah ... . pl triliun Rp4 tiliun Rpé triliun Rp9 triliun Rpll triliun mSOwD 16. Berikut ini fungsi dan tujuan APBN: (1) Menilai apakah penyelenggaraan pemerintah sesuai dengan ketentuan. (2) Mengurangi pengangguran dan pemborosan sumber daya. (3) Menstabilkan perekonomian negara secara menyeluruh. (4) Meningkatkan pertumbuhan ekonomi. (5) Meningkatkan produksi dan kesempatan kerja. ‘Yang merupakan fungsi APBN adalah .... (2), 2), dan (3) (1), 2), dan (4) (1), G), dan ) 2), (4), dan (4) G3), (4), dan (5) moODD> 17. Pak Irawan memiliki sebidang tanah dengan panjang 15 m dan Iebar 7 m. Di atas tanah tersebut didirikan bangunan dengan panjang 6 m dan lebar 5 m. Di daerah tersebut harga tanah Rp1.200.000,00/m? dan bangunan Rp2.000.000,00/m_. Apabila nilai jual kena pajak ditetapkan 20% dengan tarif'0,5% dan nilai jual objek pajak tidak kena pajak sebesar Rp12.000.000,00, maka pajak bumi dan bangunan yang harus dibayar Pak Irawan adalah... Rp36.400,00 Rp126.000,00 Rp174.000,00 Rp186.000,00 Rp198.000,00 mSOD> U-B.20142015 tak Cipta pada Puset Peniluon Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD (ONE 8 Ekonomi SMA/MA IPS 18. Berikut ini merupakan pernyataan yang berhubungan dengan pertumbuhan dan pembangunan ekonomi: (1) Sejak masa reformasi produk domestik bruto Indonesia terus mengalami peningkatan Q) Persentase kenaikan produk domestik bruto terkadang tidak memperhatikan persentase kenaikkan jumlah penduduk (3) Agar produk domestik bruto terus meningkat, pengadaan dan perbaikan sarana transportasi, pasar dan perusahaan terus ditingkatkan (4) Pemerintah senantiasa_mengusahakan pemerataan pendapatan dan kemakmuran bersama (5) Penetapan komodo sebagai salah satu dari tujuh keajaiban dunia baru meningkatkan pendapatan masyarakat. Yang termasuk ukuran pertumbuhan ekonomi adalah .... (1), @), dan (3) (), G), dan (5) 2), @), dan (4) (2), @), dan (5) (3), G), dan (5) BOOP 19, Dicera globalisasi ekonomi terjadi persaingan yang ketat antarpelaku usaha. Perusahaan yang tidak mampu bersaing akhimya gulung tiker, Akibatnya, perusahan melakukan PHK {erhadap karyawan sehingga muncul masalah pengangguran. Dampak pengangguran secara tidak Iangsung adalah... ‘A. perekonomian dalam negeri semakin lesu schingga pendapatan masyarakat menurun B. tindak kriminalitas dalam masyarakat meningkat sehingga biaya sosial meningkat C.pendapatan masyarakat menurun dan pembangunan ekonomi terhambat D. pemerintah tidak lagi mampu mengatasi rendahnya pertumbuhan ekonomi E. _kegiatan produksi pada industri dalam negeri mengalami penurunan 20. Berikut ini fungsi, sumber dan tujuan penggunaan devisa : (1) Penerimaan hibah (2) Ekspor barang dan jasa (3) Melaksanakan pembangunan (4) Menyeimbangkan neraca pembayaran (5) Pengiriman jasa tenaga kerja ke Juar negeri ‘Yang merupakan sumber devisa adalah .... (1), 2), dan 3) (1), 2), dan (5) (A), @), dan (4) (2), (3), dan (4) (2), (4), dan (5) MOODP u-B.20142015 ‘Hak Cipta pada Pusat Penilaian Perdidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD So ITO 9 2 Ekonomi SMA/MA IPS Veronika berangkat dari Jakarta tanggal 25 Desember 2014 untuk berlibur ke Amerika Serikat sclama 2 minggu. Tiga hari sebelum berangkat ia menukarkan uangnya sebesar Rp24.000.000,00 ke mata uang dollar Amerika Serikat. Selama berlibur ia menghabiskan uuang sebesar US $ 1.800. Desember 2014 Januari 2015 | Mata i Mata | : Tal Gang | Dual Beli Te) Vang | J! Beli | 20 |_US$ | 12.956,00 | 11.956,00 22 | US$ | 12.497,00 | 12.373,00 23 | USS | 12.518,00 | 12.394,00 24 | US$ | 12.529,00 | 12.405,00 US$ 12.721,00_| 12.595,00 US$] 12.796,00_|12.668,00 US$ J 12.795,00_| 12.667,00 US$__|_12.703,00_| 12.577,00, | so} 0] a] or) Setelah tiba di Jakarta ia langsung menukarkan kembali seluruh wangnya ke dalam mata uang rupiah. Berapa rupiah uang yang diperoleh Veronika? A. Rpl.517.193,70 B. Rpl.525.866,82 C. Rpl.$32.371,66 D._ Rp1.769.579,90 E. Rpl.787.467,50 Pemilik “PT. Husada” merencanakan keluar dari pencatatan bursa efek karena sudah tidak memerlukan dana publik dari pasar modal, namun tetap memerlukan dana segar dari pemilik, hal ini berkaitan dengan perubahan status perusahaan dari perusahaan go public menjadi perusahaan go private, Untuk mengatasi permasalahan tersebut, usaha yang dilakukan adalah ... A. menghapus pencatatan saham dari Bursa Efek Jakarta setelah penjualan sham B. melakukan penjualan sebagian saham dari “PT. Husada” dengan harga lebih murah, C. mengadakan rapat umum pemegang saham untuk menjual surat utang pada masyarakat D. tetap menjadi anggota Bursa Efek Jakarta dan menjual surat utang pada masyarakat E, _ mengajukan permohonan kepada Bursa Efek Jakarta untuk menghapus pencatatan sahamnya v.8-20142015 Hak Cipta pada Pusat Penilajan Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD DOKUMEN NEGARA 10 Ekonomi SMA/MA IPS. 23. Sebagian jurnal umum yang dibuat oleh "Bengkel Kenari Jaya” pada bulan Juli 2014: Jurnal Umum (Rp000) Hal :5 {_Tanggal_ ‘Akun/Keterangan “| Ref D K [2014] 5 | Kas i | 3.500 = Juli Piutang usaha “2 = 3.500__| _| Uiang usaha ai | 5300 [= Kas iit = 3.300 10 | Kas 1 | 4300 = Pendapatanjasa | ‘#11 = F500 15-_| Utang wsaha 2 | 7.500 = { Kas 7 im 7.300 Data saldo per 30 Juni 2014 diketahui sebagai berikut: Saldo kas Rp18.500.000,00 Saldo utang usaha Rp25.000.000,00 Berdasarkan data di atas, maka posting ke buku besar yang benar adalah .. (Rp000) No: 111 Keterangan [Ref | Debit | Kredit Saldo i Debit [Kredit Saldo Ly = = 18.500 = 5 [5.300 = 33.800 = jas = 3.500_| 20.300 = 514300 = 24,800 | = rs = 7.500, 17300 | — (Rp000) No: tit Keierangan [Ref] Debit | Kredit Saldo each Debit [Kredit Saldo ¥ = [= 18.500 = 3 | 73.500 = 22.000 = 8-714 5 = 5300_| 27.300 = 10-7-14 3 | 4300 — | 31.800 = [13-7514 a's = 7.500 | 24.300 = C. “Utang usaha (Rp000) No: 2 Tanggal | Keterangan [Ref |~ Debit Kredit Saldo. Debit 1-7-14 | Saldo Y = = = 87-14 3 | 3300 = = 15-7-14 | 5 17.500 = = D. Piutang Usaha (Rp000) [Fanggal| Keterangan | Ref] Debit] Kredit Debit 17-14 | Saldo vi = = 23.000 s| = 3300_| 21,500 B) Pendapatan Jasa ~— Rpooo) Tanggal | Keterangan [Ref] Debit | Kredit Debit 17-14 | Saldo Ty = =| 4.500 = U-p-20142015 THak Cipta pada Pusat Penilain Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD u oo (ANNA Ekonomi SMA/MA IPS 24. Neraca saldo (sebagian) Salon "Dewi Indah” per 31 Desember 2014 menunjukkan saldo- saldo sebagai berikut: Kas Rp185.000.000,00 Iklan dibayar di muka Rp2.250.000,00 Asuransi dibayar dimuka —_Rp24.000.000,00 Beban gaji Rp36.000.000,00 Data penyesuaian: 1. Iklan dibayar untuk tiga puluh kali penerbitan pada tanggal 18 September 2014 yang diterbitkan tiap-tiap tanggal: 5, 10,15, 20 dan 25 setiap bulannya. 2. Premi asuransi dibayar pada tanggal 1 Maret 2014 untuk dua tahun. Jumal penyesuaian yang benar adalah... A. Beban Iklan Rp1.275,000,00 Iklan dibayar di muka Rpl.275,000,00 B, Beban Asuransi Rp14.000.000,00 Asuransi dibayar di muka Rp14.000.000,00 C. Iklan dibayar dimuka Rpl.275.000,00 Beban Iklan Rp1.275,000,00 D, Asuransi dibayar dimuka _Rp14,000,000.00 Beban Asuransi Rp14.000.000,00 E. Asuransi dibayar di muka —_~_Rp10.000.000,00 Beban Asuransi Rp10.000,000,00 Sebagian akun Neraca sisa salon “Dewi” per 31 Desember 2014 sebagai berikut: 1. Kendaraan Rp100.000.000,00 2. Akumulasi penyusutan kendaraan Rp20.000.000,00 3. Prive Dewi Rp2.000,000,00 4, Beban asuransi Rp6.000.000,00 Data penyesuaian per 31 Desember 2014 sebagai berikut: 1. Kendaraan disusutkan 10% dari harga perolehan 2. Beban asuransi yang sudah terpakai Rp4.000.000,00 Salon "Dewi" Kertas Kerja 31 Desember 2014 Kewkrma - =| 100000 ‘Aku. Pery. Kenda r 10000 |" Prive Dewi - 2.000, eben sures =| 2000 | 4.000 B.Pery. Kendaraan : 7.009 |= [70.006 ‘Aswansidibayar dimika | —~ = [2000 T= 2.000 Penyelesaian kertas kerja yang benar adalah .... (1), @), dan 3) (2), (4), dan (6) (2), G), dan (4) (2), (4), dan (5) (2), (4), dan (6) PUOR> U-B-20142015 Flak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD DOKUMEN NEGARA 26. Berikut ini data keuangan yang terdapat pada Rental Mobil “Ricky” per 31 Desember 2014: a Ekonomi SMA/MA IPS Modal Ricky (I Januari 2014) Rp250.000.000,00 Pendapatan jasa Rp75.000.000,00 Pendapatan komisi Rp1.500.000,00 Pendapatan sewa diterima dimuka - Rp4.500.000,00 Prive Ricky Rp1.000.000,00 Beban gaji karyawan Rp17.500.000,00 Beban iklan Rp1.750.000,00 Beban perlengkapan Rp1.350,000,00 Berdasarkan data di atas, besar laba bersih adalah .... A. Rp54.900.000,00 B. _Rp55.900.000,00 C.Rp57.400.000,00 D. Rp58.400.000,00 E. Rp59.400.000,00 u-B-20142015 Hak Cipta pads Pusat Peniaian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD DOKUMEN NEGARA 27. Perhatikan transaksi-t 13 sransaksi berikut! AULA Ekonomi SMA/MA IPS 2Mei 2013 Joko menyerahkan uang Rp15.000.000,00 dan peralatan bengkel Rp6.500.000,00 sebagai modal bengkel “Sukses Motor” 3Mei 2013 Dibeli oli dan beberapa sparepart Rp2.500.000,00 dibayar tunai Rp1.000.000,00 sisanya di bayar bulan depan 15 Mei 2013 Perbaikan beberapa sepeda motor telah disclesaikan ongkos seluruhnya Rp1.600,000,00 diterima tunai Rp1.200.000,00 sisanya bulan depan. Berdasarkan transaksi tersebut pencatatan ke persamaan akuntansi adalah .... jsaha | 2S |-15.000.000 - > 6.500.000 - 35 - : 2.500.000 : 2.500.000. 2 15,000.00 - 2.500.000 6.500.600 | 2.500.000 | 21-500.000 15/5 | 1.600.000 | 1.600.000 - - - 1,600.00 16,600,000 _| 1.600.000 | 2.500.000 6,500,000 _ | 2.500.000 | 22.100.000 2/5 15.000.000 - : 6.500.000 = | 21-500.000 3/S__| (2.500.000) - 2.500.000 - “ - 12,500.000 4 2.500.000 6.500.000 = |27-500000 1s/s_| 400.000 _ 1.200.000 - - | 1.600.000 12,900,000 1.600.000 | 2.500.000, 6.500.000 | 2.500.000 | 2.100.000 G (dalam rupiah) ee ‘ im 2/5 | 15.000.000 : - 6.500.000 = | 21,500,000 3/5__| (1.000.000) : 2.500.000 - 1,500,000 = 14.000.000 a 2.500.000 6.500.000 [1.500.000 | 31,500,000 15/5_| 1.200.000 _| 400.000 - - - 1.600.000 15.200.000 | 400,000, 2.500.000 | 6.500.000 | 1.500.000 | 23.100.000 3/5_| (1.000.000) 6.500.000 : 2.500.000 1.500.000 ("14,000.00 = 2.500.000 {6.500.000 | 1.500.000 | 21-500.000 | 15/5}... 400.000 _| 1.200.000 - = __: 1.600.000 | 14,900,000 [1.200.000 [2.500.000 6.500.000 | 1.500.000 | 23.100.000 | v--20142015 Hak Cipta pads Pusat Peniian Pendigikan-BALITBANG-KEMDIKBUD “ Ekonomi SMA/MA IPS (dalam rupiah) 2/5 | 15.000.000 * : 6.500.000 - 500.000 3/5__| (1.000.000) : 2.500.000 - 1,500,000 - 14.000.000 > 2.500.000 6.500.000 | 1.500.000 | 21.500.000 15/5_|_ 1.200.000 _| 400.000 1.600.000 | _ 1.600.000 15.200.000 [400.000 | 2.500.000 6,500,000 | 3.100.000 | 21.500.000. 28. Perhatikan pernyataan berikut ini : (J) Dibeli perlengkapan seharga Rp1.500.000,00 baru dibayar Rp700.000,00, sisanya akan dibayar kemudian, mengakibatkan kas (+) (D) Rp700.000,00, perlengkapan (+) (D)" Rp!.500.000,00 dan utang (+) (K) Rp800.000,00 (2) Diterima pendapatan jasa sebesar Rp2.000.000,00 mengakibatkan kas (+) (D) Rp2.000.000,00 dan pendapatan (+) (K) Rp2.000.000,00 (3) Diselesaikan pekerjaan senilai Rp2.200.000,00 diterima tunai Rp1.800.000,00 sisanya diterima kemudian, mengakibatkan kas (+) (D) Rp! 800.000,00 dan pendapatan (+) (K) Rp1.800.000,00 (4) Diambil uang untuk keperluan pribadisebesar Rp200.000,00 mengakibatkan; prive (#(D) Rp200,000,00 dan kas (-) (K) Rp200.000,00 (5) Diterima pelunasan piutang sebesar Rp500.000,00 mengakibatkan; kas (+) (D) Rp500.000,00 dan piutang (-) (K) Rp500.000,00 Mekanisme pencatatan debit dan kredit yang benar adalah... ‘A. (1), 2) dan 3) B. (1), (3) dan (4) C. 2), G) dan (4) D. (2), 3) dan (5) E, (2), (4) dan (5) -B.2014/2015 Hak Cita pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD AME Ekonomi SMA/MA IPS Rp30.000.000,00 = 411 | Penjualan — Rp130.000.000,00 421 | Pembelian Rp80.000.000,00 - 423 | Potongan pembelian - Rp3.000.000,00 425 | Beban angkut pembelian Rp!.000.000,00 - $15 _| Beban angkut penjualan Rp1.500.000,00 = Persediaan barang dagang per 31 Desember 2014 sebesar Rp35.000.000,00,. jurnal penyesuaian dengan pendekatan Harga Pokok Penjualan yang benar adalah ... ‘A. Persediaan barang dagangan Rp35,000.000,00 Potongan pembelian Rp3.000.000,00 Beban angkut pembelian Rp1.000.000,00 HPP Rp39.000.000,00 B. HPP Rp108.000.000,00 Potongan pembelian Rp3.000,000,00 Persediaan barang dagang Rp30.000.000,00 Pembelian Rp80.000.000,00 Beban angkut pembelian Rp1.000.000,00 C. Penjualan Rp150.000,000,00 Potongan pembelian Rp3.000,000,00 HPP Rp153.000.000,00 D. Persediaan barang dagang Rp30,000,000,00 Potongan pembelian Rp3,000.000,00 HPP p33.000.000,00 E. HPP RpI15.000.000,00 Persediaan barang dagang Rp35.000.000,00 Pembelian Rp80,000.000,00 U-B-20142015 © Fak Cipta pada Pusat Peilaian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD 18 Ekonomi SMA/MA IPS 30. Sebagian transaksi milik Perusahaan Dagang Makmur pada bulan Agustus 2014 sebagai berikut: Tanggal 5 Agustus Dibeli barang dagang dari PT Maju sebesar Rp10.000.000,00 dengan syarat 2/10; n/30. Tanggal 6 Agustus Dibeli tunai barang dagang sebesar RpS.000.000,00. Tanggal 10 Agustus Dibayar listrik, air, dan telepon bulan Agustus sebesar Rp850.000,00. Tanggal 15 Agustus Dibayar pelunasan utang kepada PT Maju sebesar Rp10.000.000,00 dengan mendapat potongan 2%. ‘Tanggal 20 Agustus Dibeli barang dagang sebesar Rp4.000.000,00 dengan pembayaran berupa cheque bank. ‘Transaksi tersebut dicatat ke dalam jurnal pengeluaran kas sebagai berikut: Jurnal Pengeluaran Kas ‘dalam rupiah} PT May = ‘=| 200.000.009.800 000,00 Agus Pemba ist Air Tepon ~ ~ asocog00| —- | 880000.00 Pre T0000, 000,00, = — | aeeTaonTo | RON NLU wang Da [000 00,00 4 = Berdasarkan jumal pengeluaran kas di atas, pencatatan yang benar adalah .... Tanggal (5), (6) dan (10) ‘Tanggal (5), (10) dan (15) Tanggal (5), (6) dan (15) Tanggal (6), (10) dan (15) Tanggal (6), (15) dan (20) mOOD> 31, Perhatikan Data UD “Sentosa” berikut ini! ~ Pembelian Rp4.000.000,00 ~ Retur Pembelian Rp500.000,00 - Potongan Pembelian Rp400.000,00 - Beban Angkut Pembelian Rp200.000,00 ~ Beban Angkut Penjualan Rp300.000,00 ~ Persediaan Awal Rp1.500.000,00 ~ Persediaan Akhir RpI.000.000,00 Berdasarkan data di atas, jumlah barang yang tersedia untuk dijual adalah .... Rp3.800.000,00 Rp4.400.000,00 Rp4.800,000,00 Rps.200.000,00 Rp6.000.000,00 moO U-B-2014/2015 ‘Hak Cipta pada Puset Penileian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD $00,000.00 $0,000.00 oR NARA (AO 17 Ekonomi SMA/MA IPS 32, Berikut ini data keuangan yang terdapat pada PD. "Maju Jaya”. Jumal Penjualan hal. 3 Tanggal | Nama Debitur Ref Sumlah 2014] 4 | CV. Sulistyono Rp8.000.000, [Mei_| 6 | CV. Sulistyani Rp6.000.000, 8 | CV. Sulistyadi Rp5.000,000,00 (| CY. Sulistyono Rp9.000.000,00 2] CY. Sulistyani Rp8.000.000,00 _[-Bp36.000.000,00. Jurnal Umum, Tange [oo ~ Keterangan Ref [Debit 2014) 11)Retur penjualan Rp250.000,00) | Mei | Piutang dagang / CV. Sulistyono es Rp250.000,00| 13)Retur penjualan Rp350.000,00, Piutang dagang / CV. Sulistyani 5 p350.000,00] Pencatatan ke buku besar yang benar adalah .... A. CY. Sulistyono = ‘ Said ‘Tanggal | “Keterangan | Ref | Debit Keedit Bae ee wa] 4 113 | Rpa.00000000] = pe O00.00050 Mei | 10 3 | Rp8000.00000 |. =| rpt7.000.000.00 i ws = | Rp2s0,900.00 | Rpts 750.000.00 B. ae 5 Silda Deb Kredit | Debit] Kredit Fae. a00 D000 =] ~Rps.00.000 00 Mei | 12 3 | 2} Rpsoono.00 | ~~ | rpts.o00.000.00, 5 1's | Rp3s0.00000 = = _| Rp13650.00000 C._CV. Sulistyadi : tos a Sits Tanggal | Keterangan | Ref Debit Kredit Tn eli ait PF 13 | Rps.000:000,0 7 =P Rp8000.00070 D. Sie Kredit [Debit Kredit wa 3} = 7 ps 000.000.907.000 000,00 Mei | 10 m3 R39,000.000.00 p17000.00000 i ws a =| =| np16750.00000 E. _CV. Sulistyani iin) eee en ee wit] 6 {ia Rpeao000000] ~~} as oon. 00n00] Mea | 2 13 | Rps.oona00.00 | | rpts.000.000,00| 3 sus | “Re3s0.00000| "| rpta.ssooooo0 | v-B-20142015 Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD DN HSA MOL OALA 1 J Ekonomi SMA/MA IPS 33. PT. “Bayu” mempunyai data neraca saldo yang telah disesuaikan sebagai berikut: - Kas Rp1.000,000,00 = Persediaan barang dagang Rp2.000.000,00 = Perlengkapan Rpl500.000,00 - Peralatan Rp1.000.000,00 = Penjualan Rp$.000.000,00 - Retur penjualan Rp3,000.000,00 = Pembelian Rp250,000,00 + Retur pembelian Rp500.000,00 ~ Beban angkut pembelian Rp4.000.000,00 = Beban usaha Rp1.00.000,00 = Utang usaha Rp2,000.000,00 + Prive Bayu Rp1.500,000,00 = Laba Rp1.500,000,00 - Modal Bayu Rp3.500.000,00 Dari data tersebut maka neraca saldo setelah penutupan yang benar adalah... A. Kas Rp!.000.000,00 Persediaan barang dagang - _Rp2.000,000,00 Perlengkapan Rp1.500.000,00 Peralatan Rp!.000.000,00 Utang Usaha Rp2.000.000,00 Modal Bayu Rp3.500.000,00 B. Kas RpI.500.000,00 Persediaan barang dagang ‘Rp2.000.000,00 Perlengkapan Rp1.500,000,00 Peralatan Rp!.000,000,00 Utang Usaha Rp2.000.000,00 Modal Bayu Rp4.000.000,00 Cc. Kas Rp1.000,000,00 Persediaan barang dagang__-Rp2.000.000,00 Peralatan Rp!.000.000,00 Utang Usaha Rp2,000.000,00 Prive Bayu Rp1.500.000,00 Modal Bayu Rp500.000,00 D. Kas Rp1.000,000,00 Perlengkapan, Rp1.500.000,00 Peralatan Rp1.000.000,00 Utang Usaha Rp2.000.000,00 Prive Bayu Rp500.000,00 Laba/rugi Rp1.000.000,00 E. Kas Rp5.000,000,00 Perlengkapan Rp1.500.000,00 Peralatan Rp1.000,000,00 Prive Bayu Rpl.500.000,00 Utang Usaha Rp2.000,000,00 Modal Bayu Rp4.000,000,00 U-p.201472015 Hak Cipta pada Pusat Penilain Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD ALON 0 Ekonomi SMA/MA IPS 34, Tuan Samuel seorang distributor daging memiliki modal sebesar Rp10.000.000,00. Pada tanggal 1 Januari 2015 Tuan Samuel membeli 200 kg daging sapi dari PD “Mandiri Sejahtera” dengan harga Rp70.000 per kg dan membeli 100 ekor daging ayam dari PD ““Berkah” dengan harga Rp27.000,00 per ekor. PD “Mandiri Sejahtera” mensyaratkan pembayaran 2/12, n/30 dan PD “Berkah”” mensyaratkan pembayaran 3/15, n/30. Kedua perusahaan menginginkan pembayaran dilakukan tunai, Pada tanggal 3 Januari 2015 Tuan ‘Samuel mendapat pesanan daging sapi dari Hote! “Kusuma” sebanyak 150 kg dengan harga daging sapi Rp110.000,00 pembayaran 1 minggu. Dari restauran “Mautiara” sebanyak 80 cekor ayam dengan harga Rp30.000,00 pembayaran 3 minggu, Berapa keuntungan maksimal yang dapat diperoleh Tuan Samuel dari hasil penjualan degen: sapi dan ayam? Rp2.200.000,00 Rp2.561.000,00 Rp3.953.800,00 Rp6.514.800,00 Rp12.480.000,00 mIOM> 35. Sebagian akun Neraca saldo PD. "Kencana Jaya” per 31 Desember 2014 sebagai berikut: 19 75.500.000,00 | 15 Rp18.000,000,00 : ati . Rp375.000,000,00 sil Rp250.000.000,00 : 512__| Retr pembelian dan pengurangan harga ¢ pS.000,000,00 Data Penyesuaian per 31 Desember 2014, 1. Persediaan barang dagang Rp75.500.000,00. 2. Premi asuransi dibayar pada tanggal 1 Mei 2014 untuk satu tahun. PD Keneana Jaya Kertas Kerja 31 Desember 2014 100 TH Per ggg) S000 7550 350) 73300 ~ = 330 f= 11s [asrbeyrme | 18000] = : irom) “éo0o) = = ‘come = 411 [Pensa : 3500] * - ce S11 frembetn | 250000] . = 000) 0000) Z = ais [Rerpmnareg |= 000) > = . 000) = - = 5.000 313 [tiie] : 75500] 75800) 75500-73500) 75500) 73500 | * 219 (Ban acres |= = {00 iol 2 ~ ow | > Penyelesaian kertas kerja yang benar adalah .... A. (113), (115) dan (411) B. (115), 13) dan (411) C. (115), (411) dan (511) D. (313), 411) dan (615) E. (313), (511) dan (615) U-B.201472015 Flak Cipta pada Pusat Peniaian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD exwoata IN 20 Ekonomi SMA/MA IPS 36. Bapak Rianto sebagai pimpinan perusahaan mengadakan acara sosial di daerah pinggiran yang belum tersentuh oleh pemerintah, ia membangun jembatan, dan jalan di daerah tersebut. A. B. G D. E, Dari ilustrasi tersebut peran badan usaha milik Bapak Rianto adalah .... ‘melayani kepentingan umum ‘membuka lapangan pekerjaan sumber penerimaan bagi negara menarik investor dari Iuar perusahaan mencari keuntungan sebesar-besarya 37. Koperasi Rukun Tani terletak di desa Sukatani. Keberadaan koperasi ini sangat membantu para petani dalam menyediakan bibit maupun pupuk, di samping menjadi penampung hasil panen. Minggu lalu seorang anggotanya bernama Badrun meninggal dunia, Cara menyelesaikan masalah yang ada di koperasi terscbut adalah ... A. B. c. D. mencoret keanggotaan Badrun dan menggantinya dengan nama salah satu anggota keluarganya membiarkan Badrun tetap menjadi anggota koperasi walaupun yang membayar kewajiban adalah ahli warisnya mengembalikan hak Badrun kepada ahli warisnya dan keanggotaannya dilanjutkan oleh abli waris/keluarganya mengembalikan seluruh hak Badrun kepada ahli warisnya dan keanggotaannya selesai memberikan seluruh hak Badrun kepada keluarganya Kemudian mencari pengganti dari petani yang belum menjadi anggota 38. Saat ini banyak bermunculan pabrik batik karena di sebagian perusahaan mewajibkan karyawannya memakai batik pada hari tertentu, membuat pabrik batik cap “Arjuna” semakin mengalami penurunan omzet penjvalan. Usaha terbaik yang dapat dilakukan oleh manajer pabrik batik cap “Arjuna” untuk meningkatkan hasil batiknya adalah .. A B. el m U.B201472015 memasarkan hasil dari perusahaan yang sudah terkenal dan lebih menguntungkan bekerjasama dengan sesama pemilik pabrik batik untuk melakukan produksi massal merekrut tenaga pemasaran yang baru agar yang lama kembali bersemangat menjual melatih kembali pegawai bagian pemasaran mengenai teknik pemasaran yang paling efisien meningkatkan berbagai teknik pemasaran mulai dari promosi, pameran, sampai dengan memberi diskon pak Cipta pada Pusat Penilsian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD = 4 Ekonomi SMA/MA IPS 39. Berikut ini beberapa fungsi manajemen: (1) Langkah-langkah yang harus dilakukan agar tujuan dapat tercapai (2) Sebagai proses perusahaan untuk menentukan arah ke depan 3) Menciptakan kondisi agar karyawan bertanggung jawab dalam melaksanakan pekerjaannya (4) Mengadakan koreksi terhadap kegagalan dan memberi jalan keluar atas kesalahan yang terjadi (5) Tindakan meneliti apakah segala sesuatunya telah berjalan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan Yang merupakan angi pengnasan adalah .. (1), (2), dan (3) (1), G), dan (4) (2), (3), dan (4) 2), (4), dan (5) 3), @), dan (5) mIOD> 40. Salah satu unsur manajemen yang paling penting material (bahan baku). Untuk mendapatkan bahan material yang sesuai dengan kebutuhan, maka yang harus dilakukan oleh setiap manajemen adalah .... ‘A. memberikan kesempatan kepada karyawan untuk mendapatkan keuntungan sampingan sebagai pemasok bahan baku B. bekerja sama dengan perusahaan yang membutubkan bahan baku yang sama untuk mendatangkan bahan baku C.memberi gaii yang besar kepada karyawan yang mampu mendatangkan bahan baku yang dibutubkan D. mencari bahan baku dari sumbernya langsung walaupun membutuhkan biaya yang lebih tinggi E, memiliki pelanggan yang dapat memasok bahan baku dengan harga yang dapat bersaing U-B-20142015 ® Flak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG-KEMDIKBUD

You might also like