You are on page 1of 6

MAKALAH BAHASA INDONESIA

CARA PEMBUATAN KOE BOLU PANDAN


GURU PEMBIMBING : HARIJAH

D
I
S
U
S
U
N
OLEH :
 ANGETA NAOMI LUBIS
 JOY RIZKY BAHCTIAR SITUMORANG
 NADIA FEBRIANTI
 NOVIA SUSTRI JULIANA.S
 SHERIL FILANO

KELAS : XII. IPS 1

TAHUN PELAJARAN 2020/2021


KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT semoga rahmat dan keselamatan dilimpahkan
kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW, para sahabat dan umatnya. Sehingga, saya dapat
menyelesaikan tugas ini dengan baik dan tepat pada waktunya serta tanpa ada suatu halangan apapun .
Sholawat serta salam semoga senantiasa tercurah kepada Rasulullah SAW yang kita nanti – nantikan
syafaatnya di dunia dan di akhirat. Tugas makalah ini saya susun untuk memenuhi tugas mata
pelajaran bahasa Indonesia.  Karya tulis ini masih sangat jauh dari kesempurnaan. Oleh karenanya
kritik dan saran sangat diharapkan demi perbaikan tulisan-tulisan berikutnya. Akhir kata saya
berharap semoga makalah ini bermanfaat bagi pembaca sekalian

Perawang, 29 November 2021


MEMBUAT BOLU PANDAN

Bahan-bahan :
 4 butir telur
 1 gelas gula pasir
 1 gelas tepung terigu
 ½ sdm tbm
 4 sdm susu bubuk
 100 gram margarin
(dicairkan)
 Pewarna makanan secukupnya

Alat :
 Mixer
 Oven
 Loyang kue
 Spatula
Cara membuat :
1. Campur gula, SP, dan telur. Mixer hingga mengembang kental berjejak
selama 15 menit dengan kecepatan tinggi.

2. Masukkan tepung dan susu bubuk yang yang sudah diayak terlebih
dahulu, aduk balik.

3. kemudian masukkan lelehan margarin butter, pewarna pandan. Aduk


hingga rata dengan spatula.
4. Tuang ke loyang yang sudah dioles margarin, lalu taburi dengan tepung
tipis . Kemudian panggang dengan suhu 180 °C hingga matang.
PENUTUP
Dengan berbagai khasiat dan cita rasanya yang begitu lezat. Semoga apa yang
telah saya bagikan lewat makalah ini bisa memberikan inspirasi atau
pengetahuan kepada pembaca .
Sebaiknya kita memilih makanan favorite yang kaya akan kandungan gizinya
dan bisa memilih dengan baik mana yang baik dikonsumsi mana yang tidak

You might also like