You are on page 1of 7
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG vin Jalan AH, Nasution Nomor 105 Bandung 40614 Telp. 022-7800525 Fax. 022-7802844 sie Webiste : httpsz/uinsad.ac id! email info@uinsad.ac id ge KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA PENGUMUMAN NOMOR: B-3132/Un.05/II.2/KP.00.3/11/2021 TENTANG PELAKSANAAN SELEKSI CALON DOSEN TETAP BUKAN PEGAWAI NEGERI SIPIL UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG TAHUN ANGGARAN 2021 Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung memberikan kesempatan kepada warga negara Republik Indonesia yang memenuhi syarat untuk mengikuti Seleksi Calon Dosen Tetap Bukan Pegawai Negeri Sipil Tahun 2021 sebagai berikut |. PERSYARATAN UMUM a. Warga Negara Indonesia; b. _Usia pelamar maksimal 50 (lima puluh) tahun, terhitung sampai dengan tanggal 19 November 2021 pada saat melamar; c. Tidak perah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih; d. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PNS, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, Anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta; e. Tidak berkedudukan sebagai CPNS, PNS, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, Anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia; f. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis; g. — Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan Jabatan; h. Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan Jabatan yang dilamar. ll, PERSYARATAN KHUSUS a. Mematuhi seluruh ketentuan peraturan perundang-undangan di Kementerian Agama; b. — Memiliki komitmen kebangsaan yang kuat dan paham keagamaan yang ketergantungan atau terlibat terhadap narkotika dan obat- obatan terlarang/sejenisnya; Il TATA CARA PENDAFTARAN DAN DOKUMEN PERSYARATAN Pelamar mengunggah persyaratan administrasi dalam bentuk scan pdf, ke link: https://sip.uinsad.ac.id/formasi (poin a s.d. g) yang meliputi: a. Surat lamaran ditulis tangan dengan tinta hitam yang ditujukan kepada Rektor Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung, diberi tanggal sesuai dengan masa pendaftaran dan ditandatangani di atas meterai Rp. 10.000.00 b. _ Pasfoto terbaru ukuran 4X6 dengan latar belakang warna merah; c. Kartu Tanda Penduduk/Surat Keterangan Kependudukan yang masih berlaku; Kartu Keluarga (KK); e. Ijazah, transkrip nilai atau surat keterangan lulus (SKL) sesuai dengan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan. Bagi lulusan Perguruan Tinggi Luar Negeri atau Lembaga Pendidikan Luar Negeri, harus disertai dengan Surat Keputusan Penetapan dan Penyetaraan hasil penilain jjazah lulusan Perguruan Tinggi Luar Negeri dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi atau Kementerian Agama sesuai dengan kewenangannya; f, Bukti perguruan tinggi dan/atau program studi terakreditasi dalam Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) pada saat kelulusan; g. Surat peryataan bebas narkoba ditandatangani di atas meterai Rp. 10.000.00; 2 Iv JADWAL PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN UJIAN NO. KEGIATAN — JADWAL a. |Pengumuman Seleksi calon | 18 - 19 November 2021 DTBPNS | b. | Pendaftaran Seleksi calon | 18 - 19 November 2021 (PKI. 14.00 WIB) DTBPNS c Pengumuman Hasil Seleksi 719 November 2021 (PkI. 18.00 WIB) Administrasi_ melalui laman web: https://uin d. |Pelaksanaan Tes — Ujian | 20 November 2021 (PKI. 09.00 WIB) Computer Assisted Test (CAT) . |Penyerahan Hasil Seleksi | 20 November 2021 (PKI. 18.00 WIB) untuk Diajukan sebagai calon DTBPNS kepada | Kementerian Agama RI Vv. LAIN-LAIN 1. Pelamar harus membaca dengan cermat pengumuman, memenuhi semua persyaratan dan melakukan pendaftaran sesuai dengan tata cara yang termuat dalam pengumuman ini. Kelalaian dalam membaca pengumuman dan tata cara yang sudah diatur adalah tanggung jawab pelamar; 2. Bagi seluruh pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi wajib mengikuti tahapan seleksi selanjutnya; 3. Bagi pelamar, yang tidak hadir, terlambat, tidak mengikuti tahapan seleksi dengan alasan apapun, pada waktu dan tempat yang ditetapkan, maka dinyatakan gugur; 4. Apabila pelamar terbukti memberikan data yang tidak sesuai dengan fakta/ketentuan atau melakukan manipulasi data atau terbukti tidak memiliki komitmen kebangsan yang kuat dan faham keagamaan yang moderat, maka kelulusan yang bersangkutan dinyatakan batal dan/atau pelamar diberhentikan sebagai calon Dosen Tetap Bukan PNS; 5. Keputusan Panitia bersifat FINALIMUTLAK dan tidak dapat diganggu gugat; 6. Seluruh proses pelaksanaan seleksi calon Dosen Tetap Bukan PNS Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung tidak dipungut biaya apapun. Kelulusan pelamar ditentukan oleh kemampuan dan kompetensi pelamar, Dihimbau kepada seluruh pelamar calon Dosen Tetap Bukan PNS Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung agar tidak mempercayai apabila ada orangipihak tertentu (cal) yang menjajikan dapat membantu kelulusan dalam tahapan seleksi dengan keharusan meyediakan sejumlah uang atau dalam bentuk apapun; Seluruh pelaksanaan seleksi penerimaan calon Dosen Tetap Bukan PNS Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung Tahun Anggaran 2021 diinformasikan melalui web: httos://uinsq¢.ac. ic Bandung, 17.November 2021 CSEE. | Dr, NIP> 496204 101988031001 Lampiran Pengumuman Nomor: 8-3132/Un.05/II.2/KP.00.3/11/2021 Tentang Rincian Jabatan Kualifikasi Pendidikan dan Jumiah Formasi Seleksi Calon Dosen Tetap Bukan Pegawai Negeri Sipil Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung Tahun Anggaran 2021 No. Formasi/Jabatan Kualifikasi Jabatan Jumiah 7_| Dosen Ulumul Quran. $2 limu Agama Islam 1 2_| Dosen llmu Alamiah Dasar $2 limu Agama Islam 1 '3_| Dosen Ushul Figh $2 limu Agama Islam 1 4_ | Dosen Filsafat Modern S2 Agidah dan Pemikiran Islam 1 5_| Dosen Manajemen SDM ‘$2 Manajemen SDM 2 6_| Dosen Bahasa Ingagris ~__|'S2 Pendidikan Bahasa Inggris 1 7_| Dosen Manajemen SDM ‘$3 Manajemen Pendidikan Islam 1 8 _| Dosen Akhlak Tasawuf $3 Pendidikan Islam / SAA 1 ‘9 | Dosen Multimedia Pembelajaran | S2 Pendidikan Matematika 1 Matematika 10 | Dosen limu Pendidikan Islam $3 Pendidikan islam i 11_| Dosen Bahasa Inggris ‘$2 Pendidikan Bahasa Inggris 1 12 | Dosen Al for Education $2 Sistem Informasi 1 13 | Dosen Linguistik 3 Linguistik 1 14 | Dosen Hukum Bisnis ‘$2 limu Hukum 1 15 | Dosen Figih Perbankan ‘$2 Hukum Ekonomi syariah 1 16 | Dosen Hukum Ekonomi ‘$2 Hukum Ekonomi syariah 1 17 | Dosen Hukum Penanaman Modal_| $2 limu Hukum. 1 18 | Dosen Hukum Adm. Negara S2limuHukum 1 49 | Dosen Hukum Obligasi Syariah | $2 Hukum Ekonomi syariah 1 20 | Dosen Hukum Acara Tata Usaha | S2 limu Hukum 1 Negara (HAPTUN) EE at 21 | Dosen Perawatan Rohani Islam | $2 limu Dakwah/BKI/KPI i 22 | Dosen Manajemen 2 limu Dakwah/KPI 1 Penyelenggaraan Haji dan Umrah 23 | Dosen Jumalisme TV $2 Komunikasi 1 24 | Dosen Produksi Siaran TV S2 KPI 1 Dakwah 25 | Dosen Analisis Mengenai Dampak | S2 Biologi/Teknik Lingkungan 7 Lingkungan (AMDAL) 26 | Dosen Sistem Informasi $2 limu DakwahikPl 7 | Manajemen Dakwah Eee 27 | Dosen Sejarah dan Peradaban __| S2 Sejarah Peradaban Isiam/Sejarah | 1 Islam Kebudayaan Islam/llmu Pengetahuan Sosial 28 | Dosen limu Perpustakaan S2 limu Perpustakaan al 29 | Dosen Iimu Budaya ‘$2 limu Budaya Matt) 30 | Dosen Tarjamah Arab-Indonesia/ | S2 Pendidikan Bahasa Arab/Bahasa 1 Indonesia-Arab dan Sastra Arab/Sastra Islam 31 | Dosen Survey of Literature in 2 limu Sastra/Sastra Islamic World (Islamic Literature) _| Kontemporer/Sastra Islam 32 | Dosen Semantics S2 Linguistik/Linguistes i 33 | Dosen Klinis 'S2 Psikologi Klinis i 34_| Dosen Psikologi Sosial $2 Psikologi Sosial 1 35 | Dosen Industri Organisasi ‘$2 Psikolog) Industri Organisasi a 36 | Dosen Psikologi Perkembangan _| S2 Psikologi Perkembangan 1 37 | Dosen Teknik Pertanian ‘S2 Teknik Pertanian 1 38 | Dosen Kimia Analitik $2 Kimia 1 39 | Dosen Fisika Dasar 'S2 Fisika i 40 | Dosen Jaringan Komputer $2 Teknik Informatika 1 41 | Dosen Pengolahan Citra Digital | S2 Teknik Elektro 1 42 | Dosen Dasar-dasar Agronomi S2 Arsitektur Lanskap 1 43 | Dosen Hubungan Internasional__| S2 Hubungan internasional 1 44 | Dosen Sosiologi Agama S2 Sosiologi 1 45 | Dosen Administrasi Internasional | S2 Hubungan Internasional 1 46 | Dosen Administrasi Kebijakan ‘$2 Administrasi 1 Bisnis Publik/Manajemen/Keuangan 47 | Dosen Politik Kawasan S2 Studi Kawasan/Hubungan i Internasional 48_| Dosen Sosiologi Lingkungan S2 Sosiologi/imu Lingkungan i 49 | Dosen Manajemen ‘$2 Manajemen 1 50 | Dosen Manajemen Investasi dan | S2 Manajemen 1 Pasar Modal 31 | Dosen Sistem Informasi $2 Manajemen Pendidikan Islam 1 Manajemen 52 | Dosen Tafsir Ayat Ekonomi S2 Tafsir Hadits i 53 | Dosen Hadits Ekonomi S2 Tafsir Hadits 1 54 | Dosen Bahasa Inggris Ekonomi | S2 Pendidikan Bahasa Inggris 1 55 | Dosen Dialog Antar Agama dan | S3 limu Komunikasi 1 Resolusi Konflik 56 | Dosen Agama, Toleransi, dan $3 Studi Agama-Agama 1 Perdamaian 57 | Dosen Manajemen Strategik $3 Adm. Pendidikan ‘i 58 | Dosen Ilmu Lughah al-litima’/ $3 limu Komunikasi 1 Sosiolinguistik 59 | Dosen Ushul Figih Hukum Islam | S3 Hukum isiam 1 ERR 47 November 2021 wud, M.Si., “NIP: toe erases 00% ose.) ¥ CONTOH LAMARAN (DITULIS TANGAN DENGAN TINTA HITAM) Kepada Yth. Rektor Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung Dengan hormat, Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama Tempat dan tanggal lahir Agama Kewarganegaraan Pendidikan Terakhir Alamat Nomor Telp. / Handpone Dengan ini mengajukan lamaran untuk dapat mengikuti seleksi Calon Dosen Tetap Bukan Pegawal Neger! Sipil UIN Sunan Gunung Djali Bandung sebagai Calon Dosen a . (Sebutkan nama jabatan yang dilamar) Sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan 1. Asli pasfoto terbaru berlatar belakang merah ukuran 4X6; 2. Asli KTP/Surat Keterangan KTP sementara yang masin belaku; 3. Asli ljazah dan transkrip nilai terakhir. ‘Semua dokumen persyaratan telah saya unggah sebagaimana yang dipersyaratkan. Demikian permohonan ini saya buat dengan sebenarnya, apabila di kemudian hari ternyata data yang disampaikan tidak benar, saya bersedia dituntut di pengadilan. Titsertea - 2021 Pelamar, Matera! Rp. 10,000.- CONTOH SURAT PERNYATAAN BEBAS NARKOBA. SURAT PERNYATAAN BEBAS NARKOBA, Yang bertadatangan di bawah ini, saya: Nama Tempat dan tanggal lahir ‘Agama Kewarganegaraan Pendidikan Terakhir Alamat Nomor Telp. / Handpone Dengan ini saya menyatakan bahwa saya tidak pernah dan tidak akan terlibat dalam penggunaan dan/atau pendistribusian Obat-Obat Terlarang, Narkotika, Zat Adiktif, dan Psikotoprika. Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya, apabila pemyataan saya ini ternyata di kemudian hari tidak benar, maka saya bersedia dituntut di pengadilan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. : 2021 Pelamar, Matera Rp. 10.000,

You might also like